SI1522489052

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari


PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN

ONLINE PADA SMK PUTRA RIFARA


SKRIPSI



Disusun Oleh :

NIM : 1522489052
NAMA : AHMAD LUTFI


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

KONSENTRASI SOFTWARE ENGINEERING

UNIVERSITAS RAHARJA

TANGERANG

2020/2021




ABSTRAKSI

Perkembangan teknologi informasi telah mengubah dunia menjadi serba mudah dan memegang peranan penting dalam menunjang kelancaran aktivitas pekerjaan di dalam suatu instansi. Salah satu dari berkembangnya teknologi saat ini adalah pada bidang pembayaran online. Pada umumnya orang-orang yang hendak membayar sesuatu harus mendatangi kasir untuk bertransaksi, tentunya hal ini sangat tidak efisien dan efektif. Seiring dengan adanya perkembangan teknologi ini orang-orang tidak perlu lagi mengantri panjang yang menghabiskan waktu lama di kasir. Begitu juga di SMK Putra Rifara untuk mendukung sistem pembayaran saat ini perlu adanya sistem pembayaran terkomputerisasi yang lebih akurat, cepat dan efisien dalam menangani sehingga tidak perlu lagi mengantri dalam melakukan kegiatan pembayaran dan menggunakan kartu bayaran dan untuk pengarsipan laporan tidak perlu lagi menggunakan media buku. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meningkatkan pelayanan administrasi yang dibutuhkan di SMK Putra Rifara yaitu dengan merancang sistem pembayaran online berbasis web. Cara yang dilakukan untuk mendapatkan data yang akurat yaitu dengan melakukan observasi dan wawancara langsung kepada pihak yang bersangkutan. Penelitian yang dilakukan yaitu dengan cara melakukan Analisa pieces dan pembuatan rancangan menggunakan Unified Modeling Language (UML). Untuk pembuatan sistem menggunakan bahasa pemrograman python. penelitian ini menghasilkan sistem baru yang dapat mendukung dan meningkatkan kinerja kegiatan administrasi pembayaran di SMK Putra Rifara.

Kata kunci: Sistem Informasi, Pembayaran, Sekolah, Perancangan.


ABSTRACT

The development of information technology has changed the world to be easy and plays an important role in supporting the smooth work activities within an agency. One of the developments of technology today is in the field of online payments. In general, people who want to pay something have to go to the cashier to transact, of course this is very inefficient and effective. Along with the development of this technology people no longer need to queue long who spend a long time at the checkout. Similarly, Smk Putra Rifara to support the current payment system needs a computerized payment system that is more accurate, fast and efficient in handling so that there is no need to queue in making payment activities and using payment cards and for filing reports no longer need to use book media. The purpose of this research is to improve the administrative services needed at SMK Putra Rifara by designing a web-based online payment system. The way to obtain accurate data is by conducting observations and interviews directly to the parties concerned. The research was conducted by analyzing pieces and designing using Unified Modeling Language (UML). For system creation using the python programming language. This research produced a new system that can support and improve the performance of payment administration activities at SMK Putra Rifara.

Keywords: Information Systems, Payments, Schools, Designing.




DAFTAR PUSTAKA

  1. Maniah dan Dini Hamidin. 2017.Analisa dan perancangan sistem Informasi:Pembahasan Secara Praktis dengan Contoh Kasus. Yogyakarta: Deepublish, Maret.
  2. Muslihudin, Muhamad. 2016. Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Menggunakan Model Terstruktur Dan UML. Penerbit Andi.yogya.
  3. Sutopo Priyo, Cahyadi dedi dan Arifin zainal. 2016. Sistem Informasi Eksekutif Sebaran Penjualan Kendaraan Bermotor Roda 2 Di Kalimantan Timur Berbasis Web. Universitas Mulawarman. Jurnal Informatika Mulawarman. Vol. 11 No. 1 Februari 2016 Hal.24
  4. Ruhul Amin. 2017. Rancang bangun Sistem Informasi penerimaan siswa baru pada SMK Budhi Warman 1 Jakarta. Jurnal ilmu pengetahuan dan teknologi komputer. Vol.2 No.3
  5. Siagian, Saut. 2016. "ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI REKAM MEDIK PADA PUSKESMAS PAKUAN BARU." SCIENTIA JOURNAL 5.2: 118-125.
  6. Muharto, Ambarita Arisandy. 2016. Metode Penelitian Sistem Informasi. Yogyakarta: Deepublish.
  7. Suryadi. Emi. 2016. “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Kendaraan Dalam Mendistribusikan Zakat, Infak dan Sedekah”. Yogyakarta: STMIK AMIKOM Yogyakarta. Jurnal CCIT. Vol. 9 No. 3, Agustus 2016.
  8. EHusda, Nur Elfi. 2016. “Pengantar Teknologi Informasi”. Jakarta : Baduose Media..
  9. Kanal, Abhishek dan Aishwarya Raman. 2016. Data Analysis And Business Modelling In Microsoft Excel Using Analysis Tollpax. In International Journal Of Computer Science And Information Technologies. 7(5). diambil dari "http://ijcsit.com/ijcsit/index.php/IJCSIT/article/view/6/6">
  10. Maimunah,. Padeli,. Erna Astriyani. 2018. Pengembangan Website Perpustakaan Dalam Menunjang Sistem Pelayanan Dan Informasi Pada Perguruan Tinggi Raharja. Seminar Nasional Sistem Informasi dan Teknologi Informasi 2018. STMIK Pontianak..
  11. Martono, Kartika dan Putri Aulia. 2017. “Aplikasi Jenjang Sosial Pendataan Kartu Keluarga Berbasis Web”. Jurnal CCIT. Vol. 10:2.
  12. Sutabri Tata, 2016, Sistem Informasi Manajemen, Andi Offset, Yogyakarta.
  13. M. FIRMAN ARIF, S.Kom., M.Kom. 2019. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi.yogyakarta:Penerbit Qiara Media.
  14. Rahardja, U., Aini, Q., & Faradila, F.2018. Implementasi Viewboard Berbasis Interaktif Javascript Charts Pada Sistem Penilaian Perkuliahan. Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Asia Vol 12:2, 91-102.
  15. Ramadhan, A., Ningrum, I. P., & Yamin, M. 2016. Siaset Fakultas Teknik Universitas Halu Oleo Dengan Menggunakan Sistem Penunjang Keputusan Metode Weighted Product Dan Sistem Informasi Geografis Berbasis Web. Semantik Journal Vol 2 No 2, 65-74.
  16. Ilamsyah.2016.“Rancang Bangun Sistem Informasi Akuntansi Atas Siklus Pendapatan Pada PT. GMF AeroAsia”.Vol 2 No.2 - Agustus 2016.ISSN : 2461-1409.STMIK Raharja.
  17. Ramadhan, Gilang. 2017. “PENGEMBANGAN MEDIA INFORMASI PENGENALAN LAGU DAERAH KALIMANTAN TIMUR BERBASIS WEB”. Vol. 2, No. 1, Maret 2017. e-ISSN 2540-7902. Universitas Mulawarman.
  18. Anggraeni, Elisabet Yunaeti dan Rita Irviani. 2017. Pengantar Sistem Informasi. Yogyakarta: CV Andi Offset.
  19. Rafika,Ageng Setiani, Deviana Ika Putri dan Siskawati Sanusi. 2017. “SISTEM PEMBAYARAN RINCIAN BIAYA KULIAH PADA PERGURUAN TINGGI RAHARJA MENGGUNAKAN GO+”.CERITA Journal:64-74.
  20. Sudarsana, I. K. 2017. “Optimalisasi Pemahaman Ajaran Tri Hita Karana Dalam Meningkatkan Karakter Siswa Sekolah Dasar (Perspektif Psikologi Pendidikan)”. Prosiding Senada 2, 250-256.
  21. Munfarida, Tri Dan Yuli Astuti. 2017. Implementasi Daily Activity Monitoring System (Dams) Pada Cv. Jogja Media Telematika. Jurnal Mantik Penusa. Issn: 2088-3943. Vol.21 No.1-Juni 2017.
  22. Susena,Edy, Ema Utami dan Andi Sunyoto. 2016. Perancangan Strategis Sistem Informasi Smart Campus Untuk Meningkatkan Pelayanan Di Politeknik Indonusa Surakarta. Jurnal Sainstech Indonusa Surakarta. Vol.1 No.3:1-17.
  23. Vani. M. L. V. Roopa., Kumari. M. Chandrika., Priya. M. Hari., dan Harika. N. 2017. “An Effective Language for Object Oriented Design-UML(Unified Modeling Language)”. India: Institute of Engineering & Technology.
  24. Al-Husain, Felita Aryanti dan Sinudarwati. 2016. Perancangan Database Relational pada Toko Buku Online. Jurnal CERITA. Tangerang : Perguruan Tinggi Raharja. ISSN : 2461-1417. Vol.2 No.2.
  25. Rerung, Rintho Rante. 2018 Pemrograman Web Dasar. Yogyakarta Saeid, Minaei, Sajad Kiani, Mahdi Ayyari, dan Mahdi Ghasemi-Varnamkhasti. 2017. A Portable Computer-Vision-Based Expert System For Saffron Color Quality Characterization. Journal of Applied Research on Medicinal and Aromatic Plants Volume 7,Desember 2017, Pages 124-130.
  26. AMaimunah, David Ericson Manalu dan Dian Budi Kusuma. 2017. Perancangan Prototype Visual pada Bagian Desain Sebagai Media Informasi dan Promosi pada PT Sulindafin”. Yogyakarta: Universitas Amikom Yogyakarta.Jurnal Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Multimedia 2017. Vol 5 No 1, ISSN: 2302-3805.
  27. Supono dan Vidiandry Putratama. 2018. Pemrograman Web dengan Menggunakan PHP dan Framework Codeigniter. Deepublish.
  28. Solichin, Achmad. 2016. Pemrograman Web Dengan PHP dan MYSQL.
  29. Himawan, Dede Cahyadi dan Munawati. 2016. Prototype Sistem Infomasi Perhitungan Nilai Point Pelanggaran Tata Tertib Pada SMK Yupentek 1 Tangerang. Jurnal CCIT. Vol. 9 nomor 3, Agustus 2016.
  30. Rini, P. P., Iqbal, M., & Astuti, D. P. 2016. Rancangan Sistem Informasi Konversi Nilai Mahasiswa Pindahan Dan Lanjutan (Studi Kasus Di STMIK Bina Sarana Global). Jurnal Sisfotek Global Vol 6 No 1, 63-68.
  31. Dzulhaq, M. I., Tullah, R., & Nugraha, P. S. (2017). Sistem Informasi Akademik Sekolah Berbasis Kurikulum 2013. Jurnal Sisfotek Global Vol 7 No 1, 1-5.
  32. Azizah, N., Oktaviani, D. dan Safitri, W. 2018. Rancang Bangun Sistem Informasi Standar Harga Barang pada Kota Tangerang. CCIT Journal, vol. 8, pp. 78-90.
  33. Martono, Aris. Solehudin, Solehudin. Putra, Eka, Januar, Fajar. 2017. Project Application Untuk Sistem Pemesanan dan Pengiriman Barang Berbasis Web Pada PT. Arai Rubber Seal Indonesia. Tangerang. Perguruan Tinggi Raharja. Journal Cerita. ISSN: 2461-1417. Vol. 3 No. 2 : 164.
  34. Rahayu, Sri, Ai Ratna Sari, dan Tri Sendra Saputra. 2018. “Analisa Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Pada Upt Dinas Pendidikan Kecamatan Neglasari Kota Tangerang”. Jurnal SENSI Vol. 4 No. 1 - Februari 2018 ISSN: 2461-1409. Tangerang: Perguruan Tinggi Raharja.

Contributors

Admin, Ahmadlutfi