SI1811491249

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari


PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENENTUAN MUATAN DAN RUTE PENGIRIMAN

PADA PT. ACE HARDWARE INDONESIA, TBK


SKRIPSI





Disusun Oleh :


NIM
: 1811491249
NAMA


PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI

TANGERANG

TA. 2022/2023




ABSTRAK

Kemajuan teknologi informasi telah mengalami banyak kemajuan dan banyak dimanfaatkan dalam berbagai bidang kehidupan. Sistem Informasi pada dasarnya merupakan kumpulan disiplin ilmu yang secara khusus menangani masalah dengan memanfaatkan seoptimal mungkin teknologi komputer. PT. Ace Hardware Indonesia, Tbk adalah salah satu perusahaan ritel yang bergerak dalam bidang perlengkapan rumah dan produk gaya hidup yang membutuhkan teknologi informasi. Saat ini proses sortasi pengiriman barang pada PT. Ace Hardware Indonesia, Tbk dilakukan secara manual dari bagian sales, lalu ke bagian gudang selanjutnya ke bagian pengiriman. Akibatnya, sering terjadi keterlambatan proses pengiriman barang terhadap jadwal pengiriman yang telah ditentukan. Untuk itu PT. Ace Hardware Indonesia, Tbk. membutuhkan adanya Sistem Informasi Pengiriman Barang yang baik dan memudahkan perusahaan dalam kegiatan operasional pengirimannya. Untuk menganalisa permasalahan sistem penulis menggunakan metode UML (Unified Modeling Language) karena dengan menggunakan metode UML, dengan begitu rekayasa dan pengembangan perangkat dapat dilakukan dengan fokus pada pengembangan dan desain perangkat lunak. Hasil dari Analasis ini dalam bentuk UML sistem terhadap penyelesaian masalah yang ada selama ini.

Kata Kunci: Sistem Informasi, Pengiriman Barang, Sortasi Pengiriman, Unified Modeling Language.


ABSTRACT

Advances in information technology have experienced many advances and are widely used in various fields of life. Information systems are basically a collection of scientific disciplines that specifically deal with problems by making optimal use of computer technology. PT. Ace Hardware Indonesia, Tbk is one of the retail companies engaged in home appliances and lifestyle products that require information technology. Currently the process of sorting the delivery of goods at PT. Ace Hardware Indonesia, Tbk is done manually from the sales department, then to the warehouse, then to the shipping department. As a result, there are often delays in the delivery of goods against a predetermined delivery schedule. For that PT. Ace Hardware Indonesia, Tbk. requires a good Goods Delivery Information System and facilitates the company in its delivery operations. To analyze system problems, the author uses the UML (Unified Modeling Language) method because by using the UML method, device engineering and development can be carried out with a focus on software development and design. The results of this analysis are in the form of a UML system for solving problems that have existed so far.

Keywords : Information System, Goods Delivery, Shipping Sorting, Unified Modeling Language.



DAFTAR PUSTAKA

[1] Manurung, I. H. (2019). Sistem Informasi Lembaga Kursus Dan Pelatihan (LKP) City Com Berbasis Web Menggunakan PHP Dan MYSQL. Jurnal Mahajana Informasi, 4(1), 42-50.


[2] Lestari, K. C., & Amri, A. M. (2020). Sistem Informasi Akuntansi (beserta contoh penerapan aplikasi SIA sederhana dalam UMKM). Deepublish.


[3] Agustini, A., & Kurniawan, W. J. (2020). Sistem E-Learning Do’a dan Iqro’dalam Peningkatan Proses Pembelajaran pada TK Amal Ikhlas. Jurnal Mahasiswa Aplikasi Teknologi Komputer dan Informasi (JMApTeKsi), 1(3), 154-159.


[4] Wati, Ika Putri. (2018). Martono, Kartika, dan Putri Aulia. (2017). Aplikasi Jenjang Sosial Pendataan Kartu Keluarga Berbasis Web. Jurnal CCIT: Vol.10,No.2


[5] Santoso, S., & Firmansyah, A. (2019). APLIKASI MONITORING RUMAH KOS BERBASIS ANDROID DI KOTA TANGERANG. Jurnal Maklumatika, 5(2).


[6] Maulana, Alief, Muhammad Sadikin dan Arief Izzudin. 2018. Implementasi Sistem Informasi Manajemen Inventaris Berbasis Web Di Pusat Teknologi Informasi Dan Komunikasi BPPT. Banten : pSSN 2301 - 4652 Vol.7 No.1 Juni 2018.


[7] Fauzi, A., Erniawati, E., & Hidayat, A. S. (2019). Sistem Informasi Pemesanan Kertas Continuous Form PT. Erajaya Mandiri Pratama Jakarta. Jurnal Teknologi Informatika dan Komputer, 5(1), 123-127.


[8] Azizah, N., Yuliana, L., & Juliana, E.. RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN KARYAWAN HARIAN LEPAS PADA PT FLEX INDONESIA. SENSI Journal, 3(1), 14-21.


[9] Anjelita, P., & Rosiska, E. (2019). Rancang Bangun Sistem Informasi E-learning Pada Smk Negeri 3 Batam. Computer and Science Industrial Engineering (COMASIE), 1(01), 132–141.


[10] Rahayu, Sri, Ai Ratna Sari, dan Tri Sendra Saputra. 2018. “Analisa Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Pada Upt Dinas Pendidikan Kecamatan Neglasari Kota Tangerang”. Jurnal SENSI Vol. 4 No. 1 - Februari 2018 ISSN: 2461-1409. Tangerang: Perguruan Tinggi Raharja.

Contributors

Admin, Aulia Fahira