Mochamad Heru Riza Chakim

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari
Tenaga Pengajar Universitas Raharja
Nama Dr. Ir. Mochamad Heru Riza Chakim, M.M
NIDN 8985630021
NIP -
NID20002
ID Sinta 6773719
ID Scopus 58077136900
ID World Of Science ResearcherAAW-7444-2021
ID Google Scholar8CHhjb1AAAAJ
Tempat LahirPonorogo
Tanggal Lahir07 April 1960
Jabatan Fungsional Lektor
Bidang Ilmu Strategic Entrepreneurship
Connect Mochamad Heru Riza Chakim
1. Rinfo[email protected]
2. Gmail[email protected]
4. Linkedinhttps://id.linkedin.com/in/mochamad-heru-riza-chakim-71a09a62/
5. Orcid IDhttps://orcid.org/0000-0001-9550-7856
6. Researchgatehttps://www.researchgate.net/profile/MochammadChakim

Dr. Ir. Mochamad Heru Riza Chakim, M.M bekerja di PT SUCOFINDO sejak tanggal 1 April 1986 mulai dari staf pegawai tetap hingga menjadi Direktur Komersial 1 selama lebih dari 33 tahun, perusahaan BUMN yang bergerak dibidang Testing, Inspeksi, Konsultansi, Sertifikasi dan Pelatihan.

Keahlian :

  1. Strategi korporat dan bisnis, korporat meliputi market development, pengembangan jasa, perluasan jaringan, analisa strategi, pertumbuhan anorganik.
  2. Operasional meliputi memahami proses bisnis terintegrasi dari hulu hingga hilir berbagai industri, identifikasi peluang bisnis, prediksi market size, rencana kebutuhan teknis operasional, support operasional.
  3. Marketing dan branding meliputi strategi bersaing, pengembangan bisnis/produk, strategi branding, identitas brand, komunikasi pemasaran/brand, pemasaran internasional, pemasaran digital, evaluasi kinerja pemasaran.
  4. Keuangan meliputi selective investment dan sentralisasi keuangan dan pengadaan.

Value Pribadi : Bekerja ikhlas/happiness, mengalir seperti air, dan Kamalul Yaqin kekuatan tertinggi hanya dari Alloh swt.

Faktor Kekuatan : Disiplin, belajar dengan cepat, rasa ingin tahu tinggi, berfikir strategic, fleksibel dan open mind.

Pendidikan Formal

  • 1972 : SD Sultan Agung, Ponorogo
  • 1975 : SMP Negeri I, Ponorogo
  • 1979 : SMA Negeri I, Ponorogo
  • 1980 : TK I :Universitas Islam Bandung, FIPPA Statistika. Bandung
  • 1985 : S1 Institut Teknologi Bandung, Teknik Kimia, Bandung
  • 1999 : S2 Institut Teknologi Bandung, Manajemen Bisnis Administrasi Teknologi, Bandung
  • 2021 : S3 Universitas Padjadjaran, Administrasi Bisnis-Strategic Entrepreneurship, Bandung


Pendidikan Non Formal

  • 2022 : Microsoft Certified Educator (MCE)
  • 2022 : Certified Profesional Finance Management (C.PFM)
  • 2022 : Certified Entrepreneurship Trainer (CET)
  • 2022 : Certified Entrepreneurship Fasilitator (CEF)
  • 2022 : Certified Human Resources Analyst (C.HRA)
  • 2022 : Certified Profesional Marketing Management (C.PMM)
  • 2023 : Certified Operational Marketer in Brand (C.OMB)
  • 2023 : Certified Operation Marketer in Sales (C.OMS)
  • 2023 : Certified Operation Marketer in Services (C.OMSR)
  • 2023 : Certified Export Logistic Administration (C.ELA)
  • 2023 : Certified Export Trading (C.ETR)

Pekerjaan

  • Senior Manager of Documentation &Reporting, ATE Div, PT Sucofindo (1992)
  • Senior Manager of Conversion Verification, ATE Div, PT Sucofindo (1992)
  • Branch Manager, Bandung Branch, PT Sucofindo (1995)
  • Branch Manager, Medan Branch, PT Sucofindo (1999)
  • Act. Vice President, FINS Strategic Business Unit (SBU), PT Sucofindo (2002)
  • Vice President, AGRI Strategic Business Unit (SBU), PT Sucofindo (2002)
  • Act. Vice President, JUM Strategic Business Unit (SBU), PT Sucofindo (2010)
  • Division Head, Regional-1 Division, PT Sucofindo (2012)
  • SBU Head, Gov 2 SBU, PT Sucofindo (2014)
  • Commercial Director I, PT Sucofindo (2014)
  • Researcher, Pusat Studi Pengembangan Bisnis Kelembagaan dan Kebijakan, UNPAD (2019)
  • COO, PT Deco Mandiri Sejahtera (2019)
  • Wakil Ketua Yayasan Masjid As Sajadah (2019)
  • Dosen Tetap Universitas Raharja (2019)
  • Ketua Yayasan Sosial Abdul Chakim (2020)
  • Dosen Luar Biasa Universitas Padjadjaran (2020)

Penelitian

  1. Pengolahan Limbah Industri Yang Mengandung Senyawa Nitrogen Dengan Unggun Fluidisasi (1985)
  2. Kerta Photo Copy Dengan Menggunakan Wood Chemical Thermo Mechanical Pulp.(1985)
  3. Penentuan Komposisi Terbaik Campuran Lime Stone Dengan Lime Mud Sebagai Umpan Kiln Dan Penentuan Temperatur Pembakaran Sempurna Lime Mud. (1985)
  4. Usulan Reorganisasi PT (Persero) Superintending Company Of Indonesia (1999)
  5. Pengaruh Kapabilitas Manajemen Pengetahuan Terhadap Keunggulan Kompetitif Berkelanjutan Melalui Perilaku Entrepreneurship Strategis Pada Perusahaan Bumn Bidang Jasa Di Indonesia (2021)

Penghargaan

  1. Cincin emas (5 gram) (1998)
  2. Prestasi Cumlaude (1999)
  3. Piagam Penghargaan dan Prasasti (2000)
  4. Unit Pelopor Implementasi ISO 17020 (2000)
  5. BUMN Pelopor Pembinaan PUKK (2000)
  6. Cincin emas (7,5 gram) (2001)
  7. The Best Personal Communication CMO BUMN (2016)
  8. The Best Customer Relationship BUMN (2016)
  9. The Best Customer Relationship BUMN/Anugerah BUMN (2016)
  10. SOE with Best Quality of Inspection Services, Testing, Certification, and Consultancy Sector (2018)
  11. The Most Promosing Company in Tactical Marketing (2018)
  12. The Most Promosing Company in Strategic Marketing (2018)
  13. The Most Promosing Company in Marketing 3.0 (2019)
  14. The Most Promosing Company in Entrepreneurial SOEs (2019)
  15. The Most Promosing Company in Branding Campaign (2019)
  16. The Most Promosing Company in Tactical Marketing (2019)
  17. The Most Company in Strategic Marketing (2019)
  18. Piagam Penghargaan Lulusan Terbaik Mahasiswa Program Doktor Administrasi Bisnis Universitas Padjadjaran (2021)
  19. Piagam Penghargaan Peserta Terbaik Peningkatan Dasar Teknik Instruksional (PEKERTI, 2022)
  20. Cincin emas (15 gram) (2023)
  21. Best IICRO 2023 Author Award (2023)

Keahlian

  1. Anggota Tim Rencana Induk Program Transformasi Sucofindo (2001)
  2. Anggota Badan Pertimbangan Kepegawaian (PBK) (2002)
  3. Anggota Program Pengembangan Sistem Manajemen Terpadu (SMT) Korporat (2002)
  4. Anggota Tim Penerapan Sistem Pengelolaan Kinerja (SPK) (2002)
  5. Ketua Sub Tim Penetapan Pola Sistem Penghargaan (2003)
  6. Anggota Tim Budget Committee Penyusunan RKAP 2004 (2003)
  7. Anggota Tim Penyusunan RJP Perusahaan (2002 – 2008) (2003)
  8. Anggota Task Force Pangan Organik (Competent Authority Departemen Pertanian) (2003)
  9. Anggota Tim Sistem Manajemen Terpadu Korporat (2003)
  10. Nara sumber Tim Pengembangan Sektor Pemerintah dan Institusi Internasional (2003)
  11. Member of National Co-ordinating Committee Team Indonesia – Malaysia – Belanda (2004)
  12. Anggota Tim Budget Committee Penyusunan RKAP 2005 (2004)
  13. Anggota Badan Pertimbangan Kepegawaian (PBK), Perpanjangan (2004)
  14. Profesi Penilai (Appraisal) MAAPI : 01-P-1460 (2004)
  15. Quality Management System Auditor (Lead Auditor) ISO-9000, IRCA Reg : 13374 (2005)
  16. Panitia Lomba Penghargaan Inovasi (2005)
  17. Lembaga Kerja Sama (LKS) Bipartit unsur Sucofindo (2006)
  18. Tim Leader Proyek Pengembangan PT PP London Sumatra (2004)
  19. Anggota Tim Penjurian Lomba Inovasi PT Sucofindo (2005)
  20. Tim Pengarah Implementasi Workshop Strategic Breakthrough (2005)
  21. Tim Penjurian Lomba Inovasi PT Sucofindo 2006)
  22. Dewan Juri Festifal Inovasi PT Sucofindo (2019)
  23. Anggota Tim Juri Raharja Carrier (2021)
  24. Anggota Tim Juri Raharja Carrier (2022)
  25. Anggota Tim Juri Raharja Carrier (2023)

Sertifikat Keahlian

  1. Team Building (1990)
  2. Teknik-Teknik Perdagangan (1990)
  3. Inquizitive Menu Driven Reporting (1993)
  4. Manajemen Keuangan Untuk Eksekutif Non Keuangan (1994)
  5. MINOUT Indonesia (1994)
  6. Assessors Quality Assurance Management Systems (1994)
  7. TQM, TQC dan QCC (1995)
  8. Train The Trainer (1995)
  9. Computer Security (1996)
  10. Dinamika Organisasi (1998)
  11. Kepemimpinan Motivasional dan Peningkatan Sikap Budaya Kerja Positif (1998)
  12. Pasar Modal (1998)
  13. Corporate Governance (2000)
  14. How To Enfluence and Motivate People (2000)
  15. Lead Auditor ISO 9000 (2000)
  16. Penilai P1 dan P2 (Appraisal) (2000)
  17. Membentuk Pribadi Sukses Melalui Etika dan Etiket (2000)
  18. Konsep Internasional Manajer Millenium (2000)
  19. Personality Development (2000)
  20. Quality Management System Auditor (Lead Auditor) (2000)
  21. Advance Internal Quality Audit (2001)
  22. Finance Standard Operating Procedure (2001)
  23. Penilaian Perkebunan (Appraisal) (2001)
  24. Project Design and Evaluation (2001)
  25. Total Quality Management New Delhi (2001)
  26. Managing Beliefs and Values (2002)
  27. Biological Control Management in Estate Crop (2003)
  28. Sinergi antara Rasio, Emosi dan Spiritual Inteligensia (2003)
  29. Peran Strategi Teknologi Informasi Perusahaan (2004)
  30. Team Leader Excellence (2004)
  31. Agronomi and Crop Management (2005)
  32. Leadership and Change Management (2005)
  33. Palm Oil Processing, Logistics and Marketing (2005)
  34. Six Sigma Green Belt (2005)
  35. ESQ Leadership (2006)
  36. How To Run The Super Business (2006)
  37. Project Planning and Control (2007)
  38. Management Profesional (2008)
  39. Project Risk Management (2008)
  40. Strategy and Business Plan (2008)
  41. Study Meeting on Frontier Technologies and Their Impoct on Asean Economies (2008)
  42. Camp Craft (2009)
  43. Recent Development and Decision on Issues of L/C (2010)
  44. Agri Commodity Trade and Price Risk Management (2011)
  45. Member IICD (Indonesian Institute Corporate Directorship) No IICD/AM/0033/2011 (2011)
  46. Profesional Directors Program (2011)
  47. Successful Account Partner (2012)
  48. Entreprise Risk Management (2012)
  49. FOSFA's Palm Oil Handling & Shipment (2013)
  50. Pengadaan PTK 007 (2014)
  51. AA Pakerti (2019)
  52. Issue-issue Administrasi Bisnis Kontemporer (2019)
  53. Issue-issue Kontemporer Hasil Riset dan Pengabdian Masyarakat di Industri (2019)

Publikasi Jurnal Internasional

  1. Cooperative Strategic Entrepreneurship: A Case Study From Indonesia
  2. Entrepreneurial Government For Foreign Direct Invesment (Non Oil And Gas And Finance Sector) Through e-Government
  3. Creativity to Innovation: What Lesson Learned from Digital Transformation in Financial Accountability in Government Practices
  4. Identification of Data-Based Public Administration Governance Strategies: Opportunities and challenges
  5. From creativity to Innovation: an Entrepreneur Strategic Management for Business Development
  6. The Benefits of Digital Financial Applications on Improving the Company's Accounting Performance
  7. Optimizing SEO (Search Engine Optimization) Implementation on a Website Content Management System
  8. Sustainable Competitive Advantage Through Market And Entrepreneurial Orientation In Indonesian Retail MSMEs During The COVID-19 Recovery Stage
  9. The Contribution of Sharia Accounting Characters in Anti-Corruption Accounting Design
  10. Job Satisfaction and Teacher Performance: The Role of Transformational Leadership, Work Environment, Motivation
  11. How Supply Chain Management (SCM) Affects SME’s Performance in the Digital Era


Publikasi Jurnal Nasional

  1. Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan PT. Bank Bukopin Cabang S. Parman
  2. Penyimpanan Dokumen Menggunkkan RFID Berbasis ESP32 pada PT. Thembuzz Berkat Alam
  3. Effect of Human Resource Quality, Performance, Evaluation and Incentives on Employee Productivity at Raharja Hight School
  4. Akselerasi Bisnis Jasa Pasca Covid-19 di Indonesia dan Dampaknya Terhadap Perekonomian
  5. Implementation of Loss of Goods Preventing Tools at Shopping Centers Using Electronic Article Surveillance (EAS) Technology (EAS)
  6. The Influence of Supply Chain Management (SCM) on SMEsPerformance: An Empirical Study During Digital Era
  7. Job Satisfaction and Teachers Performance: How The Role of Transformational Leadership, Work Environment, and Motivation ?
  8. Strategi Bisnis Umkm Bakso Mitra Dalam Menghadapi Kompetitor Di Desa Riau Kabupaten Bangka
  9. The Effect Of Packaging On Consumer Buying Interest (Case Study On Food) Umkm Pojok Sepatan
  10. Sustainable Of Supply Chain Through Smart Technology In Indonesian Retail MSMEs
  11. Implikasi Pengembangan Energi Terdistribusi di Lingkungan Institusi Berbasis Blockchain
  12. Blockchain Technology Evolution Trends Bibliometrics Analysis On Scopus Database Using VOSviewer
  13. The Relationship Between Smart Cities and Smart Tourism: Using a Systematic Review (S4, AJRI)
  14. Exploration of Perceived Use of Technology Using A Digital Business Perspective. (S4, AJRI)
  15. Quality Factors of Intention To Use in Artificial Intelligence-Based AIKU Applications. (S4, AJRI)
  16. User Involvement on Air Quality in Incubation Rooms in Banten-Indonesia. . (S4, AJRI)
  17. Integrating IoT and Artificial Intelligence for Smart Tourism Destinations: A Framework for Enhanced Connectivity and Afficiency (S3, ATT)
  18. Secure and Transparent Elections: Exploring Decentralized Electronic Voting on P2P Blockchain (S4, AJRI)
  19. Image-Based Air Quality Prediction using Convolutional Neural Networ and Machine Learning (S3, ATT)
  20. Village Tourism Empowerment Against Innovation, Economy Creative and Social Enveronmental (S3, ATT)
  21. Predicting Air Quality Index Using Ensemble Machine Learning (S4, AJRI)
  22. Business Relationship in Business Process Management and Management with Literature Review Method (S4, AJRI)
  23. The Influence of Digital Artificial Intelegence Technology on Quality of Life with Global Perspective (S2, JUITA)
  24. Education Application on Smart Contract-Based Blockchain Student-Centered Learning Outcome (S1, Commit)

Buku

  1. Mochamad Heru Riza Chakim, Felix Chandar, dkk: Pengantar Manajemen Dan Bisnis, ISBN : 9786230945007
  2. M. Guffar Harahap Rasyid Tarmizi Nurlailiyah Aidatus Sholihah Heni Adhianata Nashirun Ahmad Maulidizen Sumar'in Husni Ahmad Sirojudin Nur Azizah Muhammad Salman Al Farisi Oleh Soleh Fikry Ramadhan Suhendar Mochamad Heru Riza Chakim Ruli Supriati : Industri Halal di Indonesia, ISBN : 978-623-88569-4-7
  3. Dr. Ir. Mochamad Heru Riza Chakim, M.M., Mulyati, S.E., M.M., M.Pd., Prof. Dr. Kristoko., Dwi Hartomo, S.Kom., M.Kom., Dr. Sandy Kosasih, S.E., M.M., M.Kom. [dan 8 lainnya] ; editor, Ihya Syihabul Fadli : LATEX : Sukses Publikasi Ilmiah, ISBN : 978-623-91958-8-5
  4. Prof. Dr. Ir. Untung Raharja M.T.I M.M., Dr. Ir. Sudaryono M.Pd., M.TI., Dr. Ir. Mochamad Heru Riza Chakim M.M. : Statistik Deskriptif : Teori, Rumus, Kasus Untuk Penelitian 2023, ISBN :
  5. Ferdinandus Sampe, Karyono, Muhammad Fauzan, Marselinus Asri, Rasyid Tarmizi, Jie Lydia Irawan, Mochamad Heru Riza Chakim, Rhoni Ilham Tampubolon, Dewi Martha, Rizka Rayhana Burhan, R Achmad Rachmat, Lulu Ulfa Sholihannisa, Oleh Soleh : Manajemen Resiko, ISBN : 978-623-8385-04-1

Paten dan Hak Cipta

  1. Mochamad Heru Riza Chakim, Felix Chandar, dkk: Pengantar Manajemen Dan Bisnis. Kategori : Ekonomi dan Bisnis. Disahkan : 12 Juli 2023. Oleh : a.n. MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA Direktur Hak Cipta dan Desain Industri. (Nomor Pencatatan) NP - 000487493
  2. M. Guffar Harahap Rasyid Tarmizi Nurlailiyah Aidatus Sholihah Heni Adhianata Nashirun Ahmad Maulidizen Sumar'in Husni Ahmad Sirojudin Nur Azizah Muhammad Salman Al Farisi Oleh Soleh Fikry Ramadhan Suhendar Mochamad Heru Riza Chakim Ruli Supriati : Industri Halal di Indonesia. Disahkan : 6 Agustus 2023. Oleh : a.n. MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA Direktur Hak Cipta dan Desain Industri. (Nomor Pencatatan) NP – 000496826
  3. Ferdinandus Sampe, Karyono, Muhammad Fauzan, Marselinus Asri, Rasyid Tarmizi, Jie Lydia Irawan, Mochamad Heru Riza Chakim, Rhoni Ilham Tampubolon, Dewi Martha, Rizka Rayhana Burhan, R Achmad Rachmat, Lulu Ulfa Sholihannisa, Oleh Soleh : Manajemen Resiko, Disahkan :17 September 2023. Oleh : a.n. MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA Direktur Hak Cipta dan Desain Industri. (Nomor Pencatatan) NP – 000515037


Mata Kuliah Yang Diajarkan

  1. Entrepreneurship
  2. Manajemen Proyek
  3. Akuntasi Manajemen
  4. Manajemen Strategi
  5. Manajemen Retail
  6. Pengenalan Retail
  7. Retail Internasional
  8. Manajemen Rantai Pasokan
  9. Manajemen Pemasaran
  10. Manajemen Hubungan Pelanggan
  11. E-Business
  12. Sistem Informasi Logistik
  13. Kepabeanan dan Ekspor Impor
  14. Pengadaan Barang dan Jasa
  15. Transportasi dan Freight Forwarding
  16. Logistik Internasional
  17. Bisnis Start Up.
  18. E-Commerce

Riwayat Jabatan

1. Direktur Komersial 1 Menetapkan kebijakan kepengurusan perseroan, mengatur ketentuan tentang kepegawaian, mengusahakan menjamin terlaksana usaha dan kegiatan perseroan, menyiapkan RJP, RKAP dan perubahan untuk pengesahan RUPS. 11 Agustus 2014 - 12 Agustus 2019
2. Vice President SBU Gov 2 Menyusun RKAP SBU Gov, strategi pemasaran, mitigasi resiko bisnis, ketersediaan sistem dan prosedur, SDM yg kompeten, TNA, menilai kinerja bawahan, pengendalian biaya, membina hubungan ke dalam dan keluar. 01 Februari 2014 - 10 Agustus 2014
3. Vice President Div Regional 1 Mengkoordinasikan RKAC Cabang terkait, strategi pemasaran, mitigasi resiko bisnis, ketersediaan sistem dan prosedur, SDM yg kompeten, TNA, menilai kinerja bawahan, pengendalian biaya, membina hubungan ke dalam dan keluar. 01 April 2012 - 31 Januari 2014
4. Pjs Vice Presdint SBU JUM Menyusun RKAP SBU JUM, strategi pemasaran, mitigasi resiko bisnis, ketersediaan sistem dan prosedur, SDM yg kompeten, TNA, menilai kinerja bawahan, pengendalian biaya, membina hubungan ke dalam dan keluar. Januari 2010 - September 2010
5. Vice President SBU TANI Menyusun RKAP SBU TANI, strategi pemasaran, mitigasi resiko bisnis, ketersediaan sistem dan prosedur, SDM yg kompeten, TNA, menilai kinerja bawahan, pengendalian biaya, membina hubungan ke dalam dan keluar. Januari 2002 - 30 Maret 2012
6. Pjs Vice Presdint SBU FINS Menyusun RKAP SBU FINS, strategi pemasaran, mitigasi resiko bisnis, ketersediaan sistem dan prosedur, SDM yg kompeten, TNA, menilai kinerja bawahan, pengendalian biaya, membina hubungan ke dalam dan keluar. Desember 2002 - Maret 2003
7. Kepala Cabang Medan Menyusun RKAC Cabang Medan, strategi pemasaran, mitigasi resiko bisnis, ketersediaan sistem dan prosedur, SDM yg kompeten, TNA, menilai kinerja bawahan, pengendalian biaya, membina hubungan ke dalam dan keluar. Juni 1999 - Januari 2002
8. Kepala Cabang Bandung Menyusun RKAC Cabang Bandung, strategi pemasaran, mitigasi risiko bisnis, ketersediaan sistem dan prosedur, SDM yg kompeten, TNA, menilai kinerja bawahan, pengendalian biaya, membina hubungan ke dalam dan keluar. Juni 1995 - Juni 1999
9. Kabag Ver Konversi ATE Menyusun RKAP Bagian Verkon ATE, mitigasi risiko bisnis, ketersediaan sistem dan prosedur, SDM yg kompeten, TNA, menilai kinerja bawahan, pengendalian biaya, membina hubungan ke dalam dan keluar. 01 Desember 1992 - Mei 1995
10. Kabag Dokumen & Pelaporan Menyusun RKAP Bagian Dokpel ATE, penyediaan laporan yg akurat dan tepat waktu, mitigasi risiko bisnis, ketersediaan sistem dan prosedur, SDM yg kompeten, TNA, menilai kinerja bawahan, pengendalian biaya, membina hubungan dg unit terkait. 01 Juli 1992 - 30 Nopember 1992

Kegiatan Organisasi (Eksternal)

No. Kegiatan Jabatan Rentang Waktu
1. Indonesia Pakistan Oil Palm Business Council Tim 4 (Wakil Surveyor, GAPKI, GIMNI, AIMNI) 2017 - sampai sekarang
2. APJK3 RIKSA UJI INDONESIA Ketua Bidang III : Organisasi 2015 - sampai sekarang
3. APEBTI Ketua Bidang : Organisasi 2014 - sampai sekarang
4. RSPO Malaysia Anggota 2009 - sampai sekarang
5. Komisi Kakao Indonesia Anggota 2006 - sampai sekarang
6. MOSTA MPOB Malaysia Anggota 2004 - sampai sekarang
7. Proyek Pengembangan PT PP Lonsum Team Leader 2004
8. National Coordinating Committee Anggota (Indonesia - Malaysia - Belanda) 2004 - 2010
9. Task Force Pangan Organik Anggota 2003
10. Komisi Minyak Sawit Indonesia Anggota 2003-2010
11. Organic Competent Authority Agriculture Anggota 2003 - 2015
12. The Federation Oil Seeds, and Fats Association London Anggota 2002 - sampai sekarang
13. GAFTA London Anggota 2002 - sampai sekarang
14. AISI Sumut Ketua 1 2001 - 2002
15. GAPPI Sumut Ketua bidang organisasi 2000 - 2002
16. Asean Vegetable Oil Club Anggota 1999 - sampai sekarang

Kegiatan Organisasi (Internal)

No. Kegiatan Jabatan Rentang Waktu
1. Tim Perubahan Organisasi Sucofindo (Portofolio Bisnis) Ketua 2014
2. Tim Komite Account Partner Sucofindo Anggota 2013
3. Tim Budget Committee Anggota 2012
4. Tim Standard Costing Sucofindo Ketua 2010
5. Tim Perubahan Organisasi Transisi Sucofindo Anggota 2009
6. Implementasi Strategic Breakthrough Anggota 2005
7. Badan Pertimbangan Kepegawaian Anggota 2004
8. Tim Sistem Terpadu korporat Anggota 2003
9. Tim Penetapan Sistem Penghargaan Ketua 2003
10. Program Pengembangan Sistem Manajemen Terpadu Anggota 2002
11. Tim Rencana Induk Program Transformasi Anggota 2001

Kegiatan Organisasi (Internal)

No. Jenjang - Penjurusan Perguruan Tinggi Tahun Lulus Kota/Negara
1. S3 - Ilmu Administrasi Bisnis Administrasi UNPAD 2021 Bandung/Indonesia
2. S2 - MM Bisnis Administrasi Teknologi ITB 1999 Bandung/Indonesia
3. S1 - Teknik Kimia ITB 1985 Bandung/Indonesia
4. S1/Tk1 - Statistika UNISBA 1980 Bandung/Indonesia

Pendidikan dan Pelatihan Jabatan

No. Pendidikan/Pelatihan Penyelenggara Lama Diklat
1. BUMN Executive Leadership Program Kementerian BUMN 05 - 06 Mei 2017
2. Hight Performance Leader Learning Organization Indotrain 10 - 11 Desember 2013
3. Man Power Planning People Prime 19 - 21 Juni 2013
4. Account Partner Workshop Vibiz 10 - 13 September 2012
5. Agri Commodity Trade and Risk Management IBC Asia 27 - 28 Juni 2011
6. The 80th Batch Profesional Directors Programme IICD 19 - 21 April 2011
7. ICC Workshop IBC Asia 04 - 05 November 2010
8. Dinamika Organisasi : Revitalisasi Organisasi SBHL Consulting 10 - 11 November 2008
9. Project Risk Management Workshop Ken Knowledge International 27 - 28 Maret 2008
10. Project Planning and Control IPM Consulting 12 - 14 September 2006
11. ESQ Eksekutif ESQ Leadership Centre 18 - 21 Mei 2006
12. Six Sigma Green Belt Workshop Copis Consulting 16 - 18 Februari 2005
13. Team Building Obet Nusantara 10 - 11 September 2004
14. Pasca Mind Setting Workshop ITTC 16 - 17 Agustus 2002
15. Managing Beliefs and Value Workshop ITTC 18 - 20 Juli 2002
16. Mind Setting Workshop ITTC 04 - 06 Juni 2002
17. Corporate Budgeting & Finance DHN Training Centre 08 - 10 Agustus 2001
18. Effective Coordination PMK 26 Februari - 01 Maret 2001
19. The World Congress on Total Quality Arasy Total Mega Inovatif 20- 22 Januari 2001
20. Lead Auditor Sucofindo 30 Oktober - 03 Nopember 2000
21. Liability Risk Assessment Workshop Servi AU 21 - 23 Juni 2000
22. Reengineering Strategi dan Kunci Sukses Bisnis Andersen Consulting 21 - 23 Desember 1999
23. Komunikasi Efektif dan Hubungan Antar Manusia PMK 29 - 31 Oktober 1999
24. Design Organisasi Organization & Management Consulting 10 - 11 Desember 1998
25. Dinamika Organisasi Pengaruh Lingkungan Bisnis Organization & Management Consulting 29 - 30 Oktober 1998
26. Modal & Danareksa Finec 07 - 13 Agustus 1997
27. Corporate Planning for Growth and Total Expend IKOPIN 28 Agustus - 03 September 1996
28. Leadership and Change Management AIM 22 - 25 November 1995
29. FIN non FIN IPPM 07 - 12 November 1994
30. Assurance Management Systems INTEC UK Ltd 26 - 30 September 1994

Pengalaman Pembicara/Narasumber

No. Acara/Tema Penyelenggara Periode Lokasi dan Peserta
1. Moderator : Pengenalan Kekayaan Intelektual Dalam Membangun Dan Menciptakan Karya Inovasi Kreasi Mahasiswa Dan Produk Umum Universitas Raharja 19 Januai 2023 Tangerang
2. Pembicara : “Get To Know What Entrepreneur Is” Bisnis Logistik Universitas Padjajaran 11 September 2021 Bandung
3. Pembicara : Entreprenurial Opportunite in Logistic During The Pandemic (Seminar Nasional Loji Preneur Bisnis Dan Kewirausahaan Di Bidang Logistik) Universitas Padjajaran 13 Juli 2021 Bandung
4. Menyonsong New Era Paska Pandemi Peluang Dan Tantangan Bisnis Retail (Seminar Nasional Retail Bisnis Manajemen Future OutLook 2020) Universitas Raharja 20 April 2021 Tangerang
5. Tehno Preneur Energi Listrik Alternatif Di Era Industri 4,0 ITENAS 19 Desember 2019 Bandung
6. Kuliah Umum : Rantai Pasok, Logistik dan Sistem Perdagangan UNPAD 21 September 2019 Bandung/Indonesia
7. Peran Sucofindo dalam Memfasilitasi Ekspor Indonesia Melalui Pemenuhan Persyaratan Rantai Pasok Global BSN 25 Juni 2019 Jakarta/Nasional
8. Conference of the States Parties to the Chemical Weapons Convention Organisation for the Prohibition of Chemical Weapons (OPCW) 19 - 21 November 2018 Hague Belanda/Internasional
9. Pembicara : "Indonesia - Pakistan Oil Palm Business Forum Pakistan Edible Oil Conference 20 - 22 Januari 2017 Karachi Pakistan/Internasional
10. Dewan Juri : SNI Award Badan Standar Nasional Agustus - November 2016 Jakarta Indonesia/Nasional
11. Pembicara : Lokakarya Nasional Pengembangan Lembaga Sertifikasi Profesi di Perguruan Tinggi Perguruan Tinggi - APTISI 15 November 2016 Jakarta Indonesia/Nasional
12. Kuliah Umum : Peran Sucofindo Dengan Diberlakukannya Masyarakat Ekonomi ASEAN Universitas Pancasila 15 Juli 2016 Jakarta Indonesia
13. Pembicara : Manajemen dan Tata Kelola Industri Jasa Kementerian Keuangan 27 Februari 2014 Jakarta Indonesia
14. Pembicara : Workshop Identifikasi dan Pengawasan CPO dan Produk Turunannya Bea Cukai 25 - 29 Maret 2013 Pekanbaru Indonesia/Nasional

Contributors

HeruRiza