SI1611495683: Perbedaan revisi

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari
[revisi tidak terperiksa][revisi tidak terperiksa]
Baris 298: Baris 298:
  
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
<p style="line-height: 2">Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan nikmatnya yang tak terhingga  serta senantiasa melimpahkan hidayahnya dan selalu memberikan kemudahan sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan laporan Skripsi yang berjudul ‘’APLIKASI SISTEM INFORMASI  PENDATAAN BARANG TERTINGGAL DAN HILANG BERBASIS WEB PADA UNIT AVIATION SECURITY PT ANGKASA PURA II (PERSERO) BANDARA INTERNASIONAL SOEKARNO-HATTA’’.</p></div>
+
<p style="line-height: 2">Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan nikmatnya yang tak terhingga  serta senantiasa melimpahkan hidayahnya dan selalu memberikan kemudahan sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan laporan Skripsi yang berjudul <b>"APLIKASI SISTEM INFORMASI  PENDATAAN BARANG TERTINGGAL DAN HILANG BERBASIS WEB PADA UNIT AVIATION SECURITY PT ANGKASA PURA II (PERSERO) BANDARA INTERNASIONAL SOEKARNO-HATTA"</b>.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> Penulisan laporan Skripsi ini adalah sebagai syarat dalam menyelesaikan program Strata Satu (S1) Jurusan Sistem Informasi dengan konsentrasi Sistem Informasi Manajemen di Perguruan Tinggi Raharja. Penulis berharap laporan Skripsi ini dapat memberikan informasi yang bermanfaat dan tambahan pengetahuan bagi para pembaca umumnya serta mahasiswa pada khususnya.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> Penulisan laporan Skripsi ini adalah sebagai syarat dalam menyelesaikan program Strata Satu (S1) Jurusan Sistem Informasi dengan konsentrasi Sistem Informasi Manajemen di Perguruan Tinggi Raharja. Penulis berharap laporan Skripsi ini dapat memberikan informasi yang bermanfaat dan tambahan pengetahuan bagi para pembaca umumnya serta mahasiswa pada khususnya.</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> Dalam penyelesaian laporan ini, penulis banyak sekali mendapatkan bimbingan serta dukungan dari berbagai pihak. Penulis mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan laporan Skripsi ini, antara lain :</p></div>
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> Dalam penyelesaian laporan ini, penulis banyak sekali mendapatkan bimbingan serta dukungan dari berbagai pihak. Penulis mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan laporan Skripsi ini, antara lain :</p></div>
Baris 437: Baris 437:
  
 
{{pagebreak}}
 
{{pagebreak}}
 +
=<div style="font-family: 'times new roman';text-align: center">'''BAB I'''</div>=
 +
 +
<div style="font-size: 14pt;font-family: 'times new roman';text-align: center">'''PENDAHULUAN'''</div>
 +
 +
==Latar Belakang==
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> Dengan semakin berkembangnya ilmu teknologi yang terjadi saat ini, khususnya perkembangan teknologi dalam dunia komputer. Keadaan ini menuntut perusahaan menengah maupun perusahaan besar untuk mengikuti perkembangan teknologi agar dapat bersaing dengan perusahaan-perusahaan lainnya. Maka dalam menghasilkan sebuah informasi yang lebih cepat, tepat dan akurat menjadi sebuah kebutuhan penting dalam sebuah perusahaan. Salah satu yang tengah dan terus memperbaiki dan meningkatkan dalam hal pelayanan adalah PT. Angkasa Pura II (Persero),  selanjutnya disebut “Angkasa Pura II”. Angkasa Pura II merupakan salah satu Badan Usaha Milik Negara yang bergerak dalam bidang usaha pelayanan jasa kebandarudaraan dan pelayanan jasa terkait bandar udara di wilayah Indonesia Barat.</p></div>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Dalam upaya menjalankan pengelolaan dan pengusahaan dalam bidang jasa kebandaraan dan jasa terkait bandar udara dengan mengoptimalkan pemberdayaan potensi sumber daya yang dimiliki dan penerapan praktik tata kelola perusahaan yang baik. Hal tersebut diharapkan dapat menghasilkan produk dan layanan jasa yang bermutu tinggi dan berdaya saing kuat sehingga dapat meningkatkan nilai Perusahaan dan kepercayaan masyarakat.</p></div>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Kiprah Angkasa Pura II telah menunjukkan kemajuan dan peningkatan usaha yang pesat dalam bisnis jasa kebandarudaraan melalui penambahan berbagai sarana prasarana dan peningkatan kualitas pelayanan pada bandara yang dikelolanya. Angkasa Pura II juga senantiasa berkomitmen untuk memberikan pelayanan yang terbaik dan perlindungan konsumen kepada pengguna jasa bandara.</p></div>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Namun demikian masih banyak yang perlu dibenahi dalam upaya peningkatan pelayanan serta memberikan rasa aman, nyaman bagi pengguna jasa bandara salah satu diantaranya pada unit Aviation Security (Avsec) di Bandara Soekarno-Hatta.</p></div>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Pengamanan Bandar Udara (Aviation Security) adalah sebuah unit kerja yang dibentuk oleh Angkasa Pura II dalam memenuhi aturan-aturan internasional dan nasional sebagai pengelola dan penyedia jasa keamanan bandara. Aviation Security (Avsec) diberikan tugas  pokok untuk menjamin keamanan dan keselamatan penerbangan sipil di Indonesia dari tindakan melawan hukum dan juga memberikan perlindungan keamanan terhadap awak pesawat udara, pesawat udara, penumpang, instalasi Bandar Udara, para petugas di darat, masyarakat dan pengguna jasa penerbangan lainnya dari tindakan melawan hukum.</p></div>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Terkait hal tersebut diatas dalam upaya peningkatan pelayanan serta memberikan rasa aman, nyaman bagi pengguna jasa bandara salah satunya adalah unit Aviation Security yang bertitik fokus pada penanganan barang tertinggal dan hilang. Pada unit Aviation Security sistem pencatatan dan pelaporan barang tertinggal dan hilang dilakukan dengan cara manual sehingga di dalam pengolahan datanya kurang efisien dalam hal ini terkait respon time dalam melayani pengguna jasa bandara yang mencari barangnya yang tertinggal dan hilang di bandar udara khususnya Bandara Internasional Soekarno-Hatta.</p></div>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> Dengan adanya permasalahan diatas, perlu adanya pembenahan terhadap sistem yang sedang berjalan dan pengembangannya harus disesuaikan dengan kebutuhan saat ini dan masa yang akan datang. Penulis menilai ada aspek – aspek menarik yang bisa diangkat sebagai suatu karya tulis ilmiah dalam rangka meningkatkan tingkat pelayanan demi kepuasan pengguna jasa, maka penulis tertarik untuk memilih judul “APLIKASI SISTEM INFORMASI  PENDATAAN BARANG TERTINGGAL DAN HILANG BERBASIS WEB PADA UNIT AVIATION SECURITY PT ANGKASA PURA II (PERSERO) BANDARA INTERNASIONAL SOEKARNO-HATTA”.</p></div>
 +
 +
==Perumusan Masalah==
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> Berdasarkan latar belakang diatas maka masalah yang akan dibahas pada penelitian ini adalah:</p></div>
 +
<ol>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2"> Sistem yang berjalan saat ini masih manual dalam pengolahan data dilakukan dengan proses pencatatan di logbook</p></li>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2"> Pencarian data yang manual menyebabkan respon time dalam melayani pengguna jasa yang barangnya tertinggal dan hilang memakan waktu yang cukup lama </p></li>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2"> Perlu ditingkatkan keakuratan dan ketepatan informasi yang disampaikan kepada pengguna jasa yang barangnya tertinggal dan hilang </p></li>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2"> Bagaimana merancang system pendataan dan pelaporan barang tertinggal dan hilang pada unit Aviation Security PT Angkasa Pura II (Persero) Bandara Internasional Soekarno-Hatta yang efektif dan efisien ?</p></li></ol>
 +
 +
==Ruang Lingkup Penelitian ==
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Agar dalam pembahasan lebih terarah dan berjalan dengan baik maka perlu adanya ruang lingkup penelitian. Penelitian hanya dibatasi pada proses pencatatan dan pembuatan pelaporan barang tertinggal pada unit Aviation Security PT. Angkasa Pura II (Persero) Bandara Internasional Soekarno-Hatta.</p></div>
 +
 +
==Tujuan dan Manfaat Penelitian==
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> Adapun tujuan dan manfaat dari penulisan Skripsi ini adalah menjabarkan tentang bagaimana penelitian ini dilakukan yaitu dengan cara : </p></div>
 +
===Tujuan Penelitian===
 +
<ol>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2">Tujuan Operasional</p></li>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify "><p style="line-height: 2"> Mengetahui cara kerja proses sistem pencatatan dan pelaporan barang tertinggal pada unit Aviation Security PT. Angkasa Pura II (Persero) Bandara Internasional Soekarno-Hatta.</p></div>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2">Tujuan Fungsional</p></li>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify "><p style="line-height: 2"> Untuk menghasilkan analisa sistem pencatatan dan pelaporan barang tertinggal pada unit Aviation Security PT. Angkasa Pura II (Persero) Bandara Internasional Soekarno-Hatta, apakah sudah berjalan dengan lancar, sehingga memperbaiki kinerja pada masa mendatang.</p></div>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2">Tujuan Individual</p></li>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify "><p style="line-height: 2"> Untuk dapat menambah pengetahuan dan wawasan yang lebih luas terkait implementasi pelayanan kepada pengguna jasa bandara di unit Aviation Security PT Angkasa Pura II (Persero), dan salah satu syarat dalam menyelesaikan jenjang studi S1 pada STMIK Raharja.</p></div></ol>
 +
 +
===Manfaat Penelitian===
 +
<ol>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2"> Memberikan pengetahuan bagi para pembaca mengenai sistem pencatatan dan pelaporan barang tertinggal pada unit Aviation Security PT. Angkasa Pura II (Persero) Bandara Internasional Soekarno-Hatta </p></li>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2"> Memberikan pengalaman dan pandangan mahasiswa dalam menghadapi dunia kerja melalui penelitian Skripsi ini </p></li>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2"> Dapat membantu memberikan solusi dalam upaya meningkatkan kinerja dan pelayanan pada unit Aviation Security PT. Angkasa Pura II (Persero) Bandara Internasional Soekarno-Hatta </p></li></ol>
 +
 +
==Metode Penelitian==
 +
=== Metode Pengumpulan Data===
 +
<ol>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2"> Metode Observasi </p></li>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify "><p style="line-height: 2"> Metode ini dilakukan untuk mendapatkan data dengan pengamatan secara langsung mengenai kegiatan pada PT. Angkasa Pura II (Persero) unit Aviation Security di Bandara Internasional Soekarno-Hatta.</p></div>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2"> Metode Wawancara </p></li>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify "><p style="line-height: 2"> Cara mengumpulkan data yang dilakukan dengan jalan melakukan wawancara secara langsung kepada petugas aviation security dengan masalah yang sedang dibahas dan mengumpulkan bahan tertulis yang diberikan oleh perusahaan sebagai pelengkap data.</p></div>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2"> Studi Pustaka</p></li>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify "><p style="line-height: 2"> Metode ini dilakukan dengan cara membaca buku-buku dan literatur yang terkait, dan mempelajari buku-buku lain yang dapat memberikan informasi data-data tersebut.</p></div></ol>
 +
===Metode Analisa Data===
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> Analisa merupakan suatu kegiatan yang dimulai dari proses awal didalam mempelajari serta mengevaluasi suatu bentuk permasalahan.</p></div>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> Dalam tahap analisa sistem terdapat langkah-langkah dasar yang harus dilakukan  antara lain :</p></div>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> a. Identify, yaitu mengidentifikasi masalah </p></div>   
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> b. Understand, yaitu memahami sistem yang ada </p></div>   
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> c. Analize, yaitu menganalisa sistem </p></div>   
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> d. Report, yaitu membuat laporan hasil analisa </p></div>   
 +
 +
 +
===Metode Perancangan===
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> Perancangan sistem pencatatan dan pelaporan barang tertinggal pada unit Aviation Security PT Angkasa Pura II Bandara Soekarno-Hatta menggunakan beberapa software dalam perancangannya, antara lain :</p></div>
 +
<ol>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2"> PHP, merupakan bahasa pemrograman yang akan digunakan </p></li>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2"> MySQL, merupakan database yang akan digunakan </p></li>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2"> Macromedia Dreamweaver, merupakan software yang akan digunakan untuk mendesaign web yang akan dibuat </p></li>
 +
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2"> Visual Paradigm, merupakan software yang akan digunakan untuk mendesaign dan membuat suatu model diagram </p></li></ol>
 +
 +
===Sistematika Penulisan===
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> Untuk memahami lebih jelas laporan ini, maka materi–materi yang tertera pada Skripsi ini dikelompokkan menjadi beberapa sub–sub bab dengan sistematika penyampaiannya sebagai berikut :</p></div>   
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2">'''[[SI1611495683#BAB_I|BAB I PENDAHULUAN]]'''</p></div><div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2"> Berisi tentang Latar Belakang, Perumusan Masalah, Tujuan dan Manfaat Penelitian, Ruang Lingkup Penelitian, Metodologi Penelitian dan Sistematika Penulisan.</p></div>
 +
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2">'''[[SI1611495683#BAB_II|BAB II LANDASAN TEORI]]'''</p></div>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 +
<p style="line-height: 2"> Bab ini berisi tentang  beberapa definisi teori umum dan khusus mengenai ilmu computer yang berkaitan dengan penyusunan Laporan penelitian Skripsi, yang membahas permasalahan yang sedang berjalan.</p></div>
 +
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2">'''[[SI1611495683#BAB_III|BAB III ANALISA SISTEM YANG BERJALAN]]'''</p></div>
 +
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 +
<p style="line-height: 2">Pada bab ini berisikan gambaran tentang Sejarah PT.ANGKASA PURA II (Persero), Struktur Organisasi, Penjelasan tentang tugas dan wewenang, Analisa sistem yang berjalan menggunakan Use case, Activity, Sequence, dan Elisitasi.</p></div>
 +
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2">'''[[SI1611495683#BAB_IV|BAB IV RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN]]'''</p></div>
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 +
<p style="line-height: 2"> Bab ini berisikan rancangan sistem yang diusulkan dalam bentuk Unified Modeling Language (UML) yaitu Use case, Activity, Sequence, Clas Diagram, dan State Diagram.</p></div>
 +
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2">'''[[SI1611495683#BAB_V|BAB V PENUTUP]]'''</p></div>
 +
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 +
<p style="line-height: 2"> Bab ini berisikan Kesimpulan dan Saran berdasarkan tujuan penelitian yang dilakukan oleh penulis.</p></div>
 +
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2">'''[[SI1611495683#DAFTAR_PUSTAKA|DAFTAR PUSTAKA]]'''</p></div>
 +
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 +
<p style="line-height: 2">Berisi tentang referensi-referensi yang di dapat selama melakukan penelitian yang dihasilkan</p></div>
 +
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2">'''[[SI1611495683#LAMPIRAN|LAMPIRAN]]'''</p></div>
 +
 +
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in">
 +
<p style="line-height: 2">Daftar yang memuat keseluruhan data dan dokumentasi pekerjaan yang pernah dilakukan untuk melengkapi Laporan Skripsi yang dibuat</p></div>
 +
 +
{{Pagebreak}}

Revisi per 26 Januari 2018 10.00

 

APLIKASI SISTEM INFORMASI PENDATAAN BARANG

TERTINGGAL DAN HILANG BERBASIS WEB PADA UNIT AVIATION

SECURITY PT ANGKASA PURA II (PERSERO)

BANDARA INTERNASIONAL SOEKARNO-HATTA


SKRIPSI


Logo stmik raharja.jpg


Disusun Oleh :


NIM
: 1611495683
NAMA



JURUSAN SISTEM INFORMASI

KONSENTRASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA

TANGERANG

2017/2018

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA

LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI

 

APLIKASI SISTEM INFORMASI PENDATAAN BARANG

TERTINGGAL DAN HILANG BERBASIS WEB PADA UNIT AVIATION

SECURITY PT ANGKASA PURA II (PERSERO)

BANDARA INTERNASIONAL SOEKARNO-HATTA

 

Disusun Oleh :

NIM
: 1611495683
Nama
Jenjang Studi
: Strata Satu
Jurusan
Konsentrasi

 

Disahkan Oleh :

Tangerang, ...Januari 2018

Ketua
       
Kepala Jurusan
       
           
           
           
           
(Ir.Untung Rahardja, M.T.I)
       
(Nur Azizah, M.Akt, M.Kom)
NIP : 000594
       
NIP : 078010

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA

LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING

 

APLIKASI SISTEM INFORMASI PENDATAAN BARANG

TERTINGGAL DAN HILANG BERBASIS WEB PADA UNIT AVIATION

SECURITY PT ANGKASA PURA II (PERSERO)

BANDARA INTERNASIONAL SOEKARNO-HATTA

 

Dibuat Oleh :

NIM
: 1611495683
Nama

 

Telah disetujui untuk dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian Komprehensif

Jurusan Sistem Informasi

Konsentrasi Sistem Informasi Manajemen

Tahun Akademik 2017/2018

 

Disetujui Oleh :

Tangerang,...Januari 2018

Pembimbing I
   
Pembimbing II
       
       
       
   
NID : 03009
   
NID : 12003

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA

LEMBAR PERSETUJUAN DEWAN PENGUJI

APLIKASI SISTEM INFORMASI PENDATAAN BARANG

TERTINGGAL DAN HILANG BERBASIS WEB PADA UNIT AVIATION

SECURITY PT ANGKASA PURA II (PERSERO)

BANDARA INTERNASIONAL SOEKARNO-HATTA

 

Dibuat Oleh :

NIM
: 1611495683
Nama

Disetujui setelah berhasil dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian

Komprehensif

Jurusan Sistem Informasi

Konsentrasi Sistem Informasi Manajemen

Tahun Akademik 2017/2018

Disetujui Penguji :

Tangerang,...Januari 2018

Ketua Penguji
 
Penguji I
 
Penguji II
         
         
         
         
()
 
()
 
()
NID :
 
NID :
 
NID :

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA

LEMBAR KEASLIAN SKRIPSI


APLIKASI SISTEM INFORMASI PENDATAAN BARANG

TERTINGGAL DAN HILANG BERBASIS WEB PADA UNIT AVIATION

SECURITY PT ANGKASA PURA II (PERSERO)

BANDARA INTERNASIONAL SOEKARNO-HATTA

Dibuat Oleh :

NIM
: 1611495683
Nama
Jenjang Studi
: Strata Satu
Jurusan
Konsentrasi

Menyatakan bahwa Skripsi ini merupakan karya tulis saya sendiri dan bukan merupakan tiruan, salinan, atau duplikat dari Skripsi yang telah dipergunakan untuk mendapatkan gelar Sarjana Komputer baik di lingkungan Perguruan Tinggi Raharja maupun di Perguruan Tinggi lain, serta belum pernah dipublikasikan.

Pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan rasa tanggung jawab, serta bersedia menerima sangksi jika pernyataan diatas tidak benar.


Tangerang,...Januari 2018

 
 
 
 
NIM : 1611495683

 

)*Tandatangan dibubuhi materai 6.000;


ABSTRAKSI

PT Angkasa Pura II (Persero) merupakan salah satu Badan Usaha Milik Negara yang bergerak dalam bidang usaha pelayanan jasa kebandarudaraan dan pelayanan jasa terkait bandar udara di wilayah Indonesia Barat. PT Angkasa Pura II (Persero) juga senantiasa berkomitmen untuk memberikan pelayanan yang terbaik dan perlindungan konsumen kepada pengguna jasa bandara, namun demikian masih banyak yang perlu dibenahi dalam upaya peningkatan pelayanan serta memberikan rasa aman, nyaman bagi pengguna jasa bandara salah satu diantaranya pada unit Aviation Security (Avsec) di Bandara Soekarno-Hatta. Unit Avsec yang bertitik fokus pada penanganan barang tertinggal dan hilang sistem pencatatan dan pelaporannya masih manual tertulis dalam logbook sehingga didalam pengolahan datanya kurang efisien, dalam hal ini terkait respon time dalam melayani pengguna jasa yang mencari barangnya yang tertinggal dan hilang. Dengan permasalahan yang ada, maka penyusun mengusulkan sistem terkomputerisasi agar memudahkan serta mempercepat pencarian data dan terintegrasi antar Terminal di Bandara Internasional Soekarno-Hatta. Metode penelitian diantaranya metode pengumpulan data melalui metode (observsi, wawancara dan studi pustaka) metode analisa, metode perancangan dan metode pengujian. Perancangan sistem informasi ini dapat memberikan kemudahan dalam pencarian barang tertinggal dan hilang di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, serta pelayanan yang lebih baik bagi setiap pengguna jasa bandara.

Kata kunci  : Sistem, Informasi, Pendataan, Kehilangan, Barang


ABSTRACT

PT Angkasa Pura II (Persero) is one of the State-Owned Enterprises engaged in airport service business and airport-related services in the West Indonesia region. PT Angkasa Pura II (Persero) is also always committed to provide the best service and consumer protection to airport service users, however much still needs to be addressed in an effort to improve services and provide a sense of security, convenient for airport service users one of them on the unit Aviation Security (Avsec) at Soekarno-Hatta Airport. Avsec units focusing on handling lagging goods and lost recording and reporting system is still manually written in the logbook so that the data processing is less efficient, in this case related to the response time in serving service users who are looking for items left behind and lost. With the existing problems, the authors propose a computerized system in order to facilitate and accelerate data search and integrated among Terminal at Soekarno-Hatta International Airport. Research methods include methods of data collection through methods (observation, interview and literature study) method of analysis, design methods and testing methods. The design of this information system can provide ease in searching for lost and lost items at Soekarno-Hatta International Airport, as well as better service for every airport service user.

Keywords: System, Information, Data Collection, Loss, Goods

KATA PENGANTAR


Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan nikmatnya yang tak terhingga serta senantiasa melimpahkan hidayahnya dan selalu memberikan kemudahan sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan laporan Skripsi yang berjudul "APLIKASI SISTEM INFORMASI PENDATAAN BARANG TERTINGGAL DAN HILANG BERBASIS WEB PADA UNIT AVIATION SECURITY PT ANGKASA PURA II (PERSERO) BANDARA INTERNASIONAL SOEKARNO-HATTA".

Penulisan laporan Skripsi ini adalah sebagai syarat dalam menyelesaikan program Strata Satu (S1) Jurusan Sistem Informasi dengan konsentrasi Sistem Informasi Manajemen di Perguruan Tinggi Raharja. Penulis berharap laporan Skripsi ini dapat memberikan informasi yang bermanfaat dan tambahan pengetahuan bagi para pembaca umumnya serta mahasiswa pada khususnya.

Dalam penyelesaian laporan ini, penulis banyak sekali mendapatkan bimbingan serta dukungan dari berbagai pihak. Penulis mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan laporan Skripsi ini, antara lain :

  1. Bapak Ir. Untung Rahardja, M.T.I., MM selaku Ketua STMIK Raharja.
  2. Bapak Sugeng Santoso, M.Kom selaku Pembantu Ketua I STMIK Raharja dan Dosen Pembimbing I yang telah banyak meluangkan waktu, pikiran dan tenaganya untuk membantu dan memberikan bimbingan kepada penulis dalam penyusunan laporan Skripsi ini.
  3. Ibu Nur Azizah, M.Akt, M.Kom selaku Kepala Jurusan Sistem Informasi.
  4. Ibu Hani Dewi Ariessanti, M.Kom selaku Dosen Pembimbing II yang telah banyak meluangkan waktu, pikiran dan tenaganya untuk membantu dan memberikan bimbingan kepada penulis dalam penyusunan laporan Skripsi in.
  5. Bapak Prof. Rhenald Kasali, Ph.D selaku Komisaris Utama PT Angkasa Pura II (Persero) dan Bapak Muhammad Awaluddin selaku Direktur Utama PT Angkasa Pura II (Persero).
  6. Bapak Ruli Setianingrat, S.E, selaku stakeholder sekaligus teman dekat yang telah membantu dan memberikan bimbingan dan pengarahan kepada penulis.
  7. Keluarga tercinta, orang tua saya Ibu Pinaeni dan Bapak Yan Priyana, Istri terbaik Meta Juwita, yang selalu mendoakan dan memotivasi saya baik berupa moril maupun materil untuk keberhasilan penulis.
  8. Bapak dan Ibu Dosen Perguruan Tinggi Raharja yang telah memberikan ilmu pengetahuan kepada penulis selama menjalani perkuliahan di Perguruan Tinggi Raharja dan ilmu tersebut dapat diimplementasikan oleh penulis dalam menyelesaikan laporan Skripsi ini.
  9. Teman-teman semua yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang sudah memberikan dukungan dan motivasi.

Akhir kata, semoga Skripsi ini dapat bermanfaat bagi kita semua mahasiswa STMIK Raharja dan AMIK Raharja Informatika maupun para dosen yang membaca laporan ini khususnya.

Penulis menyadari bahwa penulisan laporan Skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Untuk itu, penulis mohon kritik dan saran yang bersifat membangun demi kesempurnaan penulisan di masa yang akan datang.

Tangerang,...Januari 2018
Arie Andrio
NIM. 1611495683


DAFTAR SIMBOL

Gambar 1. Simbol Use Case Diagram
Gambar 2. Simbol Activity Diagram
Gambar 3. Simbol Sequence Diagram
Gambar 4. Simbol State Machine diagram
Gambar 5. Simbol Class diagram


DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Perbandingan sistem yang lama dengan sistem yang baru

Tabel 3.2 Elisitasi Tahap I

Tabel 3.3 Elisitasi Tahap II

Tabel 3.4 Elisitasi Tahap III

Tabel 3.5 Final Draft Elisitasi

Tabel 4.1 Perbedaan Prosedur Sistem berjalan dan Usulan

Tabel 4.2 Tabel Lokasi

Tabel 4.3 Tabel Transaksi Laporan

Tabel 4.4 Tabel User

Tabel 4.5 Tabel Status laporan

Tabel 4.6 Tabel status Barang

Tabel 4.7 Tabel Black Box

Tabel 4.8 Tabel time Schedule

Tabel 4.9 Tabel Estimasi Biaya


DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1 Struktur Organisasi

Gambar 3.2 Use Case Diagram Pendataan Barang Tertinggal dan Hilang pada unit Avsec Bandara Internasional Soekarno-Hatta

Gambar 3.3 Activity Penemuan Barang Tertinggal dan Hilang

Gambar 3.4 Sequence Diagram Penemuan Barang Tertinggal dan Hilang pada unit Avsec Bandara Internasional Soekarno-Hatta

Gambar 4.1 Use Case Diagram Sistem yang Diusulkan

Gambar 4.2 Activity Diagram Admin Sistem yang Diusulkan

Gambar 4.3 Activity Diagram User Sistem Yang Diusulkan

Gambar 4.4 Sequence Diagram Admin (Avsec) Sistem yang Diusulkan

Gambar 4.5 Sequence Diagram User(CS) Sistem yang Diusulkan

Gambar 4.6 Class Diagram Sistem yang Diusulkan

Gambar 4.7 Rancangan Prototype Login

Gambar 4.8 Rancangan Prototype Admin

Gambar 4.9 Rancangan Prototype Menu Pelaporan

Gambar 4.10 Rancangan Prototype Menu Lokasi

Gambar 4.11 Rancangan Prototype Menu Status Barang

Gambar 4.12 Rancangan Prototype Menu Status Lapor

Gambar 4.13 Rancangan Prototype Menu Add User

Gambar 4.14 Rancangan Prototype Menu User (Customer Service)

Gambar 4.15 Rancangan Prototype Transaksi Pelaporan di User (CS)

Gambar 4.16 Rancangan Prototype Menu Pencarian Informasi Pelaporan di User (CS)

Gambar 4.17 Tampilan Program Halaman login

Gambar 4.18 Tampilan Program Halaman Menu Home Admin

Gambar 4.19 Tampilan Program Halaman Menu Add Pelaporan

Gambar 4.20 Tampilan Program Halaman Menu Add Lokasi

Gambar 4.21 Tampilan Program Halaman Menu Status Barang

Gambar 4.22 Tampilan Program Halaman Menu Add Users

Gambar 4.23 Tampilan Program Halaman Menu Status Lapor

Gambar 4.24 Tampilan Program Halaman Menu User (CS)

Gambar 4.25 Tampilan Program Halaman Add informasi di Menu User (CS)

Gambar 4.26 Tampilan Program Halaman Pencarian Informasi data Kehilangan

BAB I

PENDAHULUAN

Latar Belakang

Dengan semakin berkembangnya ilmu teknologi yang terjadi saat ini, khususnya perkembangan teknologi dalam dunia komputer. Keadaan ini menuntut perusahaan menengah maupun perusahaan besar untuk mengikuti perkembangan teknologi agar dapat bersaing dengan perusahaan-perusahaan lainnya. Maka dalam menghasilkan sebuah informasi yang lebih cepat, tepat dan akurat menjadi sebuah kebutuhan penting dalam sebuah perusahaan. Salah satu yang tengah dan terus memperbaiki dan meningkatkan dalam hal pelayanan adalah PT. Angkasa Pura II (Persero), selanjutnya disebut “Angkasa Pura II”. Angkasa Pura II merupakan salah satu Badan Usaha Milik Negara yang bergerak dalam bidang usaha pelayanan jasa kebandarudaraan dan pelayanan jasa terkait bandar udara di wilayah Indonesia Barat.

Dalam upaya menjalankan pengelolaan dan pengusahaan dalam bidang jasa kebandaraan dan jasa terkait bandar udara dengan mengoptimalkan pemberdayaan potensi sumber daya yang dimiliki dan penerapan praktik tata kelola perusahaan yang baik. Hal tersebut diharapkan dapat menghasilkan produk dan layanan jasa yang bermutu tinggi dan berdaya saing kuat sehingga dapat meningkatkan nilai Perusahaan dan kepercayaan masyarakat.

Kiprah Angkasa Pura II telah menunjukkan kemajuan dan peningkatan usaha yang pesat dalam bisnis jasa kebandarudaraan melalui penambahan berbagai sarana prasarana dan peningkatan kualitas pelayanan pada bandara yang dikelolanya. Angkasa Pura II juga senantiasa berkomitmen untuk memberikan pelayanan yang terbaik dan perlindungan konsumen kepada pengguna jasa bandara.

Namun demikian masih banyak yang perlu dibenahi dalam upaya peningkatan pelayanan serta memberikan rasa aman, nyaman bagi pengguna jasa bandara salah satu diantaranya pada unit Aviation Security (Avsec) di Bandara Soekarno-Hatta.

Pengamanan Bandar Udara (Aviation Security) adalah sebuah unit kerja yang dibentuk oleh Angkasa Pura II dalam memenuhi aturan-aturan internasional dan nasional sebagai pengelola dan penyedia jasa keamanan bandara. Aviation Security (Avsec) diberikan tugas pokok untuk menjamin keamanan dan keselamatan penerbangan sipil di Indonesia dari tindakan melawan hukum dan juga memberikan perlindungan keamanan terhadap awak pesawat udara, pesawat udara, penumpang, instalasi Bandar Udara, para petugas di darat, masyarakat dan pengguna jasa penerbangan lainnya dari tindakan melawan hukum.

Terkait hal tersebut diatas dalam upaya peningkatan pelayanan serta memberikan rasa aman, nyaman bagi pengguna jasa bandara salah satunya adalah unit Aviation Security yang bertitik fokus pada penanganan barang tertinggal dan hilang. Pada unit Aviation Security sistem pencatatan dan pelaporan barang tertinggal dan hilang dilakukan dengan cara manual sehingga di dalam pengolahan datanya kurang efisien dalam hal ini terkait respon time dalam melayani pengguna jasa bandara yang mencari barangnya yang tertinggal dan hilang di bandar udara khususnya Bandara Internasional Soekarno-Hatta.

Dengan adanya permasalahan diatas, perlu adanya pembenahan terhadap sistem yang sedang berjalan dan pengembangannya harus disesuaikan dengan kebutuhan saat ini dan masa yang akan datang. Penulis menilai ada aspek – aspek menarik yang bisa diangkat sebagai suatu karya tulis ilmiah dalam rangka meningkatkan tingkat pelayanan demi kepuasan pengguna jasa, maka penulis tertarik untuk memilih judul “APLIKASI SISTEM INFORMASI PENDATAAN BARANG TERTINGGAL DAN HILANG BERBASIS WEB PADA UNIT AVIATION SECURITY PT ANGKASA PURA II (PERSERO) BANDARA INTERNASIONAL SOEKARNO-HATTA”.

Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang diatas maka masalah yang akan dibahas pada penelitian ini adalah:

  1. Sistem yang berjalan saat ini masih manual dalam pengolahan data dilakukan dengan proses pencatatan di logbook

  2. Pencarian data yang manual menyebabkan respon time dalam melayani pengguna jasa yang barangnya tertinggal dan hilang memakan waktu yang cukup lama

  3. Perlu ditingkatkan keakuratan dan ketepatan informasi yang disampaikan kepada pengguna jasa yang barangnya tertinggal dan hilang

  4. Bagaimana merancang system pendataan dan pelaporan barang tertinggal dan hilang pada unit Aviation Security PT Angkasa Pura II (Persero) Bandara Internasional Soekarno-Hatta yang efektif dan efisien ?

Ruang Lingkup Penelitian

Agar dalam pembahasan lebih terarah dan berjalan dengan baik maka perlu adanya ruang lingkup penelitian. Penelitian hanya dibatasi pada proses pencatatan dan pembuatan pelaporan barang tertinggal pada unit Aviation Security PT. Angkasa Pura II (Persero) Bandara Internasional Soekarno-Hatta.

Tujuan dan Manfaat Penelitian

Adapun tujuan dan manfaat dari penulisan Skripsi ini adalah menjabarkan tentang bagaimana penelitian ini dilakukan yaitu dengan cara :

Tujuan Penelitian

  1. Tujuan Operasional

  2. Mengetahui cara kerja proses sistem pencatatan dan pelaporan barang tertinggal pada unit Aviation Security PT. Angkasa Pura II (Persero) Bandara Internasional Soekarno-Hatta.

  3. Tujuan Fungsional

  4. Untuk menghasilkan analisa sistem pencatatan dan pelaporan barang tertinggal pada unit Aviation Security PT. Angkasa Pura II (Persero) Bandara Internasional Soekarno-Hatta, apakah sudah berjalan dengan lancar, sehingga memperbaiki kinerja pada masa mendatang.

  5. Tujuan Individual

  6. Untuk dapat menambah pengetahuan dan wawasan yang lebih luas terkait implementasi pelayanan kepada pengguna jasa bandara di unit Aviation Security PT Angkasa Pura II (Persero), dan salah satu syarat dalam menyelesaikan jenjang studi S1 pada STMIK Raharja.

Manfaat Penelitian

  1. Memberikan pengetahuan bagi para pembaca mengenai sistem pencatatan dan pelaporan barang tertinggal pada unit Aviation Security PT. Angkasa Pura II (Persero) Bandara Internasional Soekarno-Hatta

  2. Memberikan pengalaman dan pandangan mahasiswa dalam menghadapi dunia kerja melalui penelitian Skripsi ini

  3. Dapat membantu memberikan solusi dalam upaya meningkatkan kinerja dan pelayanan pada unit Aviation Security PT. Angkasa Pura II (Persero) Bandara Internasional Soekarno-Hatta

Metode Penelitian

Metode Pengumpulan Data

  1. Metode Observasi

  2. Metode ini dilakukan untuk mendapatkan data dengan pengamatan secara langsung mengenai kegiatan pada PT. Angkasa Pura II (Persero) unit Aviation Security di Bandara Internasional Soekarno-Hatta.

  3. Metode Wawancara

  4. Cara mengumpulkan data yang dilakukan dengan jalan melakukan wawancara secara langsung kepada petugas aviation security dengan masalah yang sedang dibahas dan mengumpulkan bahan tertulis yang diberikan oleh perusahaan sebagai pelengkap data.

  5. Studi Pustaka

  6. Metode ini dilakukan dengan cara membaca buku-buku dan literatur yang terkait, dan mempelajari buku-buku lain yang dapat memberikan informasi data-data tersebut.

Metode Analisa Data

Analisa merupakan suatu kegiatan yang dimulai dari proses awal didalam mempelajari serta mengevaluasi suatu bentuk permasalahan.

Dalam tahap analisa sistem terdapat langkah-langkah dasar yang harus dilakukan antara lain :

a. Identify, yaitu mengidentifikasi masalah

b. Understand, yaitu memahami sistem yang ada

c. Analize, yaitu menganalisa sistem

d. Report, yaitu membuat laporan hasil analisa


Metode Perancangan

Perancangan sistem pencatatan dan pelaporan barang tertinggal pada unit Aviation Security PT Angkasa Pura II Bandara Soekarno-Hatta menggunakan beberapa software dalam perancangannya, antara lain :

  1. PHP, merupakan bahasa pemrograman yang akan digunakan

  2. MySQL, merupakan database yang akan digunakan

  3. Macromedia Dreamweaver, merupakan software yang akan digunakan untuk mendesaign web yang akan dibuat

  4. Visual Paradigm, merupakan software yang akan digunakan untuk mendesaign dan membuat suatu model diagram

Sistematika Penulisan

Untuk memahami lebih jelas laporan ini, maka materi–materi yang tertera pada Skripsi ini dikelompokkan menjadi beberapa sub–sub bab dengan sistematika penyampaiannya sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN

Berisi tentang Latar Belakang, Perumusan Masalah, Tujuan dan Manfaat Penelitian, Ruang Lingkup Penelitian, Metodologi Penelitian dan Sistematika Penulisan.

BAB II LANDASAN TEORI

Bab ini berisi tentang beberapa definisi teori umum dan khusus mengenai ilmu computer yang berkaitan dengan penyusunan Laporan penelitian Skripsi, yang membahas permasalahan yang sedang berjalan.

BAB III ANALISA SISTEM YANG BERJALAN

Pada bab ini berisikan gambaran tentang Sejarah PT.ANGKASA PURA II (Persero), Struktur Organisasi, Penjelasan tentang tugas dan wewenang, Analisa sistem yang berjalan menggunakan Use case, Activity, Sequence, dan Elisitasi.

BAB IV RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN

Bab ini berisikan rancangan sistem yang diusulkan dalam bentuk Unified Modeling Language (UML) yaitu Use case, Activity, Sequence, Clas Diagram, dan State Diagram.

BAB V PENUTUP

Bab ini berisikan Kesimpulan dan Saran berdasarkan tujuan penelitian yang dilakukan oleh penulis.

DAFTAR PUSTAKA

Berisi tentang referensi-referensi yang di dapat selama melakukan penelitian yang dihasilkan

LAMPIRAN

Daftar yang memuat keseluruhan data dan dokumentasi pekerjaan yang pernah dilakukan untuk melengkapi Laporan Skripsi yang dibuat

Contributors

Arie Andrio