SI1622494437

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari


SISTEM MONITORING PROJECT TASK MANAGEMENT BERBASIS

WEB PADA PT VISIONET DATA INTERNASIONAL

SKRIPSI


Logo stmik raharja.jpg


Disusun Oleh :

NIM
: 1622494437
NAMA


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

KONSENTRASI SOFTWARE ENGINEERING

UNIVERSITAS RAHARJA

TANGERANG

2020/2021



ABSTRAKSI

PT Visionet Data Internasional bergerak di bidang pengembangan teknologi informasi. Dibalik pengembangan sebuah teknologi informasi yang kreatif dan inovatif terdapat Development Team. Didalam development team terdapat tenaga ahli yang saling berkolaborasi untuk menciptakan suatu produk atau aplikasi yang dapat digunakan internal maupun dijual ke pelanggan. Proses pengembangan memiliki due date yang ditetapkan oleh project manager. Permasalahan yang terjadi saat ini adalah anggota yang mengerjakan tidak bisa melihat progress yang sedang dikerjakan dan tidak dapat memberikan update berkala pada tasks yang dikerjakan. Project Manager menginginkan update berkala pada tiap anggota, yang dapat membuang dan mengganggu anggota yang sedang bekerja, dan tidak adanya laporan progress untuk menilai kemampuan anggota untuk menyelesaikan suatu fitur dengan waktu yang sudah ditentukan. Metodelogi Analisa yang digunakan dalam penelitian ini adalah pengumpulan data dan metode analisa Strengths, Weaknesses, Opportunities dan Threats (SWOT). Untuk menganalisa modelling dan sistem pengolahan menggunakan Unifield Modelling Language (UML), Sistem yang dibuat berbasis web menggunakan nodejs dan reactjs serta untuk pengujian sistem menggunakan black box testing. Dengan dibangunnya sistem Monitoring Project Task Management maka diharapkan dapat meningkatkan akurasi team development agar dapat mengerjakan pekerjaan tepat waktu dan memberikan informasi progress development yang dapat diakses oleh seluruh lapisan team development dan sistem ini dapat terus dikembangkan untuk kepentingan seluruh lapisan perusahaan.

Kata kunci: Monitoring Task Management, Project Management.

ABSTRACT

PT Visionet Data Internasional is engaged in the development of information technology. Behind the development of a creative and innovative information technology is the Development Team. In the development team, there are experts who collaborate with each other to create a product or application that can be used internally or sold to customers. The development process has a due date set by the project manager. The problem that occurs now is that members who are working cannot see the progress that is being done and cannot provide periodic updates on the tasks that are being carried out. Project Manager wants regular updates on each member, which can get rid of and annoy members who are currently working, and there is no progress report to assess the member's ability to complete a feature within a specified time. The analysis methodology used in this research is data collection and analysis methods of Strengths, Weaknesses, Opportunities and Threats (SWOT). To analyze modelling and processing systems using Unifield Modelling Language (UML), a web-based system using nodejs and reactjs and for system testing using black box testing. With the construction of the Project Task Management Monitoring system, it is hoped that it can improve the accuracy of the development team so that it can do work on time and provide progress development information that can be accessed by all layers of the development team and this system can continue to be developed for the benefit of all levels of the company.

Keywords: Monitoring Task Management, Project Management.


DAFTAR PUSTAKA


  1. Abas Sunarya, S. S. (2020). Rancang Bangun Sistem Informasi Pengukuran Kepuasan Siswa Sebagai Penunjang keputusan. ICIT.

  2. Abert Tandilintin, A. P. (2019). Perancangan Aplikasi Projectmonitoring Pada PT Cyber Solution Berbasis Web. ICIT.

  3. Al Husain, J. P. (2017). Perancangan Sistem Aplikasi Request Maintenance Teknik Di Perguruan Tinggi Raharja. CERITA Vol 3 No 1.

  4. Arif, M. F. (2019). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi. Surabaya: Qiara Media.

  5. Azizah, Nur, Yuliana, L., & Juliana, E. (2017). Rancang Bangun Sistem Informasi Penggajian Karyawan Harian Lepas Pada PT Flex Indonesia. Tangerang: Jurnal SENSI Vol.3 No.1.

  6. Bay Haqi, H. S. (2019). Aplikasi Absensi Dosen dengan Java dan Smartphone sebagai Barcode Reader. Jakarta: Elex Media Komutindo.

  7. Beti Agustina, G. K. (2018). Sistem Informasi Manajemen Proyek PT Xerindo. KONVERGENSI Vol.4 No.1.

  8. Davide Ancona, L. F. (2018). Towards Runtime Monitoring of Node.js and Its Application to The Internet of Things. EPTCS 264.

  9. Diah Aryani, M. A. (2017). "Sistem Informasi Pengelolaan Aset. Jurnal CERITA, Vol 3, No 1.

  10. Elisabet Yunaeti Anggraeni, R. I. (2017). Pengantar Sistem Informasi. Yogyakarta: AndiPublisher.

  11. Fatimah, F. N. (2017). Teknik Analisis SWOT. Jakarta: Anak Hebat Indonesia.

  12. Fauzi, R. A. (2017). Sistem Informasi Akuntansi (Berbasis Akuntansi). Yogyakarta: Deepublish.

  13. Giandari Maulani, D. S. (2018). "Rancang Bangun Sistem Informasi Retribusi Persampahan Pada Dinas Lingkungan Hidup Kota Tangerang". Jurnal ICIT, Vol 4, no. 1.

  14. Hani Dewi Ariessanti, K. T. (2017). "Penerapan Ticketing OJRS+ Berbasis Online Untuk Kebutuhan Batal Tambah Perkuliahan Mahasiswa". ICIT Vol.3 No.2.

  15. Ilham Agkolita Kemayotin, D. P. (n.d.). "Implementasi IT Project Management Pembuatan Sistem Informasi Senat Mahasiswa (Studi Kasus: Fakultas Farmasi Universitas Pancasila)". SEINASI-KESI, 2018.

  16. Khanna Tiara, D. A. (2017). "Optimalisasi Dream Innovation Day Sebagai Media Penunjang Penilaian Raharja Career". ICIT Vol.3 No.1.

  17. Maria Ocktaviani, D. C. (2018). "Aplikasi System Management Task dan Penilaian (KPI) Pada PT Intisoft Mitra Sejahtera". ILKOM Vol.10 No.3.

  18. Muhamad Baydhowi, W. A. (2020). "Sistem Informasi Project Management BSD Division Pada PT. Wahan Ciptasinatria Jakarta-Bekasi". INFORMATION MANAGEMENT FOR EDUCATORS AND PROFESSIONALS.

  19. Muhamad Nurudin, W. J. (2019). "Pengujian Black Box pada Aplikasi Penjualan Berbasis Web". Jurnal Informatika Universitas Pamulang Vol. 4, No. 4, 143-148.

  20. Muhammad Muslihudin, O. (2017). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Menggunakan Model Terstruktur dan UML. ANDI OFFSET.

  21. Mulyani, S. (2017). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Manajemen Keuangan Daerah Notasi Pemodelan Unified Modeling Language. Bandung: Abdi Sistematika.

  22. Mulyani, S. (2017). Metode Analisis dan Perancangan Sistem. Abdi Sistematika.

  23. Mulyati, R. T. (2018). Sistem Informasi Absensi Berbasis Web Pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Tangerang. ICIT Vol.4 No.2.

  24. Node.js. (n.d.). About Node.js. Retrieved November 13, 2020, from https://nodejs.org/en/about/

  25. Nuary, N. S. (2017). "Strategi Pemasaran Dengan Pendekatan Analisis Swotpada PT Super Sukses Motor Banjarmasin". Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis Vol 2, No 1.

  26. Osman, A. S. (2019). "Evaluating Employee Performance using Automated Task Management System in Higher Educationl Instutions". Indian Journal of Science and Technology, Vol 12(9).

  27. Pamungkas, C. A. (2017). Pengantar dan Implementasi Basis Data. Yogyakarta: Deepublish.

  28. Pranata, A. (2020). JURNALKU:Perancangan Website Untuk Menunjang Promosi Pada Sekolah Umum. Alif Pranata.

  29. Prehanto, D. R. (2020). Buku Ajar Konsep Sistem Informasi. Surabaya: Scopindo Media Pustaka.

  30. Puput Puspito Rini, M. I. (2017). "Rancangan Sistem Informasi Konversi Nilai Mahasiswa Pindahan dan Lanjutan (Studi Kasus di STMIK Bina Sarana Global)". JURNAL SISFOTEK GLOBAL.

  31. Rahmelina, L. (2017). "Perancangan Mobile Learning Berbasis Android Pada Mata Kuliah Sistem Operasi di STMIK Indonesia Padang". JURNAL INFORMATIKA Vol.11, No.2.

  32. Rauf Fauzan, I. B. (2017). "Pembangunan Aplikasi Task Managementdalam Mendukung Proyek Pengembangan Perangkat Lunak". JUTEI Edisi Volume.1No.2, 130.

  33. React.js. (2020, November 13). React JS. Retrieved 2020, from https://id.reactjs.org.

  34. Reynaldi Yosfino Kermite, A. W. (2017). "Perancangan Sistem Administrasi Sekolah Dengan SMS Gateway Berbasi Web Menggunakan Gammu Pada SMK LPU Semarang". Journal of Information System Vol 2 No 1.

  35. Ruli Supriati, M. B. (2019). "Manajemen Sistem Pengolahan Data Pelanggan Monitoring Sparepart Ac Sebagai Pendukung Perawatan Rutin". ICIT Vol.5 No.2.

  36. Setiawan, M. R. (2019). "Aplikasi Task Management System Karyawan Berbasis Web Pada PT Al-Mudatsir Media Komunikasi Palembang". SEMHAVOK, 14.

  37. Sitohang, H. T. (2018). "Sistem Informasi Pengadaan Surat Berbasis Web Pada Pengadilan Tinggi Medan". Journal Of Informatic Pelita Nusantara Vol 3 No 1.

  38. Sri Restu Ningsih, A. I. (2019). "Aplikasi E-Task Berbasis Studen Center Learning Pada Matakuliah Manajemen Proyek Sistem Informasi". Techno.COM Vol.18 No.1.

  39. StrongLoop, I. o. (n.d.). Express. Retrieved November 13, 2020, from https://expressjs.com.

  40. Tri Sugihartono, D. A. (2018). "Implementasi Sistem Pendukung Keputusan Penerima Bantuan Rumah Tidak Layak Huni Berbasis Web". Jurnal SISFOKOM.

  41. Tyoso, J. S. (2017). Sistem Informasi Manajemen.Yogyakarta: Deepublish.

Contributors

Admin, Fajar Septiawan