SI1522489938: Perbedaan revisi

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari
[revisi tidak terperiksa][revisi tidak terperiksa]
Baris 303: Baris 303:
  
  
<div style="font-size: 14pt;font-family: 'times new roman';text-align: center"><p style="line-height: 2">ABSTRAKSI</p></div>
 
  
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;"><p style="line-height: 1">
 
Dalam sebuah institusi pemerintahan, sistem informasi itu sangatlah penting. Permasalahan yang dihadapi Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Tangerang yaitu Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD) yang selama ini diproses masih berjalan secara manual. Sehingga menimbulkan beberapa permasalahan diantarannya kesalahan pengetikan, sering terjadi duplikasi pekerjaan seperti membuat surat Perintah dan SPPD terpisah. Oleh karena itu dilakukan analisa sistem infomasi SPPD pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Tangerang yang bertujuan untuk menghasilkan sebuah sistem yang dapat membantu admin dan para pegawai atau ''user'' dalam penginputan data SPPD, memberikan kemudahan pada ''staff'' yang berwenang dalam mengolah data tersebut, mempermudah penyimpanan data SPPD ke dalam ''database'' dan yang pada akhirnya diharapkan kedepannya data yang sudah tersedia dapat diolah dengan baik. Adapun metode analisa sistem yang digunakan adalah analisa PIECES. Metode pemodelan objek menggunakan UML (''Unified Modelling Language''). Bahasa pemrograman yang digunakan adalah PHP serta ''database'' yang digunakan adalah MySQL. Kesimpulan dari penelitian ini adalah perancangan untuk menghasilkan sebuah sistem yang dapat membantu admin dan para pegawai atau ''user'' lebih cepat dan tepat dalam penginputan data SPPD sehingga tidak ada data yang ''redudancy''.
 
</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: left"><p style="line-height: 2">''Kata kunci : Sistem informasi, Surat Perintah Perjalanan Dinas''</p></div>
 
 
 
<div style="font-size: 14pt;font-family: 'times new roman';text-align: center"><p style="line-height: 2">''ABSTRACT''</p></div>
 
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;"><p style="line-height: 1">
 
 
''In the government institute, the information system is very important. The problem faced by Dinas Komunikasi dan Informatika in Tangerang Region, Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD) which has been carried out, is still procced manually. So that it raises several problems such as misstyping, duplication of work often occurs such as making a warrant and separate SPPD. Therefore the SPPD information system analysis is carried out at Dinas Komunikasi dan Informatika in Tangerang Region which aims to produce a system that can help admin and employees or users input SPPD data, providing convenience to authorized staff in processing the data. Facilitate the storage of SPPD data into the database and which are ultimately expected in the future, available data can be processed properly. The system analysis method used is PIECES analysis. The object modeling method uses UML (Unified Modeling Language). The programming language used is PHP and the database used is MySQL.The conclusion of this study is the system design to produce a system that can help admin and employees or users manage the SPPD data faster and more acurately so there are no redundance data in SPPD.''
 
</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: left"><p style="line-height: 2">''Keywords: information system, SPPD''</p></div>
 
 
 
{{pagebreak}}<hr/>
 
 
 
<div style="font-size: 14pt;font-family: 'times new roman';text-align: center"><p style="line-height: 2">'''KATA PENGANTAR'''</p></div>
 
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Alhamdulillah, puji dan syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunianya sehingga penulis dapat menyelesaikan Skripsi dengan judul “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI SURAT PERINTAH PERJALANAN DINAS PADA DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN TANGERANG”.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Tujuan penulisan Laporan Skripsi ini adalah sebagai syarat dalam menyelesaikan Program Pendidikan Strata 1 Program Studi Sistem Informasi pada Universitas Raharja.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Penulis menyadari bahwa tanpa adanya bimbingan dan dorongan dari banyak pihak penulis tidak akan dapat menyelesaikan Skripsi ini dengan baik dan tepat pada waktunya. Pada kesempatan ini pula penulis menyampaikan ucapan terimakasih kepada :</p></div>
 
<ol><li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify; line-height: 2;"> Bapak Dr. Po. [[Abas Sunarya]], M.Si. selaku Rektor Universitas Raharja.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify; line-height: 2;"> Bapak Dr. [[Henderi]], S.Kom., M.Kom. selaku Dekan Fakultas Universitas Raharja.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify; line-height: 2;"> Bapak [[Padeli]], M.Kom. selaku Wakil Dekan Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Raharja.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify; line-height: 2;"> Ibu [[Euis Sitinur Aisyah]], M.Kom. selaku Ketua Program Studi Sistem Informasi.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify; line-height: 2;"> Ibu [[Rosmawati Dwi]], S.T., M.Kom. sebagai Dosen Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan dan masukan kepada penulis sehingga Skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify; line-height: 2;"> Bapak [[Bayu Pramono]], S.Kom., M.TI. sebagai Dosen Pembimbing II yang telah meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan, masukan dan motivasi kepada penulis.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify; line-height: 2;"> Bapak Bangbang Ismail, S.Sos, MAP. selaku stakeholder yang telah memberikan kontribusi besar di dalam lancarnya proses penelitin skripsi ini.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify; line-height: 2;"> Bapak dan Ibu Dosen serta ''Staff'' Universitas Raharja yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan dan motivasi kepada penulis.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify; line-height: 2;"> Keluarga tercinta yang telah memberikan doa, dukungan moril maupun materil sehingga Skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify; line-height: 2;"> Teman - teman seperjuangan yang selalu ada dan memberikan semangat.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify; line-height: 2;"> Dan semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu.
 
</ol>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Penulis menyadari bahwa dalam penulisan Laporan Skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu kritik dan saran yang membangun, penulis harapkan sebagai pemicu untuk dapat berkarya lebih baik lagi. Semoga Laporan ini bermanfaat bagi pihak yang membutuhkan.
 
</p></div>
 
 
 
&nbsp;
 
&nbsp;
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: center"><p style="line-height: 1">Tangerang, 15 Juli 2019</p></div>
 
 
{|table align="center"
 
|-
 
|&nbsp;
 
|-
 
|&nbsp;
 
|-
 
|&nbsp;
 
|-
 
|&nbsp;
 
|-
 
|&nbsp;
 
|-
 
|<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: center"><u>'''([[Elisa Ika Wahyuningrum]])'''</u></div>
 
|-
 
| <div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: center">'''NIM : 1512489660'''</div>
 
|}
 
{{pagebreak}}
 
__TOC__
 
{{pagebreak}}<hr/>
 
 
 
<div style="font-size: 14pt;font-family: 'times new roman';text-align: center"><p style="line-height: 2">'''DAFTAR GAMBAR'''</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: left;line-height: 2">Gambar 3.1 Struktur Organisasi Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Tangerang
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 3.2  ''Use Case Diagram'' SPPD
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 3.3  ''Activity Diagram'' SPPD
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 3.4  ''Sequence Diagram'' SPPD
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.1  ''Use Case Diagram'' Sistem Usulan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.2  ''Activity Diagram'' Sistem Usulan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.3  ''Sequence Diagram'' Sistem Usulan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.4  ''Class Diagram'' Sistem Usulan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.5  Tampilan ''Prototype'' Menu ''Sign in''
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.6  Tampilan ''Prototype'' Menu ''Dashboard''
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.7  Tampilan ''Prototype'' Daftar Pegawai
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.8  Tampilan ''Prototype'' SPPD
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.9  Tampilan ''Prototype'' Surat Masuk
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.10 Tampilan ''Prototype'' Surat Perintah
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.11 Tampilan ''Prototype'' submenu sppd
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.12 Tampilan ''Prototype'' sppd depan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.13 Tampilan ''Prototype'' sppd belakang
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.14 Tampilan ''Prototype'' Nota Dinas
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.15 Tampilan ''Prototype'' Lihat SPPD
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.16 Tampilan ''Prototype'' Laporan SPPD
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.17 Tampilan ''Prototype History''
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.18 Tampilan ''Prototype'' Pengaturan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.19 Tampilan Sistem Menu ''Login'' 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.20 Tampilan Sistem Menu ''Dashboard''
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.21 Tampilan Sistem Daftar Pegawai
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.22 Tampilan Sistem SPPD
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.23 Tampilan Sistem Surat Masuk
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.24 Tampilan Sistem Surat Perintah
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.25 Tampilan Sistem Edit Pengikut
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Gambar 4.26 Tampilan Sistem Nota Dinas
 
</ol> 
 
{{pagebreak}}<hr/>
 
 
<div style="font-size: 14pt;font-family: 'times new roman'; text-align: center; text indent: 0.5"><p style="line-height: 2">'''DAFTAR TABEL'''</p></div>
 
 
<ol>
 
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tabel 3.1  Analisa PIECES
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tabel 3.2  Elisitasi Tahap I
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tabel 3.3  Elisitasi Tahap II
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tabel 3.4  Elisitasi Tahap III
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tabel 3.5  Final Draft Elisitasi
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tabel 4.1  Perbedaan Prosedur Sistem
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tabel 4.2  Tabel tbl_nota_dinas
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tabel 4.3  Tabel tbl_pegawai
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tabel 4.4  Tabel tbl_surat_masuk
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tabel 4.5  Tabel tbl_surat_perintah
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tabel 4.6  Tabel tbl_user
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tabel 4.7  Tabel tbl_pengikut
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tabel 4.8  Black-box Testing Program
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tabel 4.9  Jadwal Penelitian
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tabel 4.10 Estimasi Biaya
 
</ol>
 
 
{{pagebreak}}<hr/>
 
 
<div style="font-size: 14pt;font-family: 'times new roman'; text-align: center; text indent: 0.5"><p style="line-height: 2">'''DAFTAR SIMBOL'''</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman'; text-align: center"><p style="line-height: 2">'''DAFTAR SIMBOL ''USE CASE DIAGRAM'' '''</p></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/RFkYTbvv/simbol-usecase.png"/></div>
 
 
{{pagebreak}}
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman'; text-align: center"><p style="line-height: 2">'''DAFTAR SIMBOL ''ACTIVITY DIAGRAM'' '''</p></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/3wwzrvLQ/simbol-activity.png"/></div>
 
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman'; text-align: center"><p style="line-height: 2">'''DAFTAR SIMBOL ''SEQUENCE DIAGRAM'' '''</p></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/85J3MVQy/simbol-sequence.png"/></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman'; text-align: center"><p style="line-height: 2">'''DAFTAR SIMBOL ''CLASS DIAGRAM'' '''</p></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/HLPRrkKc/simbol-class.png"/></div>
 
 
{{pagebreak}}<hr/>
 
 
=<div style="font-family: 'times new roman'; text-align: center">'''BAB I'''</div>=
 
<div style="font-size: 14pt;font-family: 'times new roman'; text-align: center">'''PENDAHULUAN'''</div>
 
 
==Latar Belakang==
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 
<p style="line-height: 2">Perkembangan dan kemajuan sistem informasi berbasis komputer di zaman globalisasi ini terasa sangat pesat. Dimana sistem informasi berbasis komputer saat ini sudah menjadi hal yang wajib bagi setiap perusahaan atau instansi daerah sebagai sistem pengolahan data. </p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 
<p style="line-height: 2">Pengolahan data dengan menggunakan teknologi komputer semakin berkembang kemampuan dan manfaatnya bagi dunia perusahaan dan instansi karena sangat membantu efisiensi dan efektifitas pekerjaan kantor. Tidak mengherankan lagi apabila pada saat ini semua instansi seperti dalam penanganan Surat Perintah Perjalanan Dinas dengan menggunakan sistem komputer.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 
<p style="line-height: 2">Dalam melakukan kerja praktek di DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN TANGERANG peneliti menemukan permasalahan yaitu Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD) yang masih dilakukan dengan cara manual. Dalam pembuatan SPPD masih menggunakan aplikasi Microsoft Word dan setiap kali melakukan perjalanan dinas harus dilakukan pengeditan. Kekurangan yang ditemui dalam pembuatan SPPD yang ada saat ini yaitu terjadinya kesalahan pengetikan dalam menginputkan data sehingga pembuatan SPPD dilakukan berulang-berulang. Hal ini mengakibatkan banyaknya kertas yang terbuang, selain itu waktu yang dibutuhkan menjadi lebih lama.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 
<p style="line-height: 2">Dengan ini akan diperoleh gambaran yang jelas mengenai berbagai hal yang berkaitan dengan permasalahan sistem yang ada. Untuk mencapai maksud di atas maka peneliti menjadikan permasalahan ini sebagai objek penelitian Skripsi dengan judul  “PERANCANGAN  SISTEM INFORMASI SURAT PERINTAH PERJALANAN DINAS PADA DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN TANGERANG”.</p></div>
 
 
==Rumusan Masalah==
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan latar belakang permasalahan di atas maka dapat disimpulkan permasalahan sebagai berikut:</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Bagaimana sistem informasi SPPD yang berjalan pada saat ini?
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Apa kekurangan sistem informasi SPPD yang berjalan pada saat ini?
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Bagaimana merancang sebuah sistem SPPD secara komputerisasi agar mudah dalam pengoperasiannya?
 
</ol>
 
 
==Ruang Lingkup (Batasan Masalah)==
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 
<p style="line-height: 2">Ruang lingkup dibuat untuk mempermudah penulisan laporan studi kasus ini agar lebih terarah dan berjalan dengan baik. Adapun batasan masalah penelitian ini yaitu membahas tentang proses pengelolaan SPPD agar lebih mudah.</p></div>
 
 
==Tujuan dan Manfaat Penelitian==
 
 
===Tujuan Penelitian===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 
<p style="line-height: 2">Tujuan penelitian akan berkaitan dengan rumusan masalah yang ditetapkan dan hasilnya terdapat pada kesimpulan penelitian. Adanya tujuan penelitian untuk menentukan arah dari suatu penelitian. Tujuan merincikan apa saja yang ingin diketahui, sehingga apabila permasalahan telah terjawab maka tujuan penelitian telah tercapai. Dalam menentukan tujuan penelitian juga harus disesuaikan dengan rumusan masalah yang ada, maka tujuan dari penelitian ini adalah : </p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Untuk mengetahui dan mempelajari prosedur sistem informasi SPPD yang berjalan saat ini.
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Untuk mengetahui kekurangan pada sistem informasi SPPD yang berjalan saat ini.
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Untuk merancang sebuah sistem Pengelolaan Perjalanan Dinas secara komputerisasi dan mudah dalam pengoperasiannya.
 
</p>
 
</li></ol>
 
 
===Manfaat Penelitian===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Adapun manfaat dari penelitian ini sebagai berikut:</p></div>
 
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Dapat memberikan alur proses sistem informasi SPPD yang berjalan selama ini.
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Dapat memberikan informasi apa saja kekurangan pada sistem informasi SPPD yang berjalan selama ini.
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Dapat memberikan solusi dan informasi terkait pembuatan SPPD pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Tangerang.
 
</p>
 
</li></ol>
 
 
==Metodologi Penelitian==
 
===Metode Pengumpulan Data===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 
<p style="line-height: 2">Adapun metode yang peneliti digunakan dalam pengumpulan data adalah sebagai berikut:</p></div>
 
<ol>
 
<b><li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Metode Observasi (''Observation Research'')</b>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Peneliti melakukan pengumpulan data dengan cara melakukan pengamatan dan praktek secara langsung di Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Tangerang, observasi dan praktek langsung dilakukan guna melihat langsung proses kerja yang sedang berjalan.</p></div>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2"><b>Metode Wawancara (''Interview Research'')</b>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Peneliti melakukan sesi tanya jawab pembimbing lapangan sebagai narasumber pengambilan data-data yang dibutuhkan dalam melakukan penelitian terhadap sistem dan mengetahui alur kerja yang terjadi dalam Dinas tersebut, khususnya dalam sistem pembuatan SPPD.</p></div>
 
 
<b><li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Metode Studi Pustaka (''Library Research'')</b>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Mencari referensi yang dapat dijadikan panduan dalam penyusunan laporan Skripsi, yang bersumber dari berbagai buku analisa guna mendapatkan gambaran secara teoritis yang berkaitan dengan penulisan laporan Skripsi ini.</p></div>
 
</ol>
 
 
===Metode Analisa===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Penelti mengggunakan metode analisa PIECES untuk mengetahui kelemahan pada sistem yang lama yang masih menggunakan microsoft word sehingga diharapkan dengan adanya metode ini analisis yang dihasilkan nantinya dapat valid dan bisa di pertanggungjawabkan serta menggunakan elisitasi dari tahap satu hingga final draft elisitasi. Terdapat dua tinjauan dalam penyusunan elisitasi, yaitu tinjauan dari segi fungsional sistem dan non fungsional sistem. Tahap berikutnya adalah menentukan strategi yang diambil untuk mencapai keberhasilan dari sebuah sistem. Strategi yang di dapatkan dari final draft elisitasi digunakan untuk mendapatkan gambaran dan pembuktian pencapaian di dalam tahap implementasi.</p></div>
 
 
===Metode Perancangan===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Metode perancangan alur sistem yang dilakukan peneliti dengan menggambarkannya menggunakan software Visual Paradigm sebagai salah satu perangkat pemodelan yang berorientasi objek. Diagram UML yang akan peneliti gunakan yaitu ''Use Case Diagram, Sequence Diagram, Activity Diagram'' dan ''Class Diagram''. Untuk kebutuhan sistem yang diharapkan stakeholder, peneliti menggunakan metode elisitasi dengan proses penyeleksian yang bermula dari Elisitasi Tahap I, Elisitasi Tahap II, Elisitasi Tahap III dan di akhiri dengan Final Elisitasi. Kemudian bahasa pemrograman yang digunakan adalah PHP serta ''database'' yang digunakan adalah MySQL. Lalu beberapa ''software'' penunjang lainnya yaitu Windows 8 sebagai sistem operasi, Google Chrome sebagai browser, XAMPP sebagai ''web server'', Notepad++.</p></div>
 
 
===Metode Pengujian===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Metode testing ini digunakan untuk menganalisa suatu identitas sistem untuk mendeteksi, mengevaluasi kondisi dan fitur-fitur yang di inginkan dan mengetahui kualitas dari suatu sistem yang dilakukan untuk mendeteksi kesalahan yang terjadi saat sistem di terapkan. Metode ''testing'' yang digunakan peneliti untuk menganalisa, mendeteksi, dan mengevaluasi kesalahan dalam beberapa aspek pada sistem yang akan diterapkan yaitu dengan metode ''Black Box'' testing karena berfokus pada spesifikasi fungsional dari perangkat lunak. Sehingga penguji dapat mendefinisikan kumpulan kondisi input dan melakukan pengetesan pada spesifikasi fungsional program. Hal ini memungkinkan pembuat program membuat himpunan kondisi input atau data uji yang akan menguji fungsional dan output suatu program.</p></div>
 
 
==Sistematika Penulisan==
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Untuk mempermudah dalam memahami lebih jelas tentang penulisan penelitian ini, maka peneliti mengelompokkan materi penulisan menjadi lima (V) bab yang masing-masing saling berkaitan satu sama lainnya, sehingga tulisan ini menjadi satu kesatuan yang utuh, kelima bab tersebut yaitu: </p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;">
 
<p style="line-height: 2">'''BAB I PENDAHULUAN'''</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 
<p style="line-height: 2">Bab ini menguraikan mengenai latar belakang, perumusan masalah, tujuan dan manfaat penelitian, ruang lingkup, metodologi penelitian, dan sistematika penulisan.</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;">
 
<p style="line-height: 2">'''BAB II LANDASAN TEORI'''</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 
<p style="line-height: 2">Bab ini menguraikan tentang teori-teori yang berkaitan dengan sistem, konsep dasar sistem informasi. konsep dasar organisasi sistem, teori perancangan basis data dan definisi-definisi yang berkaitan dengan sppd serta definisi pendukung lain seperti UML (''Unified Modelling Languange''), ''literature review''.</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;">
 
<p style="line-height: 2">'''BAB III ANALISA SISTEM YANG BERJALAN'''</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 
<p style="line-height: 2">Dalam bab ini, peneliti menjelaskan gambaran umum Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil kabupaten Tangerang, sejarah singkat dinas, struktur organisasi, tugas dan tanggung jawab dari masing-masing bidang, analisis sistem yang berjalan, konfigurasi sistem, permasalahan yang sedang dihadapi, alternatif pemecahan masalah yang sedang dihadapi dan ''user requirement'' yang terdiri dari empat tahap elisitasi yaitu tahap elisitasi satu, elisitasi dua, elisitasi tiga, serta final draft elisitasi yang merupakan final elisitasi yang telah diusulkan.</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;">
 
<p style="line-height: 2">'''BAB IV RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN'''</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 
<p style="line-height: 2">Dalam bab ini, peneliti menguraikan sistem yang akan diusulkan, diagram rancangan sistem, rancangan basis data, konfigurasi sistem yang berjalan, testing, evaluasi, implementasi dan estimasi biaya, serta pembahasan secara detail final elisitasi yang ada dibab sebelumnya dijelaskan secara satu persatu dengan menerapkan konsep sesudah adanya sistem yang diusulkan.</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;">
 
<p style="line-height: 2">'''BAB V PENUTUP'''</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 
<p style="line-height: 2">Bab ini berisi kesimpulan dari hasil analisis dan rancangan sistem yang telah dilakukan serta saran kepada pihak- pihak yang berkepentingan sehingga tujuan dan manfaat dari penelitian skripsi ini dapat disampaikan.</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;">
 
<p style="line-height: 2">DAFTAR PUSTAKA</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;">
 
<p style="line-height: 2">LAMPIRAN</p></div>
 
 
{{Pagebreak}}<hr/>
 
 
=<div style="font-family: 'times new roman'; text-align: center">'''BAB II'''</div>=
 
<div style="font-size: 14pt;font-family: 'times new roman'; text-align: center">'''LANDASAN TEORI'''</div>
 
 
==Teori Umum==
 
===Konsep Dasar Perancangan Sistem===
 
====Definisi Perancangan Sistem====
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Verzello dan John Reuter III yang dikutip oleh Puput Puspito dkk (2016:63)<ref name="PuputPuspito2016">Rini, Puput Puspito Dkk. 2016. Rancangan Sistem Informasi Konversi Nilai Mahasiswa Pindahan Dan Lanjutan. Jurnal Sisfotek Global. 6(1).</ref>, “Perancangan sistem adalah tahap setelah analisis dari siklus pengembangan sistem, pendefinisian dari kebutuhan-kebutuhan fungsional dan persiapan untuk rancang bangun implementasi (menggambarkan bagaimana suatu sistem dibentuk).”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Satzinger, Jackson dan Burd yang dikutip oleh M. Safar dalam Jurnal Manajemen Sistem Informasi (2018:2)<ref name="Safar2018">Safar M, dan Dr. Joni Devitra. 2018. Analisis Dan Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Beasiswa Dengan Metode Profile Matching Pada Man Insan Cendekia Jambi. Jurnal Manajemen Sistem Informasi. 3(3). ISSN: 2528-0082.</ref> , “Perancangan Sistem adalah sekumpulan aktivitas yang menggambarkan secara rinci bagaimana sistem akan berjalan. Hal itu bertujuan untuk menghasilkan produk perangkat lunak yang sesuai dengan kebutuhan ''user''.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Susanto dalam buku Arisandy dan Muharto (2016:103)<ref name="Muharto2016">Muharto, dan Arisandy Ambarita. 2016. Metode Penelitian Sistem Informasi: Mengatasi Kesulitan Mahasiswa dalam Menyusun Proposal Penelitian. Yogyakarta. Deepublish.</ref> yang berjudul Metode Penelitian Sistem Informasi, “Perancangan sistem adalah proses menyusun atau mengembangkan sistem informasi yang baru.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan 3 (tiga) definisi perancangan sistem menurut para ahli di atas, maka peneliti dapat menarik kesimpulan bahwa perancangan sistem adalah sekumpulan aktifitas atau kegiatan untuk memenuhi kebutuhan dari pengguna yaitu menghasilkan sebuah perangkat lunak atau sistem yang baru.</p></div>
 
====Tujuan Perancangan Sistem====
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Iwan Sidharta dan Mirna Wati (2015:100)<ref name="Sidharta2015.">Sidharta, Iwan dan Mirna Wati. 2015. Perancangan dan Implementasi Sistem Informasi Urunan Desa (URDES) berdasarkan pada pajak bumi dan bangunan. Jurnal Computech &amp; Bisnis. 9 (2) : 95-107. ISSN 2442- 4943.</ref> Tujuan dari perancangan sistem adalah untuk memenuhi kebutuhan pemakai sistem, memberikan gambaran secara umum tentang sistem yang baru. Suatu penggambaran dari kumpulan elemen-elemen yang saling berkaitan yang kemudian diolah sehingga menghasilkan informasi yang berguna dan bermanfaat dalam pengambilan keputusan dan/atau untuk mengendalikan organisasi.</p></div>
 
 
===Konsep Dasar Sistem===
 
====Definisi Sistem====
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Dini Hamidini Maniah (2017:1)<ref name="Maniah2017">Maniah, Dini Hamidini. 2017. ''Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Pembahasan Secara Praktis dengan Contoh Kasus''. Yogyakarta : Deepublish.</ref>, “Sistem adalah kumpulan dari elemen-elemen berupa data, jaringan kerja dari prosedur- prosedur yang saling berhubungan, sumber daya manusia, teknologi, baik hardware maupun software yang saling berinteraksi sebagai satu kesatuan untuk mencapai tujuan/ sasaran tertentu yang sama.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Gang Liang, Wenbo He, Chun Xu. ''Rumor Identification in Microblogging Systems Based on Users’ Behavior. In International Journal IEEE Trans On Computational Social System'', (2015:65)<ref name="Liang2015">Liang, Gang, Wenbo He and Chun xu. 2015. Rumor Identification in Microblogging Systems Based on Users&#39; Behavior. In : International Journal IEEE Trans On Computational Social System. Vol 2 :65-76.</ref> , “''A system is a network made up of users and their have relationship for information sharing.''” (Sebuah sistem adalah jaringan yang terdiri dari pengguna dan mereka memiliki hubungan untuk berbagi informasi).</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Kausar, dkk dalam Jurnal Prosisko (2015:22)<ref name="Kausar2015">Kausar dkk. 2015. Perancangan Video Company Profil Kota Serang dengan Teknik Editing Menggunakan Adobe Premiere Pro Cs5. Jurnal Prosisko 2 (1). ISSN : 2406-7733.</ref> , “Sistem adalah Pengembangan sistem dari sistem yang sudah ada atau sistem yang baru, dimana masalah-masalah yang terjadi pada sistem yang lama diharapkan sudah teratasi pada sistem yang baru.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan 3 (tiga) definisi sistem menurrut para ahli di atas, maka peneliti menarik kesimpulan bahwa sistem adalah kumpulan dari komponen-komponen yang saling berhubungan dan bekerjasama untuk mencapai tujuan tertentu.</p></div>
 
 
====Klasifikasi Sistem====
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Japerson (2015:3)<ref name="Jeperson2015">Hutahaean, Jeperson. 2015. ''Konsep Sistem Informasi''. Yogyakarta: Deepublish.</ref> , Sistem dapat diklasifikasikan dari beberapa sudut pandang:</p></div>
 
<ol>
 
<b><li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Sistem abstrak (''abstract system'') dan sistem fisik (''physical system'').</b>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Sistem abstrak (''abstract system'') adalah sistem yang berupa pemikiran-pemikiran atau ide-ide yang tidak tampak secara fisik.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Sedangkan sistem fisik (''physical system'') adalah sistem yang ada secara fisik.</p></div>
 
<b><li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Sistem alamiah (''natural system'') dan sistem buatan manusia (''human made system'').</b>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Sistem alamiah (''natural system'') adalah sistem yang terjadi melalui proses alam, tidak dibuat oleh manusia. Misalnya sistem perputaran bumi.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Sedangkan sistem buatan manusia (''human made systems'') adalah sistem yang dibuat oleh manusia yang melibatkan interaksi antara manusia dengan mesin (''human machine system'').</p></div>
 
<b><li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Sistem tertentu (''deterministic system'') dan sistem tak tentu (''probabilistic system'')</b>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Sistem tertentu (''deterministic systems'') yaitu sistem yang beroperasi dengan tingkah laku yang sudah dapat diprediksi, sebagai keluaran sistem yang dapat diramalkan.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Sedangkan sistem tidak tentu (''probabilistic systems'') yaitu sistem yang kondisi masa depannya tidak dapat diprediksi karena mengandung unsur probabilistik.</p></div>
 
<b><li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Sistem tertutup (''closed system'') dan sistem terbuka (''open system'').</b>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Sistem tertutup (''closed systems'') yaitu sistem yang tidak terpengaruh dan tidak berhubungan dengan lingkungan luar, sistem bekerja otomatis tanpa ada turut campur lingkungan luar. Secara teoritis sistem tertutup ini ada, kenyataannya tidak ada sistem yang benar-benar tertutup, yang ada hanya ''relatively closed system''.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Sedangkan sistem terbuka (''open system'') adalah Sistem terbuka adalah sistem yang berhubungan dan terpengaruh dengan lingkungan luarnya. Sistem ini menerima input dan output dari lingkungan luar atau subsistem lainnya. Karena sistem terbuka terpengaruh lingkungan luar maka harus mempunyai pengendali yang baik.</p></div>
 
</ol>
 
 
===Konsep Dasar Informasi===
 
====Definisi Informasi====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Elisabet Yunaeti Anggraeni dan Rita Irviani (2017:12)<ref name="Elisabet2017">Yunaeti, Elisabet., Rita Irviani. 2017. ''Pengantar Sistem Informasi''. Yogyakarta: CV Andi Offset.</ref> secara umum informasi dapat didefinisikan sebagai hasil dari pengolahan data dalam suatu bentuk yang lebih berguna dan lebih berarti bagi penerimanya yang menggambarkan suatu kejadian-kejadian yang nyata yang digunakan untuk pengambilan keputusan. Informasi merupakan data yang telah diklasifikasikan atau diolah atau diinterpretasikan untuk digunakan dalam proses pengambilan keputusan.</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Abidin yang dikutip oleh Priyo Sutopo, dkk dalam Jurnal Informatika Mulawarman (2016:24)<ref name="Sutopo2016">Sutopo, Priyo, Dedi Cahyadi dan Zainal Arifin. 2016. Sistem Informasi Eksekutif Sebaran Penjualan Kendaraan Bermotor Roda 2 di Kalimantan Timur Berbasis Web. Jurnal Informatika Mulawarman. 11 (1).</ref> mendefinisikan bahwa, “Informasi adalah data yang diolah menjadi bentuk yang berguna dan menjadi berarti bagi penerimanya.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Japerson (2015:9)<ref name="Jeperson2015"></ref> , “Informasi adalah data yang menjadi bentuk yang lebih berguna dan berarti bagi penerimanya.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan 3 (tiga) definisi informasi di atas, maka dapat ditarik kesimpulan bahwa informasi adalah data yang diolah sedemikian rupa kedalam bentuk yang lebih berguna sehingga meningkatkan pengetahuan seseorang dan bisa dijadikan dasar untuk mengambil keputusan yang tepat. </p></div>
 
 
 
====Kualitas Informasi====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Mc Lean dalam penelitian Eko (2015:2)<ref name="eko2015">Eko, Budi Setiawan. 2015. Analisis Pengaruh Nilai Teknologi Informasi
 
Terhadap Keunggulan Bersaing Perusahaan (Studi Kasus Pemanfaatan E- Tiketing Terhadap Loyalitas Pengguna Jasa Kereta Api). Jurnal Sains,
 
Teknologi dan Industri. 12(2). ''Available at'': http://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/sitekin/ article/view/929</ref> , kualitas informasi harus didukung dengan indikator-indikator berikut:</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Completeness''
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Suatu informasi yang dihasilkan oleh sistem informasi dapat dikatakan berkualitas jika informasi yang dihasilkannya lengkap. Informasi yang lengkap ini sangat dibutuhkan oleh pengguna dalam pengambilan keputusan. Informasi yang lengkap ini mencakup seluruh informasi yang dibutuhkan pengguna.</p></div>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Relevance''
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Kualitas informasi dikatakan relevan apabila informasi tersebut mempunyai manfaat bagi penggunanya.</p></div>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Accurate''
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Informasi yang dihasilkan oleh sistem informasi harus akurat karena sangat berguna bagi pengguna dalam hal pengambilan keputusan. Informasi yang akurat harus terbebas dari kesalahan-kesalahan. Akurat juga informasi tersebut harus jelas dengan kata lain harus mencerminkan maksud dari informasi yang disediakan oleh sistem informasi.</p></div>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Timeliness''
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Informasi yang datang kepada penerima tidak boleh terlambat. Dengan kata lain untuk informasi yang sudah usang maka informasi tersebut sudah tidak memiliki nilai lagi, karena informasi landasan didalam pengambilan keputusan.</p></div>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Format''
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Maksudnya agar memudahkan pengguna untuk memahami informasi yang disediakan oleh sistem informasi mencerminkan kualitas informasi yang baik. Jika informasi yang disajikan dalam bentuk yang tepat maka informasi yang dihasilkan dianggap berkualitas, tujuannya untuk memudahkan pengguna.</p></div>
 
</ol>
 
 
===Konsep Dasar Sistem Informasi===
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Krismiaji (2015:16)<ref name="Krismiaji2015">Krismiaji. 2015. ''Sistem informasi akuntansi''. Yogyakarta:UPP STIM YKPN.</ref>, “Sistem informasi adalah cara-cara yang diorganisasikan untuk mengumpulkan, memasukan dan mengolah serta menyimpan data dan cara-cara yang diorganisasi untuk menyimpan, mengelola, mengendalikan dan melaporkan informasi sedemikian rupa sehingga sebuah organisasi dapat mencapai tujuan yang telah ditetapkan.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Jeperson (2015:13)<ref name="Jeperson2015"></ref>, “Sistem informasi adalah suatu 7 sistem didalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengelolaan transaksi harian, mendukung operasi, bersifat manajerial, dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang dibutuhkan.. Hal tersebut berfungsi untuk membantu perencanaan, pengendalian dan pengambilan keputusan dengan menyediakan rangkuman rutin dan laporan tertentu.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Rizki Abdul Rahman dalam Jurnal Administrasi Bisnis (2017:3)<ref name="Rahman2018.">Rahman, Rizki Abdul, Yudhi Dewantara. 2017. Pengaruh Kemudahan Penggunaan Dan Kemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Minat Menggunakan Situs Jual Beli Online. (Studi Kasus Pada Pengguna Situs Jual Beli “Z”). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB). 52(1).</ref> ,“Sistem informasi adalah suatu sistem di dalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian, mendukung operasi, bersifat manajerial dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dari pendapat beberapa ahli diatas dapat disimpulkan bahwa sistem informasi adalah kumpulan dari sub-sub sistem yang saling terintegrasi dan berkoordinasi untuk mengubah masukan (input) menjadi keluaran (informasi), guna mencapai sasaran-sasaran perusahaan.</p></div>
 
 
===Definisi Analisa Sistem===
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Jaluanto Punjul (2016:18)<ref name="Punjul2016">Tyoso, Juluanto Sunu Punjul. 2016. ''Sistem Informasi manajemen''. Yogyakarta: Deepublish.</ref> , “Analisis sistem merupakan contoh yang baik dari pendekatan sistem untuk memecahkan masalah.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Yohanes Yahya dalam Jurnal SIMETRIS (2017:4)<ref name="Yahya2016">Welim, Yohannes Yahya dan Anugrah Rahmat Sakti. 2016. Rancang Bangun Sistem Informasi Administrasi Pengelolaan Dana Masjid Pada Yayasan Al-Muhajirin, Tangerang. Jurnal SIMETRIS.7(1). ISSN: 2252- 4983.</ref> , “Analisa sistem adalah sebagai penguraian dari suatu sistem informasi yang utuh kedalam bagian-bagian komponennya dengan maksud untuk mengidentifikasikan dan mengevaluasi permasalahan-permasalahan, kesempatan-kesempatan, hambatan yang terjadi dan kebutuhan yang diharapkan sehingga dapat diusulkan perbaikan-perbaikannya.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Definisi Analisis sistem menurut Sri Mulyani (2016:38)<ref name="Mulyani2016.">Mulyani, Sri. 2016. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Manajemen Keuangan Daerah. Edisi Kedua. Bandung : Abdi Sistematika.</ref> adalah “Suatu teknik penelitian terhadap sebuah sistem dengan menguraikan komponen-komponen pada sistem tersebut dengan tujuan untuk mempelajari komponen itu sendiri serta keterkaitannya dengan komponen lain yang membentuk sistem sehingga didapat sebuah keputusan atau kesimpulan mengenai sistem tersebut baik itu kelemahan ataupun kelebihan sistem.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dari pendapat beberapa ahli diatas dapat disimpulkan bahwa analisa sistem adalah suatu proses untuk memahami sistem yang sedang berjalan yang bertujuan untuk memperbaiki sistem yang ada agar menjadi lebih efisien.</p></div>
 
 
==Teori Khusus==
 
===Konsep Dasar Surat===
 
 
====Definisi Surat====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Dadang Haryanto dan Anwar Nasihin (2018:3) <ref name="Haryanto2018">Haryanto, Dadang dan Anwar Nasihin.  2018. Sistem Informasi Kearsipan Surat Masuk Surat Keluar  Di Stikes Mitra Kencana Kota Tasikmalaya. JUTEKIN. 6(2). PISSN : 2338-1477 – EISSN : 2541-6375. </ref>, “Surat adalah sejenis karangan (komposisi) paparan. Di dalam paparan pengarang menemukan maksud dan tujuannya, menjelaskan apa yang dipikirkan dan diserahkannya. Komunikasi tertulis dapat dilakukan dengan macam-macam cara, salah satunya adalah dengan surat.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Dwi Hastuti (2016:45) <ref name="Hastuti2016">[18] Hastuti, Dwi. Sistem Informasi Penomoran Surat (Studi Kasus Fakultas Teknik Universitas Lambung Mangkurat). Jurnal Teknologi Informasi Universitas Lambung Mangkurat (Jtiulm), 1(2):79-85. ISSN 2528-2514. ''Available At'': Http:// Jtiulm.Ti.Ft.Ulm.Ac.Id/Index.Php/Jtiulm/Article/View/19</ref>], “Surat adalah sebuah alat komunikasi tertulis yang digunakan oleh pengirim untuk mengirimkan berita atau informasi kepada penerima.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Silmi yang dikutip oleh Fauzan Masykur (2015:2)<ref name="Fauzan2015">Masykur, Fauzan dan  Ibnu Makruf Pandu Atmaja. 2015. Sistem Administrasi Pengelolaan Arsip Surat Masuk Dan Surat Keluar Berbasis Web. IJNS  – ''Indonesian Journal on Networking and Security''. 4(3). ISSN: 2302-5700.</ref>, “Surat adalah sehelai kertas atau lebih yang digunakan untuk mengadakan komunikasi secara tertulis.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dari pendapat beberapa ahli diatas, peneliti dapat menyimpulkan bahwa surat adalah alat komunikasi tertulis yang digunakan untuk menyampaikan maksud maupun informasi secara tertulis dari pihak satu ke pihak yang lain. </p></div>
 
====Jenis-jenis Surat====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dari beberapa surat yang dikenal dewasa ini terdapat beraneka ragam atau jenis surat, menurut Ramelan yang dikutip oleh Selvy Fitriani (2016:10) <ref name="Selvy2016">Fitriani, Selvy. 2016. Sistem Pengelolaan Surat Masuk Dan Surat Keluar Pada Pt Pos Indonesia (Persero) Wilayah Regional III. Other thesis. Politeknik Negeri Sriwijaya. ''Available at'' : http://eprints.polsri.ac.id/2473/</ref>, aneka macam jenis surat itu dapat digolongkan sebagai berikut: </p></div>
 
<ol>
 
<b><li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Penggolongan surat menurut isinya  </b>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Surat dinas pemerintah 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Surat dinas pemerintah adalah surat yang dibuat oleh badan pemerintah yang isinya berkaitan dengan pesan kedinasan. </p></div>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Surat bisnis 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Surat bisnis adalah surat yang dibuat oleh organisasi yang mencari keuntungan.</p></div>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Surat sosial   
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Surat sosial lebih berfungsi untuk membangun hubungan atau citra yang baik. </p></div>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Surat legal 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Surat legal adalah surat-surat yang memiliki kekuatan hukum.  </p></div>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Surat pribadi   
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Surat pribadi adalah surat yang ditulis oleh seseorang kepada orang lain</p></div>
 
</ol>
 
<b><li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Penggolongan surat menurut tujuan penulisannya  </b>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Surat informatif 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Surat informatif adalah surat yang bertujuan menyampaikan informasi yang diketahui oleh penulis kepada penerima surat.</p></div>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Surat persuasif 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Surat persuasif adalah surat yang bertujuan menyampaikan keinginan penulis terhadap penerima surat. </p></div></ol>
 
 
<b><li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Penggolongan surat menurut wujudnya  </b>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dari segi wujudnya kita mengenal surat bersampul, kartu pos, warkat pos, telegram, teleks, faksimile dan surat elektronik (email). </p></div>
 
 
<b><li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Penggolongan surat menurut besarnya audien </b>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Audien adalah orang yang dituju. Surat bisa ditujukan kepada: Satu orang, sekelompok orang dan banyak orang.</p></div>
 
 
<b><li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Penggolongan surat menurut urgensi penyelesaiannya  </b>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut urgensinya, surat bisa dibagi menjadi: Sangat penting, penting, dan biasa. </p></div>
 
 
<b><li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Penggolongan surat menurut kerahasiaannya.</b>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut kerahasiaannya, surat digolongkan menjadi: Sangat rahasia, rahasia, konfidensial, dan surat biasa.</p></div>
 
</ol>
 
 
====Pengertian Surat Tugas====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Surat Tugas adalah surat resmi yang dibuat dan dikeluarkan oleh seorang pejabat yang berwenang di instansi atau lembaga tertentu dimana isinya menugaskan seorang pegawai/ ''staff'' untuk melakukan suatu pekerjaan.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Umumnya surat tugas dikeluarkan untuk satu jenis pekerjaan saja. Setelah pekerjaan tersebut selesai dilaksanakan, maka surat tugas tersebut menjadi tidak berlaku.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Banyak yang menganggap surat tugas adalah sama dengan surat dinas, padahal keduanya berbeda. Perbedaannya adalah surat tugas hanya untuk satu jenis pekerjaan saja, sedangkan surat dinas adalah untuk pekerjaan rutin.</p></div>
 
 
====Pengertian Surat Perjalanan Dinas====
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD) adalah Surat Dinas digunakan untuk kepentingan pekerjaan formal seperti instansi dinas dan tugas kantor. Dalam kedinasan, kadang kala seorang Pegawai Negeri Sipil (PNS) diperintahkan untuk melakukan tugas tertentu di bidang tertentu atau diperintahkan untuk melakukan tugas ke daerah maupun instansi lainnya. Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD) sebagai bukti administrasi tugas dilengkapi juga dengan Surat Tugas yang dikeluarkan dan dibubuhi tanda tangan oleh pimpinan atau atasan dari instansi terkait. salah satu fungsi Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD) dikeluarkan untuk mencairkan dana transportasi ketika kita bepergian dalam suatu instansi tertentu sebagai sarana kelancaran suatu informasi yang akan diterima dalam suatu urusan instansi.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Surat perintah perjalanan dinas atau SPPD merupakan tanda bukti yang ''valid'' dikeluarkan oleh pihak yang berwenang mengizinkan salah satu atau beberapa orang Pegawai Negeri Sipil dalam menjalani dinas baik dalam maupun luar negeri, pengeluaran uang untuk perjalanan dinas atas biaya negara. Hal-hal yang dicantumkan dalam SPPD antara lain:</p></div>
 
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Pejabat atau Atasan yang memberikan perintah,
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Pegawai atau Karyawan yang diberikan perintah berikut dengan orang-orang yang ikut dalam perjalanan dinas,
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Maksud dan Tujuan Perjalanan Dinas,
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Lamanya perjalanan dinas dilakukan,
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Tempat asal dan tempat tujuan dinas,
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Pembebanan Anggaran terhadap biaya perjalanan dinas,
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Tanda tangan pejabat terkait,
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Keterangan Perjalanan yang diisi oleh pegawai yang melakukan perjalanan dinas.
 
</p>
 
</li></ol>
 
 
====Definisi Disposisi====
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Disposisi menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia dari sudut pandang administrasi berarti pendapat seorang pejabat mengenai urusan yang termuat dalam suatu surat dinas, yang langsung dituliskan pada surat yang bersangkutan atau pada lembar khusus. Disposisi biasanya merupakan tindakan yang diambil pimpinan sehubungan adanya surat masuk dari luar instansi maupun dari dalam instansi itu sendiri. Meskipun bagian administrasi memahami akan isi dan maksud surat itu namun yang berhak menindaklanjuti atas surat tersebut adalah Pimpinan sehingga pimpinan perusahaan atau instansi akan mengeluarkan disposisi dalam lembar lain atau dalam lembar surat itu juga.</p></div>
 
 
===Konsep Dasar Pegawai===
 
 
====Definisi Pegawai====
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Musanef yang dikutip oleh Hollid Djafar dkk (2018:5)<ref name="Djafar2018">Djafar, Hollid, Desie M. D. Warouw, Rejune Lesnussa. 2018. Manfaat Kode Etik Staf Perpustakaan Dalam Melayani Pengunjung Di Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan Kota Tidore. Jurnal Acta Diurna. 7(4).</ref> , “Pegawai adalah orang-orang yang melakukan pekerjaan dengan mendapat imbalan jasa berupa gaji dan tunjangan dari pemerintah atau badan swasta.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Rahmat Dani Sitepu (2017:257)<ref name="Sitepu2017">Sitepu, Rahmat Dani dan Efori Buulolo. 2017. Implementasi Algoritma Nearest Neighbor Pada Penerimaan Pegawai Baru Pada MTS Ikhwanuts Tsalits Talun Kenas. KOMIK (Konferensi Nasional Teknologi Informasi dan Komputer). 1(1). ISSN 2597-4610.</ref>, “Pegawai adalah sumber daya manusia yang dimiliki oleh organisasi yang digunakan untuk menggerakkan atau mengelola sumber daya lainnya sehingga harus benar-benar dapat digunakan secara efektif dan efisien sesuai kebutuhan rill organisasi.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Soedaryono yang dikutip oleh Sri Ms dkk (2018:203)<ref name="Mssri2018">Ms, Sri. , Djuliyati Saleh dan Nurbiah Tahir. 2018. Kinerja Pegawai Di Terminal Kayu Mangiwang Kabupaten Mamuju Tengah. Kolaborasi : Jurnal Administrasi Publik. 4(2).</ref>, “Pegawai adalah seseorang yang melakukan penghidupannya dengan bekerja dalam suatu organisasi, baik organisasi publik maupun swasta.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dari beberapa definisi diatas dapat disimpulkan bahwa, pegawai adalah sumber daya manusia yang melakukan penghidupannya dengan bekerja dan mendapat imbalan berupa gaji dan tunjangan dari pemerintah atau badan swasta.</p></div>
 
 
====Definisi Pegawai Negeri====
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dalam pasal 1 ayat (1) UU RI No. 43 Tahun 1999 Tentang Perubahan Atas UU No. 8 Tahun 1974 Tentang Pokok- Pokok Kepegawaian, dijelaskan:</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Pegawai Negeri adalah setiap warga Negara Republik Indonesia yang telah memenuhi syarat yang ditentukan, diangkat oleh pejabat yang berwenang dan diserahi tugas dalam suatu jabatan negeri, atau diserahi tugas Negara lainnya, dan digaji berdasarkan Peraturan Perundang- undangan yang berlaku.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dalam pasal 2 ayat (1) dan (2) disebutkan bahwasannya:</p></div>
 
<ol>
 
<b><li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Pegawai Negeri terdiri dari:</b>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Pegawai Negeri Sipil; 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Anggota Tentara Nasional Indonesia; 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia.       
 
</ol>
 
<b><li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Pegawai Negeri Sipil, sebagaimana dimaksudkan dalam ayat (1) huruf a, terdiri dari:</b>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Pegawai Negeri Sipil Pusat; 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Pegawai Negeri Sipil Daerah.     
 
</ol>
 
</ol>
 
 
===Konsep Dasar UML(''Unified Modeling Language'')===
 
 
====Definisi UML(''Unified Modeling Language'')====
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut mulyati dkk dalam jurnal ICIT (2018:119)<ref name="Mulyati2018">Mulyati dkk. 2018. Sistem Informasi Absensi Berbasis Web Pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Tangerang. Jurnal ICIT. 04(02).</ref>, UML (''Unified Modeling Language'') adalah bahasa visual untuk pemodelan dan pengomunikasian sistem dengan menggunakan diagram dan teks- teks pendukung.</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Sri Mulyani (2016:35)<ref name="Mulyani2016">Mulyani, Sri. 2016. Metode Analisis dan Perancangan Sistem. Bandung. Abdi Sistematika. ISBN : 978-979-19906-2-2.</ref>, “UML adalah sebuah teknik pengembangan sistem yang menggunakan bahasa grafis sebagai alat untuk pendokumentasian dan melakukan spesifikasi pada sistem.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Bayu Waspodo, dkk dalam Jurnal Sistem Informasi (2015:2)<ref name="Waspodo2015">Waspodo, Bayu, Ahmad Nurul Fajar dan Noor Hadi Prayitno. 2015. Sistem Informasi Pelayanan Izin Mendirikan Bangunan Dan Peruntukan Penggunaan Tanah Pada Badan Penanaman Modal Dan Pelayanan Perizinan Kabupaten Sumedang. Jurnal Sistem Informasi. 8(2).</ref>, “UML (''Unified Modelling Language'') adalah salah satu alat bantu yang sangat handal dalam dunia pengembangan sistem yang berorientasi obyek.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Beberapa diagram memfokuskan diri pada ketangguhan teori object-oriented dan sebagian lagi memfokuskan pada detail rancangan dan konstruksi. Semua dimaksudkan sebagai sarana komunikasi antar team programmer maupun dengan pengguna.</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">UML diaplikasikan untuk maksud tertentu, antara lain untuk:</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Merancang perangkat lunak.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Sarana komunikasi antara perangkat lunak dengan proses bisnis.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Menjabarkan sistem secara rinci untuk analisa dan mencari apa yang diperlukan sistem.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mendokumentasi sistem yang ada, proses- proses dan organisasinya.
 
</ol>
 
 
====Jenis-jenis Diagram====
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Ada 4 (empat) jenis diagram dalam ''Unified Modeling Language'' (UML), yaitu :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Use case Diagram'' ,
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Sri Mulyani (2017: 49)<ref name="Mulyani2017">Mulyani, Sri. 2017. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Manajemen Keuangan Daerah. Jakarta: AbdiSistematika.</ref>, ''Use Case Diagram'' adalah diagram yang digunakan untuk menggambarkan hubungan antara sistem dengan aktor. Diagram ini hanya menggambarkan secara global, maka elemen-elemen yang digunakan pada ''use case'' diagram sangat sedikit. Elemen-elemen yang digunakan adalah:</p></div>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''System'', merupakan batasan-batasan proses yang sudah kita deskripsikan dalam sebuah sistem. 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Actor'', elemen yang menjadi pemicu sistem. Actor bisa berupa orang, mesin ataupun sistem lain yang berinteraksi dengan ''use case''.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Use case'', potongan proses yang merupakan bagian dari sistem.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Association'', menggambarkan interaksi antara ''use case'' dan ''actor''.
 
</ol>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Sequence Diagram'',
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Sri Mulyani (2017: 49)<ref name="Mulyani2017"></ref>, “''Sequence Diagram'' adalah diagram yang menggambarkan interaksi antar objek. Sequence Diagram secara khusus menjabarkan behavior sebuah skenario tunggal. Diagram tersebut menunjukan sejumlah objek contoh dan pesan-pesan yang melewati objek ini dalam sebuah ''use case''”.</p></div>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Class Diagram'',
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Sri Mulyani (2017: 49)<ref name="Mulyani2017"></ref>, “''Class Diagram'' adalah diagram yang digunakan untuk mempresentasikan kelas, komponen- komponen kelas dan hubungan antara masing-masing kelas. Selain itu ''class diagram'' mendeskripsikan jenis-jenis objek dalam sistem dan berbagai macam hubungan statis yang terdapat diantara mereka. ''Class diagram'' juga menunjukan ''property'' dan operasi sebuah kelas serta batasan-batasan objek tersebut.</p></div>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Activity Diagram'',
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Dewa Ayu Eka Yuliani dalam CCIT Journal (2017: 26)<ref name="Yuliani2017">Yuliani, Dewa Ayu Eka, dan Susanti Margaretha Kuway. 2017. Sistem Informasi Pemesanan Dengan Penerapan Konsep Electronic Customer Relation Management Berbasis Web. CCIT Journal. 10(1).</ref>, “''Activity diagram'' merupakan state diagram khusus, di mana sebagian besar state adalah action dan sebagian besar transisi di- trigger oleh selesainya state sebelumnya (''internal processing'')”</p></div>
 
</ol>
 
 
====Macam-macam Diagram UML(''Unified Modeling Language'')====
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berikut adalah 13 macam diagram UML menurut Rosa dan Shalahuddin, (2015:141-171)<ref name="Rosa2015">Rosa dan M.Shalahuddin. 2015. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur
 
Dan Berorientasi Objek. Bandung : INFORMATIKA.</ref>yaitu:</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">''Class diagram'', yaitu diagram kelas atau class diagram menggambarkan struktur sistem dari segi pendefinisian kelas-kelas
 
yang akan dibuat untuk membangun sistem.
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">''Object diagram'', yaitu diagram objek menggambarkan struktur sistem dari segi penamaan objek dan jalannya objek dalam sistem.
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">''Component diagram'', yaitu diagram komponen atau component diagram dibuat untuk menunjukkan organisasi dan ketergantungan
 
diantara kumpulan komponen dalam sebuah sistem.
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">''Composite structure diagram'', yaitu diagram yang digunakan untuk menggambarkan struktur dari bagian-bagian yang saling terhubung maupun mendeskripsikan struktur pada saat berjalan (''runtime'') dari ''instance'' yang saling terhubung.
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">''Package diagram'', yaitu menyediakan cara mengumpulkan elemen-elemen yang saling terkait dalam diagram UML.
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">''Deployment diagram'', yaitu diagram yang menunjukkan konfigurasi komponen dalam proses eksekusi aplikasi.
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">''Usecase diagram'', yaitu pemodelan untuk kelakuan (''behavior'') sistem informasi yang akan dibuat.
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">''Activity diagram'', yaitu diagram yang menggambarkan ''workflow'' (aliran kerja) atau aktivitas dari sebuah sistem atau proses bisnis atau menu yang ada pada perangkat lunak.
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">''State machine diagram'', yaitu diagram yang digunakan untuk menggambarkan perubahan status atau transisi status dari sebuah mesin, atau sistem, atau objek.
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">''Sequence diagram'', yaitu diagram yang menggambarkan kelakuan objek pada usecase dengan mendeskripsikan waktu hidup objek dan message yang dikirimkan dan diterima antar objek.
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">''Communication diagram'', yaitu diagram yang menggambarkan interaksi antar objek/bagian dalam bentuk urutan pesan
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">''Timing diagram'', yaitu diagram yang fokus pada penggambaran terkait batasan waktu. Diagram ini digunakan untuk menggambarkan tingkah laku sistem dalam periode waktu tertentu.
 
</p>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">''Interaction overview diagram'', yaitu diagram yang berfungsi untuk menggambarkan sekumpulan urutan aktivitas. Interaction overview diagram adalah bentuk aktivitas diagram yang setiap titik mempresentasikan diagram interaksi.
 
</p>
 
</li></ol>
 
 
===Analisis PIECES===
 
 
====Definisi Analisis PIECES====
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Tullah yang dikutip oleh Hendra Nusa Putra (2018:64)<ref name="Nusa2018">Putra, Hendra Nusa. 2018. Analisis Pelaksanaan Sistem E-Puskesmas Dengan Menggunakan Metode Pieces Di Puskesmas Pemancungan Padang Tahun 2018. Ensiklopedia of Journal. 1(1). ISSN 2622-9110.</ref>, Analisis PIECES digunakan untuk mengidentifikasi masalah dan kelemahan sistem lama terhadap kinerja (''Performance''), informasi (''Information''), ekonomi (''Economy''), keamanan (''Control''), efisiensi (''Eficiency''), dan pelayanan (''Service'').</p></div>
 
<ol>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Analisis Kinerja
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Kinerja diukur dengan jumlah produksi dan waktu tanggap. Jumlah produksi adalah jumlah pekerjaan yang bisa diselesaikan selama jangka waktu tertentu, sedangkan waktu tanggap adalah keterlambatan rata-rata antara suatu transaksi dengan tanggapan yang diberikan kepada transaksi tersebut.</p></div>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Analisis Informasi
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Informasi merupakan komoditas krusial bagi pengguna akhir. Evaluasi terhadap kemampuan sistem informasi dengan menghasilkan informasi yang bermanfaat perlu dilakukan untuk menyikapi peluang dan menangani masalah yang muncul.</p></div>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Analisis Ekonomi
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Ekonomi merupakan motivasi paling umum bagi suatu proyek. Persoalan ekonomis dan peluang berkaitan dengan masalah biaya.</p></div>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Analisis Keamanan
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Keamanan dipasang untuk meningkatkan kinerja sistem, mencegah, atau mendeteksi kesalahan sistem, menjamin keamanan data, informasi, dan persyaratan.</p></div>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Analisis Efisiensi
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Efisien menyangkut bagaimana menghasilkan ''output'' sebanyak-banyaknya dengan ''input'' yang sekecil mungkin.</p></div>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Analisis Pelayanan
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Pelayanan diukur berdasarkan kriteria penilaian dimana kualitas suatu sistem bisa dikatakan buruk atau baik.</p></div>
 
 
</ol>
 
 
===Konsep Dasar ''Database''===
 
 
====Pengertian ''Database''====
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Sutopo, dkk (2016:25)<ref name="Sutopo2016"></ref>mengatakan bahwa, “''Database'' merupakan salah satu komponen yang penting dalam sistem informasi, karena berfungsi sebagai basis penyedia informasi bagi pemakainya.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Michael A. Cortez, dkk dalam ''International Journal of Computer Science and Information Techologies'' (IJCSIT) (2015:1143)<ref name="Cortez2015">Cortez, D. M. A., Molina, C. M., Mata, K. E., &amp; Bermudez, J. R. D. 2015. ''Improving Customer Satisfaction through Smart Shopping: A Prototype. International Journal of Computer Science and Information Technologies'', 6(2), 1141-1152.</ref>, “''A database is a collection of information that is organized so that it can easily be retrieved, managed, and updated. In one view, database can be classified according to type of content: bibliographic, full-text, numeric, and images''” (''Database'' adalah kumpulan informasi yang disusun sehingga mudah diakses, dikelola, dan diperbarui. Dalam satu tampilan, ''database'' dapat diklasifikasikan menurut jenis konten: bibliografi, teks lengkap, numerik, dan gambar).</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Pattianakotta, dkk (2015:9)<ref name="Pattianakotta2015">Pattianakotta, Ade, Alicia A.E. Sinsuw &amp; Arie S.M. Lumenta. 2015. Sistem Informasi Arsip Dokumen Kantor Pelayanan Kekayaan Negara Dan Lelang Manado. E-Journal Teknik Elektro Dan Komputer. 4(7).</ref>mengatakan bahwa, “''Database'' adalah kumpulan data yang saling berhubungan (relasi). ''Database'' mempunyai beberapa kriteria penting yaitu: bersifat data oriented dan bukan program oriented dapat digunakan oleh beberapa program aplikasi tanpa perlu mengubah ''database''nya, dapat dikembangkan dengan mudah, baik ''volume'' maupun strukturnya, dapat memenuhi kebutuhan sistem- sistem baru secara mudah.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dari pendapat beberapa ahli diatas, peneliti dapat menyimpulkan bahwa ''database'' adalah kumpulan data yang saling berelasi yang merupakan komponen yang penting dalam sistem informasi.</p></div>
 
 
====Istilah dalam ''Database''====
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Adapun istilah-istilah yang ada didalam ''database'', yaitu :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Table''
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">''Table'' adalah suatu kumpulan data dalam ''record-record'' yang disatukan.</p></div>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Field''
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">''Field'' adalah jenis atau tipe data dari suatu item data beserta batasan nilainya.</p></div>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Record''
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">''Record'' adalah kumpulan field- field yang disatukan dalam satu baris.</p></div>
 
</ol>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Untuk dapat mengelola data didalam ''database'' diperlukan bahasa yang dimengerti oleh pengguna ''database'' yang dikelola. SQL (''Structure Query Language'') merupakan bahasa yang telah distandarisasi dan digunakan dalam pengolahan semua ''database'' yang ada. Di dalam SQL terdapat 3 (tiga) sub bahasa, yaitu :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">DDL (''Data Definition Language''), yang digunakan untuk membangun objek-objek dalam ''database'' seperti table dan inbex.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">DML (''Data Manipulation Language''), yang digunakan untuk menambah, mencari, mengubah dan menghapus baris dan ''table''.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">DLC (''Data Control Language''), yang digunakan untuk menangani masalah ''security'' dalam ''database''. Ketiga sub bahasa ini dapat diakses setelah ''database'' dipanggil.
 
</ol>
 
 
====Definisi XAMPP====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Iqbal Kamil Siregar dan Faisal Taufik (2017:65)<ref name="sregar2017">Siregar, Iqbal Kamil dan Faisal Taufik. 2017. Perancangan Aplikasi SMS Alert Berbasis Web. Jurnal Informatika Merdeka Pasuruan . 2(2).</ref>, “XAMPP adalah perangkat lunak bebas, yang mendukung banyak sistem operasi, merupakan kompilasi dari beberapa program. Fungsinya adalah sebagai ''server'' yang berdiri sendiri (''localhost''), yang terdiri atas program Apache HTTP ''Server'', MySQL ''database'', dan penerjemah bahasa yang ditulis dengan bahasa pemrograman PHP dan Perl. XAMPP adalah sebuah ''web server''. </p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Asal kata dari XAMPP sendiri adalah :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">(X) : Program ini dapat dijalankan dibanyak sistem operasi.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">(A) : Apache merupakan suatu aplikasi ''web server''.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">(M) : MySQL digunakan untuk aplikasi ''database server''.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">(P) : PHP bahasa pemrograman yang dipakai untuk membangun ''website'' dinamis.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">(P) : Perl bahasa pemrograman untuk segala keperluan. Perl adalah penanganan teks dan berbagai jalan pintas untuk menyelesaikan persoalan-persoalan umum, perl sangat popular digunakan dalam program-program CGI (''Common Gateway Interface'').
 
</ol>
 
 
====Definisi MySQL====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Arief yang dikutip oleh Nur Azizah dkk dalam Jurnal Cerita (2015:5)<ref name="Azizah2015">Azizah, Nur, Erna Astriyani dan Listina Nadhia N. 2015. Optimalisasi Aplikasi E-Commerce Untuk Penjualan Pada Toko Desfa Bogor. Jurnal CERITA. (1). ISSN : 2461-14171.</ref>mengatakan bahwa “MySQL adalah salah satu jenis ''database server'' yang sangat terkenal dan banyak digunakan untuk membangun aplikasi ''web'' yang menggunakan ''database'' sebagai sumber dan pengelolaan datanya”. Kepopuleran MySQL antara lain karena MySQL menggunakan SQL sebagai bahasa dasar untuk mengakses ''database''-nya sehingga mudah untuk digunakan, kinerja ''query'' cepat, dan mencukupi untuk kebutuhan ''database'' perusahaan-perusahaan skala menengah-kecil. MySQL juga bersifat ''open source'' dan ''free'' (Anda tidak perlu membayar untuk menggunakannya) pada berbagai ''platform'' (kecuali pada ''Windows'' yang bersifat ''shareware''). MySQL didistribusikan dengan lisensi ''open source'' GPL (''General Public License'') mulai versi 3.32, pada bulan Juni 2000.</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Agusvianto dalam jurnal JIEET (2017:41)<ref name="Agusvianto2017">Agusvianto, Hendra. 2017. Sistem Informasi Inventori Gudang Untuk Mengontrol Persediaan Barang Pada Gudang Studi Kasus : PT.Alaisys Sidoarjo. Journal Information Engineering and Educational Technology (JIEET). 01(01). ISSN : 2549-869X.</ref>, MySQL adalah sebuah implementasi dari sistem sistem manajemen yang pada basis basis data yang relasional (RDBMS) yang didistribusikan secara gratis. Setiap setiap pengguna dapat secara bebas menggunakan MySQL, namun dengan batasan perangkat lunak tersebut tidak boleh dijadikan produk turunan yang bersifat komersial. MySQL sebenarnya merupakan turunan salah satu konsep utama dalam basis basis dan data data yang telah ada sebelumnya; SQL (''Structured Query Language''). SQL adalah sebuah inti konsep pengoperasian basis data, terutama untuk pemilihan atau seleksi dan pemasukan data data, yang memungkinkan pada pengoperasian data dikerjakan dengan mudah secara otomatis.</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Nugroho yang dikutip oleh Andini , Mia dan Khairul Anwar Hafidz (2015:49) <ref name="Andini2015">Andini, Mia dan Khairul Anwar Hafidz. 2015. Perencanaan Dan Pembuatan Aplikasi Alumni Siswa: Studi Kasus SMK-SPP Negeri Pelaihari. Kalimantan Selatan. Jurnal Sains Dan Informatika. 1(2):48-57</ref>, MYSQL merupakan ''database'' yang paling digemari dikalangan programmer Web, dengan alasan bahwa program ini merupakan ''database'' yang sangat kuat dan cukup stabil untuk digunakan sebagai media penyimpanan data. Sebagai sebuah ''database server'' yang mampu untuk manajemen ''database'' dengan baik, MYSQL terhitung merupakan ''database'' yang paling digemari dan paling banyak digunakan dibandingkan ''database'' lainnya.” </p></div>
 
 
====Definisi PHP====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Vidiandry Putratama Supono (2016:3)<ref name="Supono2016">Supono, Vidiandry Putratama. 2016. Pemrograman Web dengan Menggunakan PHP dan Framework Codeigniter. Yogyakarta : Deepublish.</ref>“PHP (''Hypertext Preprocessor'') adalah suatu bahasa pemrograman yang digunakan untuk menerjemahkan baris kode program menjadi kode mesin yang dapat dimengerti oleh komputer yang bersifat ''server side'' yang dapat ditambahkan kedalam HTML.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Betha Sidik yang dikutip oleh Fahmi Risky Nugraha dalam Jurnal Unisma (2018:11) <ref name="Nugraha2018">Nugraha, Fahmi Rizky , Abdul Harits, dan Renenata Ardilesmana Siregar. 2018. Implementasi Big Data Menggunakan Metode Waterfall Dan Metode Oline Analitical Processing (Olap) Untuk Summary Report Management Pada Pt.Matahari Departemen Store. Jurnal UNISMA. Tangerang : STMIK Raharja. Diambil dari : jurnal.unismabekasi.ac.id/index.php/sinergi/article/download/1149 /1017</ref>, “PHP adalah dikenal dengan sebagai salah satu bahasa pemrograman yang dapat membentuk HTML dan dapat dijalankan server web, Code HTML yang dihasilkan dari suatu aplikasi bukan Code HTML yang dibentuk dengan editor teks atau editor, dikenal juga sebagai bahasa pemrograman ''server side''.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Rohi Abdulloh (2016:3)<ref name="Rohi2016">Abdulloh, Rohi. 2016. Easy dan Simple Web Programming. Jakarta: Elex Media Komputindo.</ref>mengatakan PHP merupakan ''server-side programming'', yaitu bahasa pemrograman yang diproses di sisi ''server''. Fungsi utama PHP dalam membangun ''website'' adalah untuk melakukan pengolahan data pada ''database''. Data ''website'' akan dimasukkan ke ''database'', diedit, dihapus dan ditampilkan pada ''website'' yang diatur oleh PHP.</p></div>
 
 
===Konsep dasar ''Website''===
 
 
====Definisi ''Website''====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Al-Husain, dkk dalam jurnal CERITA (2016:134)<ref name="Husain2016">Husain, A., & Ariyanti, F. 2016. Perancangan ''Database Relational'' Pada Toko Buku Online. CERITA Journal, 2(2):133-141.</ref>mengemukakan bahwa “''Web'' atau situs dapat diartikan sebagai kumpulan halaman-halaman yang digunakan untuk menampilkan informasi teks, gambar diam atau gerak, animasi, suara dan atau gabungan dari semuanya, baik yang bersifat statis maupun dinamis yang membentuk satu rangkaian bangunan yang saling terkait, yang masing-masing dihubungkan dengan jaringan-jaringan halaman.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Sovia & Febio (2017:2)<ref name="Sovia2017">Sovia, R. & Febio, J. 2017. Membangun Aplikasi E-Library Menggunakan Html, Php Script, Dan Mysql ''Database''. Jurnal MEDIA PROCESSOR, 6(2). Available at: http://ejournal.stikom-db.ac.id/index.php/processor/article/download /28/27</ref>mengatakan bahwa ''Website'' adalah  keseluruhan halaman-halaman web yang terdapat dalam sebuah domain yang mengandung informasi. Sebuah website biasanya dibangun atas banyak halaman web yang saling berhubungan. Hubungan antara satu halaman ''web'' dengan halaman ''web'' lainnya disebut dengan ''hyperlink'', sedangkan teks yang dijadikan media penghubung disebut ''hypertext''.</p></div>
 
 
===Konsep dasar Elisitasi===
 
 
====Definisi Elisitasi====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Dede Bactiar dan Atikah (2015:74)<ref name="Bachtiar2015">Bachtiar, Dede dan Atikah. 2015. Sistem Informasi Dashboard Kependudukan di Kelurahan Manis jaya Kota Tangerang. Jurnal Sisfotek Global. 5 (1). ISSN : 2088-1762</ref>Elisitasi berisi usulan rancangan sistem baru yang diinginkan oleh pihak manajemen terkait serta disanggupi oleh penulis untuk dilaksanakan.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Sommerville dan Sawyer yang dikutip oleh Puput Puspito Rini (2016:64)<ref name="PuputPuspito2016"></ref>, elisitasi adalah sekumpulan aktivitas yang ditunjukan untuk menemukan kebutuhan suatu sistem melalui komunikasi dengan pengguna sistem atau pihak lain yang memiliki kepentingan dalam pengembangan sistem.</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Siahaan dalam Iqbal dkk (2017:1)<ref name="Iqbal2017">Iqbal, M Dzulhaq, dkk. 2017. Sistem Informasi Akademik Sekolah Berbasis Kurikulum 2013. Jurnal Sisfotek Global. 1. ISSN:2088-1762.</ref>, “Elisitasi adalah pengumpulan kebutuhan aktivitas awal dalam rekayasa kebutuhan (''Requirements Engineering'')”. </p></div>
 
 
====Tahap-tahap Elisitasi====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Bachtiar dan Atikah (2015:74)<ref name="Bachtiar2015"></ref>, Elisitasi dilakukan melalui tiga tahap yaitu sebagai berikut :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Elisitasi Tahap I
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berisi seluruh rancangan sistem baru yang diusulkan oleh pihak manajemen terkait melalui proses wawancara.</p></div>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Elisitasi Tahap II
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Merupakan hasil pengklasifikasian dan elisitasi tahap 1 berdasarkan metode MDI. Metode MDI ini bertujuan untuk memisahkan antara rancangan sistem yang penting dan harus ada pada sistem baru dengan rancangan yang di sanggupi oleh penulis untuk dieksekusi.</p></div>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">M pada MDI artinya ''Mandory'' (penting). Maksudnya requirement tersebut harus ada dan tidak boleh dihilangkan pada saat membuat sistem baru. 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">D pada MDI artinya ''Desirable''. Maksudnya requirement tersebut tidak terlalu penting dan boleh dihilangkan. Tetapi jika ''requirement'' tersebut digunakan dalam pembentukan sistem, akan membuat sistem tersebut lebih sempurna.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">I pada MDI artinya ''Innesential''. Maksudnya ''requirement'' tersebut bukanlah bagian dari sistem yang dibahas dan merupakan bagian dari luar sistem.
 
</ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Elisitasi Tahap III
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Merupakan hasil penyusutan dari elisitasi tahap II dengan cara mengeliminasi semua requirement yang optionnya I pada metode MDI. Selanjutnya semua requirement yang tersisa diklasifikasikan kembali melalui metode TOE, yaitu sebagai berikut:</p></div>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">T artinya ''Technical'', maksudnya bagaimana tata cara/teknik pembuatan requirement tersebut dalam sistem yang akan usulkan.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">O artinya ''Operational'', maksudnya bagaimana tata cara menggunakan requirement tersebut dalam sistem yang akan dikembangkan.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">E artinya ''Economy'', maksudnya berapakah biaya yang diperlukan guna membangun requirement tersebut dalam sistem. Metode TOE tersebut dibagi kembali menjadi beberapa option, yaitu :
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''High'' (H) : Sulit untuk dikerjakan, karena teknik pembuatan dan pemakaiannya sulit serta biayanya mahal. Sehingga ''requirement'' tersebut harus dieliminasi.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Middle'' (M) : Mampu untuk dikerjakan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Low'' (L) : Mudah untuk dikerjakan
 
</ol>
 
</ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">''Final Draft'' Elisitasi
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Merupakan hasil akhir yang dicapai dari suatu proses elisitasi yang dapat digunakan sebagai dasar pembuatan suatu sistem yang akan dikembangkan. </p></div>
 
</ol>
 
 
===Konsep dasar ''Blackbox Testing''===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Ayuliana yang dikutip oleh Puji Astuti dalam Jurnal Factor Exacta (2018:3)<ref name="Astuti2017">Astuti, Puji dan Suranto Saputra. 2017. Penerapan Aplikasi Sistem Komparasi Metode K-Nearest Neighbor Dan Neural Network Dalam Menentukan Kepuasan Pelayanan Wali Murid Pada Sekolah Dasar. Jurnal Faktor Exacta. Jakarta : Universitas Indraprasta PGRI. ISSN: 2502-339.</ref>, “''BlackBox Testing'' yaitu pengujian yang dilakukan hanya mengamati hasil eksekusi melalui data uji dan memeriksa fungsional dari perangkat lunak. Jadi dianalogikan seperti kita melihat suatu kotak hitam, kita hanya bisa melihat penampilan luarnya saja, tanpa tahu ada apa dibalik bungkus hitam nya. Sama seperti pengujian ''black box'', mengevaluasi hanya dari tampilan luarnya (''interface''), fungsionalitasnya tanpa mengetahui apa sesungguhnya yang terjadi dalam proses detailnya.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Sedangkan menurut Syed Roohullah Jan, dkk. dalam International Journal of Scientific Research in Science, Engineering and Technology (2016:683)<ref name="Jan2016">Jan, Syed Roohullah, dkk. 2016. "''An Innovative Approach to Investigate Various Software Testing Techniques and Strategies." International Journal of Scientific Research in Science, Engineering and Technology'' (IJSRSET), Print ISSN : 23951990.</ref>, “''Black Box Testing is a software testing technique which play an important role in software testing''”, yang artinya ''Black Box Testing'' adalah teknik pengujian perangkat lunak yang memainkan peran penting dalam pengujian perangkat lunak.</p></div>
 
 
===Konsep dasar ''Dreamweaver''===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Jubilee Enterprise yang dikutip oleh Shanti Ria Serepia Siregar dkk (2016:77)<ref name="Siregar2016">Siregar, Shanti Ria Serepia , Penti Sundari. 2016. Rancangan Sistem Informasi Pengelolaan Data Kependudukan Desa (Studi Kasus di Kantor Desa Sangiang Kecamatan Sepatan Timur). JURNAL SISFOTEK GLOBAL. 6 (1)</ref>, “Adobe Dreamweaver merupakan salah satu ''software'' yang bisa digunakan untuk membuat sebuah website. Program ini memungkinkan menciptakan sebuah ''website'' dari yang sederhana hingga yang paling rumit sekalipun. Adobe Dreamweaver ini mampu berkolaborasi dengan ''Active Server Pages'', PHP, JavaScript, VBScript, dan lain sebagainya. Oleh karena itu, software ini dapat digunakan untuk melakukan pemrograman berbasis ''website''.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Adobe Dreamweaver memudahkan pengembang ''website'' untuk mengelola halaman-halaman ''website'' dan aset-asetnya, baik gambar (''image''), ''animasi flash'', video, suara dan lain sebagainya. Selain itu Adobe Dreamweaver juga menyediakan fasilitas untuk melakukan pemrograman scripting, baik ASP (''Active Server Page''), JSP (''Java Server Page''), PHP (''Hypertext Preprocessor''), JavaScript(js), Cold Fusion, CSS (''Cascading Style Sheet''), XML (''Extensible Markup Language'') dan lainnya.</p></div>
 
 
===Konsep dasar ''Literature Review''===
 
 
====Definisi ''Literature Review''====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Nova Adhista dkk dalam Jurnal ''Stategic of Education In Information System'' (SENSI)(2017:185)<ref name="Adhista2017">Adhista, Nova. Nur, Azizah. dan Rahayu, Sri. 2017. Perancangan Sistem Informasi Penilaian Kinerja Karyawan SPG Berstatus Kontrak pada PT. Softex Indonesia Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW). Perguruan Tinggi Raharja: Jurnal Stategic of Education In Information System (SENSI). 3(2).</ref>, ''literature Review'' adalah “Suatu Tindakan memeriksa dan meninjau kembali suatu kepustakaan”. ”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Guritno yang dikutip oleh Michael Ferdinand dalam Jurnal Online Mahasiswa (2017:2) <ref name="Hutabarat2017">Hutabarat, Michael Ferdinand, Dr. Sri Setyaningsih, Dan M.Si, Arie Qur'ania, M.Kom. 2017. Sistem Komputerisasi Data Suku Cadang Kendaraan Bermotor Roda Dua Berbasis Web. Jurnal Online Mahasiswa. Bogor : Universitas Pakuan. 1(1).</ref>, “''Literature Review'' adalah menganalisa secara kritis pustaka penelitian yang ada saat ini sehingga dapat di identifikasi kekuatan dan kelemahan pustakan tersebut, metodologi yang digunakan, serta bagaimana hasil temuan tersebut di bandingan penelitian atau publikasi lainnya.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Punaji (2016: 117)<ref name="Punaji2016">Setyosari, Punaji. 2016. Metode Penelitian Pendidikan dan Pengembangan. Jakarta : Prenadamedia.</ref>, ”''Literature Review'' atau kajian pustaka merupakan sebuah uraian atau deskripsi tentang literatur yang relevan dengan bidang atau topik yang tertentu. Memberikan tinjauan mengenai apa yang telah dibahas atau dibicarakan oleh peneliti atau penulis, teori dan hipotesis yang mendukung, permasalahan penelitian yang diajukan atau ditanyakan, metode dan metodologi yang sesuai.”</p></div>
 
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan 3 definisi diatas, peneliti menyimpulkan bahwa ''literarure review'' adalah  suatu tindakan menguraikan secara kritis pustaka penelitian yang ada saat ini sehingga dapat di identifikasi kekuatan dan kelemahan pustakan tersebut.</p></div>
 
 
====Manfaat ''Literature Review''====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Menurut Priyo Sutopo dkk (2016)<ref name="Sutopo2016"></ref>, Manfaat literature review antara lain :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengidentifikasikan kesenjangan dari penelitian ini.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Menghindari membuat ulang sehingga banyak menghemat waktu dan juga menghindari kesalahan-kesalahan yang pernah dilakukan oleh orang lain.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengidentifikasikan metode yang pernah dilakukan dan yang relevan terhadap penelitian ini.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Adanya studi pustaka ini, penelitian yang akan dilakukan dapat meneruskan apa yang penelitian sebelumnya telah dicapai sehingga dengan membangun diatas landasan dari pengetahuan atau ide yang sudah ada.
 
 
</ol>
 
 
==Literature Review==
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berikut ini adalah penelitian yang telah dilakukan dan memiliki korelasi yang searah dengan penelitian yang akan dibahas dalam skripsi ini. Dalam upaya menyempurnakan penelitian maka perlu dilakukan studi pustaka (''Literature Review''), diantaranya yaitu:</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Penelitian yang dilakukan oleh Ruli Supriati, Andri Yanti Irmawan dan Gista Melandy tahun 2017<ref name="Ruli2017">R. Supriati, A. Irmawan, and G. Melandy. 2017. Sistem Informasi Jasa Pengiriman Surat Dan Barang Pada Pt. Pos Indonesia Kota Tangerang. SENSI Journal. 3(2):173-181. </ref> yang berjudul “Sistem Informasi Jasa Pengiriman Surat Dan Barang Pada Pt. Pos Indonesia Kota Tangerang”, permasalahan yang dihadapi adalah meningkatnya kebutuhan konsumen atas pelayanan jasa pengiriman barang, maka semakin banyak pula jasa pengiriman bisnis swasta seperti JNE, TIKI dan juga JNT Express yang bisa menyebabkan menurunnya rasa kepercayaan masyarakat terhadap PT. POS Indonesia (persero). Peneliti menggambarkan solusi dari permasalahan dengan melakukan pembenahan dalam sistem pengiriman dokumen dan jasa agar dapat bersaing dengan kompetitor jasa pengiriman swasta yang lain. Bahasa Pemrograman yang digunakan yaitu Visual Basic, sedangkan peneliti menggunakan bahasa pemrograman PHP.
 
</p>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Penelitian yang dilakukan oleh Maimunah, Rifki Adi Syahputra tahun 2018<ref name="Astriyani2017">Maimunah, M., Syahputra, R. 2018. DESAIN MEDIA INFORMASI PT. PLN (PERSERO) DISTRIBUSI BANTEN. CCIT Journal. 11(2):192-200.</ref>yang berjudul “DESAIN MEDIA INFORMASI PT. PLN (PERSERO) DISTRIBUSI BANTEN”, permasalahan yang dihadapi adalah kurangnya media desain informasi yang update oleh karenanya harus dibuat beberapa desain informasi yang bisa ditujukan kepada masyarakat dan konsumen yakni desain surat pemberitahuan mengenai pemutusan sementara, info pemeliharaan, spanduk untuk memperingati Hari Natal dan Tahun Baru, desain Info pemeliharaan, sebagai pengguna listrik, bayarlah listrik tepat waktu, listrik pintar, aplikasi PLN mobile dan info pemeliharan. Peneliti menggambarkan solusi dari permasalahan dengan membuat ''prototype'' di PT. PLN (Persero) Distribusi Banten, sedangkan peneliti merancang sebuah sistem informasi.
 
</p>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Penelitian yang dilakukan oleh Dani Saepuloh, tahun 2017 <ref name="Dani2017">Saepuloh, Dani. 2017. Pembuatan Sistem Informasi Surat Perintah Perjalanan Dinas Pada Pusat Riset Kelautan. J. Pari. 3(2):89-97.</ref>yang berjudul “Pembuatan Sistem Informasi Surat Perintah Perjalanan Dinas Pada Pusat Riset Kelautan”, permasalahan yang dihadapi adalah Pusriskel belum memiliki aplikasi terutama dalam perjalanan dinas. Peneliti menggambarkan solusi dari permasalahan dengan membangun Aplikasi Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD). Dalam penelitian ini menggunakan 2 aktor yaitu: admin dan ''user'', sedangkan peneliti menggunakan 3 aktor yaitu: kepala bidang, admin dan pegawai.
 
</p>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Penelitian yang dilakukan oleh Evi Ana Kusuma Lestari, Sri Endang Anjarwani, Nadiyasari Agitha, tahun 2018<ref name="Lestari2018">Lestari, Kusuma Ana Evi, Anjarwani, Endang Sri, Agitha, Nadiyasari. 2018. Rancang Bangun Sistem Informasi Surat Perintah Perjalanan Dinas Pada Sekretariat Daerah Provinsi Berbasis Web. J-COSINE. 2(1):29-36.</ref>yang berjudul “Rancang Bangun Sistem Informasi Surat Perintah Perjalanan Dinas pada Sekretariat Daerah Provinsi Berbasis Web”, permasalahan yang dihadapi adalah Pembuatan surat perintah perjalanan dinas (SPPD) pada Sekretariat Daerah Provinsi NTB masih menggunakan cara manual. Peneliti menggambarkan solusi dari permasalahan dengan membangun sebuah sistem informasi yang dapat memudahkan admin dalam proses membuat SPT dan SPPD pegawai yang akan melaksanakan perjalanan dinas, serta proses pembuatan laporan SPT dan SPPD. Bahasa Pemrograman yang digunakan yaitu Visual Basic 6.0, sedangkan peneliti menggunakan bahasa pemrograman PHP.
 
</p>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Penelitian yang dilakukan oleh Ahmad Rofiq Hakim, Kusno Harianto, Mega Jiana tahun 2015 <ref name="hakim2015">Hakim, Rofiq Ahmad, Harianto, Kusno, Jiana, Mega. 2015. Sistem Informasi Perjalanan Dinas Berbasis Local Area Network (Lan) Pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (Bpbd) Provinsi Kalimantan Timur. Sebatik Stmik Wicida. 16-22.</ref>yang berjudul “Sistem Informasi Perjalanan Dinas Berbasis Local Area Network (LAN) Pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Kalimantan Timur”, permasalahan yang dihadapi adalah pengelolaan data perjalanan dinas, masih dilakukan dengan menggunakan aplikasi Ms-Word dan Ms-Excel, sehingga di dalam menghasilkan seluruh laporan, masih belum akurat dan relatif lama menyelesaikan laporan yang dihasilkan. Peneliti menggambarkan solusi dari permasalahan dengan merancang suatu sistem informasi perjalanan dinas, agar masalah pengelolaan data perjalanan dinas dapat berjalan dengan baik. Bahasa Pemrograman yang digunakan yaitu Foxpro 9.0, sedangkan peneliti menggunakan bahasa pemrograman PHP.
 
</p>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Penelitian yang dilakukan oleh Koko Satria Nuryadin, dkk pada tahun 2016<ref name="Yuliana2016">K. Yuliana, A. Shofwan, and K. Nuryadin. 2016. Rancang Bangun Aplikasi Sistem Informasi Inventarisasi Surat Masuk Dan Surat Keluar Berbasis Web. SENSI Journal. 2(2):154-162. </ref> yang berjudul “Rancang Bangun Aplikasi Sistem Informasi Inventarisasi Surat Masuk Dan Surat Keluar Berbasis Web” Berdasarkan hasil analisa pada sistem yang berjalan, maka permasalahan yang dihadapi adalah selama ini pegawai di Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi kesulitan dalam memproses surat masuk dan surat keluar, baik dari surat dari dalam maupun dari luar instansi. Dalam merancang, rancangan sistem berbasis web menggunakan bahasa pemrograman PHP dan ''database'' MySQL sebagai media pengolahan data, admin dapat dengan mudah mengolah data (menginput, mengubah dan menghapus data) tanpa harus memakan waktu yang sangat lama, sampai menyajikannya menjadi informasi yang dibutuhkan ''user'' dengan akurat, efektif dan efisien. Dalam penelitian ini menggunakan 2 aktor yaitu: ''user'' dan admin , sedangkan peneliti menggunakan 3 aktor yaitu: kepala bidang, admin dan pegawai.
 
</p>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Penelitian yang dilakukan oleh Sri Rahayu, Syarah dan Dara Hana Wardani tahun 2017 <ref name="Rahayu2015">S. Rahayu, S. Syarah, and D. Wardani. 2017. Optimalisasi Kartu Kendali Pada Sistem Informasi Pendataan Surat Masuk Dan Surat Keluar. SENSI Journal. 3(1):105-115. </ref> yang berjudul “OPTIMALISASI KARTU KENDALI PADA SISTEM INFORMASI PENDATAAN SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR”, permasalahan yang dihadapi adalah Data surat masuk dan surat keluar yang di-input pada buku besar harus dikelola kembali untuk dibuat laporannya kepada pimpinan, hal ini membutuhkan waktu yang lama karena data harus diproses ulang, proses ulang bukan hanya pada Kartu Kendali, tetapi juga pada saat pembuatan laporan kepada pimpinan. Permasalahan lain yaitu ''user'' kesulitan saat melakukan pencarian surat, baik surat masuk ataupun surat keluar. Saat penyimpanan surat tersebut tidak sesuai dengan jenis surat atau kategori surat, maka hal ini menyebabkan proses pencarian surat menjadi lambat, bahkan tak jarang surat yang dimaksud tidak ditemukan padahal sebenarnya surat itu ada. Peneliti menggambarkan solusi dari permasalahan dengan membuat sebuah sistem aplikasi. Dalam penelitian ini menggunakan 2 aktor yaitu: Tata Usaha dan Kepala Sekolah, sedangkan peneliti menggunakan 4 aktor yaitu: bagian umum, kepala bidang, admin dan pegawai.
 
</p>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Penelitian yang dilakukan oleh Nur Azizah, Euis Sitinur Aisyah dan Recky Taemima tahun 2019 <ref name="zizah2019">Azizah, Nur, E. Aisyah, and R. Taemima. 2019. Perancangan Sistem Informasi Pengarsipan Data-Data Produksi Pada Pt. Kuralon Indah Sejahtera. SENSI Journal. 5(1):12-22.</ref>yang berjudul “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGARSIPAN DATA-DATA PRODUKSI PADA PT. KURALON INDAH SEJAHTERA”, permasalahan yang dihadapi adalah saat ini PT Kuralon Indah Sejati masih menggunakan proses manual untuk pengarsipan data-data produksi yaitu dengan menyimpan di filling cabinet dan menyimpannya ke dalam buku sehingga banyak mengeluarkan tumpukan kertas dan butuh waktu lama dalam pencarian. Peneliti menggambarkan solusi dari permasalahan dengan membuat sistem pengarsipan berbasis web dan sudah terkomputerisasi agar kendala-kendala yang dihadapi dapat terselesaikan. Metode analisa yang digunakan adalah SWOT sedangkan peneliti menggunakan metode analisa pieces.
 
</p>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Penelitian yang dilakukan oleh Sri Rahayu , Sandro Alfeno, Kartika Novianti Wahyono tahun 2019 <ref name="UR2017">Rahardja, Untung, E. Harahap, dan A. Suciani. 2017. Media Viewboard Sebagai Klasifikasi Jumlah Surat Keputusan Online Pada Perguruan Tinggi. Technomedia Journal. 2(1): 69-81.</ref>yang berjudul “RANCANG BANGUN APLIKASI SISTEM PENGOLAHAN DATA PEMBUATAN AKTA TANAH PADA KANTOR DESA CANGKUDU TANGERANG”, permasalahan yang dihadapi adalah penyajian laporan yang masih manual sehingga belum menghasilkan laporan yang bersifat otomatis. Peneliti menggambarkan solusi dari permasalahan dengan melakukan sebuah aplikasi yang dapat membantu permasalahan yang dihadapi. Metode analisa yang digunakan adalah SWOT sedangkan peneliti menggunakan metode analisa pieces.
 
</p>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify">
 
<p style="line-height: 2">Penelitian yang dilakukan oleh Devita Diah Prasetyaningrum dan Safitri Juanita tahun 2018<ref name="prasetya2018">Prasetyaningrum, Devita Diah, Safitri Juanita. 2018. Rancangan Sistem Informasi Perjalanan Dinas Berbasis Web Studi Kasus: Direktorat Jenderal Sumber Daya Dan Perangkat Pos Dan Informatika. Jurnal IDEALIS. 1(4):218-223.</ref>yang berjudul “Rancangan Sistem Informasi Perjalanan Dinas Berbasis web Studi Kasus: Direktorat Jenderal Sumber Daya dan Perangkat Pos Dan Informatika”. Pada penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa diperlukan suatu sistem yang dapat membantu dalam proses pembuatan Surat Perjalanan Dinas (SPD) di Direktorat Jenderal SDPPI. Bahasa Pemrograman yang digunakan yaitu Visual Basic.net, sedangkan peneliti menggunakan bahasa pemrograman PHP.
 
</p>
 
</li>
 
</ol>
 
 
 
{{Pagebreak}}<hr/>
 
 
=<div style="font-family: 'times new roman'; text-align: center">'''BAB III'''</div>=
 
<div style="font-size: 14pt;font-family: 'times new roman'; text-align: center">'''PEMBAHASAN'''</div>
 
 
==Gambaran Umum Dinas Komunikasi dan Informatika==
 
===Sejarah Singkat===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Pada awal berdirinya di tahun 1996, lembaga pemerintahan ini bernama Kantor Pengelola Data Elektronik atau biasa disingkat KPDE. Ruang lingkup kerja ini lebih banyak mengelola data – data massal seperti data kepegawaian (SimPeg) yang masih menggunakan sistem operasi Unix dengan menggunakan sistem manajemen ''database'' Informix. Dan juga mengelola sistem KTP berbasis DOS dengan menggunakan bahasa pemrograman clipper. Sistem KTP ini sudah diaplikasikan ke 36 kecamatan di wilayah kabupaten Tangerang. Sistem KTP ini digunakan sampai adanya sistem e-KTP. Kantor Pengelola Data Elektronik ini terus berkembang sampai dengan tahun 2004.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Seiring dengan perkembangan organisasi tahun 2004 KPDE berubah nama menjadi Bagian Pengelola Teknologi Informasi (BPTI). BPTI ini bertugas mengelola aplikasi – aplikasi seperti Sistem Informasi Manajemen Barang Daerah (SimBaDa), Sistem Pengelolaan Keuangan Daerah. Aplikasi SimBaDa ini berubah nama menjadi Sistem Informasi Manajemen Perlengkapan (Simkap).</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Tahun 2015 hingga sekarang, BPTI kemudian berubah nama menjadi Dinas Komunikasi dan Informatika. Dalam Dinas Komunikasi dan Informatika terdapat 4 bidang yaitu bidang Telematika, bidang Informasi dan Komunikasi, bidang Telekomunikasi, dan bidang LPSE ( Layanan Pengadaan Secara Elektronik ).</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dinas Komunikasi dan informatika adalah unsur pelaksana otonomi Daerah yang menyelenggarakan pelayanan di bidang Komunikasi dan Informatika. Dinas Komunikasi dan informatika dipimpin oleh seorang Kepala Dinas yang berkedudukan dibawah dan bertanggung jawab kepada bupati melalui Sekretaris Daerah. Dinas Komunikasi dan informatika mempunyai tugas pokok melaksanakan urusan pemerintahan daerah berdasarkan asas otonomi dan tugas pembantuan di bidang Komunikasi dan Informatika sesuai dengan kewenangan dan kebijakan Pemerintah Daerah. Dinas Komunikasi dan informatika bertempat di Gedung Bupati Lt. 1, 2, 3 dan 5, Jl. H. Somawinata No. 1 Kec. Tigaraksa Kabupaten Tangerang</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dinas Komunikasi dan Informatika juga memiliki visi, misi serta kebijakan sebagai berikut:</p></div>
 
====Visi====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Mewujudkan masyarakat Kabupaten Tangerang yang maju, inovatif dan berwawasan teknologi Informatika menuju Tangerang Gemilang.</p></div>
 
====Misi====
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Meningkatkan transparansi aparatur Pemerintah Kabupaten Tangerang melalui teknologi informasi
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Meningkatkan sumber daya aparatur dalam rangka profesionalisme aparatur yang berdasarkan teknologi informatika.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Meningkatkan partisipasi dan pemahaman masyarakat terhadap kebutuhan teknologi informatika.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Meningkatkan dan mengembangkan teknologi informatika untuk melayani masyarakat Kabupaten Tangerang.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Meningkatkan kualitas sumber daya aparatur, memenuhi kebutuhan operasional dinas, meningkatkan kualitas laporan keuangan dan perencanaan dinas.</ol>
 
 
====Kebijakan====
 
===Struktur Organisasi===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p align="center"><b>BAGAN STRUKTUR ORGANISASI</b></p></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/J7gVmGhM/struktur-org.png"/></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p align="center"><b>Gambar 3.1 Struktur Organisasi Dinas Komunikasi dan Informatika</b></p></div>
 
 
===Tugas dan Fungsi===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dinas mempunyai tugas membantu Bupati melaksanakan urusan pemerintahan bidang komunikasi dan informatika, statistik, dan persandian yang menjadi kewenangan Daerah dan tugas pembantuan yang diberikan kepada Pemerintah Daerah.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) Dinas menyelenggarakan fungsi:</p></div>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Perumusan kebijakan bidang komunikasi dan informatika, statistik, dan persandian.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Pelaksanaan kebijakan bidang komunikasi dan informatika, statistik, dan persandian.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan sesuai dengan lingkup tugasnya.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Pelaksanaan administrasi dinas sesuai dengan lingkup tugasnya.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Bupati terkait dengan tugas dan fungsinya.</ol>
 
====Kepala Dinas====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Tugas kepala dinas sebagai berikut:</p></div>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Merumuskan program kerja Dinas dalam rangka mendukung melaksanakan fungsi Dinas dan mengacu kepada Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah dan peraturan perundang-undangan.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengkoordinasikan dengan instansi/lembaga lain terkait di bidang komunikasi dan informatika untuk mendukung fungsi Dinas.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membina pegawai di lingkungan Dinas untuk meningkatkan kinerja pegawai.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengarahkan pelaksanaan program kerja Dinas.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Menyelenggarakan program kerja Dinas.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengevaluasi pelaksanaan tugas bawahan di lingkungan Dinas, dan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaporkan pelaksanaan hasil program kerja.</ol>
 
====Sekretaris Dinas====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Sekretariat dipimpin oleh Sekretaris Dinas. Sekretaris Dinas sebagaimana dimaksud dalam Pasal 5 ayat (2) mempunyai tugas melaksanakan sebagian tugas Dinas dalam bidang perencanaan, keuangan, umum dan kepegawaian Dinas.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Tugas sekretaris dinas sebagai berikut:</p></div>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Merencanakan perumusan kebijakan yang berkaitan dengan perencanaan, keuangan, serta umum dan kepegawaian Dinas.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membagi tugas program yang berkaitan dengan perencanaan, keuangan, serta umum dan kepegawaian.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Memberi petunjuk program yang berkaitan dengan perencanaan, keuangan, serta umum dan kepegawaian.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengatur program kegiatan yang berkaitan dengan perencanaan, keuangan, serta umum dan kepegawaian.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengevaluasi kegiatan program yang berkaitan dengan perencanaan, keuangan, serta umum dan kepegawaian, dan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh atasan terkait dengan tugas dan fungsinya.</ol>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Fungsi sekretaris dinas sebagai berikut:</p></div>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Penyiapan rumusan kebijakan yang berkaitan dengan kesekertariatan meliputi perencanaan, umum dan kepegawaian serta keuangan.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Penyiapan rencana dan program kerja sekretariat mengacu kepada Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, sesuai peraturan perundangundangan yang berlaku.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Penyiapan pengendalian, pemantauan pelaksanaan tugas dan kegiatan yang berkaitan dengan kesekretraiatan meliputi perencanaan, umum dan kepegawaian serta keuangan.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Pengawasan kinerja pegawai dan pelaksanaan tugas bawahan di lingkungan Sekretariat Dinas.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Penyiapan bimbingan dan pembinaan kepada bawahannya dilingkup kesekretraiatan meliputi perencanaan, umum dan kepegawaian serta keuangan untuk meningkatkan kinerja pegawai.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Penyiapan pelaporan dan evaluasi pelaksanaan tugas yang berkaitan dengan kesekretariatan meliputi perencanaan, umum dan kepegawaian serta keuangan.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Pengelolaan administrasi dinas yang berkaitan dengan kesekretariatan meliputi perencanaan, umum dan kepegawaian serta keuangan.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Pelaksanaan fasilitasi Pengelola Informasi dan Dokumen (PID).</ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Subbagian Perencanaan
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Kepala Subbagian Perencanaan mempunyai rincian tugas:</p></div>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Merencanakan kegiatan bidang perencanaan dinas.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membimbing pelaksanaan kegiatan perencanaan yang meliputi RPJMD, Rencana Strategis, Rencana Kerja, Indikator Kinerja Utama, Perjanjian Kinerja, Penyusunan Dokumen RKA/DPA, RRKA/DPPA, Fasilitasi Perencanaan, ''Monitoring'' dan Evaluasi, Laporan Kinerja Instansi Pemerintah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membagi tugas pelaksanaan kegiatan perencanaan yang meliputi RPJMD, Rencana Strategis, Rencana Kerja, Indikator Kinerja Utama, Perjanjian Kinerja, Penyusunan Dokumen RKA/DPA, RRKA/DPPA, Fasilitasi Perencanaan, ''Monitoring'' dan Evaluasi, Laporan Kinerja Instansi Pemerintah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Menyusun usulan, perbaikan dan perubahan anggaran kegiatan dinas.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengevaluasi pelaksanaan kegiatan terkait subbagian perencaaan.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Merencanakan dan melaksanakan pengembangan ''egovernment''.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membuat laporan pelaksanaan kegiatan perencanaan yang meliputi: ''Monitoring'' dan Evaluasi, Laporan Kinerja Intansi Pemerintah, Fasilitasi Perencanaan, ''eReporting'', Riviu Penyerapan Anggaran, Data Pembangunan SKPD, dan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh atasan terkait dengan tugas dan fungsinya.</ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Subbagian Keuangan
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Kepala Subbagian Keuangan mempunyai rincian tugas:</p></div>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Merencanakan kegiatan keuangan dinas.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membimbing pelaksanaan kegiatan keuangan Dinas meliputi: Pembukuan, Pencairan, Pengajuan Surat Membayar Uang Persediaan, Ganti Uang, Tambahan Uang, LS- Bendaharawan, LS-Pihak Ketiga dan Ganti Uang Nihil, serta Pelaporan Pertanggungjawaban Anggaran.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membagi tugas pelaksanaan kegiatan Subbag Keuangan meliputi: Pembukuan, Pencairan, Pengajuan Surat Membayar Uang Persediaan, Ganti Uang, Tambahan Uang, LS- Bendaharawan, LS-Pihak Ketiga dan Ganti Uang Nihil, serta Pelaporan Pertanggungjawaban Anggaran.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengevaluasi pelaksanaan kegiatan yang berkaitan dengan keuangan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membuat laporan pelaksanaan kegiatan Subbagian Keuangan meliputi: Neraca, Laporan Realisasi (LRA), Laporan Operasional (LO), Laporan Perubahan Ekuitas (LPE) dan Catatan Atas Laporan Keuangan (CALK) dan ''cash opname''.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh atasan terkait dengan tugas dan fungsinya.</ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Subbagian Umum dan Kepegawaian
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Kepala Subbagian Umum dan Kepegawaian mempunyai rincian tugas:</p></div>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Merencanakan kegiatan Sub Bagian umum dan kepegawaian.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membimbing pelaksanaan Kegiatan Umum meliputi: surat menyurat, penggandaan, pengiriman, pengarsipan, tata naskah dinas, inventarisasi aset dan persediaan, pengadaan, pendistribusian, perjalanan dinas, pemeliharaan barang-barang inventarisasi dinas dan ''stock''.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membimbing pelaksanaan kegiatan Kepegawaian meliputi: surat menyurat, penggandaan, pengiriman, pengarsipan, tata naskah dinas, inventarisasi aset dan persediaan, pengadaan, pendistribusian, perjalanan dinas, pemeliharaan barang-barang inventarisasi dinas dan ''stock''.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membagi tugas pelaksanaan kegiatan kepegawaian meliputi : Mutasi, Kenaikan Pangkat, Kenaikan Jenjang Jabatan Fungsional Tertentu, Kenaikan Gaji Berkala, Data Pegawai, DUPAK, PAK, SKP, DUK, Bezetting Pegawai, Kesejahteraan Pegawai, Pembinaan Disiplin Pegawai, Pendidikan dan Pelatihan Pegawai dan Pensiun Pegawai.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membagi tugas pelaksanaan kegiatan umum meliputi: surat menyurat, penggandaan, pengiriman, pengarsipan, tata naskah dinas, Inventarisasi aset dan persediaan, pengadaan, pendistribusian, perjalanan dinas, pemeliharaan barang-barang inventarisasi dinas dan ''Stock Opname''.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengevaluasi pelaksanaan kegiatan tugas umum dan kepegawaian
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membuat laporan pelaksanaan kegiatan Subbagian umum dan kepegawaian; dan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh atasan terkait dengan tugas dan fungsinya.</ol>
 
====Kepala Bidang Telematika====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Tugas Kepala Bidang Telematika sebagai berikut:</p></div>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Merumuskan program bidang pengembangan infrastruktur telematika, pengolahan data elektronik dan statistik serta perencanaan teknologi informasi dan komunikasi.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membagi tugas program bidang pengembangan infrastruktur telematika, pengolahan data elektronik dan statistik serta perencanaan teknologi informasi dan komunikasi.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Memberi petunjuk program bidang pengembangan infrastruktur telematika, pengolahan data elektronik dan statistik serta perencanaan teknologi informasi dan komunikasi
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengatur program bidang pengembangan infrastruktur telematika, pengolahan data elektronik dan statistik serta perencanaan teknologi informasi dan komunikasi.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengevaluasi kegiatan program dan melaporkan pelaksanaan tugas kegiatan di bidang pengembangan infrastruktur telematika, pengolahan data elektronik dan statistik serta perencanaan teknologi informasi dan komunikasi.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh atasan terkait dengan tugas dan fungsinya.</ol>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Fungsi Kepala Bidang Telematika sebagai berikut:</p></div>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Penyiapan rumusan kebijakan teknis bidang telematika.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Penyiapan rencana dan program kegiatan bidang telematika.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Penyiapan Pengendalian dan pengawasan Bidang Pengawasan kegiatan bidang telematika.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Penyiapan Bimbingan teknis pelaksanaan program kegiatan Bidang telematika.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Pengelolaan administrasi Bidang Pengelolaan administrasi Bidang telematika.</ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Seksi Pengembangan Infrastruktur Telematika
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Tugas Kepala Seksi Pengembangan Infrastruktur Telematika sebagai berikut:</p></div>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Merencanakan kegiatan seksi pengembangan insfrastruktur telematika.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membimbing pelaksanaan kegiatan seksi pengembangan insfrastruktur telematika.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membagi tugas pelaksanaan kegiatan seksi pengembangan insfrastruktur telematika.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Merencanakan pengembangan infrastruktur telematika di lingkungan Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan pengembangan infrastruktur telematika di lingkungan Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan pemeliharaan infastruktur telematika di lingkungan Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan koordinasi dengan instansi atau lembaga terkait di bidang pengembangan infrastruktur telematika di Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan perencanakan dan pemeliharaan pengembangan sistem keamanan informasi di lingkungan Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan koordinasi dengan instansi atau lembaga terkait di bidang sistem keamanan informasi.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Menyusun dan melaksanakan rencana pemulihan bencana keamanan informasi (''information security disaster recovery plan'') dan sistem pencadangan data (''backup'' data ''system'').
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan standardisasi, fasilitasi dan bimbingan teknis jaringan telekomunikasi, perangkat keras, perangkat lunak dan keamanan informasi di lingkungan Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan audit teknologi informasi dan komunikasi mencakup jaringan telekomunikasi, perangkat keras, perangkat lunak dan keamanan informasi di lingkungan Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan pengkajian dan implementasi legal ''software'' atau ''open source software'' di lingkungan Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan penyusunan topologi, tata kelola dan pemanfaatan sumber daya jaringan telekomunikasi di lingkungan Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengevaluasi pelaksanaan kegiatan seksi pengembangan insfrastruktur telematika.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membuat laporan pelaksanaan kegiatan seksi pengembangan insfrastruktur telematika, dan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh atasan terkait dengan tugas dan fungsinya.</ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Seksi Pengolahan Data Elektronik dan Statistik
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Tugas kepala Seksi Pengolahan Data Elektronik dan Statistik sebagai berikut:</p></div>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Merencanakan kegiatan seksi pengolahan data elektronik dan ''statistic''.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Merencanakan kegiatan seksi pengolahan data elektronik dan ''statistic''.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan koordinasi dan konsultasi pengolahan data elektronik di lingkungan Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan kerjasama dan kemitraan pengelolaan data elektronik didaerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan fasilitasi kompilasi data sistem informasi didaerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan koordinasi implementasi interoperabilitas ''e-Government'' di lingkungan Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan integrasi keluaran sistem informasi manajemen seluruh Perangkat Daerah untuk kebutuhan informasi eksekutif dan bahan kebijakan Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan bimbingan teknis, ''monitoring'', evaluasi, serta analisis sistem informasi dan aplikasi berbagai fungsi yang terkait dengan ''e-business'' di daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan koordinasi internal mapun eksternal dalam pengumpulan, pengolahan dan penyajian statistik daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan analisis statistik sektoral daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan standardisasi, fasilitasi dan bimbingan teknis pengolahan data elektronik, ''website'', sistem informasi dan data statistik di lingkungan Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengevaluasi pelaksanaan kegiatan bidang pengolahan data elektronik dan statistik sektoral.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membuat laporan pelaksanaan kegiatan bidang pengolahan data elektronik dan statistik sektoral.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh atasan terkait dengan tugas dan fungsinya.</ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Seksi Perencanaan Teknologi dan Komunikasi
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Tugas Kepala Seksi Perencanaan Teknologi Informasi dan Komunikas sebagai berikut:</p></div>
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Merencanakan kegiatan bidang perencanaan teknologi informasi dan komunikasi.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membimbing dan membagi tugas pelaksanaan kegiatan bidang perencanaan teknologi informasi dan komunikasi.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan penyusunan rencana induk teknologi informasi dan komunikasi Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Merencanakan pengembangan dan integrasi sistem informasi di lingkungan Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan survei dan menganalisis kebutuhan pengembangan teknologi informasi dan komunikasi di lingkungan Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengevaluasi pelaksanaan e-Government di lingkungan Pemerintah Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengkoordinir perencanaan teknologi informasi dan komunikasi antar Perangkat Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan sosialisasi dan bimbingan teknis perencanaan teknologi informasi dan komunikasi antar Perangkat Daerah.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Mengevaluasi pelaksanaan kegiatan bidang perencanaan teknologi informasi dan komunikasi.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Membuat laporan pelaksanaan kegiatan bidang perencanaan teknologi informasi dan komunikasi, dan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh atasan terkait dengan tugas dan fungsinya.</ol>
 
 
==Tata Laksana Sistem yang Berjalan==
 
===Prosedur Sistem yang Berjalan===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Adapun urutan proses Surat Perintah Perjalanan Dinas yang berjalan pada Dinas Komunikasi dan Informasi Kabupaten Tangerang:</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Surat yang masuk diterima oleh admin, kemudian dicatat dibuku surat masuk;
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Admin memberikan surat beserta disposisinya kepada kepala bidang;
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Kepala bidang mengecek surat dan memberikan instruksi Surat Perintah kepada admin untuk dibuatkan SPPD;
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Admin membuat SPPD lalu memberikannya kepada pegawai yang ditugaskan;
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Setelah melakukan perjalanan dinas, pegawai yang ditugaskan memberikan laporan berupa nota dinas kepada admin.
 
</ol>
 
 
===Analisa Prosedur Sistem yang Berjalan===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Pada analisa yang berjalan ini berdasarkan dari prosedur sistem yang berjalan pada poin 3.2.1. yang akan peneliti gambarkan dalam UML (''United Modelling Language'').</p></div>
 
====Analisa Sistem yang Berjalan pada ''Use Case Diagram''====
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/c49gBq0F/usecase-berjalan.jpg"/></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p align="center"><b>Gambar 3.2  ''Use Case Diagram'' SPPD</b></p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan Gambar 3.2 Sistem yang berjalan pada saat ini terdapat :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Satu sistem yang mencakup seluruh kegiatan surat masuk;
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Empat ''actor'' yang melakukan kegiatan, yaitu: bagian umum, kepala bidang, admin dan pegawai;
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Enam ''use case'' yang biasa dilakukan oleh ''actor-actor'' tersebut.
 
</ol>
 
 
====Analisa Sistem yang Berjalan pada ''Activity Diagram''====
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/rm5WRMkz/activity-diagram-skrg.jpg"/></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p align="center"><b>Gambar 3.3  ''Activity Diagram'' SPPD</b></p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan Gambar 3.3 Sistem yang berjalan pada saat ini terdapat :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Satu initial node untuk memulai kegiatan;
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 4 (empat) swimlane yaitu : bagian umum, kepala bidang, admin dan pegawai;
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Empatbelas action dari sistem yang mencerminkan eksekusi dari suatu aksi;
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Satu final node untuk mengakhiri kegiatan.
 
</ol>
 
 
====Analisa Sistem yang Berjalan pada ''Sequence Diagram''====
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/Xq35wmjL/squence-diagram-skrg.jpg"/></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p align="center"><b>Gambar 3.4  ''Sequence Diagram'' SPPD</b></p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan Gambar 3.4 Sistem yang berjalan pada saat ini terdapat :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Empat Actor diantaranya pengirim surat, bagian umum, kepala dinas, kepala bidang, dan pegawai;
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Tujuh lifeline diantaranya surat masuk, disposisi surat, arsip surat, perintah, SPPD, perjalanan dinas, laporan;
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Enambelas ''messege''.
 
</ol>
 
 
==Analisa Sistem Berjalan==
 
===Metode Analisa Sistem===
 
===Analisa Masukan, Analisa Proses, Analisa Keluaran===
 
====Analisa Masukan====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> Adalah analisa sumber masukan yang menjadi dasar dari proses pada sebuah sistem, sistem informasi surat perintah perjalanan dinas adalah sebagai berikut :</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Nama Masukan :Surat Masuk</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Fungsi  : Sebagai data awal surat yang masuk dari pengirim surat</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Sumber  : Instansi / SKPD(Satuan Kerja Perangkat Daerah)</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Media  : Pengirim Surat</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Frekuensi  : Setiap ada surat masuk</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Format  : Lampiran </p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Keterangan  : Berisi perihal isi surat</p></div>
 
 
====Analisa Proses====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Analisa proses menjelaskan tentang semua proses dalam sebuah sistem untuk membahas suatu permasalahan, berikut ini adalah sistem informasi surat perintah perjalanan dinas, yaitu :</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Nama Modul : Sistem Informasi Surat Perintah Perjalanan Dinas</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Masukan : Surat Masuk</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Keluaran : Surat Perintah/ SPPD</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Ringkasan :</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dari hasil analisa penelitian yang dilakukan di Dinas Komunikasi dan Informatika, prosedur SPPD yang berjalan yaitu Surat yang masuk diterima oleh admin, kemudian dicatat dibuku surat masuk. Lalu, Admin memberikan surat beserta disposisinya kepada kepala bidang. Selanjutnya, kepala bidang mengecek surat dan memberikan instruksi Surat Perintah kepada admin untuk dibuatkan SPPD. Admin membuat SPPD lalu memberikannya kepada pegawai yang ditugaskan, setelah melakukan perjalanan dinas, pegawai yang ditugaskan memberikan laporan berupa nota dinas kepada admin.</p></div>
 
 
====Analisa Keluaran====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Keluaran sistem adalah semua informasi yang keluar dari suatu proses, dapat berupa hasil cetakan atau dapat juga tampil pada monitor yang sudah dalam bentuk standar tertentu atau juga sebuah informasi yang dijadikan data untuk mendukung pengambilan sebuah keputusan, seperti sistem informasi surat perintah perjalanan dinas. Outputnya adalah cetakan surat keluar.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Nama Keluaran : SPPD (Surat Perintah Perjalanan Dinas)</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Fungsi : Bukti Perintah Dinas</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Media : Kertas </p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Rangkap : 4 (empat) lembar</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Distribusi : Lembar 1 untuk bagian umum</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.7in"><p style="line-height: 2">Lembar 2&3 untuk admin </p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.7in"><p style="line-height: 2">Lembar 4 untuk pegawai</p></div>
 
 
==Konfigurasi Sistem yang Berjalan==
 
===Spesifikasi ''Hardware''===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Adapun perangkat keras / hardware yang digunakan saat ini pada sistem yang sudah berjalan dalam mendukung kinerja dalam sistem pembuatan SPPD pada dinas Komunikasi dan Informatika kabupaten Tangerang : </p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">a. ''Processor'' : Intel® Core™ i3-2120 CPU @ 3.30GHz</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">b. Komputer : Lenovo</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">c. ''Mouse'' : Logitech</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">d. ''Keyboard'' : Lenovo</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">e. RAM : 2GB</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">f. ''Printer'' : Epson dan Hp </p></div>
 
 
===Spesifikasi ''Software''===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">a.      Microsoft Office 2010</p></div>
 
 
===Spesifikasi Hak Akses (''Brainware'')===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">a.      ''User'' (admin)</p></div>
 
 
==Permasalahan yang Dihadapi dan Alternatif Pemecahan Masalah==
 
===Permasalahan yang Dihadapi===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan analisis yang telah dilakukan, masalah yang dihadapi pada sistem yang berjalan saat ini sebagai berikut :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Sistem informasi SPPD pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Tangerang yang berjalan saat ini masih bersifat manual,
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Adanya duplikasi pekerjaan karena terjadi kesalahan pada pengetikan dan pengeditan sehingga dapat mengakibatkan membuat kertas lebih banyak terbuang,
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Adanya juga duplikasi surat karena pembuatan Surat Perintah Tugas dan Surat Perjalanan Dinas yang masih sendiri-sendiri.
 
 
</ol>
 
 
===Alternatif Pemecahan Masalah===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Setelah mengamati dan meneliti dari beberapa permasalahan yang terjadi pada sistem yang berjalan, peneliti mengusulkan alternatif pemecahan dari masalah yang dihadapi yaitu membuat sistem pengolahan surat perjalanan dinas yang mudah dioperasikan sehingga dapat meningkatkan kinerja pegawai, membangun aplikasi yang bersifat terbuka dan bisa dilihat dan diakses oleh pegawai terutama admin, dan mempunyai tempat penyimpanan data yang aman.</p></div>
 
 
==''User Requirements''==
 
===Elisitasi Tahap I===
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/7Z2RnCC5/elisitasi-thp-1-1.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/jjYFgsNZ/elisitasi-thp-1-2.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/jj6kBG4K/elisitasi-thp-1-3.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/zBJPN0xh/elisitasi-thp-1-4.png"/></div>
 
 
===Elisitasi Tahap II===
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/G2yRHvVz/elisitasi-thp-2-1.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/gkdp2XDq/elisitasi-thp-2-2.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/Gmm1vW64/elisitasi-thp-2-3.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/WbnvFNYR/elisitasi-thp-2-4.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/SQcq47Wx/elisitasi-thp-2-5.png"/></div>
 
 
===Elisitasi Tahap III===
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/Kc1f3J9m/elisitasi-thp-3-1.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/tR853WfW/elisitasi-thp-3-2.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/tCPz27Qf/elisitasi-thp-3-3.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/x1237Y9d/elisitasi-thp-3-4.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/XYkk6hvk/elisitasi-thp-3-5.png"/></div>
 
 
===''Final Draft'' Elisitasi===
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/L5vmp2rM/elisitasi-thp-final-1.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/kX17YMQQ/elisitasi-thp-final-2.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/tRzqPN7m/elisitasi-thp-final-3.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/Hsspt8yW/elisitasi-thp-final-4.png"/></div>
 
 
{{pagebreak}}<hr/>
 
 
=<div style="font-family: 'times new roman'; text-align: center">'''BAB IV'''</div>=
 
<div style="font-size: 14pt;font-family: 'times new roman'; text-align: center">'''RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN'''</div>
 
==Rancangan Usulan==
 
===Rancangan Sistem Usulan===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan analisa dan hasil penelitian yang dilakukan pada Surat Perintah Perjalanan Dinas pada Diskominfo Kabupaten Tangerang saat ini, dalam pengelolaan datanya masih belum tersistem dengan baik. Setelah kebutuhan sistem diketahui, langkah selanjutnya adalah perancangan sistem usulan yang bertujan untuk memenuhi kebutuhan yang tidak didapat dari sistem yang berjalan.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan kebutuhan sistem tersebut, perlu adanya tindakan lebih lanjut untuk merancang sistem baru, guna menyempurnakan sistem sebelumnya, dalam menganalisa prosedur yang diusulkan ini menggunakan analisa PIECES dan UML (''Unified Modelling Language'').</p></div>
 
 
===Prosedur Sistem Usulan===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Terdapat beberapa usulan prosedur baru, prosedur yang bertujuan untuk memperbaiki dan menyempurnakan sistem yang ada sekarang. Prosedur yang diusulkan yaitu :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Admin
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melakukan ''login'' 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat mengakses menu ''dashboard'' 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat mengelola menu data Pegawai
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat mengelola menu SPPD
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat mengelola data Surat Masuk
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melihat data Surat Perintah
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat mengelola sppd depan dan sppd belakang
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melihat data nota dinas
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melihat menu Laporan SPPD
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melihat menu Lihat SPPD
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melihat ''History''
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat mengakses menu pengaturan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melakukan ''logout'' 
 
</ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Kepala Bidang
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melakukan ''login'' 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat mengakses menu ''dashboard'' 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melihat menu data Pegawai
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melihat menu SPPD
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melihat data Surat Masuk
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat mengelola data Surat Perintah
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melihat sppd depan dan sppd belakang
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat mengelola data nota dinas
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melihat menu Laporan SPPD
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melihat menu Lihat SPPD
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat mengakses menu pengaturan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melakukan ''logout'' 
 
</ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Pegawai
 
<ol style="list-style:lower-alpha">
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melakukan ''login'' 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat mengakses menu ''dashboard'' 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melihat data Surat Perintah
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melihat sppd depan dan sppd belakang
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat mengelola data nota dinas
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melihat menu Laporan SPPD
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melihat menu Lihat SPPD
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat mengakses menu pengaturan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dapat melakukan ''logout'' 
 
</ol>
 
</ol>
 
====''Usecase Diagram'' Usulan====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Untuk penggambaran sistem yang diusulkan menggunakan ''Use Case'' dapat di gambarkan sebagai berikut :</p></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/rpwRFxhn/usulan-usecase.jpg"/></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p align="center"><b>Gambar 4.1 ''Use Case Diagram'' Sistem Usulan</b></p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan gambar 4.1 diatas dapat dijelaskan sebagai berikut :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat sebuah sistem yang mencakup seluruh rancangan sistem yang diusulkan.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 3 aktor yang melakukan kegiatan, yaitu Admin, Kepala Bidang, Pegawai.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 15 use case yang dilakukan oleh 3 aktor, yaitu : login, dashboard, daftar pegawai, SPPD, surat masuk, surat perintah, sppd, sppd depan, sppd belakang, nota dinas, laporan SPPD, lihat SPPD, history, pengaturan, logout.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 6 extend pada menu dashboard, yaitu daftar pegawai, SPPD, laporan SPPD, lihat SPPD, history, pengaturan.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 5 extend pada menu daftar pegawai, yaitu view, search, add, edit, delete.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 4 extend pada menu SPPD, yaitu surat masuk, surat perintah, sppd, nota dinas.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 5 extend pada submenu surat masuk, yaitu view, search, add, edit, delete.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 6 extend pada submenu surat perintah, yaitu view, search, add, edit, delete, print.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 2 extend pada submenu sppd, yaitu sppd depan dan sppd belakang
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 6 extend pada submenu sppd depan, yaitu view, search, add, edit, delete, print.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 6 extend pada submenu sppd belakang, yaitu view, search, add, edit, delete, print.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 6 extend pada submenu nota dinas, yaitu view, search, add, edit, delete, print.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 1 include pada menu laporan SPPD, yaitu view.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 1 include pada menu lihat SPPD, yaitu view.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 1 include pada menu history, yaitu view.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 2 extend pada menu pengaturan, yaitu view dan edit.
 
</ol>
 
 
====''Activity Diagram'' Usulan====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berikut merupakan activity diagram yang menggambarkan alur aktifitas Sistem Informasi SPPD yang diusulkan :</p></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/t4yVwLFH/usulan-activity.jpg"/></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p align="center"><b>Gambar 4.2 ''Activity Diagram'' Sistem Usulan</b></p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan gambar 4.2 diatas dapat dijelaskan sebagai berikut :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Memiliki 1 initial node untuk memulai kegiatan
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 1 decision note sebagai suatu tindakan yang harus diambil pada kondisi tertentu.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Memiliki 44 action state.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Memiliki 1 final node untuk mengakhiri kegiatan.
 
</ol>
 
 
====''Sequence Diagram'' Usulan====
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dibawah ini merupakan Sequence Diagram yang menggambarkan alur aktifitas Sistem Informasi SPPD yang diusulkan :</p></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/CKrBZ5XF/usulan-sequence.jpg"/></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p align="center"><b>Gambar 4.3 ''Sequence Diagram'' Sistem Usulan</b></p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan gambar 4.3 diatas dapat dijelaskan sebagai berikut :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 3 aktor yang memiliki kegiatan diantaranya : Admin, Kepala Bidang, Pegawai.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">12 lifeline diantaranya : login, dashboard, data pegawai, surat masuk, surat perintah, sppd, nota dinas, lihat sppd, laporan sppd, history, pengaturan, logout.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 87 messege yang memuat informasi – informasi tentang aktifitas yang terjadi.
 
</ol>
 
 
====''Class Diagram'' Usulan====
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/RZRnBXTJ/usulan-class.jpg"/></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p align="center"><b>Gambar 4.4 ''Class Diagram'' Sistem Usulan</b></p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan gambar 4.4 diatas dapat dijelaskan sebagai berikut :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Terdapat 6 (enam) Class, yaitu : tbl_pegawai, tbl_pengikut, tbl_surat_perintah, tbl_user, tbl_nota_dinas, tbl_surat_masuk.
 
</ol>
 
 
====Perbedaan Prosedur Antara Sistem Berjalan dan Sistem Usulan====
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/GhftFtjt/perbedaan.png"/></div>
 
 
==Rancangan Basis Data==
 
===Spesifikasi Basis Data===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Spesifikasi basis data merupakan data yang dianggap telah normal. Spesifikasi ''database'' yang digunakan dalam sistem yang akan digunakan adalah sebagai berikut:</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Nama ''File'' : tbl_nota_dinas
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Media : ''Hard disk''</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">''Primary Key'' : nomor_dinas, nomor_sp</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Panjang ''Record'' : 40</p></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/q7nynChX/1-basis-data.png"/></div>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Nama ''File'' : tbl_pegawai
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Media : ''Hard disk''</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">''Primary Key'' : nip </p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Panjang ''Record'' : 143</p></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/zDkw0Wdx/2-basis-data.png"/></div>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Nama ''File'' : tbl_surat_masuk
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Media : ''Hard disk''</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">''Primary Key'' : nomor_sm </p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Panjang ''Record'' : 140</p></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/5ypwydHh/3-basis-data.png"/></div>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Nama ''File'' : tbl_surat perintah
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Media : ''Hard disk''</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">''Primary Key'' : nomor_sp, nomor_sm </p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Panjang ''Record'' : 240</p></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/sDDY8Xqs/4-1-basis-data.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/sgMpjL3L/4-2-basis-data.png"/></div>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Nama ''File'' : tbl_user
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Media : ''Hard disk''</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">''Primary Key'' : id_user </p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Panjang ''Record'' : 53</p></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/vZC5cvBZ/5-basis-data.png"/></div>
 
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Nama ''File'' : tbl_pengikut
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Media : ''Hard disk''</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">''Primary Key'' : id_pengikut  </p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Panjang ''Record'' : 33</p></div></ol>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/ncR4txf7/6-basis-data.png"/></div>
 
 
==Tampilan ''Prototype'' Rancangan Program==
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/xjXwdRFh/prototype-1.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/vH9Crmyv/prototype-2.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/Z0kFYZDb/prototype-3.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/HkgRBCs1/prototype-4.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/Y9szVQ6m/prototype-5.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/hG4wRbdC/prototype-6.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/5yQSMjgK/prototype-7.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/y62w3ZMd/prototype-8.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/L837W0nY/prototype-9.png"/></div>
 
 
==Tampilan Sistem Rancangan Program==
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/053qG3w9/rancang-1.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/pTcM6ccY/rancang-2.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/vBZdXwhZ/rancang-3.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/6Q0XdpdP/rancang-4.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/Jhm8DkBJ/rancang-5.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/d37cPRzM/rancang-6.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/KjdSZk21/rancang-7.png"/></div>
 
 
==Konfigurasi Sistem==
 
===Spesifikasi ''Hardware''===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Adapun perangkat keras / hardware yang digunakan saat ini pada sistem yang sudah berjalan dalam mendukung kinerja dalam sistem pembuatan SPPD pada dinas Komunikasi dan Informatika kabupaten Tangerang : </p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">a. ''Processor'' : Intel® Core™ i3-2120 CPU @ 3.30GHz</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">b. Komputer : Lenovo</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">c. ''Mouse'' : Logitech</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">d. ''Keyboard'' : Lenovo</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">e. RAM : 2GB</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">f. ''Printer'' : Epson dan Hp </p></div>
 
 
===Spesifikasi ''Software''===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Pada proses perancangan sistem ini menggunakan komputer dengan spesifikasi software sebagai berikut :</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">a. Microsoft Windows : ''Operating system'' </p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">b. Google Chrome : Browser untuk mengakses sistem ''web''</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">c. Microsoft Office</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">d. XAMPP</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">e. Visual Pardigm for UML 8.0 Enterprise Edition</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">f. MySQL</p></div>
 
 
===Hak Akses (''Brainware'')===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">Yang dapat mengakses sistem informasi SPPD ini diantaranya adalah :</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">1. Admin</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">2. Kepala Bidang</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0in"><p style="line-height: 2">3. Pegawai</p></div>
 
 
==''Blackbox Testing''==
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/D0qqm1KH/blackbox1.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/DfsQC3b6/blackbox2.png"/></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/6qsr9YFC/blackbox3.png"/></div>
 
 
==''Schedule'' Implementasi dan Estimasi Biaya==
 
===Jadwal Penelitian===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dibawah ini adalah jadwal penelitian yang meliputi kegiatan persiapan, pelaksanaan, dan penyusunan laporan penelitian yang memberikan rincian kegiatan jadwal pelaksanaan kegiatan.</p></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/sXLWTw3t/jadwal.png"/></div>
 
===Estimasi Biaya===
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Estimasi biaya dalam perancangan ini sebagai berikut :</p></div>
 
<div align="center"><img style="margin:0px" src="https://i.postimg.cc/L5Z1wLXh/estimasi-biaya.png"/></div>
 
 
{{pagebreak}}<hr/>
 
 
=<div style="font-family: 'times new roman'; text-align: center">'''BAB V'''</div>=
 
<div style="font-size: 14pt;font-family: 'times new roman'; text-align: center">'''PENUTUP'''</div>
 
 
==Kesimpulan==
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Berdasarkan permasalahan yang terjadi pada dinas Komunikasi dan Informatika kabupaten Tangerang maka dapat disimpulkan sebagai berikut :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD) pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Tangerang yang sedang berjalan pada saat ini masih diproses secara manual.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Dalam membuat surat tugas dan surat perintah perjalanan dinas (SPPD) masih berdiri-sendiri, terpisah sehingga data dalam surat tugas dan surat perjalanan dinas bisa terjadi kesalahan dikarenakan tidak terintegrasi dalam sebuah sistem.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Berdasarkan analisa terhadap proses yang telah berjalan, maka peneliti membuat Rancangan Sistem Informasi Surat Perintah Perjalanan Dinas, untuk memudahkan dalam pengelolaan surat perintah perjalanan dinas. Dalam perancangan sistem informasi SPPD, peneliti menggunakan Visual Paradigm Enterprise Edition for UML (''Unified Modeling Language'') untuk membuat model diagram-diagram, PHP (''Hypertext Preprocessor'') sebagai bahasa pemrograman, XAMPP sebagai localhost, MySQL sebagai ''database'' yang digunakan dalam sistem, dan Adobe Dreamweaver untuk mendesign sistem yang dibuat sehingga proses pengelolaan SPPD lebih teratur dan akurat.
 
</ol>
 
==Saran==
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dalam penerapan sistem yang baru peneliti ingin mengemukakan beberapa saran agar sistem informasi SPPD bisa menjadi lebih baik diantaranya :</p></div>
 
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Apabila sistem informasi SPPD ini sudah berjalan, diperlukan pemeliharaan dan dilakukan evaluasi secara berkala terhadap sistem.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Diadakannya pelatihan kepada pengguna (''user'') yang akan menggunakan sistem informasi SPPD ini, agar bisa digunakan dan dimanfaatkan dengan baik.
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;line-height: 2">Diharapkan untuk masa yang akan datang sistem informasi SPPD ini bisa dikembangkan lagi sesuai kebutuhan.
 
</ol>
 
 
{{pagebreak}}<hr/>
 
 
='''Daftar Pustaka'''=
 
 
<references/>
 
  
 
<hr width="100%">
 
<hr width="100%">

Revisi per 31 Agustus 2019 05.05


PERANCANGAN SISTEM PENILAIAN KINERJA KARYAWAN

MENGGUNAKAN METODE GAP KOMPETENSI

DI PT. INDOFOOD FRITOLAY MAKMUR


SKRIPSI





Disusun Oleh :

NIM : 1522489938

NAMA : TEGAR RAHMAWAN



FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

KONSENTRASI SOFTWARE ENGINEERING

UNIVERSITAS RAHARJA

TANGERANG

2018/2019


UNIVERSITAS RAHARJA

LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI

 

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI SURAT PERINTAH

PERJALANAN DINAS PADA DINAS KOMUNIKASI DAN

INFORMATIKA KABUPATEN TANGERANG


Disusun Oleh :

NIM
: 1512489660
Nama
Fakultas
: Sains dan Teknologi
Program Pendidikan
: Strata 1
Program Studi
: Sistem Informasi
Konsentrasi
: Business Intelligence

   

Disahkan Oleh :

Tangerang, Juli 2019

Rektor
       
Ketua Program Studi
Universitas Raharja
       
Program Studi Sistem Informasi
           
           
           
           
(Dr. Po. Abas Sunarya, M.Si)
       
NIP : 000603
       
NIP : 060003




UNIVERSITAS RAHARJA

 

LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING


PERANCANGAN SISTEM INFORMASI SURAT PERINTAH

PERJALANAN DINAS PADA DINAS KOMUNIKASI DAN

INFORMATIKA KABUPATEN TANGERANG

 

Dibuat Oleh :

NIM
: 1512489660
Nama

 

Telah disetujui untuk dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian Komprehensif

Fakultas Sains dan Teknologi

Program Studi Sistem Informasi

Konsentrasi Business Intelligence


Disetujui Oleh :

Tangerang, 15 Juli 2019

Pembimbing I
   
Pembimbing II
       
       
       
       
( Rosmawati Dwi, S.T., M.Kom)
   
(Bayu Pramono, S.Kom., M.TI)
NID : 17013
   
NID : 14023




UNIVERSITAS RAHARJA

 

LEMBAR PERSETUJUAN DEWAN PENGUJI


PERANCANGAN SISTEM INFORMASI SURAT PERINTAH

PERJALANAN DINAS PADA DINAS KOMUNIKASI DAN

INFORMATIKA KABUPATEN TANGERANG

 

Dibuat Oleh :

NIM
: 1512489660
Nama

 

Disetujui setelah berhasil dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian Komprehensif

Fakultas Sains dan Teknologi

Program Studi Sistem Informasi

Konsentrasi Business Intelligence

TA. 2018/2019

 

Disetujui Oleh :

Tangerang, September 2019

Ketua Penguji
 
Penguji I
 
Penguji II
         
         
         
         
(_______________)
 
(_______________)
 
(_______________)
NID :
 
NID :
 
NID :



UNIVERSITAS RAHARJA


LEMBAR KEASLIAN SKRIPSI


PERANCANGAN SISTEM INFORMASI SURAT PERINTAH

PERJALANAN DINAS PADA DINAS KOMUNIKASI DAN

INFORMATIKA KABUPATEN TANGERANG


Disusun Oleh :

NIM
: 1512489660
Nama
Fakultas
: Sains dan Teknologi
Program Pendidikan
: Strata 1
Program Studi
: Sistem Informasi
Konsentrasi
: Business Intelligence

   

Menyatakan bahwa Skripsi ini merupakan karya tulis saya sendiri dan bukan merupakan tiruan, salinan, atau duplikat dari Skripsi yang telah dipergunakan untuk mendapatkan gelar Sarjana baik di lingkungan Universitas Raharja maupun di Universitas lain, serta belum pernah dipublikasikan.

Pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan rasa tanggung jawab, serta bersedia menerima sanksi jika pernyataan diatas tidak benar.

 

Tangerang, 15 Juli 2019

 
 
 
 
 
NIM : 1512489660

 

)*Tanda tangan dibubuhi materai 6.000;






Categor: lock

Contributors

Admin, Tegar Rahmawan