Sistem Informasi: Perbedaan revisi

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari
[revisi tidak terperiksa][revisi tidak terperiksa]
k (Protected "Sistem Informasi" (‎[edit=autoconfirmed] (indefinite) ‎[move=autoconfirmed] (indefinite)))
(Tidak ada perbedaan)

Revisi per 8 Mei 2013 11.29

kumpulan orang, data, proses, dan teknologi informasi yang berinteraksi untuk mengumpulkan, memproses, menyimpan, dan menyediakan informasi yang dibutuhkan untuk mendukung suatu organisasi

Kategori Sistem Informasi

SI dikelompokkan ke dalam beberapa kategori sesuai fungsi dan jenis dukungannya pada organisasi :

  1. Transaction Processing System (TPS)
  2. Management Information System (MIS)
  3. Decision Support System (DSS)
  4. Executive Information System (EIS)
  5. Expert System (ES)

Stakeholders Dalam Sistem Informasi

  1. Pemilik sistem (system owners)
  2. Pemakai sistem (system users): internal & eksternal
  3. Perancang sistem (system designers)
  4. Pembangun sistem (system builders)
  5. Analis sistem & manajer proyek (system analysts and project managers)

Strategi Pengembangan Sistem Informasi

  1. Sekuensial: metode Waterfall
  2. Iteratif & incremental: Prototyping, Unified Process

Headline text

Penjelasan Dari Strategi Pengembangan Sistem Informasi

  1. Sekuensial:

Tiap tahap diselesaikan sebelum masuk tahap berikutnya (meskipun dlm praktek seringkali tahap satu dengan lainnya overlap) Kelemahan: pemilik dan pemakai tidak sabar menunggu sistem jadi

  1. Iteratif dan incremental:

Analisis, rancang, implementasikan sebagian. Lanjutkan analisis, rancang & implementasi sebagian lagi. Lanjutkan lagi analisis, rancang & implementasi, bagian berikutnya. Demikian seterusnya sampai sistem selesai dibuat. Kelebihan: meningkatkan kepuasan pemilik dan pemakai sistem