SI2222478793

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari

PENGEMBANGAN QR CODE SCANNER BERBASIS ANDROID

PADA PT. PANATA JAYA MANDIRI


SKRIPSI

Disusun Oleh :

NIM : 2222478793
NAMA : NANANG WIDIYADMOKO



FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

KONSENTRASI SOFTWARE ENGINEERING

UNIVERSITAS RAHARJA

TANGERANG

TA. 2022/2023




ABSTRAK

Perkembangan teknologi informasi pada smartphone khususnya yang berbasis Android terjadi sangat cepat. Semakin cepatnya suatu industri manufaktur dalam mengadopsi berbagai teknologi terbaru, maka daya saing di dunia industri dapat dengan cepat pula meningkat. PT. Panata Jaya Mandiri yang memiliki visi untuk menjadi perusahaan kelas dunia dibidang industri komponen otomotif, sudah semestinya menerapkan berbagai teknologi terbaru dalam kegiatan produksinya. Penerapannya dapat dilakukan dengan memperbaiki berbagai sistem yang berjalan kurang efisien, misalnya masih adanya berbagai kegiatan yang dilakukan secara manual untuk diperbaiki dengan berbagai aplikasi digital. Oleh karena itu pengembangan aplikasi digital harus selalu ditingkatkan untuk semakin meningkatkan efisiensi dan produktifitas produksi.

Kata kunci : Aplikasi, Android, QR-Code, Informasi.



ABSTRACT

The development of information technology on smartphones especially those based on Android happens very quickly. The faster a manufacturing industry adopts the latest technologies, the competitiveness of the industry can rapidly increase. PT. Panata Jaya Mandiri who has a vision to become a world-class company in the automotive component industry, should have applied various latest technologies in its production activities. Its implementation can be done by fixing a variety of systems that run less efficiently, for example there are still many activities that are done manually to be fixed with various digital aplications. Therefore the development of digital applications should always be improved to further improve the efficiency and productivity of production.

Keywords: : Application, Android, QR-Code, Information.




DAFTAR PUSTAKA


  1. Akbar, M. D., & Antoni. 2022. Aplikasi Absensi Pegawai pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Deli Serdang dengan QR Code Menggunakan Algoritma Bcrypt. SUDO JURNAL TEKNIK INFORMATIKA - VOL. 1 NO. 1 (2022) EDISI MARET ISSN 2829-7342 (ONLINE)
  2. Akbar, M. F., & Ismowati, M. (2019). Analisis SWOT Kebijakan Penyampaian SPT Elektronik
  3. Anas, M. A. F. (2020). Pemanfaatan Kode Qr Pada Peningkatan Pelayanan Dan Kepuasan Pelanggan Pada Restoran.
  4. Andi, Kristanto. 2018. Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya. Yogyakarta: Gava Media
  5. Annisa Tamara, Reza Budiawan, Ady Purna Kurniawan. 2018. “Aplikasi Pembelajaran Keanekaragaman Budaya dan Suku Untuk Siswa Kelas 5 SDI AL- AZHAR 7 Sukabumi”. Jurnal EProceeding of Applied Science, Vol 4, No 1.
  6. Azizah, N., Oktaviani, D. dan Safitri, W. 2018. Rancang Bangun Sistem Informasi Standar Harga Barang pada Kota Tangerang. CCIT Journal, vol. 8, pp. 78-90
  7. Dikutip dari https://eprints.umm.ac.id/77255/4/BAB%203%281%29.pdf (12 Desember 2022)
  8. dikutip dari https://repository.stkippacitan.ac.id/id/eprint/588/8/PONCO%20TRI%20WAHYONO_BAB%20II_PJKR2021.pdf (05 November 2022)
  9. dikutip dari https://repository.stkippacitan.ac.id/id/eprint/588/8/PONCO%20TRI%20WAHYONO_BAB%20II_PJKR2021.pdf (05 November 2022)
  10. Dikutip dari https://widuri.raharja.info/index.php?title=SI1414481713. (12 Desember 2022)
  11. Dikutip dari https://widuri.raharja.info/index.php?title=SI1511490271. (12 Desember 2022)
  12. Dikutip dari https://widuri.raharja.info/index.php?title=SI1722499265 (12 Desember 2022)
  13. Dikutip https://elib.unikom.ac.id/download.php?id=257840 (12 Desember 2022).
  14. Fakhruddin. I., Rismawati, N., & Riyanti, R. 2022. Perancangan Sistem Aplikasi Penjualan Paket Wisata Pulau Seribu Berbasis Java Dengan Metode Scrum (Studi Kasus PT. Abarter Global Indonesia). Jurnal Nasional Komputasi dan Teknologi Informasi. Vol. 5(1) P-ISSN 2620-8342 E-ISSN 2621-3052
  15. Hidayatullah, A. (2019). Rancang Bangun Aplikasi Sistem Pembuatan Barcode Berbasis Web Pada PT. Bimasakti Karyaprima.
  16. Husain, T. dkk. 2022. Android-Based Sign Language Learning and Evaluation Apps. Jurnal CCIT Vol. 15, No. 2. dikutip dari https://ejournal.raharja.ac.id/index.php/ccit/article/view/2303 (17 November 2022).
  17. Hutahean, Japerson. 2018. Konsep Sistem Informasi. Yogyakarta:Deepublish.
  18. Irawan, J. D & Adriantantri, E. 2018. Pemanfaatan QR-Code Sebagai Media Promosi Toko. Jurnal MNEMONIC. Vol. 1, No. 2, September 2018.
  19. Irawan, J. D., & Adriantantri, E. 2018. Pemanfaatan Qr-Code Sebagai Media Promosi Toko. Jurnal MNEMONIC, Vol. 1, No. 2, September 2018 (Hal. 57)
  20. Ismail, M., Masnur, Syam, A. G. 2021. Aplikasi Qr Code Sebagai Sarana Penyampaian Informasi Pohon Dikebun Raya Jompie. JURNAL SINTAKS LOGIKA Vol. 1 No. 1 , Januari 2021, E-ISSN : 2775-412X. Jawi, I. G. B., & Supriyono, H. 2018. Pemindaian QR Code Untuk Aplikasi Penampil Informasi Data Koleksi Di Museum Sangiran Sragen Berbasis Android. Emitor: Jurnal Teknik Elektro. Vol.17 No. 01. ISSN 1411-8890.
  21. Justyn, F.,(2020) Analsia SWOT pada Gor Badminton Batu Batam. UIB repository. hal 6.
  22. Justyn, F.,(2020) Analsia SWOT pada Gor Badminton Batu Batam. UIB repository. hal 6.
  23. Kristanto, Andri. 2018. Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya (Edisi Revisi). Yogyakarta: Gava Media
  24. Kristanto, Andri. 2018. Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya (Edisi Revisi). Yogyakarta: Gava Media
  25. Maimunah, Padeli, Erna Astriyani, 2018. Pengembangan website perpustakan dalam menunjang sistem pelayanan dan informasi pada perguruan tinggi raharja. SENSI: 2018 STMIK raharja
  26. Martono, dkk. 2018. Implementasi Sistem Informasi Kehadiran Siswa Pada Smkn 2 Kabupaten Tangerang. Jurnal SENSI Vol.4 No.1 – Februari 2018 ISSN: 2461-1409 Tangerang: Perguruan Tinggi Raharja. Diambil dari : https://sensi.ilearning.me/2018/05/07/februari-2018-vol-4-no-1
  27. Nurhidayati & Nur, A. M. 2021. Pemanfaatan Aplikasi Android Dalam Rancang Bangun Sistem Informasi Persebaran Indekos di Wilayah Pancor Kabupaten Lombok Timur. Jurnal Informatika dan Teknologi Vol. 4 No. 1, Hal. 56 e-ISSN 2614-8773 dikutip dari https://e-journal.hamzanwadi.ac.id/index.php/infotek/article/view/2989
  28. Nurhidayati & Nur, A. M. 2021. Pemanfaatan Aplikasi Android Dalam Rancang Bangun Sistem Informasi Persebaran Indekos di Wilayah Pancor Kabupaten Lombok Timur. Infotek : Jurnal Informatika dan Teknologi Vol. 4 No. 1, Januari 2021 Hal. 56 e-ISSN 2614-8773
  29. Prathivi, R. 2018. Analisa Sistem QR Code Untuk Identifikasi Buku Perpustakaan. Jurnal Pengembangan Rekayasa dan Teknologi, Vol 14, No. 2, Desember 2018, pp 37-40 p-ISSN: 1410-9840 & e-ISSN: 2580-8850.
  30. Priyambodo, A., Usman. K., & Novamizanti, L. (2020). Implementasi QR Code berbasis Android pada Sistem Presensi. Jurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer (JTIIK), 7(5), 2528-6579.
  31. Purnomo, R., & Nurdin, A. 2018. Aplikasi Layanan Delivery Order Berbasis Web Pada Rumah Makan Podoteko. semanTIK, Vol.3 (2) pp. 23-30 ISSN : 2502-8928.
  32. Raharjo, J. S. D., Dzulhaq, M. I., & Hartono, R. 2018. Sistem Informasi Promosi Penjualan Kendaraan Motor Berbasis Web di CV Dian Motor Cabang Kronjo - Tangerang. Tangerang : Jurnal Sisfotek Global ISSN 2088-1762 Vol. 8 No. 1
  33. Rahayu, S., Ai R. S., & Tri, S. S. 2018. “Analisa Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Pada Upt Dinas Pendidikan Kecamatan Neglasari Kota Tangerang”. Jurnal SENSI Vol. 4 No. 1 - Februari 2018 ISSN: 2461-1409. Tangerang: Perguruan Tinggi Raharja.
  34. Rahayu, S., Alfeno, S., & Wahyono, K. N. (2019). Rancang Bangun Aplikasi Sistem Pengolahan Data Pembuatan Akta Tanah Pada Kantor Desa Cangkudu Tangerang. ICIT Journal, 5(1), 1-11
  35. Rahayu, S., Sari. A. I., & Saputra, T. S. (2018). Analisa Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Pada Upt Dinas Pendidikan Kecamatan Neglasari Kota Tangerang. Jurnal SENSI Vol. 4 No. 1 - Februari 2018 ISSN: 2461-1409. Tangerang: Perguruan Tinggi Raharja.
  36. Ramayanti, D. Gunawan, W. Faishal, I, B. 2018.Implementasi QR-Code pada Aplikasi E-Market Mandiri untuk Pemberdayaan Ekonomi Kreatif Berbasis Android. Jurnal Pengembangan Rekayasa dan Teknologi, Vol 14, No. 2, Desember 2018, pp 37-40 p-ISSN: 1410-9840 & e-ISSN: 2580-8850.
  37. Rhomadhona, H. 2018.Penerapan Teknologi QR Code Berbasis Web untuk Absensi Pegawai pada BKPSDM Kabupaten Tanah Laut. Jurnal Humaniora dan Teknologi Volume 4, Nomor 1, Oktober 2018. p-ISSN: 2443-1842 e-ISSN: 2614-3682
  38. Sihotang, H. T. (2018). Sistem Informasi Pengagendaan Surat Berbasis Web Pada Pengadilan Tinggi Medan. Journal Of Informatic Pelita Nusantara, 3(1).
  39. Rosadi, Taufik, G. 2019. Sistem Informasi Penilaian Kinerja Karyawan Pada Yayasan Kasih Suwitno Berbasis Web. Jurnal SATIN - Sains dan Teknologi Informasi, Vol. 5, No. 2, Desember 2019. dikutip dari http://jurnal.stmik-amik-riau.ac.id
  40. Soleh, Oleh dkk. 2018. Aplikasi Monitoring Jumlah Bibit Tanaman Menggunakan Analisa Balance Score Card pada UPTD TPA Rawa Kucing Kota Tangerang. Jurnal Semnasteknomedia Vol.6 No.1 Hal: 128-132.
  41. Ussauqon, D., 2021. Penerapan Sistem Informasi Manajemen Pendidikan Sebagai Upaya Peningkatan Kinerja Tenaga Pendidik di SMP Negeri 4 Ponorogo

Contributors

Admin, Nanang Widiyadmoko