SI1722497419

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari

APLIKASI SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN UNTUK

PENILAIAN KARYAWAN KONTRAK OUTSOURCING

BERBASIS PWA ( PROGRESSIVE WEB APPS )

PADA PT. APLUS PACIFIC


SKRIPSI


Disusun Oleh :

NIM
: 1722497419
NAMA


PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

TANGERANG

2020/2021





ABSTRAKSI

Setelah berdiri selama kurang lebih 20 tahun lamanya, PT. Aplus Pacific terus mengalami perkembangan yang cukup pesat. Salah satunya yaitu meningkatnya jumlah karyawan baik dari sisi personalia karyawan PT Aplus Pacific maupun hasil kerjasama dengan perusahaan lain yang bergerak dibidang outsourcing ( Alih Daya ). Hingga saat ini PT. Aplus Pacific cabang Jatiuwung, Tangerang telah memiliki karyawan lebih dari 500 karyawan. Sehingga adanya kompleksitas dalam pengelolaan data terkait administrasi karyawan khususnya karyawan kontrak dari outsourcing. Berdasarkan fakta tersebut, maka peneliti melihat potensi permasalahan yang akan timbul, yaitu kurangnya kinerja Departemen HRD terkait pengelolaan penilaian terhadap karyawan kontrak outsourcing sehingga dalam menentukan perpanjangan kontrak atau habis kontrak tidak sesuai waktu yang telah disepakati. Karena saat ini tim Departemen HRD masih mengelola karyawan kontrak dari outsourcing dengan metode penginputan secara manual. Hal tersebut memiliki beberapa kekurangan yang dapat menghambat proses penyelesaian masalah, seperti sulitnya mengingat waktu masa habis kontrak seorang karyawan, informasi gaji yang terlambat, dan kepengurusan surat izin yang cukup sulit. Oleh sebab itu, tujuan utama penelitian ini adalah merancang suatu sistem yang dapat mengakomodir penunjang keputusan penilaian karyawan kontrak dari outsourcing di PT. Aplus Pacific dengan cepat dan terdokumentasi sebagai arsip dan acuan oleh tim Departemen HRD agar data yang dihasilkan lebih cepat dan akurat. Dengan adanya sistem tersebut, Departemen HRD bisa melakukan pembenahan dan pengembangan guna mendukung keputusan penilaian karyawan kontrak kerja outsourcing. Dengan demikian untuk mewujudkan tujuan di atas penelitian ini berencana merancang sistem aplikasi berbasis Progressive Web Apps ( PWA ) menggunakan bahasa pemrograman Javascript dengan bantuan JavaScript runtime environment yaitu Node.Js, framework Express.js dan, React.js serta menggunakan basis data MongoDB.


Kata kunci : Alih Daya, Sistem Penunjang Keputusan, Progressive Web Apps, M.E.R.N Stack





ABSTRACT

After being established for approximately 20 years, PT. Aplus Pacific continues to experience quite rapid development. One of them is the increase in the number of employees both from the personnel side of PT Aplus Pacific employees as well as the result of cooperation with other companies engaged in outsourcing. Until now, PT. Aplus Pacific, Jatiuwung branch, Tangerang has more than 500 employees. So that there is complexity in managing data related to employee administration, especially for contract employees from outsourcing. Based on these facts, the researchers saw potential problems that would arise, namely the lack of performance of the HRD Department regarding the management of assessments of outsourced contract employees so that the determination of contract extension or contract expiration was not in accordance with the agreement. Because currently the HRD department team is still managing outsourcing contract employees using manual input method. This has several shortcomings that can hinder the problem-solving process, such as the difficulty of considering an employee's contract expiration date, late salary information, and quite difficult licensing management. Therefore, the main objective of this research is to design a system that can accommodate decision support for outsourcing contract employee appraisals at PT. Aplus Pacific is fast and documented as an archive and reference by the HRD Department team so that the data produced is faster and more accurate. With this system, the HRD Department can make improvements and developments to support the decision to outsource employee appraisal. Thus, to achieve the above objectives, this study plans to design an application system based on Progressive Web Apps (PWA) using the programming language Javascript with the help of a JavaScript runtime environment. namely Node.Js, the Express.js and, React.js framework and using the MongoDB database.


Key words : Outsourcing, Decision Support System, Progressive Web Apps, M.E.R.N Stack



DAFTAR PUSTAKA

[1] Azizah, Nur, dkk, “Rancang Bangun Sistem Informasi Standar Harga Barang pada Kota Tangerang”, CCIT Journal, vol. 8, hal. 78-90, 2018.

[2] Susanto, Azhar, “Sistem Informasi Manajemen: Konsep dan Pengembangan Secara Terpadu”, Bandung: Lingga Jaya, 2017

[3] Maimunah, "Rancang Bangun Sistem SMS Gateway Sebagai Fasilitas Permohonan Cuti Karyawan", Tangerang : Jurnal CERITA Raharja Vol.3 No.1, 2017.

[4] Evi, Rahadi, Rais. “Expert System For Cupping Treatment Using Case Based Reasoning Method ”.Jurnal CCIT, Vol. 13, No. 2. Tangerang; Perguruan Tinggi Raharja.2020

[5] Holdani, Al Fath Riza “Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Dosen Dengan Metode AHP dan SAW (Studi Kasus : Pada Fakultas Teknologi Informasi Universitas Islam Kalimantan MAB Banjarmasin),” JTIULM, Vol. 2, No. 1, hal. 23–29, 2016.

[6] Maulani. Giandari, Rahardja. Untung, Adila. Lalita. Tri. “Video Sebagai E-Portofolio Mahasiswa Untuk Meningkatkan Keterampilan Mahasiswa”. Tangerang: STMIK Raharja. Jurnal CCIT. Vol. 9 No. 2, Januari 2016 ISSN : 1978 -8282.2016

[7] Retnowati, Trie Hartiti, dkk, “Model Evaluasi Kinerja Dosen : Pengembangan Instrumen untuk Mengevaluasi Kinerja Dosen,” Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan, vol. 21, no. 2, 2017

[8] Tamara, Annisa, dkk, “Aplikasi Pembelajaran Keanekaragaman Budaya dan Suku untuk Siswa Kelas 5 SDI Al-Azhar 7 Sukabumi”, Jurnal E-Proceding of Applied Science, vol. 4, 2018.

[9] Aini, Qurotul, dkk, “Penerapan Gamifikasi pada Sistem Informasi Penilaian Ujian Mahasiswa Untuk Meningkatkan Kinerja Dosen”, Jurnal Informatika UPGRIS, vol. 1, 2018.

[10] Rahim, Robbi, “Study Aproach of Simple Additive Weighting For Decision Suphort System,” International Journal of Scientific Research in Science and Technology (IJSRST), Vol. 3, hal. 541-544, 2017



Contributors

Admin, Filza Harry Prayogo