SI1014464700
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI E-RECRUITMENT
KARYAWAN PADA PT. KALILA INDONESIA
Disusun Oleh :
NIM : 1014464700
NAMA : Rahmatun Nazillah Khaerunisa
JURUSAN SISTEM INFORMASI
KONSENTRASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER
TANGERANG
(2013/2014)
SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER
(STMIK) RAHARJA
LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI E-RECRUITMENT
KARYAWAN PADA PT. KALILA INDONESIA
Disusun Oleh :
NIM |
: 1014464700
|
Nama |
: Rahmatun Nazillah Khaerunisa
|
Jenjang Studi |
: Strata Satu
|
Jurusan |
: Sistem Informasi
|
Konsentrasi |
: Komputer Akuntansi
|
Disahkan Oleh :
Tangerang, 17 Januari 2014
Ketua |
Kepala Jurusan
| ||||
STMIK RAHARJA |
Jurusan Sistem Informasi
| ||||
(Ir. Untung Rahardja, M.T.I) |
(Maimunah, M.Kom)
| ||||
NIP : 00594 |
NIP : 007002
|
SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER
(STMIK) RAHARJA
LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI E-RECRUITMENT
KARYAWAN PADA PT. KALILA INDONESIA
Dibuat Oleh :
NIM |
: 1014464700
|
Nama |
: Rahmatun Nazillah Khaerunisa
|
Telah disetujui untuk dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian Komprehensif
Jurusan Sistem Informasi
Konsentrasi Komputer Akuntansi
Disetujui Oleh :
Tangerang, 17 Januari 2014
Pembimbing I |
Pembimbing II
| ||
(Meta Amalya Dewi, M.Kom) |
(Dina Fitria Murad, M.Kom)
| ||
NID : 05065 |
NID : 02026
|
SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER
(STMIK) RAHARJA
LEMBAR PERSETUJUAN DEWAN PENGUJI
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI E-RECRUITMENT
KARYAWAN PADA PT. KALILA INDONESIA
Dibuat Oleh :
NIM |
: 1014464700
|
Nama |
: Rahmatun Nazillah Khaerunisa
|
Disetujui setelah berhasil dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian
Komprehensif
Jurusan Sistem Informasi
Konsentrasi Akuntansi Komputer
Tahun Akademik 2013/2014
Disetujui Penguji :
Tangerang, 17 Febuari 2014
Ketua Penguji |
Penguji I |
Penguji II
| ||
(Ir. Untung Rahardja, M.T.I) |
(Sri Rahayu, S.T., MMSI) |
(Dina Fitria Murad, M.Kom)
| ||
NID : 99001 |
NID : 08182 |
NID : 02026
|
SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER
(STMIK) RAHARJA
LEMBAR KEASLIAN SKRIPSI
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI E-RECRUITMEMNT
KARYAWAN PADA PT. KALILA INDONESIA
Disusun Oleh :
NIM |
: 1014464700
|
Nama |
: Rahmatun Nazillah Khaerunisa
|
Jenjang Studi |
: Strata Satu
|
Jurusan |
: Sistem Informasi
|
Konsentrasi |
: Komputer Akuntansi
|
Menyatakan bahwa Skripsi ini merupakan karya tulis saya sendiri dan bukan merupakan tiruan, salinan, atau duplikat dari Skripsi yang telah dipergunakan untuk mendapatkan gelar Sarjana Komputer baik di lingkungan Perguruan Tinggi Raharja maupun di Perguruan Tinggi lain, serta belum pernah dipublikasikan.
Pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan rasa tanggung jawab, serta bersedia menerima sanksi jika pernyataan diatas tidak benar.
Tangerang, 17 Januari 2014
(Rahmatun Nazillah Khaerunisa)
|
NIM : 1014464700
|
)*Tandatangan dibubuhi materai 6.000;
ABSTRACT
Advances in technology today increasingly growing rapidly , so companies need a skilled workforce that can take the company to grow and keep up with the times , and aspects of recruitment starting to get a special view , because the hiring process is not in accordance with company requirements can inhibit the rate of growth of the company itself . Similarly, what happened to the PT . Kalila Indonesia , the number of employees of each division requests that require the skilled workforce and professional in his work . E - Recruitment is a method of recruitment of new candidates for employment with the company through all the stages which have been provided by the company and the use of modern electronic communication media such as the Internet , so that recruitment can be carried out quickly and precisely in order to obtain employment in accordance with needs of the company . To obtain the necessary data for the study , the SDLC methodology used , the stages are: analysis , design , coding and testing , implementation , and maintenance . And through activities including: collecting data by interview , observation , and literature . The data obtained were then analyzed and described using object -oriented modeling methods such as UML ( Unified Modeling Language ) . The results of this study in the form of e - recruitment applications that can provide ease in the process of hiring and getting the appropriate manpower company criteria.
Keywords : system , workforce , e - recruitment , UML
ABSTRAKSI
Kemajuan teknologi kian hari makin berkembang pesat, sehingga perusahaan membutuhkan tenaga kerja terampil yang dapat membawa perusahaan berkembang dan bersaing dengan perkembangan zaman, dan aspek perekrutan mulai mendapatkan pandangan khusus, karena proses perekrutan yang tidak sesuai dengan kebutuhan perusahaan dapat menghambat laju berkembangnya perusahaan itu sendiri. Demikian pula yang terjadi pada PT. Kalila Indonesia, banyaknya permintaan karyawan dari tiap divisi sehingga membutuhkan para tenaga kerja yang terampil dan profesional dalam pekerjaannya. E-Recruitment merupakan sebuah metode perekrutan para calon tenaga kerja baru pada perusahaan dengan melewati segala tahapan-tahapan yang telah diberikan oleh perusahaan tersebut dan menggunakan media komunikasi elektronik modern seperti internet, sehingga perekrutan dapat dilaksanakan secara cepat dan tepat guna mendapatkan tenaga kerja yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan. Untuk memperoleh data-data yang diperlukan selama penelitian, maka digunakan metodologi SDLC, dengan tahapan antara lain : analisis, design, coding and testing, penerapan, dan pemeliharaan. Dan melalui kegiatan antara lain : pengumpulan data dengan wawancara, observasi, dan studi pustaka. Data yang diperoleh kemudian dianalisis dan digambarkan dengan menggunakan metode pemodelan yang berorientasi objek seperti UML (Unified Modelling Language). Hasil dari penelitian ini dalam bentuk aplikasi e-recruitment yang dapat memberikan kemudahan dalam proses perekrutan karyawan dan mendapatkan tenaga kerja sesuai kriteria perusahaan.
Kata kunci : sistem, tenaga kerja, e-recruitment, UML
KATA PENGANTAR
Bismillahirrahmanirrahiim
Alhamdulillah puji dan syukur kehadirat Allah SWT. karena atas ridho dan rahmat-Nya saya dapat menyelesaikan laporan Skripsi ini dengan baik. Adapun judul dalam penyusunan laporan Skripsi ini adalah “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI E-RECRUITMENT KARYAWAN PADA PT. KALILA INDONESIA”..
Tujuan dari penulisan laporan Skripsi ini dibuat sebagai syarat untuk mengikuti Sidang Kelulusan Jurusan Sistem Informasi pada STMIK Raharja jenjang strata satu guna mendapatkan gelar sarjana. Sebagai bahan penulisan, diambil berdasarkan hasil observasi, wawancara, serta sumber literatur yang mendukung penulisan ini.
Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan laporan ini banyak mendapatkan bantuan dari berbagai pihak karena tanpa adanya bantuan tersebut penulis merasa laporan ini tidak akan terselesaikan, penulis ucapkan terima kasih kepada kedua orang tua, abang, suami tercinta, dan tak lupa ucapan terima kasih penulis tujukan kepada :
- Ir. Untung Rahardja, M.T.I selaku Ketua STMIK RAHARJA
- Sugeng Santoso, M.Kom selaku Dosen Pembantu Ketua I (PUKET I) Bidang Akademik STMIK RAHARJA.
- Maimunah, M.Kom. selaku Kepala Jurusan Sistem Informasi S1.
- Meta Amalya Dewi, M.Kom selaku Dosen Pembimbing I.
- Dina Fitria Murad, M.Kom selaku Dosen Pembimbing II.
- Bapak Agus Roni Melani sebagai Personalia & GA Manager, yang telah meluangkan waktu dan memberi masukan-masukan dalam penyusunan laporan Skripsi.
- Bapak dan Ibu Dosen beserta seluruh Staff dan Karyawan STMIK Raharja.
- Sahabat-sahabat STMIK Raharja (Ika, Dewi, Echa, Hani, Nadya, Dwian, dkk.) yang selalu membantu dan saling memberikan support satu sama lain.
- Sahabat-sahabat PT. Kalila Indonesia (Suratno, Nani Suhartini, Sri Nuryani, dkk.) yang selalu memberikan dukungan, motivasi, serta doa untuk keberhasilan penulis.
Dengan segala keterbatasan dan kesederhanaan penulisan penyusunan laporan Skripsi ini, kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan.
Akhir kata diharapkan penulisan laporan Skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi pembaca dan dapat menjadi bahan acuan yang bermanfaat di kemudian hari.
Daftar isi
- 1 BAB I
- 2 BAB II
- 2.1 Konsep Dasar Sistem
- 2.2 Konsep Dasar Sistem Informasi
- 2.3 Konsep Dasar Sistem Informasi
- 2.4 Konsep Dasar Analisa Sistem
- 2.5 Definisi Analisa Sistem
- 2.6 Perancangan Sistem
- 2.7 Konsep Dasar Basis Data
- 2.8 Unified Modelling Language(UML)
- 2.9 Aplikasi Web
- 2.10 HTML (Hyper Text Modelling Language)
- 2.11 Database Dan MySQL
- 2.12 XAMPP
- 2.13 Konsep Dasar Adobe Dreamweaver
- 2.14 Elisitasi
- 2.15 Teori Khusus
- 2.15.1 Pengertian Perusahaan
- 2.15.2 Pengertian Pegawai atau Karyawan
- 2.15.3 Perekrutan
- 2.15.4 Manajemen Sumber Daya Manusia
- 2.15.5 Seleksi Pegawai /Karyawan
- 2.15.6 Fungsi Perekrutan Karyawan
- 2.15.7 Pelatihan Dan Pengembangan
- 2.15.8 Definisi E-Recruitment(Electronic Recruitment)
- 2.15.9 Manfaat E-Recruitment(Electronic Recruitment)
- 2.15.10 Metode E-Recruitment (Electronic Recruitment)
- 2.16 Literature Review
- 3 BAB III
- 4 BAB IV
- 4.1 Prosedur Ususlan Sistem
- 4.2 Tata Laksana Sistem Yang Diusulkan
- 4.2.1 Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Use Case Diagram Pelamar
- 4.2.2 Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Use Case Diagram Admin dan Pimpinan
- 4.2.3 Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Activity Diagram Pelamar
- 4.2.4 Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Activity Diagram Admin
- 4.2.5 Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Activity Diagram Pimpinan
- 4.2.6 Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Sequence Diagram Pelamar
- 4.2.7 Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Sequence Diagram Admin
- 4.2.8 Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Sequence Diagram Pimpinan
- 4.2.9 Rancangan Sistem yang Diusulkan pada State Machine Diagram Pelamar
- 4.2.10 Rancangan Sistem yang Diusulkan pada State Machine Diagram Admin
- 4.2.11 Rancangan Sistem yang Diusulkan pada State Machine Diagram Pimpinan
- 4.2.12 Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Class Diagram
- 4.3 Rancangan Basis Data
- 4.4 Rancangan Tampilan Sistem
- 4.5 =Tampilan Test
- 4.6 =Tampilan Soal Ujian
- 4.7 =Tampilan Laporan Pelamar
- 4.8 Rancangan Tenaga Kerja Sistem Yang Diusulkan
- 4.9 Sspesifikasi Perangkat Keras Dan lunak
- 4.10 Implementasi Yang Diusulkan
- 4.11 Rancangan Biaya Yang Diusulkan
- 4.12 Rancangan Waktu
- 5 BAB V
- 6 DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR TABEL
Tabel 3.1 Elisitasi Tahap I
Tabel 3.2 Elisitasi Tahap II
Tabel 3.3 Elisitasi tahap III
Tabel 3.4 Final Draft Elisitasi
Tabel 4.1 Tabel Login_Admin
Tabel 4.2 Info loker
Tabel 4.3 Ujian
Tabel 4.4 Jumlah Biodata
Tabel 4.5 Persyaratan
Tabel 4.6 Nilai_Interview
Tabel 4.7 Info Pelamar
Tabel 4.8 Score
Tabel 4.9 Rancangan Biaya
Tabel 4.10 Jadwal Kegiatan
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1 Proses Umum Recruitment
Gambar 3.1 Struktur Organisasi Perusahaan
Gambar 3.2 Usecase Diagram Sistem Berjalan
Gambar 3.3 Activity Diagram Sistem Berjalan
Gambar 4.1 Use Case Diagram Pada Pelamar
Gambar 4.2 Use Case Diagram Pada Admin / Pimpinan
Gambar 4.3 Activity Diagram Pada Pelamar
Gambar 4.4 Activity Diagram Yang Diusulkan Pada Admin
Gambar 4.5 Activity Diagram Yang Diusulkan Pada Pimpinan
Gambar 4.6 Sequence Diagram Pelamar
Gambar 4.7 Sequence Diagram Pelamar
Gambar 4.8 Sequence Diagram Pimpinan
Gambar 4.9 State Machine Diagram Pelamar
Gambar 4.10 State Machine Diagram Admin
Gambar 4.11 State Machine Diagram Pimpinan
Gambar 4.12 Rancangan Sistem Class Diagram
Gambar 4.13 Tampilan Login Pelamar
Gambar 4.14 Menu Utama Pelamar
Gambar 4.15 Tampilan Info Pelamar
Gambar 4.16 Tampilan Data Pelamar
Gambar 4.17 Tampilan Lowongan Kerja
Gambar 4.18 Tampilan Login Admin Dan Pimpinan
Gambar 4.19 Tampilan Bila Username Atau Password Salah
Gambar 4.20 Tampilan Data Pelamar Keseluruhan
Gambar 4.21 Tampilan Test
Gambar 4.22 Tampilan Soal Ujian
Gambar 4.23 Tampilan Laporan Pelamar
Gambar 4.24 Spesifikasi Hardware Dan Software
Gambar 4.25 Tampilan Menu Admin Dan Pimpinan
Gambar 4.26 Tampilan Data Pelamar Keseluruhan
Gambar 4.27 Tampilan Tes
Gambar 4.28 Tampilan Laporan Pelamar
Gambar 4.29 Tampilan Login Pelmar
Gambar 4.30 Tampilan Info Pelamar
DAFTAR SIMBOL
BAB I
PENDAHULUAN
Latar Belakang
Kemajuan teknologi kian hari makin berkembang pesat, sehingga perusahaan membutuhkantenaga kerja terampil yang dapat membawa perusahaan berkembangdan bersaing dengan perkembangan zaman, danaspek perekrutan mulai mendapatkan pandangan khusus, karena proses perekrutanyang tidak sesuai dengan kebutuhan perusahaan dapat menghambat laju berkembangnya perusahaan itu sendiri
Demikian pulayang terjadi pada PT. Kalila Indonesia, banyaknya pelamar yang mengirim surat lamaran melalui jasa pengiriman pos dan email dinilai terlalu rumit dan membutuhkan banyak waktudalam prosedur pelaksanaanya, dampaknya akan adabanyak kertas (surat lamaran) yangmenumpuk sedangkan dengan melalui email sering terjadinya spam.
E-Recruitment merupakan sebuah metodeperekrutan para calon tenaga kerja baru pada perusahaan dengan melewati segalatahapan-tahapan yang telah diberikan oleh perusahaan dan menggunakan mediakomunikasi elektronik modern seperti internet, sehingga perekrutan dapatdilaksanakan dengan lebih menghemat waktu dan tenagaguna mendapatkan tenaga kerja yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan.
Berdasarkanlatar belakang tersebut maka dalam penyusunan Skripsi ini penulis mengambiljudul : “Perancangan Sistem Informasi E-Recruitment Karyawan Pada PT. Kalila Indonesia”.
Rumusan Masalah
Berdasarkanlatar belakang masalah di atas maka masalah yang dibahas pada penelitian iniadalah :
- Apakah sistem perekrutankaryawan yang berjalan pada PT. Kalila Indonesia sesuai dengan kebutuhan user ?
- Apakah kendala-kendala yang masih dirasakan pada sistemperekrutan karyawan tersebut ?
- Bagaimana merancangsistem informasi e-recruitment karyawan pada PT. Kalila Indonesia sehingga dapat menyelesaikan permasalahanyang ada ?
Tujuan Dan Manfaat Penelitian
Tujuan Penelitian
- Untuk mempelajari dan mengetahui sistem perekrutan karyawan yang berjalan pada PT. Kalila Indonesia.
- Untuk melakukan identifikasi terhadap kendala-kendala yang ada pada sistem tersebut.
- Untuk menambah ilmu pengetahuan, pengalaman, dan pengenalan, serta merancang sebuah sistem e-recruitment karyawan pada PT. Kalila Indonesia sehingga dapat menyelesaikan permasalahan yang ada.
Manfaat Penelitian
Adapun manfaat-manfaat yang akan diperoleh adalah sebagai berikut :
- Dapat mempelajari dan mengetahui serta menganalisa sistem perekrutan karyawan yang berjalan pada PT. Kalila Indonesia.
- Teridentifikasinya kendala-kendala pada sistem perekrutan karyawan yang dijadikan dasar untuk menghasilkan informasi yang cepat, tepat, dan akurat.
- Memberikan kemudahan pada department HR & Recruitment dalam mengolah dan mendata laporan perekrutan karyawan dengan cepat dan akurat.
Ruang Lingkup Penelitian
Metodologi Penelitian
Teknik Pengumpulan Data
- Pengumpulan Data Langsung (Observation)
- Wawancara(Iinterview)
- Study Pustaka(Literature)
Sumber Data
- Sumberdata primer, diperoleh dari narasumber-narasumber yang berhubungan dengan objekpenelitian. Dalam hal ini adalahstakeholder dan staf divisiHRTraining & Personaliaperusahaan.
- Sumberdata sekunder, diperoleh dari buku-buku literature,dan sebagainya, yang didalamnya memuat informasi-informasi yang diperlukandalam penyusunan laporan skripsi.
Metode Penelitian Waterfall
- Analisis
- Design
- Coding & Testing
- Penerapan
- Pemeliharaan
Setelah proses pengumpulan data dilakukan melalui beberapa teknik, maka data yang sudah adaakan diolah dan dianalisa supaya mendapatkan suatu hasil akhir yang bermanfaaatbagi penelitian ini. Dalam metode analisis sistem penulismenggunakan program Visual Paradigm forUML 6.1. Enterprise Edition yaitusebuah bahasa yang berdasarkan grafik atau gambar, menvisualisasikan,menspesifikasikan, membangun dan pendokumentasian dari sebuah sistempengembangan piranti lunak berbasis “OO” (Object Orientied) melalui tahap: Use Case Diagram, Class Diagram,Sequence Diagram, Statechart Diagram dan Activity Diagram, sertamenggunakan tools (alat bantu) UML (Unified Modeling Language) yang dilakukan melalui 4 (Empat) tahap, yaitu: (1) Survey terhadap sistem yang berjalan,(2) Analisa terhadap temuan survey, (3) Identifikasi kebutuhaninformasi dengan menggunakan alat bantu elisitasimelalui 4 tahapan, yaitu tahap 1 mencakup semua kebutuhan sistem, tahap 2melakukan pengelompokkan kebutuhan dengan metode MDI (Mandatory, Desirable,Inessential) selanjutnya tahap 3 dengan TOE (Technical, Operational danEconomic) serta tahap final, (4)Identifikasi persyaratan sistem. Hasil analisakemudian dibuat laporan untuk masukan dalam perancangan sistem yang diusulkan.
Prosesdesain akan menerjemahkan syarat kebutuhan ke sebuah perancangan perangkatlunak yang dapat diperkirakan sebelum dibuat coding. Proses ini berfokus pada :struktur data dengan menggunakan MySQL, arsitektur perangkat lunak,representasi interface dengan menggunakan Dreamweaver CS5, dan detail(algoritma) prosedural. Tahapan ini akan menghasilkan dokumen yang disebut softwarerequirment. Dokumen inilah yang akan digunakan proggrammer untukmelakukan aktivitas pembuatan sistemnya.
Tahapanini bisa dikatakan final dalam pembuatan sebuah sistem. Setelahmelakukan analisa, design dan pengkodean maka sistem yang sudah jadi akandigunakan oleh user.
Sistematika Penulisan
Sistematika penulisan inimemberikan gambaran mengenai yang diteliti agar laporan dapat tersajikan dalambentuk tertata rapi dan memenuhi standar penulisan naskah ilmiah. Adapunsistematika penulisan ini adalah, sebagai berikut :
Pada bab ini dijelaskan secara umum mengenai masalah pokok yang dibahasdalam laporan ini meliputi latar belakang, rumusan masalah, pembatasan masalah,tujuan dan manfaat penelitian yang meliputi beberapametode yaitu metode observasi, metode wawancara, dan studi kepustakaan. Sertauraian mengenai sistematika penulisan laporan.
Pada bab ini akan diuraikan mengenai teori ataukonsep yang melandasi hal-hal yang terdapat dalam penelitian, yang berhubungantentang perekrutan karyawan,baik dikutip dari berbagai referensi, dari hasil riset yang didapat maupunmedia lain yang dapat menjadi masukan.
Pada babini akan diuraikan mengenai gambaran umum mengenai PT. Kalila Indonesia yangmenjadi objek penelitian dan penulisan laporan ini. Bab inimenjelaskan gambaran umumperusahaan, sejarah singkat perusahaan, struktur organisasi serta wewenang dantanggung jawab pada perusahaan, analisa masukan, analisa proses, analisakeluaran, spesifikasi proses, analisa batasan sistem, analisa kebutuhan sistem,analisa kontrol sistem, analisa perangkat sistem yang sedang berjalan terdiridari hardware, software, dan brainware. Analisa kebutuhan sistem, urutan prosedur,masalah yang dihadapi, tatalaksana sistem yang berjalan diuraikan denganmenggunakan metode UML yang terdiri dari Use Case Diagram, Activity Diagram, Sequence Diagram, Class Diagram, dan State Chart Diagram.
Pada bab ini akan dijelaskan mengenai kesimpulandari pembahasan penelitian yang dilakukan dan saran-saran yang sebaiknyadilakukan untuk pengembangan lebih lanjut agar tercapai hasil yang lebih baik.
BAB II
LANDASAN TEORI
Konsep Dasar Sistem
Definisi Sistem
Karakteristik Sistem
Menurut Agus Mulyanto (2009:2), sistem mempunyai karakteristik sebagai berikut:
- Komponen Sistem(Component System)
- Batasan Sistem(Boundary)
- Lingkungan Luar(Environment)
- Penghubung(Interface) Antar Komponen
- Masukan(Input)
- Pengolahan(Processing)
- Sasaran(Objective) & Tujuan
- Keluaran(Output) & Tujuan
- Umpan Balik (Feed Back)
Klasifikasi Sistem
- Sistem abstak (abstract system) dan sistem fisik (physical system).
- Sistem alamiah (natural system) dan sistem buatan manusia (human made system).
- Sistem tertentu (deterministic system) dan sistem tak tentu (probabilistic system)
- Sistem tertutup (closed system) dan sistem terbuka (open system).
- Akurat
- Tepat Waktu
- Relevan
- Sumber Daya Manusia
- Sumber Daya Hardware
- Sumber Daya Software
- Sumber Daya Data
- Sumber Daya Jaringan
- Identifikasi masalah yang ada pada sistem informasi tersebut.
- Memahami cara kerja sistem
- Melakukan Analisa
- Melaporkan Hasil Analisan Sistem
- Memberikan pelayanan kebutuhan informasi kepada fungsi manajerial di dalam pengendalian pelaksanaan kegiatan operasional perusahaan.
- Membantu para pengambil keputusan.
- Mengevaluasi sistem yang telah ada.
- Merumuskan tujuan yang ingin dicapai berupa pengolahan data maupun pembuatan laporan baru.
- Menyusun suatu tahap rencana pengembangan sistem.
- Mengidentifikasi masalah-masalah kebutuhan pemakai (user).
- Menyatakan secara spesifik sasaran yang harus dicapai untuk memenuhi kebutuhan pemakai.
- Memilih alternatif-alternatif metode pemecahan masalah yang paling tepat.
- Merencanakan dan menerapkan rancangan sistem.
- Perancangan Sistem
- Perancangan
- Database
- Database Server
- Komponent client Software
- Aplikasi Database
- Buatlah daftar business process dari level tertinggi untuk mendefinisikan aktivitas dan proses yang mungkin muncul.
- Petakan use case untuk setiap business process untuk mendefinisikan dengan tepat fungsional yang harus disediakan oleh sistem, kemudian perhalus use case diagram dan lengkapi dengan requirement, constraints dan catatan-catatan lain.
- Buatlah deployment diagram secara kasar untuk mendefinisikan arsitektur fisik sistem.
- Definisikan requirement lain non fungsional, security dan sebagainya yang juga harus disediakan oleh sistem.
- Berdasarkan use case diagram, mulailah membuat activity diagram.
- Definisikan obyek-obyek level atas package atau domain dan buatlah sequence dan/atau collaboration utuk tiap alir pekerjaan, jika sebuah use case memiliki kemungkinan alir normal dan error, buat lagi satu diagram untuk masing-masing alir.
- Buatlah rancangan user interface model yang menyediakan antamuka bagi pengguna untuk menjalankan skenario use case.
- Berdasarkan model-model yang sudah ada, buatlah class diagram. Setiap package atau domian dipecah menjadi hirarki class lengkap dengan atribut dan metodenya. Akan lebih baik jika untuk setiap class dibuat unit test untuk menguji fungsionalitas class dan interaksi dengan class lain./li>
- Setelah class diagram dibuat, kita dapat melihat kemungkinan pengelompokkan class menjadi komponen-komponen karena itu buatlah component diagram pada tahap ini. Juga, definisikan test integrasi untuk setiap komponen meyakinkan ia bereaksi dengan baik.
- Perhalus deployment diagram yang sudah dibuat. Detilkan kemampuan dan requirement piranti lunak, sistem operasi, jaringan dan sebagainya. Petakan komponen ke dalam node.
- Mulailah membangun sistem. Ada dua pendekatan yang tepat digunakan: 1. Pendekatan use case dengan mengassign setiap use case kepada tim pengembang tertentu untuk mengembangkan unit kode yang lengkap dengan test. 2. Pendekatan komponen yaitu mengassign setiap komponen kepada tim pengembang tertentu.
- Lakukan uji modul dan uji integrasi serta perbaiki model beserta codenya. Model harus selalu sesuai dengan code yang aktual.
- Perangkat lunak siap dirilis
- Generasi kode bahasa pemprograman tertentu dari Unified Modeling Language (UML) forward engineering.
- Generasi kode belum sesuai dengan kebutuhan dan harapan pengguna, pengembang dapat melakukan langkah balik bersifat iterative dari implementasi ke Unified Modeling Language (UML) hingga didapat sistem/peranti lunak yang sesuai dengan harapan pengguna dan pengembang”.
- Sesuatu (Things)
- Structural Things
- Behavioral Things
- Grouping Things
- Annotational Things
- Relasi (Relationship)
- Kebergantungan
- Asosiasi
- Generalisasi
- Realisasi
- Class Diagram
- Oobject Diagram
- Use Case Ddiagram
- Sequence
- Collaboration Diagram
- State Chart Diagram
- Actifity Diagram
- Component Diagram
- Deployment Diagram
- Status Bar
- Address Bar
- Title Bar
- Toolbar Icon
- Display Window
- Scroll Bar
- Ciri-ciri khusus PHP
- Hanya dapat dijalankan menggunakan web server, misalnya: Apache.
- Kode PHP diletakkan dan dijalankan di web server.
- Kode PHP dapat digunakan untuk mengakses database, seperti Mysql, PostgreSQL, Oracle, dan lain-lain.
- erupakan software yang bersifat open source.M
- Gratis untuk di download dan digunakan.
- Memiliki sifat multiplatform, artinya dapat dijalankan menggunakan sistem operasi apapun, seperti Linux, Unix, Windows, dan lain-lain.
- Tipe data pada PHP
- Setiap bentuk usaha yang berbadan hukum atau tidak, milik orang perseorangan, milik persekutuan, atau milik badan hukum, baik milik swasta maupun milik negara yang mempekerjakan pekerja/buruh dengan membayar upah atau imbalan dalam bentuk lain;
- Usaha-usaha sosial dan usaha-usaha lain yang mempunyai pengurus dan mempekerjakan orang lain dengan membayar upah atau imbalan dalam bentuk lain.
- Sistem perekrutan yang berjalan saat ini pada PT. Kalila Indonesia dalam pengerjaannya masih dilakukan melalui beberapa tahap yaitu dengan cara menyeleksi berkas lamaran pekerjaan yang masuk, memberikan surat panggilan tes dan wawancara kepada pelamar, mengoreksi hasil tes dan wawancara, dan memberikan surat panggilan penempatan kerja pada pelamar yang lulus tes dan wawancara. Sehingga informasi yang sampai kepada pelamar terhambat.
- PT. Kalila Indonesia sebagai salah satu perusahaan swasta yang bergerak di bidang pemintalan benang. Dengan sistem yang berjalan saat ini masih dirasakan hambatan dalam pelayanan perekrutan karyawan yang belum optimal, pelamar harus bolak-balik datang ke kantor untuk menyerahkan berkas lamaran, mengikuti tes dan wawancara.
- Setelah menganalisa permasalahan dan hambatan-hambatan yang ada, maka penulis membuat rancangan sistem informasi perekrutan karyawan secara online yang dapat menghasilkan informasi lebih cepat. Mempermudah pelamar dalam pendaftaran dan memonitor informasi penerimaan kerja dimanapun pelamar berada. Dapat meminimalisasikan ketidak lengkapan persyaratan pelamar saat melakukan pendaftaran. Dan tersedianya database yang mengintegrasikan seluruh file yang terkait, sehingga pengontrolan relatif mudah, tertata rapih dan dapat memperkecil terjadinya kesalahan seperti kerangkapan data. Perancangan sistem informasi e-recruitment karyawan pada PT. Kalila Indonesia dimulai dari pembuatan diagram UML yang terdiri dari lima buah diagram yaitu usecase diagram, sequence diagram, activity diagram, state chart diagram, dan class diagram sebagai awal rancangan sistem yang akan dibuat, selanjutnya dibuatlah programming dengan bahasa pemrograman PHP sesuai dengan desain prototype yang ada. Xampp sebagai pendukung aplikasi yang digunakan sebagai web server dan juga menggunakan MySql sebagai database yang dibangun. Sebagai media tampilan menggunakan Dreamweaver sehingga dapat menyelesaikan permasalahan yang ada.
- Untuk keamanan data yang diperlukan schedule backup secara rutin, hal ini sangat penting jika terjadi kesalahan / error pada komputer, ataupun disebabkan gangguan listrik secara menyeluruh, maka dengan adanya data backup data tersebut tidak terpisah atau hilang.
- Jika terdapat kekurangan pada sistem yang sedang diusulkan, hendaknya dicatat oleh user atau orang yang bersangkutan dengan sistem ini, hal ini ditunjukan untuk perbaikan sistem agar menjadi lebih sempurna.
- Perlu diperhatikan dan dilakukan evaluasi secara berkala terhadap sistem untuk selanjutnya diadakan perbaikan sesuai dengan perubahan dan perkembangan.
- ↑ Nasaruddin, Djafar Imran, dan Samsie Indra. 2013. Perancangan Sistem Informasi Supply Chain Management (SCM) Pada CV Rajawali Multi Niaga Makassar. Jurnal CCIT Vol.6 No.2, 226-227. Perguruan Tinggi Raharja, Tangerang
- ↑ Sutarman, M. Kom. 2009. Pengantar Teknologi Informasi. Edisi Pertama, Bumi Aksara. Jakarta.
- ↑ 3,0 3,1 3,2 3,3 3,4 3,5 3,6 Mulyanto. Agus. 2009. Sistem Informasi Konsep dan Aplikasi. Yogyakarta: PustakaPelajar.
- ↑ Rob,P., Coronel, C. 2009. Database systems: design, implementation and management 8th Edition. Course Technology. United States.
- ↑ El Rayeb. Augury, dkk, “Jurnal CCIT ”, Vol.2 No.2, Perguruan Tinggi Raharja, Tangerang. (Januari 2009).
- ↑ Maimunah, Lusyani sunarya, Nina Larasati. 2012. Media Company Profile Sebagai Penunjang Informasi dan Promosi. Journal CCIT Vol-5 No.3. (Mei 2012)
- ↑ 7,0 7,1 Wahana, Komputer. 2010. Shourtcourse SQL Server 2008 Express. Yogyakarta: Andi
- ↑ Henderi, Maimunah, Randy Andrian. 2011. Desain Aplikasi E-Learning Sebagai Media Pembelajaran Artificial Informatics. Journal CCIT, 4 (3).
- ↑ Aisyah. Siti, Nawang Kalbuana. Perancangan Aplikasi Akademik Teknologi Mobile Menggunakan J2ME.Journal CCIT Vol-4 No.2. (Januari 2011).
- ↑ Raharja. Untung, Hidayati, Mia Novalia. Peningkatan Kinerja Distributed Database Melalui Metode DMQ Base Level. Journal CCIT Vol-4 No.3. (Mei 2011)
- ↑ 11,0 11,1 Wahana, Komputer. 2010. Shourtcourse SQL Server 2008 Express. Yogyakarta: Andi>
- ↑ 12,0 12,1 12,2 12,3 12,4 Nugroho. Adi. 2010. Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi dengan Metodologi Berorientasi Object. Bandung: Informatika.
- ↑ Padeli, Henderi, Suyatno. Membangun (E-Procurement) Pengadaan Barang dan Jasa Dengan Prinsip Good Corporate Governance dengan Visual UML. Journal CCIT Vol-2 No.1. (September 2008)
- ↑ Sidik. Betha, Husni I. Pohan. 2012. Pemograman Web dengan HTML. Informatika. Bandung
- ↑ Setyaji, Jarot. 2010. Buku Pintar Menguasai Komputer dan laptop. Jakarta: Mediakita
- ↑ Wahyono, Teguh. 2009. Practice Guide PHP on Windows. Jakarta: Elex Media Komputindo
- ↑ Anhar, 2010. Panduan Menguasai PHP dan MySQL Secara Otodidak. Jakarta: Mediakita
- ↑ Oktavian, Diar Puji. 2010. Menjadi Programmer jempolan menggunakan PHP. Yogyakarta: Mediakom
- ↑ Wahana, Komputer. 2011. Adobe Dreamweaver CS5 Untuk Beragam Desain Website Interaktif. Yogyakarta: Andi
- ↑ Raharja, Untung, Hidayati, Mia Novalia. 2011.Peningkatan Kinerja Distributed Database Melalui Metode DMQ Base Level. JournalCCIT Vol-4 No.3 – Mei 2011.
- ↑ 21,0 21,1 21,2 21,3 21,4 21,5 Pujadi, Tri. 2010. Design Computer – Based Application For Recruitment And Selection Employee At PT. Indonusa Telemedia.Journal CCIT Vol.4 No.2. (Januari 2011)
- ↑ Internet Recruiting: Is It Right for You? Contractor's Business Management Report. Pp.6. (July 2001).
- ↑ Burbach, R & Royle, T. 2010. Talent on demand Talent management in the German and Irish subsidiaries of a US multinational corporation. Personnel Review, 39(4), 414-431.
- ↑ Suhendar, Haris. 2012. Perancangan Sistem Informasi E-Recruitment Pegawai Pada Stasiun Televisi Trans7. STMIK Raharja.
- ↑ Sektiawan, Andri Fajar. 2010. Perancangan Sistem Perekrutan Pegawai Berbasis Web Pada PT. Pacific Food Indonesia. STMIK Raharja.
- ↑ Gopalia. Aakash. (Oxford Brookers University). Effectiveness of Online Recruitment and Selection Process : A Case of Tesco.
- ↑ J.Daly. Amanda, Michelle C.Barker, dan Paul McCarthy . Preferences In Recruitment And Selection In A Sample of Australian Organisations International Journal of Organisational Behaviour, Volume 9(1), 581-593
- ↑ Verhoeven. Helen, and Sue Williams. Advantages and Disadvantages of Internet Recruitment: A UK Study into Employers’ Perceptions International Review of Business Research Papers Vol.4 No.1 Pp.364-373. (January 2008)
Konsep Dasar Sistem Informasi
Definis Data
Definisi Informasi
Kualitas Informasi
Nilai Informasi
Konsep Dasar Sistem Informasi
Definisi Sistem Informasi
Komponen Sistem Informasi
Konsep Dasar Analisa Sistem
Definisi Analisa Sistem
Tahap Analisa Sistem
Fungsi Analisa Sistem
Perancangan Sistem
Definisi Perancangan Sistem
Tujuan Perancangan Sistem
Konsep Dasar Basis Data
Pengertian Basis Data
Siste Basis Data
Unified Modelling Language(UML)
Definisi Unified Modelling Language(UML)
Konsepsi Pemodelan Menggunakan Unified Modeling Language (UML)
Langkah-langkah penggunaan Unified Modeling Language (UML)
Fokus Unified Modelling Language (UML)
Bangun Dasar Metodologi Unified Modelling Language (UML)
Aplikasi Web
HTML (Hyper Text Modelling Language)
1. Boolean
Tipe data boolean digunakan untuk mencari nilai kebenaran.nilai kebenarannya adalah “True” atau “False”. Dalam penulisannya tidak terpengaruh antara huruf besar dan kecil. Contoh : <? $a = true; // mendeklarasikan nilai true pada variabel $a $b = false; // mendeklarasikan nilai false pada variabel $b ?>
2. Integer
Tipe data integer merupakan berfungsi dalam penyimpanan bilangan bulat baik positif maupun negatif dan bukan desimal, secara umum dapat disebut tipe data berupa angka.
Contoh :
<?
$a=10; //angka desimal
$b=0x1A; //angka hexadesimal
$c=-5; //angka desimal negatif
$d=$a * $c; //contoh perkalian
echo "a = $a
";
echo "b = $b
";
echo "c = $c
";
echo "a * c = $d
";
?>
3. Floating point
Tipe data floating point atau kata lain dari tipe data double merupakan tipe data yang berfungsi menyimpan bilangan desimal.
Contoh :
<?
$a=10.08697;
$b=4.97586e9;
$x=8E-100;
$y=$z * $x;
echo "z = $z
";
echo "y = $y
";
echo "x = $x
";
echo "z * x = $v
";
?>
4. String
Tipe data string merupakan gabungan dari beberapa karakter, dapat berupa kata tunggal maupun kalimat. Penulisannya memerlukan tanda kutip satu (‘ ‘) atau kutip (“ “).
Contoh : <? $jeruk='orange'; $pisang=”banana”; ?>
5. Array
Tipe data array merupakan kumpulan data atau karakter pada satu variable.
Contoh :
<?
$nama=array("cowok"=>"Jono", "cewek"=>"Susi");
echo "Nama Kakak = $nama[cowok]
";
echo "Nama Adik = $nama[cewek]
";
?>
6. Objek
Tipe data objek dapat berupa bilangan, variabel maupun fungsi. Tipe data objek memiliki tujuan memudahkan para programmer dalam Object Oriented Program (OOP) yang merupakan pendukung daripada PHP.
Contoh : <?php Class makan { Var $lauk = “telur”; Function makan_malam ($lauk) { $ lauk = “lauk”; } } $hari_ini=new makan; Echo $hari_ini -> lauk; ?>
7. Resource
Tipe data resource merupakan tipe data yang baru diperkenalkan pada PHP 4. Tipe ini memiliki nilai yang dihasilkan dari pemanggilan fungsi-fungsi yang menggunakan resource sistem, seperti mysql_connect, mysql_query dan semacamnya. Variabelnya secara otomatis akan menggunakan tipe data resource ini.
Contoh : <? $sql = mysql_query("SELECT * FROM admin WHERE un_admin='$us'") ; $b = mysql_fetch_array($sql); if($b==0){ ?> <script language="javascript">alert('Gagal menyimpan sandi baru, cobalah kembali!'); document.location='admin.php?action=sandi_baru'</script><? } ?>
8. Null
Tipe data null merupakan tipe data yang tidak memuat apapun, menjadikan variabel tidak memiliki nilai apapun.
Contoh : <? $kosong=NULL; ?>
Database Dan MySQL
Database sering didefinisikan sebagai kumpulan data yang terkait. Secara teknis, yang berada dalam sebuah database adalah sekumpulan tabel atau objek lain seperti indeks view dan lain-lain. Tujuan utama pembuatan database adalah untuk memudahkan dalam mengakses data. Data dapat ditambahkan, diubah, dihapus atau dibaca dengan relatif mudah dan cepat.
Saat ini tersedia banyak perangkat lunak yang ditujukan untuk mengelola database. Perangkat lunak seperti itu biasa diamakan DBMS (Database management system), contoh produk pengelola database lainnya yaitu : Acces, MS SQL Serverdan MySQL. MySQL merupakan software yang tergolong database server dan bersifat Open Source. MySQL juga bersifat multiplatform yaitu dapat dijalankan pada berbagai sistem operasi.
MySQL memiliki beberapa keistimewaan, antara lain :
1. Portabilitas, MySQL dapat berjalan stabil pada berbagai sistem operasi, seperti : Windows, Linux, FreeBSD, Mac Os X Server, Solaris, Amiga.
2. Perangkat lunak sumber terbuka, MySQL didistribusikan dibawah lisensi GPL sehingga dapat digunakan secara gratis.
3. Multi-user, MySQL dapat digunakan oleh beberapa pengguna dalam waktu yang bersamaan tanpa mengalami masalah atau konflik
4. Performance tuning, MySQL memiliki kecepatan yang menakjubkan dalam menangani query sederhana, dengan kata lain dapat memproses lebih banyak SQL per satuan waktu.
5. Ragam tipe data, MySQL memiliki ragam tipe data yang sangat kaya, seperti signed/unsigned integer, float, double, char, text, date, timestamp, dan lain-lain.
6. Perintah dan Fungsi, MySQL memiliki operator dan fungsi secara penuhyang mendukung perintah selectdan where dalam perintah (query)
7. Keamanan, MySQL memiliki beberapa lapisan keamanan seperti level subnetmask, nama host dan izin akses user dengan sistem perizinan yang mendetail secara sandi terenskripsi.
8. Skalabilitas dan pembatasan, MySQL mampu menangani basis data dalam skala besar, dengan jumlah rekaman atau record lebih dari 50 juta dan 60.000 tabel serta 5 milyar baris. Selain itu batas indeks yang dapat ditampung mencapai 32 indeks pada tiap tabelnya.
9. Konektivitas, MySQL dapat melakukan koneksi dengan client menggunakan protocol TCP/IP, unix socket (UNIX) atau named Pipes (NT).
10. Lokalisasi, MySQL dapat mendeteksi pesan kesalahan pada client dengan menggunakan lebih dari 20 bahasa. Meskipun demikian, Bhs. Indonesia belum termasuk didalamnya.
11. Antar muka, MySQL memiliki antar muka (interface)terhadap berbagai aplikasi dan bahasa pemrograman dengan menggunakan fungsi API (Aplication Proramming Interface)
12. Client dan peralatan, MySQL dilengkapi dengan berbagai peralatan yang dapat digunakan untuk administrasi basis data, dan pada setiap peralatan yang ada disertakan petunjuk online.
13. Struktur tabel, MySQL memiliki struktur tabel yang lebih fleksibel dalam menangani ALTER TABLE, dibandingkan basis data lainnya semacam postgre SQL ataupun Oracle.
XAMPP
Xampp merupakan singkatan dari x (empat operasi apapun), Apache, MySQL, PHP, Perl. XAMPP merupakan tool yang menyediakan paket perangkat lunak ke dalam satu buah paket. Dalam paketnya sudah terdapat Apache (web server), MySQL (database), PHP (server side scripting), Perl, FTP server, phpMyAdmin dan berbagai pustaka bantu lainnya. Dengan menginstal XAMPP maka tidak perlu lagi melakukan instalasi dan konfigurasi web server Apache, PHP dan MySQL secara manual, XAMPP akan menginstalasi dan mengkonfigurasikannya secara otomatis.
Berikut ini penjelasan mengenai Apache, PHP, MySQL, phpMyAdmin dan Perl :
1. Apache
Apache bersifat open source, artinya setiap orang boleh menggunakannya, mengambil bahkan mengubah kode programnya. Tugas utama apache adalah menghasilkan halaman web yang benar kepada peminta berdasarkan kode PHP yang dituliskan oleh pembuat halaman web.
2. PHP
Bahasa pemrograman PHP merupakan bahasa pemrograman untuk membuat web yang bersifat server-side scripting, PHP juga bersifat open source. Sistem management database yang sering digunakan bersama PHP adalah MySQL, namun PHP juga mendukung system management database oracle, Microsoft acces, interbase, d-base dan postgreSQL.
3. MySQL
SQL kepanjangan dari Structured Query Language. SQL merupakan bahasa terstruktur yang khusus digunakan untuk mengolah database, MySQL juga bersifat opensource dan at relational yang artinya data-data yang dikelola dalam database akan diletakkan pada beberapa tabel yang terpisah sehingga manipulasi data akan menjadi lebih cepat. MySQL dibuat dan dikembangkan oleh MySQL AB yang berada di Swedia. MySQL dapat digunakan untuk membuat dan mengolah database beserta isinya, serta untuk menambahkan, mengubah dan menghapus data yang berada dalam database.
4. PhpMyAdmin
Pengelola database dengan MySQL harus dilakukan dengan mengetikkan baris-baris perintah yang sesuai (command line) untuk setiap maksud tertentu. Hal tersebut tentu cukup menyulitkan karena kita harus hafal dan mengetikkan perintahnya satu per satu. Dengan phpMyAdmin kita dapat membuat tabel dan mengisi data dengan mudah tanpa harus hafal perintahnya.
Perl adalah bahasa pemrograman untuk segala keperluan, dikembangkan pertama kali oleh Larry Wall di mesin UNIX pada tanggal 18 Desember 1987. Perl sangat popular digunakan dalam program-program CGI (Common Gateway Interface). Kelemahan Perl adalah sintaksnya susah dibaca karena banyak menggunakan simbol-simbol yang bukan huruf dan angka.
Konsep Dasar Adobe Dreamweaver
Pengertian Adobe Dreamweaver
Menurut Wahana Komputer (2011:2) [19] , ”Adobe Dreamweaver merupakan salah satu program aplikasi yang digunakan untuk membangun sebuah website, baik secara grafis maupun dengan menuliskan kode sumber secara langsung.” Adobe Dreamweaver merupakan program untuk membuat atau mengedit web yang dikeluarkan oleh Adobe Systems yang juga dikenal sebagai Macromedia Dreamweaver. Software ini digunakan karena memiliki fitur-fitur yang menarik dan cenderung mudah dalam penggunaannya. Versi terakhir Adobe Dreamweaver adalah Adobe Dreamweaver CS5. Macromedia Dreamweaver berubah menjadi Adobe Dreamweaver karena Macromedia di akuisisi oleh Adobe System sehingga seluruh produk yang dibuat oleh Macromedia kini diawali dengan kata Adobe.
Adobe Dreamweaver memudahkan pengembang website untuk mengelola halaman-halaman website dan aset-asetnya, baik gambar (image), animasi flash, video, suara dan lain sebagainya. Selain itu Adobe Dreamweaver juga menyediakan fasilitas untuk melakukan pemrograman scripting, baik ASP (Active Server Page), JSP (Java Server Page), PHP (Hypertext Preprocessor), JavaScript (js), Cold Fusion, CSS (Cascading Style Sheet), XML (Extensible Markup Language) dan lainnya.
Elisitasi
Menurut Hidayati dalam Rahardja (2011:302) [20] , ”Elisitasi berisi usulan rancangan sistem baru yang diinginkan oleh pihak manajemen terkait dan disanggupi oleh penulis untuk dieksekusi.” Elisitasi didapat melalui metode wawancara dan dilakukan melalui tiga tahap yaitu sebagai berikut:
1. Elisitasi Tahap I
Berisi seluruh rancangan sistem baru yang diusulkan oleh pihak manajemen terkait melalui proses wawancara.
2. Elisitasi Tahap II
Merupakan hasil pengklasifikasian dari elisitasi tahap I berdasarkan metode MDI. Metode MDI ini bertujuan untuk memisahkan antara rancangan sistem yang penting dan harus ada pada sistem baru dengan rancangan yang disanggupi oleh penulis untuk dieksekusi.
a. “M” pada MDI itu artinya Mandatory (penting). Maksudnya requirement tersebut harus ada dan tidak boleh dihilangkan pada saat membuat sistem baru.
b. “D” pada MDI itu artinya Desirable. Maksudnya requirement tersebut tidak terlalu penting dan boleh dihilangkan. Tetapi jika requirement tersebut digunakan dalam pembentukan sistem, akan membuat sistem tersebut lebih sempurna.
c. “I” pada MDI itu artinya Inessential. Maksudnya bahwa requirement tersebut bukanlah bagian dari sistem yang dibahas dan merupakan bagian dari luar sistem.
3. Elisitasi Tahap III
Merupakan hasil penyusutan dari elisitasi tahap II dengan cara mengeliminasi semua requirement yang optionnya I pada metode MDI. Selanjutnya semua requirement yang tersisa diklasifikasikan kembali melalui metode TOE, yaitu sebagai berikut:
a. T artinya Technical, maksudnya bagaimana tata cara/teknik pembuatan requirement tersebut dalam sistem yang diusulkan.
b. O artinya Operational, maksudnya bagaimana tata cara penggunaan requirement tersebut dalam sistem yang akan dikembangkan.
c. E artinya Economy, maksudnya berapakah biaya yang diperlukan guna membangun requirement tersebut didalam sistem.
Merupakan hasil penyusutan dari elisitasi tahap II dengan cara mengeliminasi semua requirement yang optionnya I pada metode MDI. Selanjutnya semua requirement yang tersisa diklasifikasikan kembali melalui metode TOE, yaitu sebagai berikut:
Metode TOE tersebut dibagi kembali menjadi beberapa option, yaitu:
a. High (H) : Sulit untuk dikerjakan, karena tehnik pembuatan dan pemakaiannya sulit serta biayanya mahal. Sehingga requirement tersebut harus dieliminasi.
b. Middle (M) : Mampu untuk dikerjakan
c. Low (L) : Mudah untuk dikerjakan
4. Final Draft Elisitasi
Merupakan hasil akhir yang dicapai dari suatu proses elisitasi yang dapat digunakan sebagai dasar pembuatan suatu sistem yang akan dikembangkan.
Teori Khusus
Pengertian Perusahaan
Pengertian Pegawai atau Karyawan
1. Pegawai/karyawan tetapPegawai tetap adalah pekerja yang memenuhi kriteria penerimaan yang telah ditentukan, diterima, dipekerjakan, dan memperoleh imbalan atas kontribusinya serta terikat pada hubungan kerja dengan perusahaan yang tidak terbatas waktunya.
2. Pegawai/karyawan kontrakPegawai kontrak adalah pekerja yang terikat pada hubungan kerja dengan perusahaan secara terbatas atas dasar kontrak/perjanjian kerja untuk jangka waktu tertentu.
Perekrutan
Manajemen Sumber Daya Manusia
Seleksi Pegawai /Karyawan
Fungsi Perekrutan Karyawan
Pelatihan Dan Pengembangan
Definisi E-Recruitment(Electronic Recruitment)
Manfaat E-Recruitment(Electronic Recruitment)
Metode E-Recruitment (Electronic Recruitment)
Literature Review
BAB III
PEMBAHASAN
Tinjauan Umum Perusahaan
Gambaran Umum Perusahaan
Sejarah Singkat Perusahaan
Visi PT.Kalila Indonesia
Misi PT.Kalila Indonesia
Kebijakan Mutu Perusahaan
Struktur Organisasi Perusahaan
Wewenang Dan Tanggung Jawab
Tata Laksana Sistem Yang berjalan
Prosedur Sistem yang berjalan
Use Case Diagram
Activity Diagram
Masalah Yang Dihadapi
Analisa Batasan Sistem
Analisas Masalah Sistem Berjalan
Analias Kelemahan Sistem Yang Berjalan
Analisas Kontrol
Analias Kebutuhan Sistem
Analisa Proses
Alternatif Pemecahan Masalah
Konfigurasi Sistem
Hak Akses
User Requirement
Elisitasi Tahap I
Elisitasi Tahap II
Elisitasi Tahap III
Final Draft Elisitasi
BAB IV
RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN
Prosedur Ususlan Sistem
Pelamar
Admin
Pimpinan
Tata Laksana Sistem Yang Diusulkan
Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Use Case Diagram Pelamar
Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Use Case Diagram Admin dan Pimpinan
Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Activity Diagram Pelamar
Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Activity Diagram Admin
Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Activity Diagram Pimpinan
Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Sequence Diagram Pelamar
Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Sequence Diagram Admin
Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Sequence Diagram Pimpinan
Rancangan Sistem yang Diusulkan pada State Machine Diagram Pelamar
Rancangan Sistem yang Diusulkan pada State Machine Diagram Admin
Rancangan Sistem yang Diusulkan pada State Machine Diagram Pimpinan
Rancangan Sistem yang Diusulkan pada Class Diagram
Rancangan Basis Data
Spesifikasi Basis Data (Data Base)
Rancangan Tampilan Sistem
Tampilan Login Pelamar
Tampilan Menu Utama Pelamar
Tampilan Info Pelamar
Tampilan Biodata Pelamar
Tampilan Lowongan Kerja
Tampilan Login Admin Dan Pimpinan
Tampilan Login Salah
Tampilan Data Pelamar Keseluruhan
=Tampilan Test
=Tampilan Soal Ujian
=Tampilan Laporan Pelamar
Rancangan Kontrol Sistem Yang Diusulkan
Rancangan Tenaga Kerja Sistem Yang Diusulkan
Sspesifikasi Perangkat Keras Dan lunak
Implementasi Yang Diusulkan
Tampilan Menu Admin Dan Pimpinan
Tampilan Data Pelamar Keseluruhan
Tampilan Test
Tampilan Laporan Pelamar
Tampilan Login Pelamar
Tampilan Info Pelamar
Rancangan Biaya Yang Diusulkan
Rancangan Waktu
BAB V
PENUTUP
Kesimpulan
Saran