MANAJEMEN INFORMATIKA

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari

Dunia teknologi informasi merupakan salah satu faktor yang penting dalam era globalisasi. Manajemen Informatika merupakan salah satu jurusan dalam bidang informatika yang menekankan pada pengelolaan suatu manajemen yang profesional dengan menggunakan teknologi komputer yang mutakhir sehingga pada akhirnya dapat memberikan masukan yang berharga pada pihak manajemen untuk mengambil keputusan.Jurusan Manajemen Informatika diharapkan dapat menghasilkan lulusan yang siap kerja, mampu menganalisis,menterjemahkan setiap permasalahan guna menunjang efesiensi kerja di bidang pekerjaan, baik negeri maupun swasta, baik sebagai pemrogram maupun analisis sistem yang handal.

Kata Manajemen berasal dari bahasa Prancis kuno ménagement, yang memiliki arti seni melaksanakan dan mengatur. Manajemen belum memiliki definisi yang mapan dan diterima secara universal. Manajemen informatika adalah pemanfaatan sumber daya secara efektif dibidang informasi untuk mencapai suatu tujuan yang telah ditentukan Manajemen adalah Penggunaan Sumber Daya yang Efektif untuk mencapai Sasaran. Informatika adalah Hal-hal yang berkaitan dengan informasi atau Usaha dibidang Informasi.Jadi Manajemen Informatika adalah Penggunaan Sumber Daya dalam bidang Informasi Untuk mencapai Sasaran.Manajemen informatika adalah pemanfaatan sumber daya secara efektif dibidang informasi untuk mencapai suatu tujuan yang telah ditentukan. Manajemen adalah Penggunaan Sumber Daya yang Efektif untuk mencapai Sasaran..

Dengan pengetahuan terintegrasi antara kemampuan manajemen serta kemampuan mengembangkan sistem informasi yangdi dukung oleh komputer sebagai alat bantunya, lulusan dari Jurusan manajemenInformatika diharapkan dapat menjawab tantangan dalam memasuki era TeknologiInformasi, mampu bersaing secara sehat dalam memasuki dunia kerja yang sangat kompetitif saat ini serta memiliki daya analisis yang kuat sehingga mampumerancang serta mengimplementasikan komputer dalam setiap sistem informasi berbasis komputer CBIS (Computer Based Infomation System), terutama dalam lingkup dunia usaha/bisnis.

Contributors

Imam Prayogi