SI1431482277: Perbedaan revisi

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari
[revisi tidak terperiksa][revisi tidak terperiksa]
(BAB I)
(BAB II)
Baris 495: Baris 495:
 
=<div style="font-family: 'times new roman'; text-align: center">'''BAB II'''</div>=
 
=<div style="font-family: 'times new roman'; text-align: center">'''BAB II'''</div>=
 
<div style="font-size: 14pt;font-family: 'times new roman'; text-align: center">'''LANDASAN TEORI'''</div>
 
<div style="font-size: 14pt;font-family: 'times new roman'; text-align: center">'''LANDASAN TEORI'''</div>
 +
 
==Teori Umum==
 
==Teori Umum==
 
===Konsep Dasar Sistem===
 
===Konsep Dasar Sistem===
 
{{pagebreak}}
 

Revisi per 16 Februari 2018 03.24

PERANCANGAN SISTEM MONITORING DAN KONTROL

RUANG SERVER BERBASIS IOT DENGAN SMS GATEWAY

PADA PT. INTEGRASI SOLUSI PRIMA


Logo stmik raharja.jpg


Disusun Oleh :

NIM
: 1431482277
NAMA


KONSENTRASI COMPUTER SYSTEM

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

TANGERANG

2017/2018



SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA


LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI

PERANCANGAN SISTEM MONITORING DAN KONTROL

RUANG SERVER BERBASIS IOT DENGAN SMS GATEWAY

PADA PT. INTEGRASI SOLUSI PRIMA

Disusun Oleh :

NIM
: 1431482277
Nama
Jenjang Studi
: Strata Satu
Jurusan
Konsentrasi

 

 

Disahkan Oleh :

Tangerang, Agustus 2017

Ketua
       
Kepala Jurusan
STMIK RAHARJA
       
           
           
           
           
(Ir. Untung Rahardja, M.T.I)
       
NIP : 000594
       
NIP : 079010


SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA

LEMBAR PERSETUJUAN DEWAN PENGUJI

PERANCANGAN SISTEM MONITORING DAN KONTROL

RUANG SERVER BERBASIS IOT DENGAN SMS GATEWAY

PADA PT. INTEGRASI SOLUSI PRIMA

Dibuat Oleh :

NIM
: 1431482277
Nama

Disetujui setelah berhasil dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian

Komprehensif

Jurusan Sistem Komputer

Computer System

Tahun Akademik 2017/2018

Disetujui Penguji :

Tangerang, .... 2018

Ketua Penguji
 
Penguji I
 
Penguji II
         
         
         
         
(_______________)
 
(_______________)
 
(_______________)
NID :
 
NID :
 
NID :

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA

 

LEMBAR KEASLIAN SKRIPSI

PERANCANGAN SISTEM MONITORING DAN KONTROL '

RUANG SERVER BERBASIS IOT DAN SMS GATEWAY

PADA PT. INTEGRASI SOLUSI PRIMA'

Disusun Oleh :

NIM
: 1431482277
Nama
Jenjang Studi
: Strata Satu
Jurusan
: Sistem Komputer
Konsentrasi
: Computer System

 

 

Menyatakan bahwa Skripsi ini merupakan karya tulis saya sendiri dan bukan merupakan tiruan, salinan, atau duplikat dari Skripsi yang telah dipergunakan untuk mendapat gelar Sarjana Komputer baik di lingkungan Perguruan Tinggi Raharja maupun di Perguruan Tinggi lain, serta belum pernah dipublikasikan.

Pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan rasa tanggung jawab, serta bersedia menerima sanksi jika pernyataan di atas tidak benar.

Tangerang, ..... 2018

 
 
 
 
 
NIM : 1431482277

 

)*Tandatangan dibubuhi materai 6.000;


ABSTRAKSI

Seiring berkembangnya kesadaran akan teknologi informasi, perangkat server menjadi sarana untuk mempermudah dalam mengintegerasikan sistem komputerisasi. Tingginya kebutuhan akan perangkat server maka adanya ruang server sangalah penting bagi beberapa perusahaan yang mengintegrasikan operasional kerjanya. Namun tidak adanya sistem monitoring yang mobile menjadikan kegiatan monitoring menjadi kurang efisien. Maka perlu adanya alat yang mampu memberi informasi mengenai suhu dan kondisi ruang server secara mobile dan real-time. Sesuai pengamatan yang dilakukan dengan cara observasi, wawancara dan studi pustaka pada PT. Integrasi Solusi Prima dengan mempertimbangkan sistem-sistem yang sudah berjalan maka dalam penelitian ini dibuatlah sistem monitoring yang berbasis IoT dengan SMS gateway yang terdiri dari Sensor MQ-02, Sensor DHT22 dan Wemos D1 dengan output yang dihasilkan yaitu LED, Buzzer, selenoid valve, modul sim900 dan tampilan web ubidots menggunakan bahasa program C. Cara kerja alat ini mendeteksi suhu dan kadar asap pada ruang server yang dikirimkan ke web ubidots jika terdeteksi asap keran APAR otomatis akan terbuka dengan menyalanya alarm LED dan buzzer serta memberikan notifikasi SMS ke nomer handphone user. Sehingga mampu mempermudah pekerjaan petugas saat melakukan kegiatan monitoring pada ruang server serta memberi rasa aman pada pihak perushaan.


Kata Kunci : Kata Kunci: Monitoring, Kontrol, Ruang Server, Internet of Things, SMS Gateway, Wemos D1, Sensor DHT22, MQ-02, Selenoid Valve, Modul SIM900.

ABSTRACT

”Along with the growing awareness of information technology server devices become a facility to simplify the integration of computerized systems. The high demand for server devices so the existence of server room is important for some companies that integrate operational works. But the absence of a mobile monitoring system makes monitoring activities less efficient. Then the need for a tool that is able to provide information about temperature and condition of the server room in mobile and real-time. Appropriate sighting that has been made with observation, interview and literature review at PT. Integrasi Prima Solution by considering the system that have been running then in this research was made IoT based monitoring system with SMS gateway consisting of MQ-02 Sensor, DHT22 Sensor and Wemos D1 with output produced that are LED, Buzzer, selenoid valve, SIM900 module and interface of ubidots web that is using programming language C. How this tool detects temperature and smoke levels in server room that is sent to web ubidots if detects smoke the tap of APAR will be automatically opened by turning LED alarm and buzzer and giving SMS notification to mobile user number. So it makes easier the work of officers when performing monitoring activities in server room and provide a sense of security to the company.


Keywords: Monitoring, Control, Server Room, Internet of Things, SMS Gateway, Wemos D1, DHT22 Sensor, MQ-02, Selenoid Valve, SIM900 Module.‘'

KATA PENGANTAR


Puji syukur alhamdulillah, penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan seribu jalan, sejuta langkah serta melimpahkan segala rahmat dan karunia-Nya, sehingga laporan Skripsi Penulis dapat berjalan dengan baik dan selesai sebagaimana mestinya.”

Penulis menyadari bahwa tanpa bimbingan dan dorongan dari semua pihak penyusunan laporan Skripsi ini tidak akan berjalan sesuai dengan yang diharapkan. Oleh karena itu pada kesempatan ini, izinkanlah penulis menyampaikan selaksa pujian dan terimakasih kepada :

  1. Bapak Ir. Untung Rahardja, M.T.I., MM., selaku Ketua STMIK Raharja.
  2. Bapak Sugeng Santoso, M.Kom., selaku Pembantu Ketua I Bidang Akademik STMIK Raharja.
  3. Bapak Ferry Sudarto, S.Kom., M.Pd., selaku Kepala Jurusan Sistem Komputer STMIK Raharja.
  4. Bapak Ahmad Roihan, S.Kom., MTI., selaku dosen pembimbing I yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan kepada penulis.
  5. Bapak Moch. Ibnu Safari, M.Kom., selaku dosen pembimbing II yang telah memberikan banyak masukan dalam penyusunan Skripsi ini.
  6. Bapak dan Ibu Dosen Perguruan Tinggi Raharja yang telah memberikan ilmu pengetahuan kepada penulis.
  7. Kedua orang tua yang telah memberikan doa serta dukungan moril dan materi untuk keberhasilan penulis.
  8. Bapak Johan Gunawan Selaku Direktur PT. Integrasi Solusi Prima yang telah memberikan izin untuk melakukan penelitian Skirpsi ini
  9. Seluruh Pimpinan dan Karyawan PT. Integrasi Solusi Prima yang telah memberikan dukungan dan masukan yang berarti kepada penulis dalam menyelesaikan Laporan Skirpsi ini.
  10. Terima kasih kepada Yudi Prayoga, Muhammad Asep Damiyati, Nurul Sakinah, Budi Restiawan yang telah memberikan semangat dan motivasi.
  11. Serta semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah ikut membantu dalam penyusunan Laporan Skripsi ini.

Penulis menyadari bahwa dalam penyajian dan penyusunan laporan Skripsi ini masih banyak kekurangan dan kesalahan, baik dalam penulisan, penyajian ataupun isinya. Oleh karena itu, penulis senantiasa menerima kritik dan saran yang bersifat membangun agar dapat dijadikan acuan bagi penulis untuk menyempurnakannya di masa yang akan datang. Semoga laporan Skripsi ini dapat bermanfaat, khususnya bagi penulis dan umumnya bagi seluruh pembaca sekalian.

Tangerang, ..... 2015
Trengginas Cahyo Putro
NIM. 1431482277

BAB I

PENDAHULUAN

Latar Belakang Masalah

Peran sistem komputerisasi dengan menggunakan layanan server sangatlah penting dalam pengembangan usaha diera globalisasi seperti sekarang, adanya server sebagai pusat olah data dinilai mampu meningkatkan efektifitas dan efesiensi suatu pekerjaan karena dengan terintegrasinya data pada suatu server melalui jaringan dapat menggantikan kegiatan pengolahan / pengiriman data secara manual.

Seiring berkembangnya kesadaran akan teknologi informasi beberapa perusahaan memilih mengintegrasikan kegiatan oprasionalnya menggunakan sistem komputerisasi yang terhubung keperangkat server. Banyaknya keperluan pada perangkat server mengharuskan perusahaan memiliki ruang server sendiri agar dapat terjaga dari kesalahan yang tidak disengaja (human error) maupun kegiatan yang disengajaan oleh orang yang tidak bertanggung jawab.

Adanya kegiatan monitoring pada ruang server sangatlah penting untuk menjaga kestabilan perangkat server yang berada didalamnya dengan cara memonitoring suhu dan memastikan tidak adanya konsleting listrik atau kebakaran pada ruang server. Namun kegiatan monitoring yang dilakukan secara manual dinilai kurang efektif karena memakan banyak waktu dan tenaga.

Tingginya kebutuhan informasi yang mobile untuk mencapai efektivitas suatu perkerjaan, beberapa perusahaan membutuhkan adanya alat monitoring yang dapat menggantikan kegiatan monitoring yang dilakukan secara manual. PT. Integrasi Solusi Prima merupakan perusahaan yang bergerak di bidang teknologi informasi sejak 2005. Secara oprasional perkerjaan yang dilakukan oleh network engineer adalah monitoring jaringan dan ruang sever. Pada monitoring ruang server kerena dikelola sendiri oleh perusahaan kehandalan dalam monitoring dan pengamanan kurang optimal karena masih dilakukan secara manual dan dicatat secara berkala dengan melihat kondisi di dalam ruang server, kegiatan tersebut masih dinilai kurang efektif karena minimnya engineer yang berjaga dengan berbagai jobdesk yang harus dikerjakan, lamanya tahapan izin untuk memasuki ruang server dan tidak adanya sistem monitoring suhu secara real-time.

Minimnya pengamanan pada ruang server bila terjadi konsleting dan kebakaran menjadi salah satu kekhawatiran perusahaan karena bisa mengakibatkan kerugian yang cukup besar dari kerusakan perangkat server maupun berhentinya kegiatan oprasional perusahaan.

Dari rincian latar belakang masalah tersebut, maka peneliti tertarik untuk melakukan kegiatan penelitian skripsi dengan judul “Perancangan Sistem Monitoring dan Kontrol Berbasis IoT Dengan SMS Gateway pada PT. Integrasi Solusi Prima”.

Rumusan Masalah

Rumusan masalah merupakan uraian secarra rinci dari permasalahan yang di identifikasi pada latar belakang berupa suatu pertanyaan yang akan dicarikan jawabannya melalui pengumpulan data. Berdasarkan uraian di atas adapun rumusan masalah dalam sistem monitoring dan kontrol ruang server, diantaranya:

  1. Bagaimana merancang rangkaian pendeteksi suhu dan asap dengan wemos?

  2. Bagaimana agar suhu dan kondisi pada ruang server dapat dimonitoring secara real-time?

  3. Apakah sudah ada pengamanan kebakaran secara otomati pada ruang server bila terjadi konsleting dan kebakaran?

Ruang Lingkup

Adapun pembatas dalam penyusunan laporan skirpsi agar tetap fokus dan sesuai dengan tujuan yang telah ditetapkan, maka ruang lingkup penelitian sebagai berikut:

  1. Monitoring menggunakan sensor DHT22 untuk mendeteksi suhu dan sensor MQ-02 untuk mendeteksi asap.

  2. Menggunakan konsep IoT dengan SMS Gateway sebagai sarana untuk memberikan hasil temperatur suhu secara real-time pada web ubidot dan notifikasi sms pada handphone.

  3. Pengamanan kebakaran menggunakan selenoid valve sebagai keran APAR otomatis bila terdeteksinya asap.

Tujuan Dan Manfaat Penelitian

Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian adalah aspek-aspek yang ingin diperoleh dalam melakukan penelitian. Oleh karena itu sangat erat kaitannya dengan jenis penelitian yang dilakukan. Adapun tujuan dalam penelitian, diantaranya adalah:

  1. Tujuan individual dari penelitian ini yakni sebagai langkah menambah pengalaman dan pengetahuan, serta mengimplementasikan ilmu sistem komputer, dari hasil proses belajar di perkuliahan.

  2. Tujuan fungsional dari penelitian ini adalah menghasilkan sistem yang dapat memonitor dan mengkontrol ruang server secara real-time menggunakan konsep IoT dengan SMS Gateway.

  3. Tujuan oprasional dari penelitian ini yaitu membantu dalam menyelesaikan masalah pada kegiata monitoring ruang server pada PT. Integrasi Solusi Prima di bagian network engineer.

Manfaat Penelitian

  1. Adapun manfaat dari kegiatan penelitian ini adalah memberikan kemudahan kepada network engineer dalam memonitoring ruang server.

  2. Menciptakan rasa aman pada pihak perusahaan dan pemilik perangkat server karena adanya sistem monitoring dan kontrol ruang server secara real-time yang memiliki pengamanan kebakaran otomatis.

Metode Penelitian

Adapun metode-metode penelitian yang digunakan dalam membuat penelitian ini yaitu:

  1. Metode Observasi (Observation Research)

    Penelitian yang penulis lakukan melalui tahap awal yaitu melakukan observasi untuk mengumpulkan data yang dapat menjadi informasi pendukung penelitian dalam menganalisa dan pemecahan masalah.

  2. Metode Survei

    Tahap selanjutnya penulis melakukan survei yang dilaksanakan terhadap koresponden atau pihak-pihak yang terkait dalam penelitian. Koresponden diberikan pertanyaan terkait dengan kondisi dan masalah pada kegiatan monitoring ruang server.

  3. Studi Pustaka (Library Reseach)

    Pada metode ini penulis melakukan pengumpulan data dengan bantuan berbagai macam material baik melalui literatur buku atau tulisan yang ada di internet sebagai pelengkap data penelitian.

Metode Analisis

Setelah mendapat berbagai data dari berbagai metode penelitian penulis melakukan analisa agar dapat membuat alat yang sesuai dengan kebutuhan stakeholder.

Metode Perancangan

Pada metode perancangan penulis melakukan spesifikasi kebutuhan-kebutuhan yang diperlukan untuk merakit sebuah alat sistem monitoring dan kontrol berbasis IoT dengan sms gateway. Adapun komponen-komponen utama yaitu sensor DHT22, sensor MQ-02, modul SIM900 sebagai input, wemos sebagai pengolah data dari sinyal input untuk menentukan output mana yang bekerja dan web ubidot, LED, buzzer, selenoid valve, handphone untuk menerima SMS (Short Message Service) sebagai output. Setelah alat selesai dirakit langkah selanjutnya adalah melakukan pengkodean terhadap wemos development board.

Metode Pengujian

Setelah alat sudah dapat berjalan penulis melakukan serangakaian pengujian salah satunya adalah pengujian blackbox untuk memastikan sistem telah bejalan dengan baik, dan pengujian secenario untuk mengetahui keseluruhan alat berkerja sesuai dengan apa yang telah direncanakan.

Sistematika Penulisan

Untuk memudahkan dan memahami lebih jelas dalam penyusunan laporan Skripsi ini, maka penulis mengelompokkan materi penulisan menjadi 5 sub bab yang saling berkaitan antara masing-masing bab dengan bab yang lain. Sehingga sesuai dan menjadi kesatuan yang utuh, penulisan laporan berisi dari urutan secara garis besar dan kemudian dibagi kembali dalam sub bab yang akan membahas dan menguraikan masalah yang lebih terperinci dengan sistematika penulisan sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN

Pada bab ini berisi tentang latar belakang penelitian dan pembuatan laporan, perumusan masalah, ruang lingkup, tujuan dan manfaat penelitian, metode penelitian dan sistematika penulisan.

BAB II LANDASAN TEORI

Di bab ini menjelaskan pengertian, definisi dan teori-teori yang bersumber dari jurnal, kutipan bukul, dan dari beberapa literature review yang masih berkaitan dengan penyusunan Skripsi sehingga dapat menghasilkan karya yang bernilai ilmiah dan memiliki daya guna.

BAB III ANALISA SISTEM YANG BERJALAN

Dalam bab ini berisi mulai dari gambaran umum perusahaan, tata laksana sistem yang berjalan, analisa sistem yang berjalan, permasalahan yang dihadapi serta alternatif pemecahan masalah, dan ada user requirement yang terdiri dari 4 (empat) tahap elisitasi, yaitu elisitasi tahap I, II, III, dan yang terakhir final draft elisitasi merupakan final elisitasi yang diusulkan.

BAB IV HASIL PENELITIAN

Bab ini menjelaskan rancangan sistem yang diusulkan, rancangan basis data, flowchart sistem yang diusulkan, rancangan program, rancangan prototype, konfigurasi sistem yang berjalan, testing, skenario penelitian, evaluasi, implementasi dan estimasi biaya. Serta pembahasan detail final elisitasi yang ada di bab sebelumnya dijabarkan secara satu persatu dengan menerapkan konsep sesudah adanya sistem yang diusulkan.

BAB V PENUTUP

Bab ini berisi kesimpulan dan saran yang berkaitan dengan analisa dan optimalisasi sistem berdasarkan yang telah diuraikan pada bab-bab sebelumnya.

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

BAB II

LANDASAN TEORI

Teori Umum

Konsep Dasar Sistem