Si1522488684: Perbedaan revisi

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari
[revisi tidak terperiksa][revisi tidak terperiksa]
Baris 490: Baris 490:
 
===1.5. Metode Penelitian===
 
===1.5. Metode Penelitian===
 
<ol>
 
<ol>
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2;">1. Pengamatan (Observation)<br>Penulis melakukan pengamatan langsung pada lokasi penelitian yaitu pada PT Indorack Multikreasi guna untuk mendapatkan data yang sedang diteliti, dengan melakukan analisa dan evaluasi terhadap masalah yang berkaitan dengan topik yang akan dibahas, dengan jangka waktu satu
+
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2;">Pengamatan (Observation)<br>Penulis melakukan pengamatan langsung pada lokasi penelitian yaitu pada PT Indorack Multikreasi guna untuk mendapatkan data yang sedang diteliti, dengan melakukan analisa dan evaluasi terhadap masalah yang berkaitan dengan topik yang akan dibahas, dengan jangka waktu satu
 
bulan.</li>
 
bulan.</li>
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2;">2. Wawancara (Interview)<br> Untuk menambah informasi yang lebih jelas penulis melakukan wawancara langsung kepada stakeholders yaitu kepada Manager Plant perusahaan atau karyawan.</li>
+
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2;">Wawancara (Interview)<br> Untuk menambah informasi yang lebih jelas penulis melakukan wawancara langsung kepada stakeholders yaitu kepada Manager Plant perusahaan atau karyawan.</li>
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2;">3. Metode Kepustakaan (Library Research)<br> Metode ini sangat penting dan strategis bagi penulis, karena disini penulis berusaha mendapatkan bahan dan sumber dari buku-buku serta dokumen-dokemen yang berkaitan dengan permasalahan laporan Skripsi ini.</li></ol>
+
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2;">Metode Kepustakaan (Library Research)<br> Metode ini sangat penting dan strategis bagi penulis, karena disini penulis berusaha mendapatkan bahan dan sumber dari buku-buku serta dokumen-dokemen yang berkaitan dengan permasalahan laporan Skripsi ini.</li></ol>
  
 
===Metode Analisa===
 
===Metode Analisa===

Revisi per 28 Agustus 2019 07.57

APLIKASI DASHBOARD MONITORING MESIN DRILLING AUTO

SEBAGAI IMPLEMENTASI INDUSTRI 4.0 PADA

PT INDORACK MULTIKREASI


SKRIPSI


Disusun Oleh :

NIM
NAMA
: DADANG NUGRAHA


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

KONSENTRASI SOFTWARE ENGINEERING

UNIVERSITAS RAHARJA

TANGERANG

(2018/2019)




UNIVERSITAS RAHARJA

LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI

APLIKASI DASHBOARD MONITORING MESIN DRILLING AUTO

SEBAGAI IMPLEMENTASI INDUSTRI 4.0 PADA

PT INDORACK MULTIKREASI

Disusun Oleh :

NIM
: 1522488684
Nama
Fakultas
: Sains dan Teknologi
Program Pendidikan
Program Studi
Konsentrasi


Disahkan Oleh :

Tangerang, Juli 2019
Rektor
       
Ketua Program Studi
       
Program Studi Teknik Informatika
           
           
           
           
       
(Ruli Supriati, S.Kom., M.T.I.)
NIP : 000594
       
NIP : 073009



UNIVERSITAS RAHARJA

LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING

APLIKASI DASHBOARD MONITORING MESIN DRILLING AUTO

SEBAGAI IMPLEMENTASI INDUSTRI 4.0 PADA

PT INDORACK MULTIKREASI

Dibuat Oleh :

NIM
: 1522488684
Nama

Telah disetujui unruk dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian Komprehensif

Fakultas Sains dan Teknologi

Program Studi Teknik Informatika

Konsentrasi Software Engineering

Disetujui Oleh :

Tangerang, Juli 2019


Pembimbing I
   
Pembimbing II
       
       
       
       
(Sutrisno, M.Kom.)
   
(Dedy Iskandar, S.kom., MTI)
NID : 10020
   
NID : 05060



UNIVERSITAS RAHARJA

LEMBAR PERSETUJUAN DEWAN PENGUJI

APLIKASI DASHBOARD MONITORING MESIN DRILLING AUTO

SEBAGAI IMPLEMENTASI INDUSTRI 4.0 PADA

PT INDORACK MULTIKREASI

Dibuat Oleh :

NIM
: 1522488684
Nama


Disetujui setelah berhasil dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian Komprehensif

Fakultas Sains dan Teknologi

Program Studi Teknik Informatika

Konsentrasi Software Engineering

Tahun Akademik 2018/2019


Disetujui Penguji :

Tangerang, Juli 2019


Ketua Penguji
 
Penguji I
 
Penguji II
         
         
         
         
(_______________)
 
(_______________)
 
(_______________)
NID :
 
NID :
 
NID :



UNIVERSITAS RAHARJA

LEMBAR KEASLIAN SKRIPSI

APLIKASI DASHBOARD MONITORING MESIN DRILLING AUTO

SEBAGAI IMPLEMENTASI INDUSTRI 4.0 PADA

PT INDORACK MULTIKREASI


Disusun Oleh :

NIM
: 1522488684
Nama
Fakultas
: Sains dan Teknologi
Program Pendidikan
Program Studi
Konsentrasi

Menyatakan bahwa Skripsi ini merupakan karya tulis saya sendiri dan bukan merupakan tiruan, salinan, atau duplikat dari Skripsi yang telah dipergunakan untuk mendapatkan gelar Sarjana Komputer baik di lingkungan Universitas Raharja maupun di Universitas lain, serta belum pernah dipublikasikan.

Pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan rasa tanggung jawab, serta bersedia menerima sanksi jika pernyataan diatas tidak benar.


Tangerang, Juli 2019

 
 
 
NIM : 1522488684

ABSTRAKSI

PT Indorack Multikreasi juga banyak dikenal sebagai MEMORY . adalah produsen khusus di Penjualan Furniture, dengan partikel dan MDF (Medium Density Board) sebagai bahan utama, PT Indorack Multikreasi telah mengekspor produk ke seluruh dunia dengan pasar utama dari Jepang dan Eropa. Yang beralamat di Jl. Otomen No. 428 Jl. Gatot Subroto Km. 5, Jatiuwung, Cibodas, Kota Tangerang, Banten 15134. Dewasa ini teknologi informasi semakin pesat perkembangannya. Hal ini dapat dibuktikan dengan semakin luas dan beragamnya penggunaan teknologi informasi. Dalam bidang bisnis penggunaan teknologi informasi dapat digunakan sebagai sarana pendukung kinerja bisnis sebuah perusahaan. Dengan adanya teknologi informasi dapat membantu perusahaan dalam melakukan proses analisa data dan pengambilan sebuah keputusan. Dashboard yang memungkinkan para pemegang keputusan mendapat ringkasan informasi penting secara cepat dan mudah sebagai landasan untuk menetapkan keputusan penting bagi perusahaan. Selama penelitian penulis menggunakan beberapa metode antara lain: wawancara, observasi, dan studi pustaka, data yang diperoleh dianalisa dalam bentuk Unified Modeling Language (UML) dengan menggunakan software visual paradigm. Maka dari itu penulis mengambil judul yang berhubungan dengan " Aplikasi Dashboard Monitoring Mesin Drilling Auto Sebagai Implementasi Industri 4.0 Pada PT Indorack Multikreasi " yang dapat membantu para pemegang keputusan mendapatkan ringkasan informasi secara cepat dan mudah sebagai landasan untuk menetapkan keputusan penting bagi perusahaan.

Kata Kunci: Sistem, Dashboard Monitoring, Industri 4.0, Komputer

ABSTRACT

PT Indorack Multikreasi also widely known as MEMORY is the manufacturer specifically in the sale of furniture, with the particles and MDF ( medium density board ) as the main ingredient PT Indorack Multikreasi have export product to the whole world with the main market of japan and europe.lived at Jl.Otomen no. 428 Jl.Gatot subroto. km5, jatiuwung, cibodas, Tangerang, Banten 15134.Today the accelerate. progress in information technologyIt can be proven by the larger and the diversity the use of information technology.In the field of the business of the use of information technology can be used as a means of support business performance of a company.With the technology of information can help the company in conducting the process of data analysis and retrieval of a decision.The dashboard that enables the holder of the decision got a summary of important information quickly and easily as the basis to establish an important decision for the company. During the survey the use writers some method of interview, among others: observation, and the literature study, the data analysis in the form of the unified modeling language (UML) using software visual paradigma.Therefore writer take on titles relating to dashboard “ Application monitoring machine drilling auto as an implementation of 4.0 industry to PT Indorack Multikreasi “ that can help the holders get summary information decision quickly and easily as the to establish for the important decisions.

Keywords: Systems, Dashboard Monitoring, Industry 4.0, Computers



KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, puji dan syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunianya sehingga penulis dapat menyelesaikan Skripsi dengan judul " APLIKASI DASHBOARD MONITORING MESIN DRILLING AUTO SEBAGAI IMPLEMENTASI INDUSTRI 4.0 PADA PT INDORACK MULTIKREASI

Tujuan penulisan Laporan Skripsi ini adalah sebagai syarat dalam menyelesaikan Program Pendidikan Strata 1 Program Studi Teknik Informatika pada Universitas Raharja.

Penulis menyadari bahwa tanpa adanya bimbingan dan dorongan dari banyak pihak penulis tidak akan dapat menyelesaikan Skripsi ini dengan baik dan tepat pada waktunya. Pada kesempatan ini pula penulis menyampaikan ucapan terimakasih kepada :

  1. Bapak Dr. Po. Abas Sunarya, M.Si. selaku Rektor Universitas Raharja.
  2. Bapak Dr. Henderi, S.Kom., M.Kom. selaku Dekan Fakultas Universitas Raharja.
  3. Bapak Padeli, M.Kom. selaku Wakil Dekan Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Raharja.
  4. Ibu Ruli Supriati, S.Kom., M.T.I. selaku Ketua Program Studi Teknik Informatika.
  5. Bapak Sutrisno, M.kom. sebagai Dosen Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan dan masukan kepada penulis sehingga Skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik.
  6. Bapak Dedy Iskandar, S.kom., MTI. sebagai Dosen Pembimbing II yang telah meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan, masukan dan motivasi kepada penulis.
  7. Bapak Akhmad Habibi S.kom. stakeholder yang telah memberikan kontribusi besar di dalam lancarnya proses penelitin skripsi ini.
  8. Bapak dan Ibu Dosen serta Staff Universitas Raharja yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan dan motivasi kepada penulis.
  9. Keluarga tercinta yang telah memberikan doa, dukungan moril maupun materil sehingga Skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik.
  10. Teman - teman seperjuangan yang selalu ada dan memberikan semangat.

Penulis menyadari bahwa dalam penulisan Laporan Skripsi Akhir ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu kritik dan saran yang membangun, penulis harapkan sebagai pemicu untuk dapat berkarya lebih baik lagi. Semoga Laporan ini bermanfaat bagi pihak yang membutuhkan.

Tangerang, Juli 2019
(Dadang Nugraha)
NIM. 1522488684

DAFTAR TABEL

  1. Tabel 1 Simbol Use Case Diagramm
  2. Tabel 2 Simbol Class Diagram
  3. Tabel 3 Simbol Sequence Diagram
  4. Tabel 4 Simbol State Chart Diagram
  5. Tabel 5 Simbol Actifity Diagram
  6. Tabel 2.1. Simbol-simbol Diagram Use Case
  7. Tabel 2.2. Simbol-simbol Activity Diagram
  8. Tabel 2.3. Simbol-simbol Class Diagram
  9. Tabel 2.4. Simbol-simbol Squance Diagram
  10. Tabel 3.1. Elitasi Tahap I
  11. Tabel 3.2. Elitasi Tahap II
  12. Tabel 3.3. Elitasi Tahap III
  13. Tabel 3.4. Elitasi Draft Elitasi
  14. Tabel 4.1. Spesifikasi Tabel Pegawai
  15. Tabel 4.2. Spesifikasi Tabel Att Log
  16. Tabel 4.3. Spesifikasi Tabel BOP Item
  17. Tabel 4.4. Spesifikasi Tabel BOP Item Detail
  18. Tabel 4.5. Spesifikasi Tabel BOP Parameter
  19. Tabel 4.6. Spesifikasi Tabel BOP OP
  20. Tabel 4.7. Spesifikasi Tabel BOP OP Detail
  21. Tabel 4.8. Spesifikasi Tabel BOP Token User
  22. Tabel 4.9. Spesifikasi Tabel BOP Actual Process
  23. Tabel 4.10. Spesifikasi Tabel Mnfg Machine
  24. Tabel 4.11. Implementasi Kegiatan

DAFTAR GAMBAR

  1. Gambar 2.1. Siklus Informasi
  2. Gambar 2.2. Kualiatas Informasi
  3. Gambar 2.3. Komponen Sistem Informasi
  4. Gambar Gambar 2.4. Sebuah Simbol Kode Batang UPC-A
  5. Gambar 2.5. Warterfall Pressman
  6. Gambar 2.6. Logo CodeIgniter
  7. Gambar 3.1. Struktur Organisasi PT Indorack Multikreasi
  8. Gambar 3.2. Use Case Diagram Aktifitas Biaya Proses Produksi
  9. Gambar 3.3. Activity Diagram Aktifitas Biaya Proses Produksi
  10. Gambar 3.4. Sequence Diagram Aktifitas Biaya Proses Produksi
  11. Gambar 4.1. Use Case Diagram Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi yang diusulkan
  12. Gambar 4.2. Activity Diagram Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi yang diusulkan
  13. Gambar 4.3. Sequence Diagram Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi Yang Diusulkan
  14. Gambar 4.4. Class Diagram Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi Yang Diusulkan
  15. Gambar 4.5. Site Map Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi
  16. Gambar 4.6. Prototype Halaman Login Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi
  17. Gambar 4.7. Prototype Halaman Menu Parameter Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi
  18. Gambar 4.8. Prototype Halaman Menu Item List Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi
  19. Gambar 4.9. Prototype Halaman Menu OP Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi
  20. Gambar 4.10. Prototype Halaman Menu Actual Process Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi
  21. Gambar 4.11. Prototype Halaman Menu OP Ready To Close Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi
  22. Gambar 4.12. Prototype Halaman Dashboard Utama Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi
  23. Gambar 4.13. Halaman Login Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi
  24. Gambar 4.14. Halaman Menu Parameter Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi
  25. Gambar 4.15. Halaman Menu Item Product Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi
  26. Gambar 4.16. Halaman Menu OP Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi
  27. Gambar 4.17. Halaman Menu Actual Process Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi
  28. Gambar 4.18. Halaman Menu OP Ready To Close Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi
  29. Gambar 4.19. Halaman Menu Dashboard Utama Aplikasi Dashboard Monitoring Biaya Proses Produksi

DAFTAR SIMBOL

Tabel 1. Simbol Use Case Diagram

Tabel 2. Simbol Class Diagram

Simbol Sequence Diagram

Tabel 4. Simbol State Chart Diagram

Tabel 5. Simbol Actifity Diagram

BAB I

PENDAHULUAN


1.1 Latar Belakang

Dewasa ini teknologi informasi semakin pesat perkembangannya. Hal ini dapat dibuktikan dengan semakin luas dan beragamnya penggunaan teknologi informasi. Dalam bidang bisnis penggunaan teknologi informasi dapat digunakan sebagai sarana pendukung kinerja bisnis sebuah perusahaan. Dengan adanya teknologi informasi dapat membantu perusahaan dalam melakukan proses analisa data dan pengambilan sebuah keputusan.

Dalam membuat keputusan para eksekutif membutuhkan informasi yang mudah dimengerti, dan sesuai dengan kebutuhan. Salah satu teknologi yang dapat memberikan solusi terhadap kebutuhan penyajian data dan informasi kedalam bentuk visual yang menarik dan mudah dimengerti adalah dashboard.

Dashboard yang memungkinkan para pemegang keputusan mendapat ringkasan informasi penting secara cepat dan mudah sebagai landasan untuk menetapkan keputusan penting bagi perusahaan.

PT Indorack Multikreasi merupakan perusahaan Furniture (MEMORY GROUP) yang terletak di Jl. Otomen No. 428 Jl. Gatot Subroto Km. 5, Jatiuwung, Cibodas, Kota Tangerang, Banten 15134. Saat ini PT Indorack Multikreasi (MEMORY GROUP) telah menggunakan teknologi mesin produksi. Pelaporan data biaya proses produksi yang masih manual 2 sehingga menyulitkan pihak perusahaan dalam melakukan analisis terhadap biaya proses produksi.

Proses pembuatan laporan yang sesuai dengan keinginan pihak eksekutif perusahaan seringkali membutuhkan waktu yang cukup lama, hal ini dikarenakan proses pembuatan laporan harus melalui banyak tahapansehingga menghasilkan sebuah informasi, seperti melakukan input data manual dan merekap nya ke dalam excel, melakukan filterisasi data, melakukan pengelompokkan data, melakukan analisa terhadap data, memilih informasi yang diperlukan berdasarkan kebutuhan, serta membuat visualisasi dari informasi yang telah didapatkan. Hal ini mengakibatkan proses pembuatan keputusan yang dilakukan oleh pihak eksekutif manajemen menjadi kurang maksimal. Untuk itu dibutuhkan sebuah sistem yang dapat melakukan otomatisasi dan pertukaran data terhadap teknologi mesin ke dalam bentuk visual data, dengan memanfaatkan teknologi internet sehingga dapat terimplementasinya industri 4.0 yang menghasilkan pabrik cerdas. Yang di mana data dari mesin bisa langsung di transfer ke server dan langsung di olah oleh system dan di tampilkan langsung ke dalam dashboard.

Untuk dapat menangani masalah tersebut diperlukan teknologi informasi yang dapat mengatasinya yaitu “Aplikasi Dashboard Monitoring Mesin Drilling Auto Sebagai Implementasi Industri 4.0 Pada PT Indorack Multikreasi”, yang dapat membantu para pemegang keputusan mendapatkan ringkasan informasi secara cepat dan mudah sebagai landasan untuk menetapkan keputusan penting bagi perusahaan.</i>.


1.2. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan sebelumnya, maka rumusan masalah dalam pembangunan sistem informasi ini adalah sebagai berikut:

  1. Bagaimana cara monitoring biaya proses produksi secara realtime?
  2. Bagaimana cara merancang dan mengimplementasikan sebuah aplikasi dashboard monitoring biaya proses produksi yang ditampilkan secara menarik, akurat dan mudah di mengerti?
  3. Apakah dengan adanya sistem yang baru dapat menghasilkan informasi yang cepat dan berguna bagi perusahaan?


1.3. Ruang Lingkup

Adapun ruang lingkup dari penelitian ini mencakup beberapa hal, diantaranya:

  1. Sebagai studi kasus maka PT Indorack Multikreasi dipilih sebagai perusahaan yang akan menerapkan aplikasi yang dibangun nantinya.
  2. Penggunaan alat barcode yang nantinya di jelaskan hanya sebatas proses komunikasi pengambilan data dari kartu pengantar proses produksi (kp3) ke database.
  3. Penelitian yang dilakukan hanya sampai pada perancangan dan implementasi aplikasi dashboard monitoring biaya proses produksi.


1.4. Tujuan dan Manfaat

1.4.1. Tujuan

Tujuan dari tugas akhir ini adalah sebagai berikut:

  1. Dalam implementasi sebuah dashboard monitoring biaya proses produksi di PT Indorack Multikreasi dapat menampilkan informasi dalam bentuk visual.
  2. Untuk mendukung dan mempermudah pengamatan kinerja baik dari sisi operator mesin ataupun output biaya proses produksi.

1.4.2. Manfaat

Manfaat dari tugas akhir ini adalah sebagai berikut:

  1. Manager plant dapat melakukan analisis terhadap kinerja operator dan mesin produksi dari data yang tersimpan di dalam database dalam bentuk visual.
  2. Dapat digunakan sebagai informasi pendukung dalam rangka pengambilan keputusan oleh para pemimpin perusahaan dan solusi untuk meningkatkan output produksi perusahaan.

1.5. Metode Penelitian

Metode yang digunakan dalam langkah ini penulis melakukan beberapa cara untuk mendapatkan informasi yang dapat dikumpulkan sebagai bahan penelitian diantaranya, yaitu:

1.5. Metode Penelitian

  1. Pengamatan (Observation)
    Penulis melakukan pengamatan langsung pada lokasi penelitian yaitu pada PT Indorack Multikreasi guna untuk mendapatkan data yang sedang diteliti, dengan melakukan analisa dan evaluasi terhadap masalah yang berkaitan dengan topik yang akan dibahas, dengan jangka waktu satu bulan.
  2. Wawancara (Interview)
    Untuk menambah informasi yang lebih jelas penulis melakukan wawancara langsung kepada stakeholders yaitu kepada Manager Plant perusahaan atau karyawan.
  3. Metode Kepustakaan (Library Research)
    Metode ini sangat penting dan strategis bagi penulis, karena disini penulis berusaha mendapatkan bahan dan sumber dari buku-buku serta dokumen-dokemen yang berkaitan dengan permasalahan laporan Skripsi ini.

Metode Analisa

Pada metode ini penulis melakukan analisa menggunakan analisa SWOT dengan berdasarkan pada logika yang dapat mengevaluasi kekuatan (Stranghts), Kelemahan (Weaknesses), peluang (Opportunities), dan ancaman (Threats). Metode ini digunakan untuk melakukan atau melihat suatu kondisi pada SMA Raudhah Barmawiyah baik secara internal maupun eksternal, sehingga terbentuknya penyampaian informasi secara lebih efektif dan efisien.


Metode Perancangan Sistem

Pada metode ini penulis melakukan metode perancangan 0menggunakan metode UML (Unified Modeling Language) karena dengan menggunakan metode UML, rekayasa dan pengembangan perngkat dapat dilakukan dengan fokus pada pengembangan perangkat lunak.

Metode Prototype

Prototype merupakan salah sau metode yang dikembangkan untuk digunakan menyelesaikan masalah kesalah pahaman antara user dan analisis yang timbul akibat user tidak mampu mendefinisikan secara jelas kebutuhannya, dengan metode prototypeing ini developer dan user dapat saling berinteraksi selama pembuatan sistem.

Sistematika Penulisan

Untuk mempermudah pemahaman mengenai pembuatan /penulisan laporan dalam pembahasannya secara sistematismaka penulisan laporan skripsi ini penulis mengelompokan beberapa sub bab yang diantaranya sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN

Bab ini berisi tentang informasi umum yang berkaitan dengan latar belakag masalah, ruang lingkup, tujua dan manfaat penelitian, metode penelitian dan sistematika penulisan yang digunakan dalam laporan pembuatan skripsi.

BAB II LANDASAN TEORI

Pada bab ini berisikan tentang beberapa teori umum dan teori khusus yang berhubungan dengan penelitian serta beberapa literature review yang sesuai dengan penelitian tersebut.

BAB III ANALISA SISTEM BERJALAN

Dalam bab ini berisikan tentang gambaran umum dan sejarah singkat SMA Raudhah Barmawiyah, struktur organisasi, permasalahan yang dihadapi, alternatif pemecahan masalah, analisa proses, UML (Unified Modeling Language) sistem yag berjalan.

BAB IV RANCANGAN SISTEM DAN IMPLEMENTASI

Bab ini berisi sistem yang diusulkan oleh peneliti dnegan menggunakan UML berupa use case, activity, sequence, dan class diagram untuk menggantikan sistem yang sedang berjalan agar lebih efektif dan efisen.

BAB V PENUTUP

Bab ini merupakan bab terakhir yang berisikan tentang kesimpulan dari penelitian dan analisa yang telah dilakukan. Dari kesimulan tersebut peneliti memberikan saran-saranyang sekiranya bermanfaat dan membangun bagi sistem.

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Contributors

Admin, Danuconnect