SK1731499426

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari


RANCANG BANGUN MONITORING SUHU RUANG PENYIMPANAN

BAHAN MAKANAN MENTAH BERBASIS IOT

PADA PT SUSHI TEI INDONESIA


SKRIPSI





Disusun Oleh :

NIM : 1731499426

NAMA : Ellennius Ruben


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

PROGRAM STUDI SISTEM KOMPUTER

KONSENTRASI Komputer Sistem

UNIVERSITAS RAHARJA

TANGERANG

2022/2023



ABSTRAK

Hal paling mudah untuk menentukan suatu ruangan sehat atau tidak adalah dengan mengetahui tingkat suhu ruangan tersebut. Produk Bahan Makanan harus disimpan pada suhu tertentu untuk mengurangi dan mencegah risiko kadaluarsa yang akan merusak kualitas dan bahan dasar makanan. Oleh sebab itu perlu dilakukan monitoring suhu ruangan yang dapat dilakukan setiap saat. Dari hal tersebut dibuatlah rancang bangun suatu alat yang dapat memonitoring suhu ruang penyimpanan bahan makanan mentah berbasis Internet of Things agar dapat memonitoring suhu ruangan dari mana dan kapan saja. Alat monitoring suhu ruang penyimpanan bahan makanan mentah berbasis Internet of Things (IoT) dibuat menggunakan NodeMCU ESP8266 dan Sensor Suhu DHT-11. Proses monitoring suhu ruang penyimpanan bahan makanan mentah berbasis Internet of Things (IoT) digunakan sebagai media komunikasi antara sensor suhu dan NodeMCU dengan device client (Android/PC). Data dari sensor suhu yang dihubungkan dengan NodeMCU kemudian diteruskan ke topic publish. Client (android/PC) yang ingin memonitoring suhu harus mensubscribe topic yang telah di publish agar bisa mendapatkan data suhu.

Kata kunci : Internet of Things, NodeMCU ESP8266, Sensor Suhu DHT11.


ABSTRACT

The easiest thing to determine whether a room is healthy or not is to know the temperature level of the room. Grocery products must be stored at a certain temperature to reduce and prevent the risk of expiration that will damage the quality and basic ingredients of food. Therefore, it is necessary to monitor the room temperature which can be done at any time. From this, a tool was designed that can monitor the temperature of the storage room for raw food ingredients based on the Internet of Things in order to monitor room temperature from anywhere and anytime. The Internet of Things (IoT)-based raw food storage room temperature monitoring tool is made using NodeMCU ESP8266 and DHT-11 Temperature Sensor. The process of monitoring the temperature of the raw food storage room based on the Internet of Things (IoT) is used as a communication medium between the temperature sensor and NodeMCU with the client device (Android / PC). Data from the temperature sensor associated with NodeMCU is then forwarded to the publish topic. Client (android / PC) who wants to monitor temperature must subscribe to the topic that has been published in order to get temperature data.

Keywords : Internet of Things, NodeMCU ESP8266, DHT11 Temperature Sensor



Contributors

Ellennius Ruben