SI1921424904

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari

 

PENGEMBANGAN VIDEO PROMOSI SEBAGAI SARANA INFORMASI

PADA WISATA PEMANCINGAN KELUARGA LUBANA SENGKOL

KOTA TANGERANG SELATAN


SKRIPSI




Disusun Oleh :

NIM
: 1921424904
NAMA
: Aferda Yuriah



FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

MULTIMEDIA AUDIO VISUAL AND BROADCASTING

UNIVERSITAS RAHARJA

TANGERANG

TA. 2022/2023




ABSTRAK

Wisata pemancingan menjadi salah satu destinasi favorit bagi keluarga yang mencari pengalaman rekreasi yang menyenangkan. Dalam upaya untuk meningkatkan popularitas dan daya tarik wisata pemancingan Keluarga Lubana Sengkol di Kota Tangerang Selatan, penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan video promosi yang update dan menarik sebagai sarana informasi kepada pengunjung. Penelitian ini menggunakan metode Analisa permasalahan, metode pegumpulan data, analisis SWOT, perancangan media dengan menggunakan software Adobe Premiere Pro CC 2017 dan Adobe After Effects CC 2017 serta konsep produksi media (KPM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengembangan video promosi dapat menjadi alat yang efektif untuk memberikan informasi kepada pengunjung tentang Wisata Pemancingan Keluarga Lubana Sengkol. Video promosi ini menyajikan informasi tentang fasilitas yang tersedia, aktivitas yang dapat dilakukan, dan jenis wahana yang dapat dinikmati oleh pengunjung. Melalui penelitian ini diharapkan bisa membantu pihak pengelola dalam memberikan informasi kepada masyarakat, yang berminat untuk mencari tempat rekreasi dan mengadakan sebuah acara/event, sehingga menjadi daya Tarik bagi yang melihatnya serta dapat meningkatkan jumlah pengunjung setiap tahunnya.

Kata Kunci: Video promosi, Wisata pemancingan, Informasi




ABSTRACT

Fishing tourism is one of the favorite destinations for families looking for a fun recreational experience. In an effort to increase the popularity and attractiveness of fishing tourism for the Lubana Sengkol Family in South Tangerang City, this research aims to develop an updated and interesting promotional video as a means of information to visitors. This study uses problem analysis methods, data collection methods, SWOT analysis, media design using Adobe Premiere Pro CC 2017 and Adobe After Effects CC 2017 software and the concept of media production (KPM). The results of the study indicate that making promotional videos can be an effective means of providing information to visitors about the Lubana Sengkol Family Fishing Tour. This promotional video provides information about the facilities available, activities that can be done, and the types of rides that visitors can enjoy. Through this research it is hoped that it can assist the management in providing information to people who are interested in finding recreational areas and holding an event, so that it becomes an attraction for those who see it and can increase the number of visitors every year.

Keywords: Promotional videos, Fishing tours, Information





DAFTAR PUSTAKA

  1. Anding, Februona, M., Saud , S., & Rijal, S. (2021). Peningkatan Kosakata Bahasa Jerman Melalui Penggunaan Media Cerita Pendek. Interference Journal of Language, Literature and Linguistics, 59.
  2. Andriyan, W., Sindiawati, & Kurnia, G. P. (2020). Desain Komunikasi Visual Sebagai Media Informasi Pada Kelurahan Kebon Besar Kota Tangerang. Bina Insani ICT Journal, 76, 77.
  3. Aprelia, D. A., Baedowi, S., & Mudzantun. (2019). Pengaruh Pendekatan Kontekstual Dalam Meningkatkan Keterampilan Menulis Narasi. Mimbar PGSD Undiksha, 239.
  4. Apriansyah, M. R., Sambowo, K. A., & Maulana, A. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Video Berbasis Animasi Mata Kuliah Ilmu Bahan Bangunan di Program Studi Pendidikan Teknik Bangunan Fakultas Teknik Universitas Negeri Jakarta. Jurnal Pendidikan Teknik Sipil (Jpensil), 9, 11.
  5. Arief, S. (2022). Pengaruh Promosi dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Yamaha Pada PT. Darma Sukses Motor Majene. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi dan Bisnis, 47.
  6. Astriyani, E., Fahram, M. K., & Pebrianto, A. A. (2020). Video Program Hotroom Pada Bagian Lighting Informasi Pada Metro TV. CICES (Cyberpreneurship Innovative and Creative of Exact and Social Science) Journal, 35.
  7. Avistha, S. D. (2020). Tinjauan Pelaksanaan Standar Operational Prosedur (SOP) Pelayanan a’La Carte Terhadap Kepuasan Tamu Di Harris Café Harris Hotel Solo. Hotelier Journal, 40.
  8. Bakri, S., Rahaningsih, N., Purnamasari, A. I., & TohodI, E. (2022). PENGEMBANGAN MEDIA PROMOSI KERAJINAN BATU ALAM DI DESA BALAD BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF. Jurnal Sistem Informasi dan Manajemen, 154 - 164.
  9. Betty, E., & Kurniawan, B. (2022). Pengembangan Media Komik Berbasis Karakter Mata Pelajaran PKN Pada Peserta Didik Kelas III V SD Inpres OESAPA Kecil I Kota Kupang Tahun Ajaran 2020/2021. Prosiding Seminar Nasional Ilmu Sosial, Sains dan Teknologi, 269-274.
  10. Budiarto, M., & Arief, M. (2019). Media Berbentuk Katalog PT. Polymindo Permata Kota Tangerang Penunjang Informasi dan Promosi. CICES Journal, 16.
  11. Dopo, T. (2019). Pengembangan Bahan Ajar Elektronik Multimedia Berbasis Budaya Lokal Ngada Pada Tema Daerah Tempat Tinggalku Untuk Siswa Sekolah Dasar Kelas IV Di Kabupaten Ngada. Jurnal Ilmiah Pendidikan Citra Bakti, 227-228.
  12. Eriyanti, V. D., Arso, S. P., & Nandini, N. (2019). Implementasi Promotion Mix Dalam Upaya Penciptaan Nilai Pada Pelayanan Rawat Inap di RSUD Ungaran. MKMI (Media Kesehatan Masyarakat Indonesia), 4.
  13. Ernawati, A. J., & Setiawan, S. (2019). Implementasi Metode String Matching Untuk Pencarian Berita Utama Pada Portal Berita Berbasis Android. Jurnal Pseudocode, 80.
  14. Ghifari, A. S. (2019). Perancangan Background Untuk Film Animasi Pendek 2D Lontong Cap Gomeh. e-Proceeding of Art & Design, 776.
  15. Honisch, E., Harrington, R. J., & Ottenbacher, M. C. (2019). Crowdfunding: Preparation Considerations and Success Factors For The German Restaurant Sector. International Journal of Hospitality and Tourism Administration, 182-205.
  16. Jumalianto, M. F., & Andarsyah, R. (2019). Audit Sistem Informasi Rise (Radio Integrated Broadcasting System) Web Pada Zamrud Khatulistiwa Technology Dengan Menggunakan Metode Cobit 5. Jurnal Teknik Informatika, 39.
  17. Junadhi, A., Mardainis, Asnal, H., & Jamaris, M. (2020). Pelatihan Pembuatan Video Event Organizer untuk Bisnis di SMK Negeri 1 Bandar Sei Kijang. J-PEMAS-Jurnal Pengabdian Masyarakat, 31.
  18. Kartiani, B. S. (2021). Upaya Meningkatkan Kemampuan Pengenalan Warna Melalui Media Permainan Bola Plastik Siswa Kelompok B Tk Hadi Sakti. Jurnal Realita Bimbingan dan Konseling (JRBK), 1257.
  19. Kasni, W. N., & Budiarta, I. W. (2021). The Multimodal Forms of Tourism Promotional Discourse in the Age of COVID-19. International Journal of Linguistics, Literature and Culture, 422-440.
  20. Kembaren, Y. A., Kartono, G., & Mesra. (2020). Analisis Karya Poster Berdasarkan Unity, Layout, Tipografi dan Warna. Jurnal Seni Rupa, 123.
  21. Kristia, S. E., & Harti. (2021). PENGEMBANGAN MEDIA PROMOSI BERBASIS APLIKASI TIKTOK UNTUK MENINGKATKAN MINATBELI PRODUK UKM DM-SEAFOOD. Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN), 1428.
  22. Kurnia, Anna. 2019. “Diet Rendah Karbohidrat Pada Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2: Literature Review”. Semarang: Universitas Muhammadiyah Semarang. NURSCOPE: Jurnal Penelitian dan Pemikiran Ilmiah Keperawatan. ISSN: 2476-8987. Vol. 5, No 2: 47.
  23. Kusumastuti, R. D., Fathinah, R. H., & Amar, M. I. (2020). Promotion Activities for Curug Rahong Tourism Village to Boost Tourists Arrival. International Journal of Business Studies, 146-157.
  24. Lusyani, S., Febiola, C., & Harits, N. (2022). Media Informasi dan Promosi Berbentuk Video Profil Pada Pondok Pesantren Tarbiyatul Mubtada'in. Jurnal Multimedia Audio Visual and Broadcasting, 168,169,170,171,173,175,178.
  25. Mair, Z. R., & Kartika, Y. (2021). Alur Pendaftaran Calon Mahasiswa Baru Politeknik Sekayu Berbasis Multimedia. Jurnal Nasional Ilmu Komputer, 149.
  26. Marpaung, F. K., Arnold S, M. W., Sofira, A., & Aloyna, S. (2021). Pengaruh Harga, Promosi dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Indomie Pada PT. Alamjaya Wirasentosa Kabanjahe. Jurnal Manajemen, 50.
  27. Maulana, A. R., & Widya, W. G. (2019). Desain Sampul Buku Cerita Bergambar Sejarah Kerajaan Demak. Jurnal Kreasi Seni dan Budaya, 1.
  28. Mustabsyiah, L. P., & Kusumaningtyas, N. (2019). Kepemimpinan Kepala Kelompok Bermain Berbasis Analisis SWOT Yang Mendukung Program Pembelajaran. Jurnal Penelitian Dalam Bidang Pendidikan Anak Usia Dini, 150.
  29. Pakaya, P., Adji, P. H., Pant, N., Wulandari, P., & Pooe, G. (2021). Kondisi Sanitasi Rumah Makan di Sekitar Kampus 1 Universitas Negeri Gorontalo. Seminar Nasional Teknologi, Sains dan Humaniora, 166.
  30. Panegak, M. S., & Kusumandyoko, C. T. (2021). Perancangan Video Promosi Batik Desa Sendangduwur Kabupaten Lamongan. Journal Barik, 229-242.
  31. Pranowo, T. A., & Prihastanti, A. (2020). Pengaruh Bimbingan Kelompok Melalui Media Audio Visual Terhadap Motivasi Belajar Siswa. Indonesian Journal of Learning Education and Counseling (IJoLEC), 219.
  32. Prastomo, A. (2020). Implementasi Sistem Ujian Online Berbasis Android: Studi Kasus SMP Yamad Bekasi. Satuan Tulisan Riset dan Inovasi Teknologi, 266.
  33. Putra, A. A., & Carisa, V. (2019). Video Kabupaten Tangerang Pada Dinas DISPORABUDPAR Pariwisata. CICES Journal, 1.
  34. Rachmansyah, E., & Khabibah, U. (2019). Pembuatan Video Iklan Menggunakan Adobe Premiere Pro Cc Sebagai Media Promosi Untuk Meningkatkan Penjualan Pada Amstirdam Coffee And Roastery Malang. Journal Aplikasi Bisnis, 294-297.
  35. Ramdhan, S., Tullah , R., & Janah, S. N. (2019). Iklan Animasi Stop Bullying Pada SD Negeri Cibadak II Berbasis Multimedia. Jurnal Sisfotek Global, 7.
  36. Ramdhani, M. Y., Destiawati, F., & Butar – Butar, F. T. (2022). Rancang Bangun Sistem Informasi Penjualan Pada Restoran Hanbook Berbasis Desktop. Seminar Nasional Riset dan Inovasi Teknologi, 599.
  37. Razak, N. A. (2020). Visit Truly Asia Malaysia: Analysing VMY 2020 Tourism Promotional Video. International Journal of Business and Economy, 48-55.
  38. Rompas, J. H., Sompie, S. R., & Patusuri, S. D. (2019). Penerapan Video Mapping Multi Proyektor Untuk Mempromosikan Kabupaten Minahasa Selatan. Jurnal Teknik Informatika, 494.
  39. Santoso, W. B., & Hariyadi, K. (2020). Pengembangan Media Gawang Ayun Badaspa Dalam Pembelajaran Sepakbola Siswa Kelas V Madrasah Ibtidaiyah (MI) Sugihan. Jurnal Kesehatan Jasmani dan Olahraga, 58.
  40. Selvia, A., & Amru, D. E. (2020). Efektivitas Media Promosi Kesehatan Terhadap Peningkatan Pengetahuan, Sikap Dan Perilaku Ibu Hamil Melakukan Kunjungan Antenatal Care. Institut Kesehatan Helvetia. Jurnal Bidan Komunitas, 141.
  41. Setiyanto, R., Nurmaesah, N., & Rahayu, N. S. (2019). Perancangan Sistem Informasi Persediaan Barang Studi Kasus di Vahncollections. Jurnal Sisfo Tek Global, 137.
  42. Sidik, M., Hidayat, W., & Ulum, A. B. (2019). Video Acara Pinang TV Guna Informasi Pada Kecamatan Pinang Kota Tangerang. CICES (Cyberpreneurship Innovative and Creative of Exact and Social Science) Journal, 119.
  43. Simatupang, J., & Sianturi, S. (2019). Perancangan Sistem Informasi Pemesanan Tiket Bus Pada Po. Handoyo Berbasis Online. Jurnal Intra Tech, 15.
  44. Sukrianto, Darmanta dan Siti Agustina. 2018. “Pemanfaatan SMS Gateway Pada Sistem Informasi Absensi Siswa di SMAN 12 Pekanbaru Berbasis Web”. Riau: AMIK Mahaputra Riau. Jurnal Intra-Tech. ISSN: 2549-0222. Vol. 2, No.2: 80.
  45. Sunarya, L., Abdurachman, B., & Ningsih, P. R. (2021). Video Profile Balai Latihan Kerja Pada Dinas Ketenagakerjaan Kota Tangerang. Technomedia Journal, 212, 213 dan 206 – 219.
  46. Sunarya, L., Purbayani, A. D., & Handayani, N. (2021). Media Video Promosi Pada Roofpark Café & Restaurant Puncak Bogor Jawa Barat. TMJ (Technomedia Journal), 221,223,230 dan 231.
  47. Sunarya, L., P. A., Fajar, A. A., & Abdillah, M. F. (2021). Media Audio Visual Sebagai Sarana Promosi Pada Days Hotel & Suites Tangerang. TMJ (Technomedia Journal), 59.
  48. Surapto, Y., Hendri, J. G., Eric, Vivin, & Tandiono, B. V. (2021). Perancangan Strategi promosi yang efektif untuk RM. Vegetariano Sushi. Prosiding National Conference For Community Service Project, 1030-1040.
  49. Suryatman, T. H., Kosim, M. E., & S, G. E. (2021). Perancangan Strategi Pemasaran Dengan Analisis SWOT Dalam Upaya Meningkatkan Penjualan Sepatu Adidas di PT. Panarub Industry. Journal Industrial Manufacturing, 47.
  50. Utami, R. V., & Ramlan. (2022). Perancangan Media Promosi Waduk Jatigede Melalui Video. Jurnal Komunikasi Visual, 19.
  51. Veza, O., & Safira, E. (2020). Perancangan video iklan promosi di perusahaan kaos menggunakan metode multimedia development life cycle. Engineering And Technology International Journal, 1.




Contributors

Admin, Aferdayuriah