Pembicaraan:Firda Nopia Andini

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari


PERANCANGAN SISTEM SISTEM ADMINISTRASI PENJUALAN

BERBASIS WEB PADA PT SURYA MUSTIKA NUSANTARA

CABANG SERANG


SKRIPSI



Disusun Oleh :


NIM
: 11814499302
NAMA


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI

KONSENTRASI KOMPUTER AKUNTANSI

UNIVERSITAS RAHARJA

TANGERANG

2021/2022




ABSTRAKSI

PT. Surya Mustika Nusantara berdiri pada tahun 2007 dan terletak di Komplek Purna Bakti Kp. Gurugui-Serang Barat adalah Perusahaan yang bergerak dalam bidang pendistribusian produk tembakau seperti Apache dan Camel yang didistribusikan oleh sales. PT Surya Mustika Nusantara Cabang Serang pada sistem administrasi penjualannya masih menggunakan cara manual belum adanya sistem berbasis web, yaitu dengan memanfaatkan microsoft excel dan proses pembuatan laporan penjualan dilakukan setelah adanya laporan dari sales yang biasanya akan dilaporkan setelah proses pendistribusian ke setiap toko, akibatnya terdapat beberapa kendala seperti proses pendataan yang memakan waktu lama dan proses pelaporan transaksi yang dilakukan oleh sales ke admin tidak real-time, kemungkinan terjadinya redudansi data, dan pencarian data yang dibutuhkan memerlukan waktu yang cukup lama karena harus mencari didalam file microsoft excel atau ditumpukan kertas yang bahkan mungkin rusak. Hasil analisis dan dilakukannya observasi pada PT. Surya Mustika Nusantara Cabang Serang menemukan beberapa masalah yang ada dalam sistem yang berjalan, maka penulis mengajukan untuk dirancangnya sistem administrasi penjualan yang baru berbasis Web. Menggunakan metode analisis CSF Critical Success Factors). Perancangan sistem menggunakan metode analisa berorientasi objek dengan Unified Modeling Language (UML) yang selanjutnya diimplementasikan dengan bahasa pemrograman PHP dengan basis data MySQL- Server sebagai database. Hasil yang didapat dari penelitian ini adalah sebuah sistem administrasi penjualan PT. Surya Mustika Nusantara berbasis web yang ter koneksi pada database untuk membantu dalam hal pengelolaan data penjualan.

Kata Kunci :Sistem Administrasi Penjualan, Sales, Admin, PT. Surya Mustika Nusantara Cabang Serang


ABSTRACT

PT. Surya Mustika Nusantara was established in 2007 and is located in Purna Bakti Kp. Gurugui-Serang Barat Complex is a company engaged in the distribution of tobacco products such as Apache and Camel distributed by sales. PT Surya Mustika Nusantara Serang Branch in its sales administration system still uses manual means of the absence of a web-based system, namely by utilizing microsoft excel and the process of making sales reports is done after the sales report that will usually be reported after the distribution process to each store, as a result there are some obstacles such as the data collection process that takes a long time and the transaction reporting process carried out by sales to admins. Not real-time, the possibility of data redundancies, and the search for data that is needed takes a long time because it has to search in microsoft excel files or stacked with paper that may even be damaged. The results of the analysis and observations at PT. Surya Mustika Nusantara Serang Branch found some problems that exist in the running system, so the author proposed for the design of a new Web-based sales administration system. Using the CSF (Critical Success Factors) analysis method. System design uses object-oriented analysis methods with Unified Modeling Language (UML) which is further implemented with PHP programming language with MySQL-Server database as a database. The result obtained from this study is a sales administration system of PT. Surya Mustika Nusantara is web-based which connects to the database to help in terms of sales data management.

Key Word : : Sales Administration System, Sales, Admin, PT. Surya Mustika Nusantara Serang Branch




DAFTAR PUSTAKA

  1. Hoendarto Genrawan, Willay Thommy, Mulianto Dedy. (2017). Perancanga Sistem Administrasi Penjualan. (Jurnal InTekSis Vol 3, No 2 (2017)).
  2. Nadeak, Berto. Abbas Parulian. Pristiwanto dan Saidi Ramadan Siregar. 2016. Perancangan aplikasi pembelajaran internet dengan menggunakan metode computer based instruction. Medan: STMIK Budi Darma Journal Riset Komputer (JURIKOM). ISSN 2407-389X. Vol. 3, No.
  3. Nur, R., & Suyuti, M. A. 2018. Perancangan Mesin-Mesin Industri. Deepublish
  4. Josi. 2017. “Jurnal UISU” Vol. 2 No. 1 (2017:69).
  5. Ferdika, M. dan Kuswara, H. (2017). Sistem informasi penjualan berbasis web pada PT Era Makmur Cahaya Damai Bekasi. Information system for educators and professionals, 175-188.
  6. Maniah. Dini Hamidini. 2017. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Pembahasan Secara Praktis dengan Contoh Kasus. Yogyakarta: Deepublish
  7. Sari, Hesty Puspita dkk. 2017. “Sistem Aplikasi Pengolahan Nilai Raport SDN Tanjunganom 2 Kecamatan Tanjunganom Nganjuk”. Jurnal Ilmiah Teknik Informatika Vol 11 No
  8. Triyono Rosiana, Safitri, dan Taufik Gunawan. 2018. Perancangan Sistem Informasi Absensi Guru dan Siswa pada Smk Pancakarya Tangerang Berbasis Web. Tangerang: Stmik Raharja. Jurnal Sensi. Vol.4 No.2
  9. Susanto, Azhar. 2017. Sistem Informasi Manajemen: Konsep dan Pengembangan Secara Terpadu. Bandung: Lingga Jaya.
  10. Harfizar Fauzan, Manafi, Albar, dan Muh Afiffudin. 2017. Rancang Bangun Sistem Informasi Penyalur Dana Bantuan Siswa (Bos) Berbasis Web. Tangerang: Stmik Raharja. Jurnal Cerita. Vol.3 No.2.
  11. Muslihudin Muhamad., dan Oktavianto. 2016. “Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Menggunakan Model Terstruktur dan UML”. Yogyakarta: CV. Andi Offset
  12. Anggraeni, Elisabeth, Yunaeti Dan Rita Irviani. 2017. Pengantar Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi Offset
  13. Tyoso, Jaluanto Sunu Punjul. 2016. Sistem Informasi Manajemen. Yogyakarta: Deepublish
  14. Muslihudin Muhamad., dan Oktavianto. 2016. “Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Menggunakan Model Terstruktur dan UML”. Yogyakarta: CV. Andi Offset
  15. Azizah, Nur. Yuliana, Lina. Juliana, Elsa. 2017. Rancang Bangun Sistem Informasi Penggajian Karyawan Harian Lepas Pada PT. Flex Indonesia. Tangerang: Stmik Raharja. Sensi Jurnal. Vol.3 No.1.
  16. Swastika, I Putu Agus dan I Gusti Lanang Agung Raditya Putra.2016. Audit Sistem Informasi dan Tata Kelola Teknologi Informasi: Implementasi dan Studi Kasus. Yogyakarta: ANDI
  17. Rahayu, Sri. Sari, Ai Ratna dan Saputra, Tri Sendra. 2018. Analisa Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Pada Upt Dinas Pendidikan Kecamatan Neglasari Kota Tangerang. Jurnal SENSI. 4(1).
  18. Ilamsyah, Desy Wiriyanty, dan Eva Setiawati. 2016. Rancang Bangun Sistem Informasi Akuntansi Atas Siklus Pendapatan Pada PT. GMF AERO ASIA. ISSN: 2461-1409. Jurnal SENSI Vol.2 No.2-Agustus 2016. Tangerang: Perguruan Tinggi Raharja.
  19. Sutopo, Priyo dan Arifin, Zainal dan Cahyadi, Dedi. 2016. “Sistem Informasi Eksekutif Sebaran Penjualan Kendaraan Bermotor Roda 2 Di Kalimantan Timur Berbasis Web”. Kalimantan Timur: Universitas Mulawarman. Jurnal Informatika Mulawarman Vol. 11 No. 1 Februari 2016.
  20. Alfeno, Sandro dan Ririn Eka Cipta Devi. 2017.” Implementasi Global Positioning System (GPS) dan Location Based Service (LSB) pada Sistem Informasi Kereta Api untuk Wilayah Jabodetabek”. JURNAL SISFOTEK GLOBAL. Vol. 7 No. 2. ISSN: 2088 –1762
  21. Hartanto, Eko., Sitorus, Daniel., Wanto, Anjar. 2018. Analisis Jaringan Saraf Tiruan Untuk Prediksi Luas Panen Biofarmaka di Indonesia. Pematangsiantar : Stikom Tunas Bangsa. Jurnal Semantik. Vol.4 No.1.
  22. Ambarita., Arisandy. 2016. Analisis Pengembangan Sistem Informasi Pengolahan Aset Daerah (Studi Kasus : Dinas Pendapatan dan Pengelolaan Asset Daerah Provinsi Maluku Utara). Maluku : Universitas Wiratama. Indonesian Journal On Networking And Security. Vol. 5 No.4.
  23. Maimunah. 2017 : Jurnal CERITA
  24. S. Siagian, Manajemen Penjualan. Yogyakarta : BPFE Yogyakarta
  25. Abdullah, Thamrin & Francis Tantri. 2016. Manajemen Pemasaran Jakarta: Rajawali Pers Sujana, Christian. Darmansyah. (2018). ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM PENJUALAN BARANG BERBASIS WEB PADA PT. ASIA TIARA. Jurnal Interkom, 12(4).
  26. S., Rosao dan Shalahuddin, M. 2014. “Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur Dan Berorientasi Objek. Informatika”. Bandung : Informatika
  27. Wijaya, Tony. (2017). “Perancangan Middleware Untuk Menghubungkan Sistem Informasi Dagang dengan Aplikasi E-faktur dari Derektorat Jendral Pajak”. Jurnal CCIT. Tangerang: Perguruan Tinggi Raharja. (Vol. 10 No. 1 - Februari 2017).
  28. E. F. Wati and A. A. Kusumo, “Penerapan metode unified modeling language ( UML ) berbasis desktop pada sistem pengolahan kas kecil studi kasus pada PT indo mada yasa tangerang,” J. Inform., vol. 5, no. 1, pp. 24–36, 2016
  29. Susilo, D., & Charolina, A. (2018). DESAIN APLIKASI KAMUS ISTILAH KOMPUTER BERBASIS ANDROID. JURNAL GAUNG INFORMATIKA, 8(2)
  30. Andani, F. M., Nasution, A. H., & Ardiantoro, D. S. (2019). Analisis Critical Success Factors Implementasi Program B20 untuk Pengembangan Berkelanjutan Industri Bahan Bakar Nabati.
  31. Setyaningrum Serliyanthi Ryanthika (2020). ”APLIKASI PELAYANAN PENGADUAN SEKOLAH BERBASIS ANDROID.”
  32. Husain, A., & Ariyanti, F. (2016). PERANCANGAN DATABASE RELATIONAL PADA TOKO BUKU ONLINE. CERITA Journal, 2(2), 133-141. https://www.neliti.com/id/publications/299512/perancangan-database-relational-pada-toko-buku-online
  33. Faridi., Aripianti, P., Widuri, R. (2016). Perancangan Sistem Informasi E- Jurnal Pada Perguruan Tinggi Berbasis Web. Jurnal CERITA, https://ejournal.raharja.ac.id/index.php/cerita/article/view/685
  34. Hernandhi, D. T., Astuti, E. S., & Priambada, S. (2018). Desain Sistem Informasi Pemasaran Berbasis Website Untuk Promosi (Studi Kasus pada Kedai Ayam Geprak & Sambal Bawang Malang). Jurnal Administrasi Bisnis, 55(1), 1-10. http://administrasibisnis.studentjournal.ub.ac.id/index.php/jab/article/view/2235
  35. Supono, Vidiandry Putratama. (2016). Pemrograman Web dengan Menggunakan PHP dan Framework Codeigniter. Yogyakarta : Deepublish
  36. Yuliana, K., Saryani, S., & Azizah, N. (2019). Perancangan Rekapitulasi Pengiriman Barang Berbasis Web. JURNAL SISFOTEK GLOBAL, 9(1).
  37. Nugraha, Fahmi Rizky , Abdul Harits, dan Renenata Ardilesmana Siregar. 2018. Implementasi Big Data Menggunakan Metode Waterfall Dan Metode Oline Analitical Processing (Olap) Untuk Summary Report Management Pada Pt.Matahari Departemen Store. Jurnal UNISMA. Tangerang : STMIK Raharja. Diambil dari:jurnal.unismabekasi.ac.id/index.php/sinergi/article/download/1149 /1017
  38. Sutopo, Priyo., Dedi Cahyadi dan Zainal Arifin. 2016. Sistem Informasi Eksekutif Sebaran Penjualan Kendaraan Bermotor Roda 2 di Kalimantan Timur Berbasis Web. Jurnal Informatika Mulawarman.
  39. http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/JIM/article/view/199
  40. Putra, H. N. (2019). Rancangan Sistem Informasi Data Pasien Puskesmas Pengambiran Kota Padang Menggunakan Bahasa Pemrograman Php Dan Database Mysql. SinkrOn, 2(2), 93-99.
  41. Sahara, S. (2019). SISTEM INFORMASI ABSENSI, PENILAIAN DAN GREAD JUARA KELAS SISWA MENGGUNAKAN DATABASE MySQL PADA SEKOLAH DASAR PERMATA HARAPAN I BATAM. Jursima, 7(1).
  42. Maimunah. 2017. Perancangan Prototype Visual Pada Bagian Desain Sebagai Media Informasi Dan Promosi Pada PT. Sulindafin. Jurnal SEMNASTEKNOMEDIA.
  43. Siregar, Iqbal Kamil dan Faisal Taufik. 2017. “Perancangan Aplikasi SMS Alert Berbasis Web”. Jurnal Informatika Merdeka Pasuruan” Vol 2 No 2.
  44. Padeli, Mulyati, dan Avega Awanda. 2017.BUILDING DATABASEHASIL EVALUASI BELAJAR SISWA PADA SMAN 2 KOTA TANGERANG.Cerita Journal. ISSN : 2461-1417.
  45. Astuti, Puji dan Suranto Saputra. 2017. Penerapan Aplikasi Sistem Komparasi Metode K-Nearest Neighbor Dan Neural Network Dalam Menentukan Kepuasan Pelayanan Wali Murid Pada Sekolah Dasar. Jurnal Faktor Exacta. Jakarta : Universitas Indraprasta PGRI. ISSN: 2502-339.
  46. Jan, Syed Roohullah, dkk. 2016. "An Innovative Approach to Investigate Various Software Testing Techniques and Strategies." International Journal of Scientific Research in Science, Engineering and Technology (IJSRSET), Print ISSN : 23951990.
  47. https://docplayer.info/123913316-Review-aplikasi-visual-studio-code.html. Diakses pada tanggal 5 November pukul 15:42 wib.
  48. https://medium.com/kode-dan-kodean/ekstensi-dan-tema-visual-studio-code-yang-saya-gunakan-6c3555762816. Diakses pada tanggal 5 November pukul 16:01 wib.
  49. Amrullah, Agit., Rifda Faticha Alfa., Danang Sutedjo., Renna Yanwastika Ariyana., Hendi S dan Eri Sasmita Susanto. 2016. Kajian Kebutuhan Perangkat Lunak Sistem Informasi Penilaian Prestasi Kerja Pegawai Pada Fakultas Adab dan Ilmu Budaya Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta. Yogyakarta: Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Multimedia. ISSN : 2302-3805.
  50. Hanafri, Muhammad Iqbal., Siti Maisaroh Mustafa, Arip Hidayat. 2017. Proses Perakitan Trafo Dengan Menggunakan Animasi Multimedia. JURNAL SISFOTEK GLOBAL. Vol. 7 No. 1. ISSN: 2088 – 1762.
  51. Amrullah, Agit., Rifda Faticha Alfa., Danang Sutedjo., Renna Yanwastika Ariyana., Hendi S dan Eri Sasmita Susanto. 2016. Kajian Kebutuhan Perangkat Lunak Sistem Informasi Penilaian Prestasi Kerja Pegawai Pada Fakultas Adab dan Ilmu Budaya Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta. Yogyakarta: Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Multimedia. ISSN : 2302-3805
  52. Azizah Nur, Sri Rahayu., dan Nova Adhista. (2017). “Perancangan Sisstem Informasi Penilaian Kinerja Karyawan SPG Berstatus Kontrak Pada PT Softex Indonesia Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW)”. Jurnal SENSI. Tangerang: STMIK Raharja. (Vol. 3 No. 2 Agustus 2017 ISSN 2461-1409)
  53. Safitri, Henda, Rika., dan Bunga, Aulia (2017). OPTIMALISASI PERAN BEHAVIORAL ACCOUNTING GUNA PENERAPAN DALAM PRAKTIK TRANSFER PRICING. PROCEEDINGS Profesionalisme Akuntan Menuju Sustainable Business Practice Bandung, 1 (102). pp. 1038-1044. ISSN 2252-3936.
  54. Sugianto. (2017, August). TEKNIK PERMAINAN BALOGO DALAM LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN KARAKTER KERJA KERAS PADA SISWA SMP. In PROCEEDING SEMINAR DAN LOKAKARYA NASIONAL BIMBINGAN DAN KONSELING 2017 (Vol. 1, pp.20-28).
  55. Rahayu sri, Hakim Zainul, Septiana Nurul, Jurnal Sisfotek Global Volume 9 No.2 (2019) mengenai “SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI PENJUALAN DAN JASA AIR CONDITIONER (AC)”.
  56. Nugraha Igo Fajar, Jurnal Semnas Ristek Vol 5, No 1 (2021) mengenai “PERANCANGAN APLIKASI ADMINISTRASI PENJUALAN SPAREPART DAN SERVICE PADA CV. PERFORMA MOTOR”.
  57. PRAYITNO, M Hadi. Analisa Kebutuhan Sistem Informasi Dengan Menggunakan Analisis Value Change Dan Critical Success Factor Pada PT. LHE. BINA INSANI ICT JOURNAL, [S.l.], v. 3, n. 1, p. 269 -278, juni 2016. ISSN 2527-9777
  58. Lopes Silvania Dos Reis (2016) “RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI PENJUALAN PATUNG BERBASIS WEB (STUDI KASUS: KOMPANHIA ZEZY JOPI UNIPESSOALLDA.BAUCAU-TIRILOLO-VILA-NOVA, BETO-COMORO-DILI-TIMOR-LESTE)”.
  59. Prihantana I Wayan Gede Narayana dan Made Agus Suryadarma (2018) “PERENCANAAN STRATEGI SISTEM INFORMASI DALAM MENINGKATKAN DAYA SAING LULUSAN PADA SMK TI BALI GLOBAL KARANGASEM”.
  60. Ardiansyah Bagus Muhtafi, Nugrahanti Fatim, Saifulloh Saifulloh, jurnal Senatik Vol 3, No 1 (2020) mengenai “IMPLEMENTATION OF WEBSITE BASED SALES ADMINISTRATION SYSTEM IN MUHAIMIN FURNITURE MADIUN DISTRICT”.
  61. Fridawati Agnes, Herulambang Wiwiet, Arizal Arief, Journal Of Electrical Engineering And Computer Sciences, Vol 4 No. 2, dec 2019 [37] mengenai “ANALYSIS OF SALES INFORMATION SYSTEM (CASE STUDY: MR. TOKEN)”.
  62. Letsoin Hendrykus Saritangdan, Santoso Albertus Joko and Suyoto (2018) “DESIGNING WEB-BASED GIS APPLICATION BY CSF METHOD: A CASE STUDY IN BOVEN DIGOEL PAPUA”.
  63. Mutiarasari Indah, T. Grace, dan Rahman Abdul (2020) “SALES SYSTEM'S REQUIREMENT ANALYSIS USING STRUCTURED SYSTEM ANALYSIS AND DESIGN METHOD”.
  64. Naveed Quadri Noorulhasan, dkk (2020) “EVALUATING CRITICAL SUCCESS FACTORS IN IMPLEMENTING E-LEARNING SYSTEM USING MULTI-CRITERIA DECISION-MAKING”.

Contributors

Admin, Firda Nopia Andini