RME

Dari widuri
Revisi per 22 April 2013 04.49 oleh Kiki Amalia (bicara | kontrib) (RME (Raharja Multimedia Edutainment) mengandung pengertian bahwa STMIK Perguruan Tinggi Raharja dalam mengembangkan konsep proses pembelajaran berbasis multimedia dikemas secara edutainment (education and entertainment) sehingga menghadirkan konsep Intera)

(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Lompat ke: navigasi, cari

RME (Raharja Multimedia Edutainment) mengandung pengertian bahwa STMIK Perguruan Tinggi Raharja dalam mengembangkan konsep proses pembelajaran berbasis multimedia dikemas secara edutainment (education and entertainment) sehingga menghadirkan konsep Interactive Digital Multimedia Learning (IDML) yang menyentuh kekuatan panca indra meliputi teks, gambar, dan suara untuk memberikan pelayanan dalam proses belajar mengajar kepada seluruh civitas akademika STMIK Raharja dan secara terus menerus melakukan perbaikan (continuous improvement) menuju kesempurnaan dalam materi bahan ajar yang selalu berkembang seiring dengan kemajuan dan perkembangan teknologi.

RME dapat memudahkan civitas akademika untuk memperoleh informasi mengenai SAP, Silabi dan bahan ajar, dosen dengan mudah dapat menuangkan presentasi bahan ajarnya ke dalam RME untuk mempresentasikan kepada mahasiswa, serta sebagai sistem pengontrolan proses kegiatan Tri Dharma Perguruan dalam mengambil keputusan.

Versi RME

  1. RME Ver. 1 (RME)
  2. RME Ver. 2 (AO: Absensi Online)
  3. RME Ver. 3 (IMM: Index Mutu Mahasiswa)
  4. RME Ver. 4 (AO Praktikum)
  5. RME Ver. 5 (IMS)
  6. RME Ver. 6 (IMN)
  7. RME Ver. 7 (Digital Library)
  8. RME Ver. 8 (ROJS: Raharja Online Journal System)
  9. RME Ver. 9 (CEI: Central Event Information)
  10. RME Ver. 10 (PESSTA: Penilaian Sidang Skripsi dan Tugas Akhir