SI1633494181

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari


PERANCANGAN PROTOTYPE ALAT KEAMANAN

RUANGAN ARSIP MENGGUNAKAN E-KTP DAN

PASSWORD BERBASIS ARDUINO PADA

KANTOR KECAMATAN MAUK


SKRIPSI





Disusun Oleh :

NIM : 1633494181

NAMA : Muhamad Fahmi


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

PROGRAM STUDI SISTEM KOMPUTER

KONSENTRASI CREATIVE COMMUNICATION INNOVATIVE AND TECHNOLOGY

UNIVERSITAS RAHARJA

TANGERANG

TA. 2020/2021



ABSTRAK


Seiring berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi yang sangat pesat memicu timbulnya berbagai macam teknologi baru salah satunya yaitu RFID. Radio Frequency Identification (RFID) merupakan suatu alat untuk mengidentifikasi card atau tag dengan menggunakan frekuensi transmisi radio. Keamanan merupakan persoalan yang perlu diperhatikan, terutama pada ruangan yang memerlukan kerahasiaan atau memiliki factor keamanan yang tinggi. Untuk mengatasi masalah tersebut dirancang sebuah sistem keamanan ruangan arsip dengan memanfaatkan RFID dan Keypad sebagai identifikasi ketika ingin mengakses ruangan, sehingga dapat meningkatkan keamanan dan membatasi akses masuk orang lain yang tidak berhak atas kegunaan ruangan tersebut. Sistem ini dibuat dengan menggunakan microcontroller ATMega328P sebagai prosesor pada modul Arduino Uno R3 dan Selenoid Doorlock sebagai output dari proses identifikasi. Dengan menempelkan E-ktp pada papan RFID dan kemudian memasukan Password yang sebelumnya sudah diprogram kedalam mikrokontroler Arduino Uno R3 pintu ruangan dapat diakses. Hasil yang didapat dari penelitian ini yaitu alat yang dapat digunakan untuk mengurangi tindakan kriminalitas khususnya pada pencurian, sistem dapat berjalan seperti yang dimaksudkan dan dapat mengidentifikasi E-ktp dan Password yang telah diprogram.

Kata Kunci: Keamanan, Arduino Uno R3, RFID, Keypad, Selenoid Doorlock


ABSTRACT

Along with the development of science and technology which is very rapid, it has triggered the emergence of various kinds of new technologies, one of which is RFID. Radio Frequency Identification (RFID) is a tool for identifying cards or tags using radio transmission frequencies. Security is an issue that needs attention, especially in rooms that require confidentiality or have a high security factor. To solve this problem, an archive room security system has been designed using RFID and Keypad as identification when they want to access the room, so that it can increase security and limit the entry of other people who are not entitled to the use of the room. This system is made using the ATMega328P microcontroller as a processor on the Arduino Uno R3 module and Selenoid Doorlock as the output of the identification process. By attaching the E-ID card to the RFID board and then entering the password that was previously programmed into the Arduino Uno R3 microcontroller, the room door can be accessed. The results obtained from this study are a tool that can be used to reduce criminal acts, especially in theft, the system can run as intended and can identify the E-ID card and password that has been programmed.


Keywords: Security, Arduino Uno R3, RFID, Keypad, Solenoid Door Lock.


DAFTAR PUSTAKA

  1. Rafika, Ageng Setiani., Purnomo Satria Nugroho dan Ristian Raharjo. 2016. “PROTOTIPE SECURITY DOOR LOCK SYSTEM MENGGUNAKAN PASSWORD BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA328”. Innovative Creative and Information Technology.

  2. Juniawan, Fransiskus Panca., Dwi Yuny Sylfania dan Eji Andino Dika. 2018. “PROTOTIPE SISTEM KEAMANAN RUANGAN ARSIP MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER BERBASIS SMS GATEWAY”. Konferensi Nasional Sistem Informasi.

  3. Fathurrahman, Muslih. 2018. ”PENTINGNYA ARSIP SEBAGAI SUMBER INFORMASI”. JIPI (Jurnal Ilmu Perpustakaan dan Informasi.

  4. Riyadi, Slamet dan Riyan Heriyanto. 2017. ”APLIKASI SMART CARDe-KTPBERBASIS RFID UNTUK SISTEM KEAMANAN RUANGAN”. JURNAL ELEKTRA.

  5. Wendanto, Wisnu., D Jayus Nor Salim dan Dhika Wahyu Trisna Putra. 2019. “RANCANG BANGUN SISTEM KEAMANAN SMART DOOR LOCK MENGGUNAKAN E-KTP (ELEKTRONIK KARTU TANDA PENDUDUK) DAN PERSONAL IDENTIFICATION NUMBER BERBASIS ARDUINO MEGA R3”. JURNAL ILMIAH STMIK AUB.

  6. Efni Maiyana. 2018. “PEMANFAATAN ANDROID DALAM PERANCANGAN APLIKASI KUMPULAN DOA”. JURNAL SAINS DAN INFORMATIKA.

  7. Jauhari Arifin, Leni Natalia Zulita, dan Hermawansyah. 2016. “PERANCANGAN MUROTTAL OTOMATIS MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER ARDUINO MEGA 2560”. Jurnal Media Infotama.

  8. Yamotiwode Abraham Badii, Dwi Kuncoro. 2017. “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAN BEMBELIAN SERTA PENGENDALIAN STOK BARANG PADA TOKO BATIK KUSUMAWARDANI SOLO”. JURNAL ILMIAH GO INFOTECH.

  9. Astria Firman, Hans F.Wowor, dan Xaverius Najoan. 2016. “SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN ONLINE BERBASIS WEB”. E-journal Teknik Elektro dan Komputer.

  10. Chrisantus Tristianto. 2018. ”PENGGUNAAN METODE WATERFALL UNTUK PENGEMBANGAN SISTEM MONITORING DAN EVALUASI PEMBANGUNAN PEDESAAN”. Jurnal Teknologi Informasi ESIT.

  11. Rani Susanto, Anna Dara Andriana. 2016. “PERBANDINGAN MODEL WATERFALL DAN PROTOTYPING UNTUK PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI” . Majalah Ilmiah UNIKOM.

  12. Giandari Maulani, Mila Tryutami Karina, Indra Setiawan. 2019. “SISTEM INFORMASI UKKO UNTUK PENINGKATAN KINERJA PEGAWAI STUDI KASUS PT.PLN (PERSERO) TANGERANG”. Creative Communication and Innovative Technology Journal.

  13. I Made Sugi Ardana. 2019. “PENGUJIAN SOFTWARE MENGGUNAKAN METODE BOUNDARY VALUE ANALYSIS DAN DECISION TABLE TESTING”. Jurnal Teknologi Informasi ESIT.

  14. Muhammad Iqbal Hanafri, Siti Maisaroh Mustafa dan Arip Hidayat. 2017. “PROSES PERAKITAN TRAFO DENGAN MENGGUNAKAN ANIMASI MULTIMEDIA”. JURNAL SISFOTEK GLOBAL.

  15. Tri Sugihartono, Dian Ardiansyah dan Muhammad Zakky. 2018. “IMPLEMENTASI SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMA BANTUAN RUMAH TIDAK LAYAK HUNI BERBASIS WEB”. Jurnal SISFOKOM. JURNAL SISFOTEK GLOBAL.

  16. Haryanto, Yesica Adelia Tambunan, Cyntiya Maramis, Wahyu Manurian dan Diah Rahmawati. 2020. “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI MANAGEMENT FEE JASA OUTSOURCING BERBASIS WEB PADA PT. TRISAKTI MANUNGGAL JAYA”. JOURNAL INFORMATICS, SCIENCE & TECHNOLOGY.

  17. Dwi Purnomo. 2017. “MODEL PROTOTYPING PADA PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI”. JIMP - Jurnal Informatika Merdeka Pasuruan.

  18. Bambang Tri Wahjo Utomo dan Dharmawan Setya Saputra. 2016. “SIMULASI SISTEM PENDETEKSI POLUSI RUANGAN MENGGUNAKAN SENSOR ASAP DENGAN PEMBERITAHUAN MELALUI SMS ( SHORT MESSAGE SERVICE) DAN ALARM BERBASIS ARDUINO”. Jurnal Ilmiah Teknologi dan Informasia ASIA (JITIKA).

  19. Vivin Ambar dan Arisandy Ambarita. 2017. “SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA KELULUSAN SISWA NON-FORMAL BERBASIS WEB PADA DINAS PENDIDIKAN NASIONAL KOTA TERNATE”. Indonesian Journal On Information System.

  20. Hendra Agusvianto. 2017. “SISTEM INFORMASI INVENTORI GUDANG UNTUK MENGONTROL PERSEDIAAN BARANG PADA GUDANG STUDI KASUS : PT.ALAISYS SIDOARJO”. JIEET (Journal of Information Engineering and Educational Technology).

  21. Akhmad Wahyu Dani. Andi Adriansyah dan Dodi Hermawan. 2016. “PERANCANGAN APLIKASI VOICE COMMAND RECOGNITION BERBASIS ANDROID DAN ARDUINO UNO”. Jurnal Teknologi Elektro.

  22. Steven Jendri Sokop, Dringhuzen J. Mamahit,ST.,M.En., dan Sherwin R.U.A. Sompie,ST.,MT. 2016. “TRAINER PERIFERAL ANTARMUKA BERBASIS MIKROKONTROLER ARDUINO UNO”. E-Journal Teknik Elektro dan Komputer.

  23. Joseph Dedy Irawan, Sonny Prasetio, dan Suryo Adi. 2016. “PENGEMBANGAN KUNCI ELEKTRONIK MENGGUNAKAN RFID DENGAN SISTEM IoT”. Industri Inovatif: Jurnal Teknik Industri.

  24. Dani Yusuf. 2017. “SISTEM PEMINJAMAN BARANG DI PERUSAHAAN MENGGUNAKAN TEKNOLOGI RFID”. SIGMA-Jurnal Teknol. Pelita Bangsa.

  25. Muhammad Amin dan Neni Mulyani. 2018. “SISTEM PENGUNCI RUANGAN KANTOR PRODI SK DAN SI DIKAMPUS STMIK ROYAL KISARAN DENGAN MEMANFAATKAN KARTU BED NAMA”. In Seminar Nasional Royal (SENAR).

  26. Siswanto, Thoha Nurhadian dan Muhamad Junaedi. 2020. “PROTOTYPE SMART HOME DENGAN KONSEP IOT (INTERNET OF THING) BERBASIS NODEMCU DAN TELEGRAM”. Jurnal SIMIKA.

  27. Muhamad Saleh dan Munnik Haryanti. 2017. “RANCANG BANGUN SISTEM KEAMANAN RUMAH MENGGUNAKAN RELAY”. Jurnal Teknologi Elektro.

  28. Akbar Iskandar, Muhajirin dan Lisah.. 2017. "SISTEM KEAMANAN PINTU BERBASIS ARDUINO MEGA". Jurnal informatika upgris.

  29. Sukarjadi, Deby Tobagus Setiawan, Arifiyanto dan Moch Hatta. 2017. “PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SMART TRASH BIN BERBASIS ARDUINO UNO DI UNIVERSITAS MAARIF HASYIM LATIF”. Engineering and Sains Journal.

  30. Marselinus M. Kali, Jonshon Tarigan, dan Andreas Ch. Louk. 2016. “SISTEM ALARM KEBAKARAN MENGGUNAKAN SENSOR INFRA RED DAN SENSOR SUHU BERBASIS ARDUINO UNO”. Jurnal Fisika: Fisika Sains dan Aplikasinya.

  31. Excel Shieldvico Wattimena, Missa Lamsani dan Bheta Agus Wardijono. 2019. “SISTEM KEAMANAN AKSES PINTU RUANG KELAS MENGGUNAKAN KEYPAD MATRIX, RFID DAN APLIKASI RESERVASI BERBASIS WEB”. Prosiding SeNTIK.

  32. Syaiful Hendra, Hajra Rasmita Ngemba dan Budi Mulyono. 2017. “PERANCANGAN PROTOTYPE TEKNOLOGI RFID DAN KEYPAD 4X4 UNTUK KEAMANAN GANDA PADA PINTU RUMAH”. E-Proceedings KNS&I STIKOM.

  33. Ritha Sandra Veronika Simbar dan Alfi Syahrin. 2017. “PROTOTYPE SISTEM MONITORING TEMPERATUR MENGGUNAKAN ARDUINO UNO R3 DENGAN KOMUNIKASI WIRELESS”. Jurnal Teknologi Elektro, Universitas Mercu Buana.

  34. Tri Hamdani Agung Cahyono dan Eko Agus Suprayitno. 2018. “ALAT UKUR BERAT BADAN, TINGGI BADAN DAN SUHU BADAN DI POSYANDU BERBASIS ANDROID”.

  35. Untung Rahardja, Qurotul Aini dan Made Bunga Thalia. 2017. “PENERAPAN MENU KONFIRMASI PEMBAYARAN ONLINE BERBASIS YII PADA PERGURUAN TINGGI”. Creative Information Technology Journal.

  36. Ferry Sudarto, Gustasari dan Arwan. 2017. “PERANCANGAN SISTEM SMARTCARD SEBAGAI PENGAMAN PINTU MENGGUNAKAN RFID BERBASIS ARDUINO”. Creative Communication and Innovative Technology Journal

  37. Ageng Setiani Rafika, Purnomo Satria Nugroho dan Ristian Raharjo. 2016. “PROTOTIPE SECURITY DOOR LOCK SYSTEM MENGGUNAKAN PASSWORD BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA328”. Innovative Creative and Information Technology.

  38. Deden Surya Firdaus dan Yogi Al Fansah. 2020. “DESAIN PEMBUATAN PENGAMAN PINTU MENGGUNAKAN ARDUINO DAN KEYPAD”. Jurnal Manajemen Informatika & Komputerisasi Akuntansi.

  39. Haryanto, Rizqy Ferlyawan, dan Abdul Fatah. 2016. “PROTOTYPE SISTEM KEAMANAN KENDARAAN BERMOTOR MENGGUNAKAN KEYPAD MEMBRANE 4X4 BERBASIS ARDUINO UNO”. Journal Sensi.

  40. Diah Aryani, Dedy Iskandar dan Fitri Indriyani. 2018. “PERANCANGAN SMART DOOR LOCK MENGGUNAKAN VOICE RECOGNITION BERBASIS RAPBERRY PI 3”. Journal Cerita.

  41. Misbah Abroruddin, Fadil Ramadhan dan Ahmad Roihan. 2020. “PERANCANGAN SISTEM PENGAMAN PINTU RUMAH MENGGUNAKAN SIDIK JARI BERBASIS ARDUINO”. JTII (Jurnal Teknologi Informasi Indonesia).

  42. Padeli, Erick Febriyanto dan Danang Suprayogi. 2019. “PROTOTYPE SISTEM SMART LOCK DOOR DENGAN TIMER DAN FINGERPRINT SEBAGAI ALAT AUTENTIKASI BERBASIS ARDUINO UNO PADA RUANGAN”. Journal of Innovation and Future Technology (IFTECH).

  43. Fredy Susanto, Maimunah dan Didi Tegar Tiasto. 2018. “PENGENDALI PINTU MENGGUNAKAN WEB SERVER DAN RFID BERBASISWEMOS DI MINI UNTUK MONITORING PEGAWAI PADA BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN TANGERANG”. Jurnal Sistem Komputer dan Kecerdasan Buatan.

  44. Yudi Kristyawan, Achmad Dicky Rizhaldi. 2020. “AN AUTOMATIC SLIDING DOORS USING RFID AND ARDUINO”. International Journal of Artificial Intelligence & Robotics (IJAIR).

  45. Ni Ni San Hlaing, San San Lwin. 2019. “ELECTRONIC DOOR LOCK USING RFID AND PASSWORD BASED ON ARDUINO”. International Journal of Trend in Scientific Research and Development (IJTSRD).

  46. Paparao Nalajala, Ponna Madhuri, M Bhavana, Bhavana Godavarthi and G Prabhakar Reddy. 2017. “RFID BASED SECURITY FOR EXAM PAPER LEAKAGE USING ELECTROMAGNETIC LOCK SYSTEM”. International journal of pure and applied Mathematics.

  47. Putluru Sravani and S. Kannappan. 2017. “HIGH SECURITY DOOR LOCK SYSTEM BY USING ANDROID MOBILE WITH BLUETOOTH”. International Journal of Innovative Technology and Research.

  48. Khaing Myat Nwe, Kaythi Wut Mhone Khin, Zin May Win and Zarni Sann. 2019. “IOT BASED SMART HOME SECURITY SYSTEM USING RFID AND BLUETOOTH”. International Journal of Scientific Research and Engineering Development.

Contributors

Admin, Muhamadfahmi

Diperoleh dari "https://widuri.raharja.info/index.php?title=SI1633494181&oldid=395883"