SI1914424878

Dari widuri
(Dialihkan dari Pengguna:Ajengdna)
Lompat ke: navigasi, cari

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENCATATAN REGISTER U

PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA TBK DI UNIT BENDA


SKRIPSI



Disusun Oleh :


NIM
: 1914424878
NAMA


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI

KONSENTRASI KOMPUTER AKUNTANSI

UNIVERSITAS RAHARJA

TANGERANG

2022/2023




ABSTRAK

PT. Bank Rakyat Indonesia (BRI) Unit Benda merupakan salah satu unit BRI yang belum menggunakan web dalam aktifitasnya untuk layanan dalam pendataan KAS harian sehingga hal ini menyulitkan petugas bank dan kepala unit mengalami kesulitan dalam pendataan dan pelaporan KAS. Karena itu dibutuhkan suatu web yang bisa digunakan untuk memudahkan dalam pendataan kas harian, sampai dengan laporan kas harian. Dalam penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data observasi, wawancara, dan metode kepustakaan. Penelitian ini bertujuan untuk merancang web yang dibuat menggunakan metode Unifiled Modeling Language dan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan pengujiannya menggunakan metode Black Box Testing. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah sistem informasi berbasis web yang memudahkan supervisor dan kepala unit dalam melakukan pencatatan kas pada PT. Bank Rakyat Indonesia (BRI) Unit Benda.

Kata Kunci : Layanan Bank, KAS, Website


ABSTRACT

PT. Bank Rakyat Indonesia (BRI) Unit Benda is one of the BRI units that has not used the web in its activities for services in daily cash collection, making it difficult for bank officers and unit heads to experience difficulties in collecting and reporting KAS. Therefore, a web is needed that can be used to facilitate daily cash collection, up to daily cash reports. In this study using observational data collection methods, interviews, and literature methods. This research aims to design a web created using the Unifiled Modeling Language (UML) method and using PHP programming language and testing using the Black Box Testing method. The result of this study is a web-based information system that makes it easier for supervisors and unit heads to record cash at PT. Bank Rakyat Indonesia (BRI) Unit Objects.

Keyword  : Bank Services, KAS, Website.




DAFTAR PUSTAKA

  1. Abdulloh, Rohi. 2018. 7 in 1 Pemrograman Web untuk Pemula. Jakarta: Elex Media Komputindo.
  2. Agus Fatkhurohman, Kusrini, Hanif Al Fatta 2021. Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Kepala Sekolah Menggunakan Metode AHP. Prosiding Seminar Nasional Teknik Elektro dan Informatika (SNTEI) 2022 – Teknik Informatika.
  3. Alsinda, Fauziah Fauziah, Iskandar Fitri. 2020. Pengembangan Aplikasi Sistem Informasi Smart Register Online Berbasis Android Menggunakan Algoritma BruteForce. Edumatic: Jurnal Pendidikan Informatik Vol: 4 No. 1, Juni, 2020 ISSN 2549 7472.
  4. Alwasilah, A. Ch. ( 2019). Pokoknya kualitatif: dasar-dasar merancang dan melakukan penelitian kualitatif. Jakarta: Pustaka Jaya.
  5. Anna, Nurmalasari, Angelina Ella Yusnita. 2018. Rancang Bangun Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas pada Kantor Camat Pontianak Timur. JURNAL KHATULISTIWA INFORMATIKA, VOL. VI, NO. 2 DESEMBER 2018.
  6. Ali Firdaus, Slamet Widodo, Adi Sutrisman, Sutan Gading, Rina Mardiana. 2019. Rancang Bangun Sistem Informasi Peprustakaan Menggunakan Web Service Pada Jurusan Teknik Komputer Polsri. Jurnal Informanika Vol. 5 No. 2. 82.
  7. Astuti, D., & Devitra, J. (2017). Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Simpan Pinjam Pada Koperasi Pegawai Negeri IAIN Sultan Thaha Saifuddin Jambi. Jurnal Manajemen Sistem Informasi, 2(2), 513-532.
  8. Azizah, N., Oktaviani, D. dan Safitri, W. 2018. Rancang Bangun Sistem Informasi Standar Harga Barang pada Kota Tangerang. CCIT Journal, vol. 8, pp. 78-90.
  9. Dwian Hidayat dan Dwi Wahyu Prabowo. 2017. Sistem Informasi E-Commerce Di CV. Galaxy Computer Berbasis PHP & MySQL. Jurnal Penelitian Dosen FIKOM Vol. 7 No. 2.
  10. Ely S, Ilfa Fauziah, Sofia Maulida, 2018. Analisis Laporan Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada Pt Aneka Tambang Tbk Periode 2014-2018. JUVA : Jurnal Vokasi Akuntansi Vol. 1 No. 1 April 2018.
  11. Eri Susan. 2019. Manajemen Sumber Daya Manusia. ADAARA: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam Vol. 9 No. 2 Juli 2019. E-ISSN : 2685-4538.
  12. Falaah Abdussalaam dan Samdea Anggieta Saputra. 2018. Perancangan sistem Informasi Complaint Management Dengan Metode RAD Menggunakan Framework Laravel. Jurnal E-KOMTEK Vol. 2 No. 2. 55.
  13. Gede Handika, Ayi Purbasari. 2018. Pemanfaatan Framework Laravel Dalam Pembangunan Aplikasi E-Travel Berbasis Website.
  14. Hidayat, Muhammad Iqbal Dzulhaq , Rudi Hartono 2020. Sistem Informasi Promosi Penjualan Kendaraan Motor Berbasis Web di CV Dian Motor Cabang Kronjo – Tangerang, Jurnal Sisfotek Global Vol. 8 No. 1, Maret 2020.
  15. Jaka Abdul Haris, Darmansyah, Donny Apdian. 2020. Sistem Informasi Pelayanan Administrasi Kependudukan Desa (Sipakde) Berbasis Web Dengan Framework codeigniter. Volume 14 Nomor 04 Bulan Januari–Tahun 2020.
  16. Gunadi, F., & Widianto, S. R. (2020, February). Perbandingan Data Warehouse Cloud Computing Menggunakan Konvensional Berbasis Kriptografi. In Seminar Nasional Teknologi Komputer & Sains (SAINTEKS) (Vol. 1, No. 1, pp. 69-73).
  17. Moch Zawaruddin Abdullah, Mungki Astiningrum, Yuri Ariyanto,2020. Rancang Bangun Sistem Informasi Akuntansi Berbasis Website menggunakan Framework Laravel. Jurnal Sains, Teknologi dan Industri, Vol. 18, No. 1.
  18. Mulyati, Rasyid Tarmizi, Angga Panugali.2018. Sistem Informasi Absensi Berbasis Web pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Tangerang. Innovative Creative and Information Technology, vol. 4, no. 2, 2018, pp. 117-127.
  19. Nadiem Anwar Makarim (2020) dalam Buku Saku panduan Merdeka Belajar, Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Tahun 2020, edisi ke Satu.
  20. Nur Fatimah dan Yandria Elmasari. 2018. Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web Untuk SMA Islam Sunan Gunung Jati. Jurnal Penelitian dan Pembelajaran Informatika (JIPI) Volume 03 Nomor 02 Desember 2018. E-ISSN : 2540-8984. 131.
  21. Nurhamim dan Ekomartantoh 2021. Jurnal Visualika Volume 7, No. 1, April 2021“SISTEM INFORMASI MONITORING PRAKERIN (PRAKTIK KERJA INDUSTRI) BERBASIS WEBSITE PADA SMK AT TAQWA 01 TARUMAJAYA.
  22. Nurkholis, A., dan Susanto, T. 2020. Algoritme Spatial Decision Tree Untuk Evaluasi Kesesuaian Lahan Padi Sawah Irigasi. Jurnal RESTI (Rekayasa Sistem Dan Teknologi Informasi), 4(5), 978–987.
  23. Purnia, S.D., Rifai, A., Rahmatullah, S. 2019. Penerapan Metode Waterfall dalam Perancangan Sistem Informasi Aplikasi Bantuan Sosial Berbasis Android Seminar Nasional Sains dan Teknologi.
  24. Rahayu, Sri, Sandro Alfeno, Kartika Novianti Wahyono. 2019. Rancang Bangun Aplikasi Sistem Pengolahan Data Pembuatan Akta Tanah Pada Kantor Desa Cangkudu Tangerang. Jurnal CCIT. 5(1).
  25. Ruli Supriati, Putri Rachmanda Priyadi, Indah Sulastri.2018 Pemanfataan Teknologi Website Pada Perancangan Sistem Kepegawaian Dalam Mendukung Perhitungan Penggajian di PT. Herda Sentosa Tangerang.
  26. Rejeki, Sri. 2019. Sistem Informasi Pendaftaran Surat Izin Masuk Kawasan Konservasi (Simaksi) Dan Pemantauan Satwa Berbasis Web. JOURNAL INFORMATICS, SCIENCE & TECHNOLOGY, 9(1).
  27. Maulani, G., & Sejati, K. C. B. (2018). Sistem Informasi Pendaftaran dan Monitoring Pelayanan Jasa Notaris dan PPAT Rosita Yuwanasari, SH, M. Kn. Konferensi Nasional Sistem Informasi (KNSI) 2018.
  28. Roestiyah. 2018. RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PRAKTEK KERJA INDUSTRI BERBASIS WEB. (STUDI KASUS: SMK AL-AZHAR MENGANTI GRESIK), 4(5), 978–987.
  29. Supriyadi (2018). “RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PRAKERIN”. Jurnal SENSI. (Vol 3 No 2 Agustus 2018 ISSN: 2461-1409).
  30. Supriyatna, A., & Informatika, M. (2018). Metode Extreme Programming Pada Pembangunan Web Aplikasi Seleksi Peserta Pelatihan Kerja. Jurnal Teknik Informatika, 11(1), 1-18.
  31. Muslihudin, M., & Fauzi, F. (2017). Sistem informasi penjualan batik basurek berbasis web pada basurek collection Bengkulu. Jurnal TAM (Technology Acceptance Model), 1, 59-62.