Pembicaraan:SI1212473383

Dari widuri
Lompat ke: navigasi, cari

PERANCANGAN VIEWBOARD GO+ SEBAGAI PENUNJANG

LAPORAN PEMBAYARAN MAHASISWA PADA

PERGURUAN TINGGI


SKRIPSI


Logo stmik raharja.jpg


Disusun Oleh :

NIM
: 1212473383
NAMA


JURUSAN SISTEM INFORMASI

KONSENTRASI Business Intelligence

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

STMIK RAHARJA

TANGERANG

2016/2017

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA

 

LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI

PERANCANGAN VIEWBOARD GO+ SEBAGAI PENUNJANG

LAPORAN PEMBAYARAN MAHASISWA PADA

PERGURUAN TINGGI

Disusun Oleh :

NIM
: 1212473383
Nama
Jenjang Studi
: Strata Satu
Jurusan
: Sistem Informasi
Konsentrasi
: Business Intelligence

 

 

Disahkan Oleh :

Tangerang, 12 September 2016

Ketua
       
Kepala Jurusan
STMIK RAHARJA
       
Jurusan Sistem Informasi
           
           
           
           
(Ir. Untung Rahardja, M.T.I)
       
(Nur Azizah, M.Akt, M.Kom)
NIP : 000594
       
NIP : 10002

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA

 

LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING

PERANCANGAN VIEWBOARD GO+ SEBAGAI PENUNJANG

LAPORAN PEMBAYARAN MAHASISWA PADA

PERGURUAN TINGGI

Dibuat Oleh :

NIM
: 1212473383
Nama

 

Telah disetujui untuk dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian Komprehensif

Jurusan Sistem Informasi

Konsentrasi Business Intelligence

Disetujui Oleh :

Tangerang, 12 September 2016

Pembimbing I
   
Pembimbing II
       
       
       
       
(Khanna Tiara, S.Kom)
   
(Tuti Nurhaeni, S.Kom)
NID : 14013
   
NID : 03036

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA

LEMBAR PERSETUJUAN DEWAN PENGUJI

PERANCANGAN VIEWBOARD GO+ SEBAGAI PENUNJANG

LAPORAN PEMBAYARAN MAHASISWA PADA

PERGURUAN TINGGI

Dibuat Oleh :

NIM
: 1212473383
Nama

Disetujui setelah berhasil dipertahankan dihadapan Tim Penguji Ujian

Komprehensif

Jurusan Sistem Informasi

Konsentrasi Business Intelligence

Tahun Akademik 2016/2017

Disetujui Penguji :

Tangerang, 12 September 2016

Ketua Penguji
 
Penguji I
 
Penguji II
         
         
         
         
( )
 
( )
 
( )
NID :
 
NID :
 
NID :

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN ILMU KOMPUTER

(STMIK) RAHARJA

 

LEMBAR KEASLIAN SKRIPSI

PERANCANGAN VIEWBOARD GO+ SEBAGAI PENUNJANG

LAPORAN PEMBAYARAN MAHASISWA PADA

PERGURUAN TINGGI

Disusun Oleh :

NIM
: 1212473383
Nama
Jenjang Studi
: Strata Satu
Jurusan
: Sistem Informasi
Konsentrasi
: Business Intelligence

 

 

Menyatakan bahwa Skripsi ini merupakan karya tulis saya sendiri dan bukan merupakan tiruan, salinan, atau duplikat dari Skripsi yang telah dipergunakan untuk mendapatkan gelar Sarjana Komputer baik di lingkungan Perguruan Tinggi Raharja maupun di Perguruan Tinggi lain, serta belum pernah dipublikasikan.

Pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan rasa tanggung jawab, serta bersedia menerima sanksi jika pernyataan diatas tidak benar.

Tangerang, 12 September 2016

 
 
 
 
 
NIM : 1212473383

 

)*Tandatangan dibubuhi materai 6.000;

ABSTRAKSI

Pada Perguruan Tinggi Raharja pembayaran perkuliahan merupakan salah satu hal yang sangat penting karena pembayaran digunakan untuk membayar segala kebutuhan kampus agar dapat memberikan fasilitas terbaik untuk mahasiswa. Green Orchestra Plus pada Perguruan Tinggi Raharja atau biasa disingkat dengan GO+. GO+ merupakan sistem informasi pembayaran mahasiswa yang dapat diakses secara online melalui sebuah website. Sebelumnya telah ada sistem GO (Green Orchestra) yang berjalan. Namun didalam sistem GO yang sebelumnya sudah berjalan terdapat beberapa kekurangan salah satunya adalah data hasil pembayaran yang telah dilakukan mahasiswa tidak dapat dilihat oleh mahasiswa. Maka dari kekurangan itulah dirancang sebuah viewboard GO+ yang dapat diakses secara online melalui sebuah website guna mempermudah mahasiswa, selain itu staff kasir pun dapat dengan mudah memonitoring data history pembayaran mahasiswa sebagai penunjang laporan bagian keuangan kepada pimpinan. Lalu akan ada juga informasi mengenai mutu pemanfaatan dari GO+ itu sendiri yang terdiri dari berapa jumlah user yang masuk pada viewboard GO+. Untuk merumuskan perancangan viewboard dimungkinkan dengan menggunakan metode analisa sistem elisitasi. Fungsi dari ""viewboard"" ini untuk mempermudah mahasiswa melihat hasil history pembayarannya secara online melalui website yang tersedia, dan juga sebagai menunjang pelayanan keuangan agar lebih akurat lagi.

Kata Kunci: GO+, ""Viewboard"", history pembayaran

ABSTRACT

On the College payment Raharja lecture is one of the things that is very important because the payment is used to pay for all the needs of the campus in order to provide the best facilities for students. Green Orchestra Plus on College or commonly abbreviated Raharja with GO +. GO + payment student information system is accessible online through a website. Previously there have been systems GO (Green Orchestra) that is running. But in the system of GO that had previously been running there are some drawbacks, one of which is the payment results data was done students could not be seen by students. Then from a lack that is designed a viewboard GO + which can be accessed online through a website in order to make it easier for students, in addition to that cashier staff can easily monitor student payment history data as supporting a financial section report to the leadership. Then there will be also the information about the quality of the utilization of the GO + itself consists of how many users are on the system GO +. To formulate the design of viewboard is made possible by using elisitasi systems analysis method. The function of the viewboard is to make students see results history payment online via the website are available, as well as supporting the Ministry of finance so that more accurate again.

Keywords: GO+, Viewboard, payment history

KATA PENGANTAR

Puji syukur alhamdulillah, peneliti panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan seribu jalan, sejuta langkah serta melimpahkan segala rahmat dan karunia-Nya, sehingga laporan Skripsi Peneliti dapat berjalan dengan baik dan selesai dengan semestinyaā€¯.

Tujuan dari pembuatan Skripsi ini adalah sebagai salah satu persyaratan dalam memperoleh gelar Sarjana Komputer (S.Kom) untuk jenjang S1 di Perguruan Tinggi Raharja, Cikokol Tangerang. Sebagai bahan penulisan, peneliti mengambil data berdasarkan hasil observasi, wawancara, survey serta studi pustaka yang mendukung penulisan ini.

Hati kecil ini pun menyadari bahwa tanpa bimbingan dan dorongan dari semua pihak penyusunan laporan Skripsi ini tidak akan berjalan sesuai dengan yang diharapkan. Oleh karena itu pada kesempatan yang singkat ini.

Izinkanlah peneliti menyampaikan selaksa pujian dan terimakasih kepada :

  1. Bapak Ir. Untung Rahardja, M.T.I selaku Ketua STMIK Raharja.

  2. Bapak Sugeng Santoso, M.Kom selaku Pembantu Ketua I Bidang Akademik STMIK Raharja.

  3. Ibu Nur Azizah, M.Akt., M.Kom selaku Kepala Jurusan Sistem Informasi.

  4. Ibu Khanna Tiara, S.Kom selaku Dosen Pembimbing I yang telah membantu dalam memberikan pengarahan pada proses penyusunan laporan Skripsi.

  5. Ibu Tuti Nurhaeni, S.Kom yang telah meluangkan waktu untuk membantu mengarahan untuk berjalannya Skripsi.

  6. Ibu Indah Octafitasari, S.Kom selaku stakeholder yang telah banyak berkontribusi dalam penyelesaian Skripsi penulis serta memberikan masukan terhadap sistem yang telah dibuat.

  7. Bapak dan Ibu Dosen Perguruan Tinggi Raharja yang telah memberikan ilmu pengetahuan kepada peneliti.

  8. Kedua orang tua serta keluarga yang telah memberikan dukungan, baik moril, materil maupun doa untuk keberhasilan penulis.

  9. Rekan-rekan grup TimUR dan 4G.

  10. Team GO+ yang sudah membantu saya menjalankan skripsi ini.

  11. Special untuk rekan-rekan AAM (Maya Ima, Rista Meyta, Ria Utami, Galih Aditya, Saeful Anwar dan Dwi Shinta yang banyak sekali memberikan semangat kepada penelitidan selalu mendampingi peneliti menjalankan Skripsi.

  12. Peneliti menyadari bahwa dalam penulisan Laporan Skripsi ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu kritik dan saran yang membangun, peneliti harapkan sebagai pemicu untuk dapat berkarya lebih baik lagi. Semoga Laporan Skripsi ini bermanfaat bagi pihak yang membutuhkan.

    Tangerang, 12 September 2016
    IKA AMALIA
    NIM. 1212473383

    DAFTAR GAMBAR

Contributors

Ika