SI1311474581: Perbedaan revisi

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari
[revisi tidak terperiksa][revisi tidak terperiksa]
(Perumusan Masalah)
(Pengumpulan Data)
Baris 745: Baris 745:
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Adapun metode yang digunakandalampengumpulan data adalah, sebagaiberikut :
 
<div style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify;text-indent: 0.5in"><p style="line-height: 2">Adapun metode yang digunakandalampengumpulan data adalah, sebagaiberikut :
 
</p></div>
 
</p></div>
</ol>
+
<ol>
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2">MetodePengamatanLangsung (Observation)
 
<li style="font-size: 12pt;font-family: 'times new roman';text-align: justify"><p style="line-height: 2">MetodePengamatanLangsung (Observation)
 
</p></li>
 
</p></li>

Revisi per 31 Januari 2017 15.01

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN

BERBASIS WEB DI SMK SIERE CENDEKIA,

KOTA TANGERANG


SKRIPSI


Logo stmik raharja.jpg


Disusun Oleh :

NIM
: 1311474581
NAMA


JURUSAN SISTEM INFORMASI

KONSENTRASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

STMIK RAHARJA

TANGERANG

2016/2017

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA

 

LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN

BERBASIS WEB DI SMK SIERE CENDEKIA,

KOTA TANGERANG

SKRIPSI

Disusun Oleh :

NIM
:1311474581
Nama
Jenjang Studi
: Strata Satu
Jurusan
:Sistem Informasi
Konsentrasi
:Sistem Informasi Manajemen

 

 

Disahkan Oleh :

Tangerang, 19 Januari 2017

Ketua
       
Kepala Jurusan
STMIK RAHARJA
       
Jurusan Sistem Informasi
           
           
           
           
(Ir. Untung Rahardja, M.T.I)
       
(Nur Azizah, M.Akt, M.Kom)
NIP : 000594
       
NIP : 078010

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA

 

LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN

BERBASIS WEB DI SMK SIERE CENDEKIA,

KOTA TANGERANG

Dibuat Oleh :

NIM
:1311474581
Nama

 

Telah disetujui untuk dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian Komprehensif

Jurusan Sistem Informasi

Konsentrasi Sistem Informasi Manajemen

Tahun Akademik 2016 / 2017

Disetujui Oleh :

Tangerang, 19 Januari 2017

Pembimbing I
   
Pembimbing II
       
       
       
       
(Aris Martono, S.Kom.,M.M.S.I)
   
(Al Husain, M.Kom)
NID :08197
   
NID :13002

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA

LEMBAR PERSETUJUAN DEWAN PENGUJI

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN

BERBASIS WEB DI SMK SIERE CENDEKIA,

KOTA TANGERANG

Dibuat Oleh :

NIM
:1311474581
Nama

Disetujui setelah berhasil dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian

Komprehensif

Jurusan Sistem Informasi

Konsentrasi Sistem Informasi Manajemen

Tahun Akademik 2016/2017

Disetujui Penguji :

Tangerang, Januari 2017

Ketua Penguji
 
Penguji I
 
Penguji II
         
         
         
         
(_______________)
 
(_______________)
 
(_______________)
NID :
 
NID :
 
NID :

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA

 

LEMBAR KEASLIAN SKRIPSI

Yang bertanda tangan dibawah ini,

NIM
:1311474581
Nama
Jurusan
: Sistem Informasi
Konsentrasi
: Sistem Informasi Manajemen

 

 

Menyatakan bahwa Laporan Skripsi ini dari awal sampai akhir merupakan karya tulis saya sendiri dan bukan merupakan tiruan, salinan, atau duplikasi dari Laporan Skripsi yang telah dipergunakan untuk memenuhi persyaratan mengambil Skripsi guna mendapatkan gelar Sarjana Komputer di lingkungan Perguruan Tinggi Raharja maupun Perguruan Tinggi lain, serta belum pernah dipublikasikan sebelumnya.

Pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan rasa tanggung jawab serta bersedia menerima sanksi jika ternyata pernyataan di atas tidak benar.

Tangerang, 19 Januari 2017

 
 
 
 
 
NIM : 1311474581

 

)*Tandatangan dibubuhi materai 6.000;



ABSTRAKSI


Perpustakaan SMK SIERE CENDEKIA Tangerang Fasilitas Perpustakaan sudah layak di katakan baik namun sistem yang berjalan saat ini melatar belakangi adanya penelitian ini sebab sistem yang berjalan saat ini sulit untuk mendapatkan informasi tersebut dan membutuhkan waktu lama untuk mendapatkannya karena masih menggunakan buku besar. Dari sistem yang berjalan saat ini mempermudah siswa yang ingin meminjam buku di perpustakaan SMK SIERE CENDEKIA Tangerang. Maka dari itu sistem berbasis komputer yang dikembangkan mampu membuat siswa mudah untuk meminjam dan mendata seluruh kebutuhan yang dibutuhkan perpustakaan SMK SIERE CENDEKIA Tangerang.metode pengembangan sistem dalam penelitian ini yaitu dengan menggunakan metode SDLC (System Development Life Cycle). Metode pengujian yang di gunakan dalam penelitian ini yaitu Blackbox Testing . Blackbox Testing adalah metode uji coba yang memfokuskan pada keperluan software agar meminimalisir terjadinya kesalahan pada saat pendataan.

Kata Kunci : Pendataan Peminjaman, Pengembalian, Perpustakaan , SMK SIERE CENDEKIA Tangerang, Sistem Informasi Perpustakaan berbasis Web


ABSTRACT


SMK SIERE CENDEKIA Tangerang library scholarly library facilities is fasible in to say good. But the current system is the background to this study because the current system is difficult to obtain such information and take a long time to get it because they use great. From book system running is currently very difficult for students who wish to borrow books at the library SMK SIERE CENDEKIA Tangerang then scholars of the web based system that was developed was able to make students easy to borrow and lists all of the needs that needed library SMK SIERE CENDEKIA Tangerang scholars. System development methods in the research is by using (system development life cycle). The test method used in this study is blackbox testing. Blackbox testing is a testing method that focuses on the needs of software in order to minimaze the occurrence of errors during data collection.

Keywords : data collection, borrowing, repayment,libraries, scholars SIERE CENDEKIA Tangerang web-based library information system.


KATA PENGANTAR

Puji syukur Alhamdulilah Saya Penjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah Nya. sehingga saya dapat menyelesaikan penyusunan laporan Tugas Akhir dengan judul Perancangan Sistem Informasi Persediaan Bahan Baku PT. Victori Chingluh Indonesia. .

Puji syukur alhamdulillah, penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan seribu jalan, sejuta langkah serta melimpahkan segala rahmat dan karunia-Nya, sehingga laporan Skripsi Penulis dapat berjalan dengan baik dan selesai dengan semestinya.

Hati kecil ini pun menyadari bahwa tanpa bimbingan dan dorongan dari semua pihak penyusunan laporan skripsi ini tidak akan berjalan sesuai dengan yang diharapkan. Oleh karena itu pada kesempatan yang singkat ini, izinkanlah penulis menyampaikan selaksa pujian dan terimakasih kepada :

  1. BapakIr.Untung Raharja, M.T.I. Selaku ketua STMIK Raharja.
  2. BapakSugeng Santoso, M.Kom. Selaku pembantu ketua I(Puket) STMIK Raharja.
  3. Ibu Azizah, M.Akt.,M.Kom. Selaku kepala Jurusan Sistem Informasi
  4. Bapak Aris Martono, S.Kom.,M.M.S.IselakuDosenPembimbingI.
  5. Al Husain, M.Kom., selaku Dosen Pembimbing II.
  6. BapakIsa Darmawan, selaku Stakeholder di SMK SIERE CENDEKIA.
  7. Seluruh dosen, karyawan dan staff Perguruan Tinggi Raharja yang telah memberikan pelayanan dan fasilitas demi kelancaran penulisan laporan.
  8. Ayah & Ibu, Kakak-kakak, Adik dan saudara keluarga yang telah memberikan doa serta dukungannya, atas semua kepercayaan yang diberikan untuk keberhasilan kepada penulis.
  9. Kepada kekasih hati calon isteri tercinta yang selalu memotivasi dan mendoakan penulis.
  10. Untuk sahabat dan teman-teman seperjuangan di Perguruan Tinggi Raharja,
  11. Serta semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu persatu, yang telah banyak membantu, sehingga penulisan Laporan Skripsi ini dapat terwujud.
  12. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan Laporan skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu kritik dan saran yang membangun, penulis harapkan sebagai pemicu untuk dapat berkarya lebih baik lagi. Semoga Laporan Skripsi ini bermanfaat bagi pembaca dan dapat menjadi bahan acuan yang bermanfaat dikemudian hari.


    Tangerang, 19 Januari 2017
    Ani Purwanita
    1311474581


    DAFTAR SIMBOL

    SIMBOL USE CASE DIAGRAM


    SIMBOL SEQUENCE DIAGRAM


    SIMBOL ACTIVITY DIAGRAM


    DAFTAR TABEL

    Tabel 2.1 Simbol-simbol Use Case

    Tabel2.2 Simbol-simbol Class Diagram

    Tabel2.3 IndikatorRelation Class Diagram

    Tabel2.4 Sequence Diagram

    Tabel2.5 SimbolActivity Diagram

    Tabel 3.1Tabel Penduduk Berdasarkan RW

    Tabel 3.2Tabel Fomasi Kepegawaian Kelurahan Alam Jaya

    Tabel 3.3Tabel Tinggat Pendidikan Aparatur Kelurahan

    Tabel 3.4Tabel Definisi Aktor Sistem Berjalan

    Tabel 3.5 Tabel Elisitasi Tahap I

    Tabel 3.6 Tabel Elisitasi II

    Tabel 3.7 Tabel Elisitasi III

    Tabel 3.8 Tabel Final Draf Elisitasi

    Tabel 3.9 Tabel Definisi Aktor Sistem Usulan

    Tabel 3.10 Tabel Deskripsi Use Case Usulan

    Tabel 3.11 Tabel Provinsi

    Tabel 3.12 Tabel Kota / Kabupaten

    Tabel 3.13 Tabel Kecamatan

    Tabel 3.14 Tabel Kelurahan

    Tabel 3.15 Tabel Desa

    Tabel 3.16 Tabel Penduduk

    Tabel 3.17 Tabel Data Validasi

    Tabel 3.18 Tabel Akun

    Tabel 3.19 Tabel Data Level

    Tabel 3.20 Tabel Pengujian Black Box

    Tabel 3.21 Tabel Jadwal Penelitian

    Tabel 3.22 Tabel Estimasi Biaya


    DAFTAR GAMBAR

    Gambar 2.1 Siklus Informasi

    Gambar 2.2 Diagram Use Case

    Gambar 2.3 Model Waterfall

    Gambar 2.4 Kerangka Kerja Teoritis

    Gambar 3.1 Struktur Organisasi Kelurahan Alam Jaya Tangerang

    Gambar 3.2 Peta Administrasi Kecamatan Jatiuwung

    Gambar 3.3 Use Case Sistem Yang Berjalan

    Gambar 3.4 Activity Diagrammencatat data Keluarga miskin

    Gambar 3.5. Squence Sistem Yang Berjalan

    Gambar 3.6Use Case Diagram Sistem Yang Diusulkan

    Gambar 3.7Activity Diagram Log in

    Gambar 3.8Activity Diagram Input Warga Miskin

    Gambar 3.9Activity Diagram Input Data User

    Gambar 3.10Activity Diagram Kondisi Rumah

    Gambar 3.11Activity Diagram Input Data Penghasilan

    Gambar 3.12Activity Diagram Laporan Keluarga Miskin

    Gambar 3.13Sequence Diagram Log In

    Gambar 3.14Sequence Diagram User

    Gambar 3.15Sequence Diagram Input Keluarga Miskin

    Gambar 3.16Sequence Diagram Input Kondisi Rumah

    Gambar 3.17Sequence Diagram Input Penghasilan

    Gambar 3.18Sequence Diagram Laporan Keluarga Miskin

    Gambar 3.19Class Diagram Sistem Usulan

    Gambar 3.20 Rancangan Prototype Log In

    Gambar 3.21 Rancangan Prototype Home

    Gambar 3.22 Rancangan Prototype Fom Input Data

    Gambar 3.23 Tampilan Menu Log In Sistem Usulan

    Gambar 3.24 Tampilan Halama Utama Sistem

    Gambar 3.25 Tampilan Menu Penduduk

    Gambar 3.26 Tampilan Input Keluarga Miskin

    Gambar 3.27 Tampilan Kelola Data Petugas

    Gambar 3.28 Tampilan Simpan Laporan


    BAB I

    PENDAHULUAN


    Latar Belakang

    Pada perkembangan saat ini pendidikan adalah kunci dari masa depan. Perpustakaan yang kini ada di SMK SIERE CENDEKIA Tangerang ini sangat bermanfaat, karena sangat membantu para siswa dalam aktivitas pendidikan. Dengan ada nya perpustakaan yang berada di dalam ruang lingkup sekolah para siswa dapat mencari bahan pembelajaran yang dibutuhkan para siswa dan siswi di SMK SIERE CENDEKIA Tangerang untuk dapat menambah wawasan. Perpustakaaan yang merupakan wadah untuk sarana penyampaian informasi yang tepat, serta mempunyai peranan yang sangat penting untuk menambah ilmu pengetahuan. Buku-buku yang ada diperpustakaan jumlahnya cukup banyak biasanya akan dimanfaatkan siswa untuk dibaca selain itu apabila siswa tersebut belum selesai membaca maka siswa tersebut dengan menggunakan kartu anggota untuk bisa membawa pulang buku dengan meminjam.

    Pada SMK SIERE CENDEKIA Tangerang Fasilitas Perpustakaan masih sangat sederhana dan manual belum menggunakan sistem yang terkomputerisasi. Buku-buku yang ada diperpuistakaan SMK SIERE CENDEKIA Tangerang cukup banyak dengan berbagai macam judul buku. Yaitu: buku Ilmu Kesehatan MasyarakatKelas XII (4), Ilmu Kesehatan Masyarakat Kelas XI (5), Ilmu Kesehatan Masyarakat Kelas X (3), Ilmu Resep Kelas XII (3 buku), Ilmu Resep Kelas XI (5), Manajemen Farmasi Kelas XII (2), Keselamatan Kesehatan Kelas X (3), Alat Kesehatan Kelas XII (3), Tata Cara Pemberian Obat Kelas XII (1), Keterampilan Kebutuhan Dasar Manusia 1 Kelas XI (2), Keterampilan Kebutuhan Dasar Manusia 2 Kelas XII (3), Laboratorium Dasar Kesehatan Kelas X (1), Ilmu Penyekit Dan Penunjang Medis 1 Patologi 1 Kelas XI (3), Ilmu Penyakit Dan Penunjang Medis 2 Patologi 2 Kelas XII (3), Undang-Undang Kesehatan Kelas XII (3), Undang-undang Kesehatan Kelas X (3), Tumbuh Kembang Kelas XII (3), Tumbuh Kembang Kelas XI (2), Kesehatan Reproduksi 1 (2), Kesehatan Reproduksi 2 (2), Komunikasi Keperawatan Kelas XII (2), Ilmu Keperawatan Kelas XI (2), Administrasi dan Dokumen Keperawatan (2), Modu Pembuatan Sediaan obat Sesuai Resep Dokter (1), PKN Kelas XI (1), Kimia Kelas X (6), Kimia Kelas XI (10), Kimia Kelas XII (10), Ilmu Resep Vol. 2 (1), Farmakognasi Kelas XI (8), Fisika Kelas X (5), Kelas XI (7), Fisika Kelas XII (7), Penjas Kelas X (13), Penjas Kelas XI (6), Penjas Kelas XII (8), Kewirausahaan Kelas X (1), Kewirausahaan Kelas XI (2), Kewirausahaan Semua Program Keahlian Tingkat 2 Jilid 2 (1), Kewirausahaan Semua Program Keahlian Tingkat 3 jilid 3 (4), Kewirausahaan Kelas XII (3), Akuntansi Kelas XI (1), Akuntansi Jilid 2 (1), Akuntansi Jilid 3 (1), Prakarya dan Kewirausahaan Kelas X (5), Prakarya dan Kewirausahaan Kelas XI (5), Pedoman Supervisi Keterlaksanaan (3), Pedoman Implementasi Kurikulum Memuat Lokal Seni Budaya Banten (3), Pedoman S

    upervisi Kurikulum Muatan Lokal Seni Budaya Banten (1), Pendidikan Karakter (105), ATLAS (2), K3LH dan Ilmu Kesehatan Masyara kat (2), Penyekit Tropis Perioden Juli-Desember 2013 (1), Mikribiologi 2 (1), Imunologi dan Virologi Periode Juli-Desember 2013 (1), Kamus Pintar Fisika Periode Juli-Desember (1), Kamus Lengkap Kimia (1), Jiwa Kekuatan dan Penyakitnya (1), Etika Keperawatan (2), Dokumentasi Keperawatan (1), Kamus Lengkap Periode Juli-Desember (1), Komunikasi Intra Personal dan Interpersonal (1), Diet Sehat Diabetes Sesuai Gol Darah (1), Terapi Makanan Suplemen (1), Anatomi dan Fisologi untuk ParaMedis Periode Juli-Desember 2013 (1), ISO Indonesia Vol.46 (1), ISO Indonesia Vol.48 (2), ISO Indonesia Undang-undang Kesehatan (7), Mikrobiologi Periode Juli-Desember 2013 (1), Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) dan Lingkungan Hidup Kelas X (1), Himpunan Peraturan Perundang-undangan Bidang Kesehatan khusus Farmasi (1), ParaSitologi Kedokteran Edisi 4 (1), Mikrobiologi Kedokteran periode Juli-desember 2013 (1), Katalog Buku Umum 2009 (1), Anatomi dan Fisikologi periode juli-desember 2013 (1), Fundamental Keperawatan Vol.1 Edisi 4 periode Juli-desember (1), Bank Soal dan Simulasi TOEFL periode juli-desember 2013 (1), Fundamental Keperawatan Vol.2 Edisi 4 Periode Juli-Desember 2013 (1), English in Proffesional Jobs Situations Developing Compentencies and English (4), Prindip Keseimbangan Nutrisi dan Cairan (3), Panduan Praktikum Kebutuhan Dasar Manusia (5), Kebutuhan Dasar Manusia Jilid 2 (2), Kebutuhan Dasar Manusia Jilid 3 (2), Kebutuhan Dasar Manusia Jilid 4 (2), Dasar-dasar Dokumentasi Keperawatan (3),Promosi Kesehatan (1), Ilmu Meracik Obat (1), Apotek Hidup (1), Dokumentasi Ramuan EtnomedicianObat asli Indonesia (1), Buletin Penelitian Tanaman Oabat dan Rempah (2), Pengendalian Helopeltis Secara Terpadu Tanaman Perkebunan (1), Warta Balitro Inovasi tanaman rempah dan Obat (2), Varietas Unggu Mentha (Mentha Arvenis) Budidaya Pasca Panen (1), Petunjuk Teknis Pemeliharaan pembenihan Tanaman cengkeh SY2YGIUM ORO MATICUNI (1), Jurus Jitu Menguasai B.inggris confosesion (1), Pocketbook Kimia SMA kelas 1,2,3 (1), Kamus Keperawatan Untuk SM K Kesehatan (6), 50 games Inovatif (1), akan Sehat Hidup Sehat (1), Nutrition and Food (1), MIMS edisi b.Indonesia (1), Sejarah Peradaban Islam (1), Panduan Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru (1), Fisika (1), B.indonesia Kelas XII semester 1 (2), B.Indonesia Kelas X (3), B.Inggris Keas XI semester 1 (2), PPKN Kelas XI Semester 1 (3), PPKN Kelas X Semester 2 (28), Seni Budaya Kelas XI Semester 1 (2), sejarah Indonesia Kelas XI Semester 1 (2), Prakarya dan kewirausahaan kelas X semester 2 (2), Prakarya dan Kewirausahaan Kelas XI Semester 1 (3), Penjaskes Kelas XI semester 1 (2), Pesona Wisata Sulawesi Selatan (1).Dengan banyaknya buku yang ada, kebutuhan sistem yang baik dan cepat mulai dibutuhkan di Perpustakaan tersebut, di karenakan pengolahan data peminjaman buku menjadi kendala untuk Perpustakaan SMK SIERE CENDEKIA Tangerang. Pihak manajemen Perpustakaan SMK SIERE CENDEKIA Tangerang membutuhkan sistem informasi perpustakaan yang terkomputerisasi agar kegiatan perpustakaan sekolah dapat berjalan dengan mudah,cepat dan akurat, seperti jumlah yang tersedia, informasi jenis buku yang sering dipinjam atau dibaca siswa, dan informasi buku yang tidak dikembalikan atau hilang. Dengan sistem yang masih manual saat ini sulit untuk mendapatkan informasi tersebut dan membutuhkan waktu lama untuk mendapatkannya.

    Oleh, karena itu Sisteminformasi peminjaman buku yang menggunakan sistem teknologi komputer merupakansalahsatuupayauntukmembantukelancaran dalam pendataan keluar masuknya buku sehingga mempermudah pegawaidan data yang di dapatlebihtepatdanakurat, makadalampenulisanSKRIPSI inipenelitimemilihjudul “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAANBERBASIS WEB DI SMK SIERE CENDEKIA TANGERANG”.

    Perumusan Masalah

    Sistem pendataan peminjaman buku pada perpustakaan SMK SIERE CENDEKIA Tangerang masih menggunakan cara manual sehingga seringter jadi kesalahan pada waktu pendataan berakibat memperlambat proses kerja pegawai. Seiring perkembangan teknologi yang semakin pesat dan maju, dengan adanya sistem absensi yang sudah terkomputerisasi tentu akan dapat lebih memudahkan pegawai dan mengurangi waktu yang digunakan untuk pendataan buku.

    Berdasarkan latar belakang yang telah di jelaskan, makasaya merumuskan beberapa masalah sebagai berikut :

    1. Bagaimanasistempendataan buku yang sedang berjalan di Perpustakaan SMK SIERE CENDEKIA Tangerang pada saat ini?

    2. Bagaimana menganalisa sistem perpustakaan di SMK SIERE CENDEKIA Tangerang?

    3. Bagaimana merancang dan mengimplementasikan sistem tersebut?

    Tujuan Penelitian

    Adapun tujuan penulisan yang ingin penulis kemukakan dalam Perancangan sistem informasi pendataan peminjaman buku untuk meningkatkan kunjungan pada Perpustakaan SMK SIERE CENDEKIA Tangerang adalah :

    1. Untuk mengetahui sistempendataan buku yang sedangberjalan di PerpustakaanSMK SIERE CENDEKIA Tangerangpadasaatini.

    2. Untuk mengetahui sistem yang berjalan saat ini sudah mampu memonitoring data peminjaman buku dan minat membaca pada siswa di perpustakaan SMK SIERE CENDEKIA Tangerang.

    3. Untuk mengetahui sistem yang berjalan saat ini sudah mampu menghasilkan laporan yang tepat dan akurat.

    Manfaat Penelitian

    Adapun manfaat penulisan yang ingin dicapai oleh penulis antara lain adalah :

    1. Memberikan solusi sistem yang mampu memudahkan siswa untuk meminjam dan mengembalikan buku di perpustakaan SMK SIERE CENDEKIA Tangerang.

    2. Memberikan solusi sistempendataan buku pada PerpustakaanSMK SIERE CENDEKIA Tangerangyang terkomputerisasi.

    3. Memberikan solusi sistem yang mampu menghasilkan laporan secara tepat dan akurat.

    Ruang Lingkup

    Agar dalampembahasanlebihterarahdanberjalandenganlancar makadiperlukanruanglingkuppenelitian.Ruanglingkuppenelitianhanya di batasipadapendataan data buku, dimulai dari proses pendataan buku, proses pendaftaranmasuk menjadi anggota perpus, proses pendataan peminjam, proses pendataan kembalinya buku, proses pendataan peminjam buku untuk dijadikan laporan pendataan buku, laporan peminjaman buku, dan laporan pengembalian buku.

    Metodologi Penelitian

    Untuk mendapatkan data yang diperlukandalampenulisanlaporanSKRIPSI, penelitimenggunakanbeberapametode yang digunakan, adapunmetode yang digunakanadalahsebagaiberikut :

    Pengumpulan Data

    Adapun metode yang digunakandalampengumpulan data adalah, sebagaiberikut :

    1. MetodePengamatanLangsung (Observation)

    2. Penelitiini dilakukan dengan cara pengamatanlangsung di Perpustakaan SMK SIERE CENDEKIA yang terletak di Jl. Danau Batur Raya, Bencongan, Kelapa Dua, No. 62, (15810) Tangerang, Banten, yang difungsikan untuk kegiatan membaca dan pinjam meminjam buku siswa-siswi SMK SIERE CENDEKIA Tangerang mulai dari jam 08.00-12.00 dan terdapat 2 staff perpustakaan yang membantu siswa siswi untuk melakukan aktifitas baca dan meminjam.

    3. MetodeWawancara (Interview)

    4. Penilitiini dilakukan dengansesitanyajawabkepadapihakPerpustakaan SMK SIERE CENDEKIA Tangerang yang diwakilkan oleh bapak Isa Darmawan yang menjabat sebagai Wakil Kepala Sekolah.

    5. StudiPustaka(Library Pustaka)

    6. Peneliti inidilakukan dengan carapenelitiandan mempelajari buku-buku atau literature review yang berhubungandenganpenelitiandariberbagaisumber yang tertulis.

    MetodeAnalisaSistem

    Pada penelitian ini digunakan teknik analisis berupa pendekatan Object Oriented Analysis (OOA) atau yang disebut juga dengan analisis berorientasi obyek dengan UML. Proses analisis ini dilakukan dengan menggunakan hasil tahapan pengumplan data dengan wawancara, observasi, dan studi pustaka untuk mendapatkan spesifikasi kebutuhan sistem yang akan dikembangkan.

    Pada proses analisis, teknik analisis yang dilakukan adalah :

    1. Analisis Pengguna.

    2. Dilakukan analisis terhadap user-user yang akan menggunakan aplikasi dan juga fungsi-fungsi apa saja yang bisa didapatkan oleh masing– masing user.

    3. Analisis kebutuhan Fungsional, non fungsional dan pengguna

    4. Pemodelan kebutuhan fungsional untuk menggambarkan fungsi sistem dan pengguna yang terlibat serta fungsi-fungsi apa saja yang bisa didapatkan oleh masing-masing pengguna dimodelkan dengan Use Case Diagram.

    5. Analisis perilaku sistem.

    6. Pada tahapan ini, dilakukan analisis perilaku sistem yang dikembangkan dan dimodelkan dengan Activity Diagram dan Sequence Diagram. Activity Diagram untuk memodelkan proses use case yang berjalan di dalamsistem, sedangkan sequence diagram untuk memodelkan pengiriman pesan (message) antar object dan kronologinya.

    7. Analisis sistem berjalan saat ini.

    8. Pada tahapan ini, penulis menganalisa dan menelaah sejauh mana sistem yang sedang berjalan diperpustakaan SMK SIERE CENDEKIA Tangerang, apakah sudah berjalan efesien atau masih ditemukan banyak kendala.

    Metode Perancangan Sistem

    Metode perancaangan system yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode SDLC (System Development Life Cycle) dengantahapan sebagai berikut:

    A. Perencanaan (Planning)

    Tahap perencanaan adalah tahap awal pengembangan sistem yang mendefinisikan perkiraan kebutuhan – kebutuhan sumber daya, seperti  : perangkat fisik, metode dan anggaran yang sifatnya masih umum. Dalam tahap ini juga dilakukan langkah – langkah berupa: mendefinisikan masalah, menentukan tujuan sistem, mengidentifikasi kendala – kendala system dan membuat studikelayakan.

    B. Analisis (Analysis)

    Tahap analisis merupakan tahap penelitian atas sistem yang berjalan dengan tujuan untuk merancang sistem yang baru dengan menggunakan tools atau alat bantu UML (Unified Modeling Language) dengan software visual paradigm yaitu sebuah bahasa yang berdasarkan grafik atau gambar, menvisualisasikan, menspesifikasikan, membangun dan pendokumentasian dari sebuah system pengembangan piranti lunak berbasis “OO”(Object Orientied) melaluitahap : Use Case Diagram, Sequence Diagram, dan Activity Diagram yang dilakukan melalui 4 (empat) tahap, yaitu: (1) Survey terhadap sistem yang berjalan, (2) Analisaterhadaptemuansurvey, (3) Identifikasi kebutuhan informasi dengan menggunakan alat bantu elisitasi melalui 4 (empat) tahapan, yaitu tahap 1 (satu) mencakup semua kebutuhan sistem, tahap 2 (dua) melakukan pengelompokkan kebutuhan den ganmetode MDI (Mandatory, Desirable, Inessential) selanjutnya tahap 3 (tiga) dengan TOE (Technical, Operational dan Economic) serta tahap final, (4) Identifikasi persyaratan sistem. Hasil analisa kemudian dibuat laporan untuk masukan dalam perancangan sistem yang diusulkan.

    C. Analisis (Analysis)

    Tahap Designya itu tahap dalam menentukan proses data yang diperlukan oleh system baru dengan tujuan memenuhi kebutuhan user dengan alat bantu UML dengan software visual paradigm Use Case Diagram, Class Diagram, Sequence Diagram, Statec hart Diagram dan Activity Diagram. Proses design akan menerjemahkan syarat kebutuhan kesebuah perancangan perangkat lunak yang dapat diperkirakan sebelum dibuat coding.

    D. Implementasi (Implementation)

    Tahap implementasi adalah tahap dimana rancangan sistem yang dibentuk menjadi suatu kode (program) yang siap untuk dioperasikan. Langkah – langkahnya yaitu : menyiapkan fasilitas fisik dan personil, dan melakukan simulasi.

    E. Pemeliharaan (Maintenance)

    Setelah melakukan implementasi terhadap system baru, tahap berikutnya yang perludilakukan adalah pemakaian atau penggunaan, audit sistem, penjagaan, perbaikan dan pengembangan sistem.

    MetodePengujian

    Dalam skripsi ini metode pengujian yang digunakanya itu Black Box Testing.Black Box Testing adalah metode ujicoba yang memfokuskan pada keperluan software. Karena itu ujicoba Black Box memungkinkan pengembangan software untuk membuat himpunan kondisi input yang akan melatih seluruh syarat - syarat fungsional suatu program. Metode pengujian Black Box berusaha untuk menemukan kesalahan dalam beberapa katagori, diantaranya: fungsi - fungsi yang salah atau hilang, kesalahan dalam struktur data atau akses data base eksternal ,kesalahan performa, kesalahan inisialisasi, dan terminasi.



    Sistematika Penulisan

    <p style="line-height: 2">Untuk memahami lebih jelas laporan SKRIPSI ini, maka peneliti mengelompokkan materi laporan ini menjadi beberapa sub bab den gansi stematika penyampaiannya adalah sebagai berikut : </p>
    <p style="line-height: 2">BAB I PENDAHULUAN </p>
    <p style="line-height: 2">Dalam bab ini diuraikan tentang latar belakang, perumusan masalah, tujuan dan manfaat penelitian, ruanglingkup metodologi penelitian dan sistematika penulisan. </p>
    <p style="line-height: 2">BAB II LANDASAN TEORI </p>
    <p style="line-height: 2">Dalam bab ini diuraikan tentang teori-teori yang berkaitan dengan sistem, definisi sistem, konsep dasar informasi, konsep dasar sistem informasi, konsep system informasi, konsep dasar organisasi sistem, dan definisi - definisi yang berkaitan dengansistem keperpustakaan serta definisi pendukung lain seperti UML (Unified Modelling Language)danLiterature Review. </p>
    <p style="line-height: 2">BAB IIIANALISA SISTEM YANG BERJALAN </p>
    <p style="line-height: 2">Bab ini berisikan tentang gambaran dan sejarah singkat SMK SIERE CENDEKIA Tangerang, struktur organisasi, Tugas dan Tanggung Jawab, tatacara laksana sistem yang berjalan, analisa sistem yang berjalan, konfogurasidanelisitasi. </p>
    <p style="line-height: 2">BAB IV RANCANGANSISTEM YANG DIUSULKAN

    </p></li>

    <p style="line-height: 2">Bab ini menjelaskan rancangan sistem usulan, rancangan basis data, rancangan program, rancangan proses, rancangan prototype, konfigurasi sistem usulan, testing, evaluasi, implementasi dan estimasi biaya. </p>
    <p style="line-height: 2">BAB V PENUTUP DAN KESIMPULAN </p>
    <p style="line-height: 2">Bab ini berisi kesimpulan dan saran yang berkaitan dengan analisa dan optimalisasi sistem berdasarkan yang telah diuraikan pada bab-bab sebelumnya. </p>
    <p style="line-height: 2">DAFTAR PUSTAKA
    <p style="line-height: 2">LAMPIRAN </p>