SI1511483806

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari

 

SISTEM INFORMASI PENILAIAN KINERJA KARYAWAN BERBASIS

WEB PADA PT DAMAI INDAH GOLF TBK


SKRIPSI




Disusun Oleh :

NIM
: 1511483806
NAMA


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI

KONSENTRASI KOMPUTER AKUTANSI

UNIVERSITAS RAHARJA

2020/2021





ABSTRAK

Perkembangan teknologi yang semakin berkembang pesat serta dapat memberikan kemudahan dan kecepatan bagi para penggunanya baik di tingkat instansi pemerintah atau swasta. Kemudahan tersebut membentuk suatu penilaian kinerja karyawan yang sangat dibutuhkan sekarang ini. Penilaian kinerja di sebuah PT Damai Indah Golf Tbk yaitu di BSD masih menggunakan kertas sebagai pengisian penilaian kinerja formulirnya. Untuk proses hasil dari laporan tersebut masih menggunakan Microsoft Excel untuk pengelolaan datanya sehingga akan sangatmemungkinkan terjadi Human Error ketika penginputan sebuah penilaian kinerja yang di lakukan oleh pihak yang terkait. Dengan permasalahan yang ada, maka penulis mengusulkan sistem penilaian kinerja di PT Damai Indah Golf Tbkberbasis website. Menggunakan metode analisis PIECES. Perancangan sistem menggunakan metode analisa berorientasi objek dengan Unified Modeling Language (UML) dan menggunakan MySql sebagai database nya, bahasa pemrogramannya akan digunakan adalah PHP serta framework CodeIgniter 3 dan metode pengujiannya yaitu Black Box Testing. Website dipilih karena popularitasnya di kalangan masyarakat Indonesia sebagai sistem yang mampu meringankan dan mempercepat pekerjaan manusia. Oleh karena itu diperlukannya suatu sistem berbasis website yang dapat membantu dalam penilaian kinerja agar lebih efektif dan efisien.

Kata kunci :Sistem Penilaian Kinerja Karyawan, Karyawan Golf, Penilaian Kinerja Golf


ABSTRACT

The development of technology is growing rapidly and can provide convenience and speed for its users, both at the level of government or private agencies. This convenience forms an employee performance appraisal which is much needed today. Performance appraisal at a PT Damai Indah Golf Tbk, namely in BSD, still uses paper to fill in the performance appraisal form. In order to process the results of the report, Microsoft Excel is still used for data management so that it is very possible for Human Errors to occur when inputting a performance appraisal carried out by related parties. With the existing problems, the authors propose a website-based performance appraisal system at PT Damai Indah Golf Tbk. Using the PIECES analysis method. The system design uses an object-oriented analysis method with Unified Modeling Language (UML) and uses MySql as its database, the programming language that will be used is PHP and the CodeIgniter 3 framework and the testing method is Black Box Testing. The website was chosen because of its popularity among the Indonesian people as a system that is able to lighten and accelerate human work. Therefore we need a website-based system that can assist in performance appraisal to make it more effective and efficient..

Keywords :[Employee Performance Appraisal System, Golf Employee, Golf Performance Appraisal




DAFTAR PUSTAKA


  1. A.S, Rosa., dan Muhammad Shalahuddin. 2016. Rekayasa Perangkat Lunak.Bandung: Informatika.

  2. Agusli, Rachmat, Sutarman dan Suhendri. 2017. Sistem Pakar Identifikasi Tipe Kepribadian Karyawan Menggunakan Metode Certainty Factor. Tangerang:Jurnal SISFOTEK GLOBAL Vol.7 No.1

  3. Al Fatta, Hanif, dkk. 2015. Analisis Pengembangan dan Perancangan Sistem Informasi Akademi Smart Berbasis Cloud Computing pada Sekolah Menengah Umum Negeri (SMUN) di Daerah Istimewa Yogyakarta. Jurnal Telematika Vol.8 No. 2.Agustus.

  4. Aswati, S., & Siagian, Y. (2016). “Model Rapid Application Development Dalam Rancang Bangun Sistem Informasi Pemasaran Rumah (Studi Kasus: Perum Perumnas Cabang Medan)”. Seminar Nasional Sistem Informasi Indonesia, 317–324.

  5. Azizah, Nur, Sri Rahayu dan Nova Adhista. 2017. Perancangan Sistem Informasi Penilaian Kinerja Karyawan SPG Berstatus Kontrak Pada PT Softex Indonesia Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW). Jurnal SENSI. Vol. 3 nomor 2, Agustus 2017.

  6. Hanifah, A. N. (2019). Pengembangan Penilaian Mutu Pegawai untuk Meningkatkan Disiplin dengan Pengambilan Cuti Berbasis Web pada Dana Pensiun Angkasa Pura II. Universitas Raharja.

  7. Iqbal, M Dzulhaq, dkk. 2017. Sistem informasi akademik sekolah berbasis kurikulum 2013. Jurnal Sisfotek Global. ISSN:2088-1762 Vol.1.

  8. Irawan, Muhammad Dedi, Laila Hasni. 2017. Sistem penggajian karyawan pada LKP grace education center. Kisaran Sumatra Utara. Jurnal Teknologi Informasi Vol. 1 No. 2. Desember 2017.

  9. Joni, I. D. M. A. B., & Sandika, I. K. B. (2017). Sistem informasi manajemen sebagai alat pengolahan penelitian dosen. Lontar Komputer: Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi 51-60.

  10. Karim, F. (2017). Pengembangan sistem customer relationship management berbasis web application menggunakan ASP.NET MVC 5 studi kasus divisi marketing NIIT Indonesia.

  11. Kaygusuz, İlhami & Akgemci, Tahir & Yilmaz, Abdullah. (2016). THE IMPACT OF HRIS USAGE ON ORGANIZATIONAL EFFICIENCY AND EMPLOYEE PERFORMANCE: A RESEARCH IN INDUSTRIAL AND BANKING SECTOR IN ANKARA AND ISTANBUL CITIES. International Journal of Business & Management. IV. 14-52. 10.20472/BM.2016.4.4.002 .

  12. Kumpulan Peraturan Menteri Tenaga Kerja Indonesia Tentang K3. (28 April 2017). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan (BAB 10 (Pasal 78 –Pasal 92)). Diakses 26 Juni 2019, dari http://peraturank3.bewaratraining.com/undang-undang-republik-indonesia-nomor-13-tahun-2003-tentang-ketenagakerjaan-bab-9-pasal-78-pasal-92.

  13. Kuswandi, & Aisy, M. N. (2019). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI NILAI SISWA PADA SMK TAMAN SISWA 2 JAKARTA. LENTERA ICIT, 5, 22.

  14. Maimunah, David Ericson Manalu dan Dian Budi Kusuma. 2017. Perancangan prototype visual pada bagian desain sebagai media informasi dan promosi pada PT. Sulindafin. Yogyakarta: STMIK AMIKOM Yogyakarta. Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Multimedia 2017 ISSN: 2302-3808. 37-39.

  15. Maimunah, M., Singgih, S., & Supriyadi, A. (2017). RANCANG BANGUN SISTEM SMS GATEWAY SEBAGAI FASILITAS PERMOHONAN CUTI KARYAWAN. Journal CERITA, 3(1), 36-48. https://doi.org/https://doi.org/10.33050/cerita.v3i1.616.

  16. Muhammad, Muhammad & Oktaviani, Vinnuri. (2019). Perancangan Sistem Informasi Cuti Karyawan Pada PT. Aneka Gas Industri Tbk Pekanbaru. IT JOURNAL RESEARCH AND DEVELOPMENT. 3. 10.25299/itjrd.2019.vol3(2).2260.

  17. Muhammad Masum, Abdul Kadar & Beh, Loo-See & Azad, Md. Abul Kalam & Hoque, K. (2018). Intelligent human resource information system (i-HRIS): A holistic decision support framework for HR excellence. International Arab Journal of Information Technology. 15. 121-130.

  18. Mulyani, Sri. 2016. Analisis dan perancangan sistem informasi. Jakarta: AbdiSistematika.

  19. Nadeak, Berto. Abbas Parulian. Pristiwanto dan Saidi Ramadan Siregar. 2016. Perancangan aplikasi pembelajaran internet dengan menggunakan metode computer based instruction. Medan: STMIK Budi Darma Journal Riset Komputer (JURIKOM). ISSN 2407-389X. Vol. 3, No. 4 : 54.

  20. Nurjamiyah, & Dewi, A. R. (2018). Analisis Informasi Pengolahan Data Nilai Mahasiswa Menggunakan Pieces Pada Prodi Sistem Informasi STTH-Medan. Jurnal Sistem Informasi Vol 2 No 2, 37-46.

  21. Oktaviani, D. (2017). Perancangan sistem informasi administrasi siswa pada SMK Bina Utama Kendal Berbasis Web. Jurnal Mahasiswa, 1 (1).

  22. P. Sunarya, E. Febriyanto, and J. Januarini, “Aplikasi Mobile Absensi Karyawan Dan Pengajuan Cuti Berbasis GPS”, CCIT Journal, vol. 12, no. 2, pp. 241-247, Aug. 2019.

  23. Panugali, A. (2018). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA CUTI KARYAWAN BERBASIS WEB PADA PT AEROFOOD INDONESIA. STMIK Raharja.

  24. Puput Puspito Rini Dkk.2016. Rancangan sistem informasi konversi nilai mahasiswa pindahan dan lanjutan. Tangerang: STMIK Global. Jurnal Sisfotek Global Vol. 6 No 1 [10] (definisi perancangan sistem) (2).

  25. Puteri, Meidyan & Effendi, Hendra. (2018). Implementasi Metode RAD Pada Website Service Guide “Tour Waterfall South Sumatera”. Jurnal Sisfokom (Sistem Informasi dan Komputer). 7. 130. 10.32736/sisfokom.v7i2.570.

  26. Rachman, H. I. (2019). Aplikasi pengolahan data member fitness berbasis web pada New Star Gym.

  27. Saputra, D. D., & Sudarmaji, S. (2017). Permodelan sistem aplikasi pengolahan data pasien pada Rumah Sakit Islam Kota Metro Lampung. MIKROTIK: Jurnal Manajemen Informatika, 7(1).

  28. Saputra, A. S., Jati, B. K., & Utomo, S. F. (2016). Aplikasi analisa masalah mesin motor bebek menggunakan metode backward chaining. SEMNASTEKNOMEDIA ONLINE, 4(1), 3-4.

  29. Shabrina Restu, D. “Perlindungan Terhadap Tenaga Kerja Wanita Mengenai Cuti Haid–Menurut Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan”. JURNAL SPREAD, 6(1).

  30. Supriati, Ruli, Agus Salim Saputra dan Siti Shuhaibatul Islamiah. 2018. Aplikasi sistem pengiriman barang ekspor berbasis web pada PT. Tuntex Garment Indonesia Tangerang guna meningkatkan mutu proses pengiriman ekspor barang. Jurnal Sensi. Vol. 4 nomor 1, Februari 2018.

  31. Sutabri, Tata. 2016. Sistem informasi manajemen (Edisi Revisi). Yogyakarta: CV ANDI OFFSET (Penerbit ANDI).

  32. Tohari, H., Suhasto, R. I. N., & Kumalasari, N. (2020). PURWARUPA SISTEM INFORMASI KEPENASIHATAN AKADEMIK SECARA DARING MENGGUNAKAN MODEL PROTOTYPE. Smart Comp, 9, 58.

  33. Tyoso, Jaluanto Sunu Punjul. 2016. Sistem informasi manajemen. Yogyakarta: Deepublish

  34. Widodo, H. 2016. “Analisis dan Perancangan Sistem Cuti Berbasis Web pada Lilli Pilly Montessori School”. Skripsi, Sistem Informasi.


Contributors

Admin, Ana adiyani