SI1622494340

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari


RANCANG BANGUN APLIKASI PENGELOLA PERINTAH KERJA BERBASIS WEB

PADA PT SURYA UTAMA TEKNOLOGI


SKRIPSI



Disusun Oleh :


NIM
: 1622494340
NAMA


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

KONSENTRASI SOFTWARE ENGINEERING

UNIVERSITAS RAHARJA

TANGERANG

2020/2021




ABSTRAK

Dalam perkembangan ilmu teknologi yang semakin pesat, banyaknya alat ataupun sistem yang semakin canggih dan modern. Begitupun PT Surya Utama Teknologi yang bergerak dibidang coding and packaging berusaha untuk memberikan pelayanan yang terbaik bagi pelanggan, maka dari itu proses sistem pengelola perintah kerja dibutuhkan sistem yang saling terintegrasi dan terkomputerisasi untuk memaksimalkan produktivitas pekerjaan. Sedangkan sistem pengelola perintah kerja saat ini masih semi komputerisasi pada pencatatan jadwal yaitu dengan aplikasi Microsoft Excel dan pada proses pengelola BAPP (Berita Acara Penyelesaian Pekerjaan) masih manual dengan tulis tangan dan menggunakan media kertas, sehingga permasalahan yang sering terjadi yaitu kurang cepat dan tepat dalam pencatatan dan hasil laporan, data mudah hilang dan rusak serta penyimpanan data tidak terjamin. Dari permasalahan tersebut, maka dibuatnya sistem pengelola perintah kerja yang dapat membantu pekerjaan tersebut. Metode pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan studi pustaka. Metode analisis menggunakan metode SWOT dan metode perancangannya menggunakan metode UML (Unified Modelling Language) sedangkan pembuatan pemrogramannya menggunakan bahasa PHP, database MySQL dan XAMPP. Untuk pengujiannya menggunakan metode Black Box Testing. Hasil akhir dari penelitian ini terbentuknya sistem pengelola perintah kerja yang terkomputerisasi dan diharapkan dapat mengatasi permasalahan yang terjadi pada sistem pengelola perintah kerja yang berjalan saat ini.

Kata kunci :Pengelola Perintah Kerja, BAPP, Microsoft Excel


ABSTRACT

In the increasingly rapid development of technological science, the number of tools or systems is increasingly sophisticated and modern. Likewise, PT Surya Utama Teknologi which is engaged in coding and packaging strives to provide the best service for customers, therefore the work order management system process requires an integrated and computerized system to maximize work productivity. Meanwhile, the work order management system is currently semi-computerized in recording schedules, namely with the Microsoft Excel application and the BAPP (Minutes of Work Completion) management process is still manual by hand and uses paper media, so the problems that often occur are not fast and precise recording and reporting results, data is easily lost and damaged and data storage is not guaranteed. From these problems, a work order management system was created that could help with the job. Methods of data collection using observation, interviews and literature study. The analysis method uses the SWOT method and the design method uses the UML (Unified Modeling Language) method while the programming making uses the PHP language, MySQL database and XAMPP. For testing using the Black Box Testing method. The final result of this research is the formation of a computerized work order management system and is expected to solve the problems that occur in the current work order management system.

Keywords: Work Order Manager, BAPP, Microsoft Excel.




DAFTAR PUSTAKA

  1. Rahayu, S., Sari,A.R (2018) “Analisa Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Pada UPT Dinas Pendidikan Kecamatan Neglasari Kota Tangerang”. SENSI Jurnal, 4(1), 1-8.
  2. Oleh Soleh, Futri Yunita Aulia, dan Anis Khoirotun Nisa. 2018. Aplikasi Monitoring Jumlah Bibit Tanaman Menggunakan Analisa Balance Score Card Pada UPTD TPA Rawa Kucing Kota Tangerang. Universitas Amikom Yogyakarta. ISSN: 2302 – 3805.
  3. Tamando Sitohang, Hengki. 2018. “Sistem Informasi Pengagendaan Surat Berbasis Web Pada Pengadilan Negri Medan”. Jurnal Informatik Pelita Nusantara. Vol.3, No. 1. ISSN: 2541-3724.
  4. Sutopo Priyo, Rosdiana dan Irfan. 2017. Journal CERITA, Volume 3 No 2 – Agustus.
  5. Kristanto, Andri. 2018. “Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya”. Yogyakarta: Gava Media, Cetakan I.
  6. Ruhul Amin. 2017. Rancang bangun Sistem Informasi penerimaan siswa baru pada SMK Budhi Warman 1 Jakarta. Jurnal ilmu pengetahuan dan teknologi komputer. Vol.2 No.3.
  7. Santoso, Budi. (2017). Perancangan Aplikasi Olap (Online Analitycal Proccesing) Penjualan Buku Pada Toko Buku Gramedia Lubuk Linggau Dengan Metode Clustering”.Jurnal Teknologi Informasi MURA, Vol 9 No. 2, 98- 107.
  8. Maulani, Giandari., Septiani, D., dan Sahara, P. N. F. 2018. Rancang Bangun Sistem Informasi Inventory Fasilitas Maintenance Pada Pt. Pln (Persero) Tangerang. ICIT Journal. 4.
  9. Aslah, Taufan Yusuf., Hans F. Wowor., dan Virginia Tulenan. 2017. Perancangan Animasi 3D Objek Wisata Museum Budaya Watu Pinawetengan. E-Journal Teknik Informatika.
  10. Mulyani, Sri. 2016. “Metode Analisis dan Perancangan Sistem. Bandung. Abdi Sistematika”. ISBN : 978-979-19906-2-2.
  11. Fajarianto, O. (2016). Prototype Pelayanan Akademik Terhadap Komplain Mahasiswa Berbasis Mobile. Jurnal Lentera ICT Vol 3 No 1, 54-60.
  12. Tandilintin, A., Candra, A. P., & Adji, G. S. (2019). Perancangan Aplikasi Project Monitoring Pada PT Cyber Solution Berbasis Web. Vol 5 No 1 Jurnal ICIT, 68-76.
  13. Chan, Syahrial. 2017. Membuat Aplikasi Database dengan PowerBuilder 12.6 dan MySQL. Jakarta : Elex Media Komputindo.
  14. Priana, Isan dan Leni Fitriani. 2016. Perancangan Aplikasi Perangkat Lunak Pengelolaan Data Bank Sampah di PT. Inpower Karya Mandiri Garut. Garut:Jurnal Algoritma. Vol.14 No.1:407-413.
  15. Wyzer, M., Durachman, Y., & Arifin, V. (2016). Aplikasi Penjualan Produk Alat Musik Berbasis Web Studi Kasus PT. Duta Karya Musikindo Jakarta. Jurnal Sistem Informasi Vol 4 No 1, 1-7.
  16. Solichin, Achmad. 2016. Pemrograman Web Dengan PHP dan MySQL. Jakarta: Budi Luhur.
  17. Yunus Amak dan Cholirul Achmad R, 2018. Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Lahan Pertanian, Pertambangan, Dan Perindustrian (Softplet) Dengan Menggunakan Metode UML. SMARTICS Journal.
  18. Indri, Handayani, Erick Febryanto dan Egi Wijatriana Bachri. Statcounter Sebagai Monitoring Aktivitas Website PESSTA+ Pada Perguruan Tinggi. Jurnal Ilmiah SISFOTENIKA. Vol. 8, No. 2.
  19. Mulyani, S. 2017. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit. Bandung: ABDI SISTEMATIKA.
  20. Maimunah,. Padeli,. Erna Astriyani. 2018. Pengembangan Website Perpustakaan Dalam Menunjang Sistem Pelayanan Dan Informasi Pada Perguruan Tinggi Raharja. Seminar Nasional Sistem Informasi dan Teknologi Informasi 2018. STMIK Pontianak.
  21. Hartati, Tri. 2017. “Perencanaan Master Plan Metodologi Tozer Pada Lembaga Pendidikan Teknologi Informasi Dan Komunikasi”. Jurnal Teknik dan Ilmu Komputer. Vol. 06 No. 22:185.
  22. Rejeki Sri, 2019. Sistem Informasi Pendaftaran Surat Izin Masuk Kawasan Konservasi (Simaksi) Dan Pemantauan Satwa Berbasis Web. JOURNAL INFORMATICS, SCIENCE & TECHNOLOGY, 9(1).
  23. Desrianti, D. I., & Kurniawan, A. R. (2018). Profile Smk Multimedia Mandiri Melalui Website Sebagai Penunjang Media Informasi. ICIT Journal, 4(1), 41-51.
  24. Rerung, Rintho Rante. 2018 Pemrograman Web Dasar. Yogyakarta Saeid, Minaei, Sajad Kiani, Mahdi Ayyari, dan Mahdi Ghasemi-Varnamkhasti. 2017. A Portable Computer-Vision-Based Expert System For Saffron Color Quality Characterization. Journal of Applied Research on Medicinal and Aromatic Plants Volume 7,Desember 2017, Pages 124-130.
  25. Al-Husain, Felita Ariyanti, Sinudarwati. 2016. Perancangan Database Relational Pada Toko Buku Online. Jurnal Cerita STMIK Raharja. Vol. 2 No.2.
  26. Jayanti, N. K. D. A., & Sumiari, N. K. (2018). Teori Basis Data. Penerbit Andi.
  27. Anisah, dan Melati Suci Mayasari. 2016. Desain Database Sistem Informasi Penerimaan Peserta Didik Baru Pada Selective English Course. Pangkalpinang : Jurnal SIMETRIS Vol. 7 No. 1 – April 2016.
  28. Yuliana, K., Saryani, S., & Azizah, N. (2019). Perancangan Rekapitulasi Pengiriman Barang Berbasis Web. Jurnal Sisfotek Global, 9(1).
  29. Nasril, Adri Yanto Saputra. 2018. “Rancang Bangun Sistem Informasi Ujian Online”. Jurnal Lentera ICT, Vol 3, No 1, Mei (2018).
  30. Fajar Dwi S. 2017. “Aplikasi Manajemen Perpustakaan Berbasis Web Di SMAN 8 Bandung”. Bandung : e-Proceeding of Applied Science : Vol.3, No.3 : Universitas Telkom Indonesia.
  31. Prasetyo, A., & Syaifulloh, A. (2018). Perancangan Aplikasi Toko Online Calgan MWS Berbasis Mobile Web Menggunakan Framework Codeigniter. JIMP-Jurnal Informatika Merdeka Pasuruan, 3(3).
  32. Juliany, I. K., Salamuddin, M., & Dewi, Y. K. (2018). Perancangan Sistem Informasi E-Marketplace Bank Sampah Berbasis Web. Semnasteknomedia Online, 6(1), 2-10.
  33. Supono dan Vidiandry Putratama. 2018. Pemrograman Web dengan Menggunakan PHP dan Framework Codeigniter. Deepublish.
  34. Hidayatullah,Priyanto,Jauhari Khairul Kawistara.2017.Pemrograman Web Edisi Revisi. Bandung: Informatika.
  35. Maimunah, Dini Luigi dan Ferdiansyah.Ade. 2017."Rancang Bangun Sistem Pelayanan Data Pelanggan (Xibar) Berbasis Online" ISSN : 2302-3805.
  36. Rubiati, N. 2018. Aplikasi Informasi Pelayanan Fitness Pada Golden Fitness Center Dumai Dengan Bahasa Pemrograman Php. INFORMATIKA, 10(1), 1-6.
  37. Enterprise, Jubilee. 2017. PHP Komplet. Jakarta : PT Elex Media Komputindo.
  38. Budianti, S. 2019. Sistem Informasi Pencarian Barang Hilang Lost And Found Pada Kampus 3 Universitas Muhammadiyah Malang (Doctoral dissertation, University of Muhammadiyah Malang).
  39. Pasaribu, Johni S. 2017. Penerapan Framework YII Pada Pembangunan Sistem PPDB SMP BPPI Baleendah Kabupaten Bandung. Bandung : JITER Vol. 3 No. 2 – April 2017.
  40. D. Naista. 2017. Codeigniter Vs Laravel. Yogyakarta: Lokomedia.
  41. Destiningrum, Mara, dan Qadhli Jafar Adrian, 2017. Sistem Informasi Penjadwalan Dokter Berbasis Web Dengan Menggunakan Framework Codeigniter (Studi Kasus: Rumah Sakit Yukum Medical Centre). Bandar Lampung : Jurnal Teknoinfo Vol. 11 No. 2 – Januari 2017.
  42. Prasetyo, A., & Syaifulloh, A. (2018). Perancangan Aplikasi Toko Online Calgan MWS Berbasis Mobile Web Menggunakan Framework Codeigniter. JIMP-Jurnal Informatika Merdeka Pasuruan, 3(3).
  43. Prabowo Donni. 2016. “Website E-Commerce Menggunakan Model View Controller ( Mvc ) Dengan Framework Codeigniter Studi Kasus : Toko Miniatur” Yogyakarta : STMIK AMIKOM YOGYAKARTA Jurnal Ilmiah DASI Vol. 16 No. 1.
  44. Thawari, Amit S, dan DR. S. E. YEDEY. 2016. Study Of Codeigniter Technology. Amravati : IJRCIT Vol. 1 No. 2 – July 2016.
  45. Suharsana I Ketut 2016. “Implementasi Model View Controller Dengan Framework Codeigniter Pada E-Commerce Penjualan Kerajinan Bali. Jurnal sistem dan informatika Vol. 11, No. 1, November 2016.
  46. Christian, Andi, Sebri Hesinto dan Agustina.2018. Rancang Bangun Website Sekolah Dengan Menggunakan Framework Bootstrap ( Studi Kasus SMP Negeri 6 Prabumulih ). Jurnal SISFOKOM. Volume 07, Nomor 01.
  47. Josi, Ahmat.2016. Implementasi Framwork Boostrap Pada Website Stmik Prabumulih. Jurnal Mantik Penusa. Volume 20 No 1.
  48. Christian Sujana, D. (2017). Analisa Dan Perancangan Sistem Penjualan Barang Berbasis Web Pada Pt. Asia Tiara. Jurnal Interkom, 12(4).
  49. Setiawan, E. W. (2018). Sistem Informasi Geografis Lokasi Rawan Kriminalitas Pada Ditreskrimum Polda Sumsel Bagian Jatanras (Kejahatan Dan Kekerasan) Berbasis Android (Doctoral dissertation, Politeknik Negeri Sriwijaya).
  50. Maulana, P. (2017). Aplikasi Penjualan Berbasis Web Pada Cv. Jaya Sakti Elektronic (Doctoral dissertation, Universitas Widyatama).
  51. Dwijayadi, I Nengah Agus Arimbawa, I Made Agus Wirawan, Dewa Gede Hendra Divayana. 2018. Pengembangan Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Hotel Di Kecamatan Buleleng Dengan Metode Analytic Hierarchy Process (AHP) Dan Technique For Others Reference By Similarity To Ideal Solution (TOPOSIS). Bali : KARMAPATI Vol. 7 No. 1 – 2018.
  52. Fadli, Sofiansyah, dan Sunardi. 2018. Perancanga Sistem Dengan Metode Waterfall Pada Apotek XYZ. Yogyakarta : Jurnal Manajemen Informatika & Sistem Informasi Vol. 1 No. 2 – 2018.
  53. Sarsby, Alan. 2016. SWOT Analysis. United Kingdom: Leadership Library ISBN-10 0993250424.
  54. Maimunnah, Ilamsyah., dan Muhamad Ilham. 2016. Rancang Bangun Aplikasi Penjualan Furniture Online Pada Mitra Karya Furniture. CSRID Journal Vol.8 No.1 Hal.25-36.
  55. Sunaryo, Rusdiati. 2017. “Analisis SWOT Untuk Menetapkan Strategi Bersaing Pada PT. Tarindo”. Economics Development Analysis Jurnal. Vol 6 No 1, ISSN : 2252-6965.
  56. Sutrisno, Joko. (2016). Strategi Pengembangan Teknologi E-Commerce Dengan Metode SWOT: Studi Kasus PT. Chingmix Berhan Sejahtera. Telematika MKOM, 3(2), 44-50.
  57. Dzulhaq, M.Iqbal, Rahmat Tullah dan Putra Satia Nugraha, 2017. “Sistem Informasi Akademik Sekolah Berbasis Kurikulum 2013” Jurnal Sisfotek Global. Vol. 7 No. 1, ISSN : 2088 – 1762.
  58. Rasyid, R. F., Pradana, F., & Priyambadha, B. (2017). Pengembangan Sistem Peringatan Dini Masa Kontrak Kerja Karyawan Dengan Menerapkan Pendekatan Kolaboratif Athena Pada Elisitasi Kebutuhan (Studi Kasus PT. Surya Optima Nusa Raya). Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer e-ISSN, 2548, 964X.
  59. Amrullah, Agit., Rifda Faticha Alfa., Danang Sutedjo., Renna Yanwastika Ariyana., Hendi S dan Eri Sasmita Susanto. 2016. Kajian Kebutuhan Perangkat Lunak Sistem Informasi Penilaian Prestasi Kerja Pegawai Pada Fakultas Adab dan Ilmu Budaya Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta. Yogyakarta: Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Multimedia. ISSN : 2302-3805.
  60. Azizah, N., Oktaviani, D. dan Safitri, W. 2018. Rancang Bangun Sistem Informasi Standar Harga Barang pada Kota Tangerang. CCIT Journal, vol. 8, pp. 78-90.
  61. Sutanto, Y., Perbawa, D. S., & Utomo, A. (2018). Pengujian Aplikasi Website Menggunakan Black Box Testing Boundary Value Analysis (Studi Kasus: Aplikasi Website Praktekdokter). Jurnal Sainstech, 5(2).
  62. Yuniva, Ika, and Dany Hestiyanto. "Perancangan Web e-Commerce untuk penjualan sepatu dengan pendekatan model Classic Life Cycle." CERITA Journal 4.1 (2018): 24-33.
  63. Padeli, Mulyati dan Alvega Awanda.2017. Building Databasehasil Evaluasi Belajar Siswa Pada Sman 2 Kota Tangerang. CERITA. Vol 3 No 2.
  64. Afnarius, Surya dan Hafid Yoza Putra. 2017. Pengembangan Aplikasi Web GIS Pariwisata Backpacker. Yogyakarta : Deepublish.
  65. Rahardja, U., Aini, Q., & Thalia, M. B. (2018). Penerapan Menu Konfirmasi Pembayaran Online Berbasis Yii pada Perguruan Tinggi. Creative Information Technology Journal, 4(3), 174-185.
  66. Ariawan, Jesa, Edy Tekat B. W, Novryan Alfahmi. 2016. Sistem Pakar Menentukan Gen Anakan Pada Lovebird. Tangerang : Jurnal Sisfotek Global Vol. 6 No. 2 – September 2016.
  67. Dedi, Nunung Nurmaesah, Tiara Anggraeni. 2020. Surat Perintah Kerja Proses Pemesanan Furniture Berbasis Web pada PT Sarana Interindo Jaya. Jurnal Sisfotek Global, Vol.10 No.2.
  68. Widiyansa Rizky. 2020. Perancangan Aplikasi Surat Perjalanan Dinas Pada PT G4S Cash Sistem Berbasis Java Netbeans. JRAMI Vol.1 No.2.
  69. Fitriana. 2017. Perancangan Sistem Informasi Pengolahan Data Lemburan Karyawan Outsourcing Pada PT Graha Humanindo Manajemen. JRAMI.
  70. Hermawan, Hendra. 2018. Aplikasi Sistem Informasi Penanganan Problem Produksi Pada PT. Gajah Tunggal Tbk. Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Multimedia 2018 ISSN 2302-3805 STMIK RAHARJA.
  71. Husain, Al, Wildan Muhtadin dan Agus Supriadi. 2017. Perancangan Sistem Informasi Pengingat Perbaikan Komponen Pesawat Berbasis Web. Technomedia Journal (TMJ) Vol. 2 No. 2 Edisi Agustus 2017 STMIK Raharja.
  72. Nurmaya, E., Treisa, W., & Nathael, C. (2018, November). Rancang Bangun Sistem Informasi Monitoring pada PT. Sukanda Djaya Lampung Selatan Berbasis Website dan SMS Gateway. In Prosiding Seminar Nasional Darmajaya (Vol. 1, No. 1, pp. 390-398).
  73. Ayu, Fitri, dan Nia Permatasari. 2018. Perancangan Sistem Informasi Pengolahan Data Praktek Kejra Lapangan (PKL) Pada Divisi Humas PT. Pegadaian. Riau : Jurnal Intra-Tech Vol. 2, No. 2 – Oktober 2018.
  74. Fatmawati, F., & Munajat, J. (2018). Implementasi Model Waterfall Pada Sistem Informasi Persediaan Barang Berbasis Web (Studi Kasus: PT. Pamindo Tiga T). MEDIA INFORMATIKA BUDIDARMA, 2(2).
  75. Jemel Meriam, Nadia Ben Azzouna, Khaled Gheira. 2019. yang berjudul “RPMInter-work: a multi-agent approach for planning the task-role assignment in inter-organisational workflow”. Journal Enterprise Informational System Vol.4 Pages 611-640.
  76. Sid Imane, Manfred Reichert, Abdessamed R, G. 2019. Yang berjudul ”Enabling flexible task compositions, orders and granularities for knowledge-intensive business processes”. Journal Enterprise Informational System Vol.13 Pages 376-423.

Contributors

Admin, Arif Purwadi